PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT SEBAGAI TINDAKAN PENCEGAHAN TERJADINYA FOOBORNE DISEASE PADA SISWA SDN LANDUNG SARI 02 MALANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT SEBAGAI TINDAKAN PENCEGAHAN TERJADINYA FOOBORNE DISEASE PADA SISWA SDN LANDUNG SARI 02 MALANG"

Transkripsi

1 PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT SEBAGAI TINDAKAN PENCEGAHAN TERJADINYA FOOBORNE DISEASE PADA SISWA SDN LANDUNG SARI 02 MALANG Fidi N.A Dameanti, Herawati, Masdiana C. Padaga, Ajeng Erika, Citra Sari Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Brawijaya ABSTRAK Pencegahan Foodborne Disease memerlukan keterlibatan berbagai pihak, antara lain perguruan tinggi dan masyarakat. Dalam rangka pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi, maka Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Brawijaya melaksanakan kegiatan Pengabdian Masyarakat (Pengmas) dengan tema Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Kegiatan Pengmas dilaksanakan di SDN Landung Sari 02 Malang, dengan melibatkan 50 siswa sekolah dasar kelas 1, 2 dan 3. Tujuan dari pemberian edukasi PHBS kepada siswa adalah karena anak-anak tidak hanya dapat menyadarkan dirinya sendiri tetapi juga orang tua dan lingkungan sekitarnya. Sebagai generasi penerus bangsa, diharapkan anak-anak dapat menyalurkan wawasan dan pengetahuannya. Kegiatan dilaksanakan dengan cara pemaparan materi PHBS dan Foodborne Disease. Selanjutnya siswa diajak bersimulasi tata cara cuci tangan menggunakan sabun yang baik dan benar. Untuk mengetahui tingkat pengetahuan siswa mengenai PHBS maka dilakukan pengisian pre-test dan post-test. Hasil pre-test dan post-test menunjukkan bahwa kebanyakan siswa sudah mengetahui tata cara PHBS namun kebiasaan mencuci tangan sebelum makan belum sepenuhnya dilaksanakan padahal hal tersebut merupakan faktor risiko penularan Foodborne Disease. Keywords : PHBS, Foodborne Disease, Malang PENDAHULUAN Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) pada tataran sekolah merupakan perilaku yang dipraktikkan oleh peserta didik, guru dan masyarakat lingkungan sekolah atas dasar kesadaran sebagai upaya meningkatkan mutu kesehatan dan pencegahan penyakit. Anak usia sekolah merupakan kelompok yang rentan terhadap penularan bakteri yang disebarkan melalui makanan atau minuman (Foodbrone Disease). Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2007 menunjukkan ISBN

2 bahwa prevalensi kejadian Foodborne Disease di Indonesia sekitar 42,4%. Pada anak usia sekolah menempati urutan ke-5 terbanyak setelah kelompok usia bayi, balita dan lansia, yaitu sebesar 0,9% (Sholikhah dan Sustini, 2013). Saat ini Foodborne Disease telah menjadi salah satu isu penting bagi kesehatan masyarakat. Lebih dari 250 Foodborne Disease telah dilaporkan diseluruh dunia. Sebagian besar penyakit tersebut bersifat infeksius yang disebabkan oleh virus (67%), bakteri (30%), parasit dan kapang (3%). Walaupun cemaran bakteri hanya berkontribusi sebesar 30% terhadap kasus Foodborne Disease, tetapi lebih dari 60% diantaranya mengakibatkan wabah dengan angka kematian (mortalitas) tinggi. (Kusumaningsih, 2012). Pengetahuan di lingkungan sekolah mengenai PHBS sebagai tindakan pencegahan terjadinya Foodborne Disease masih sangat terbatas, mungkin hanya beberapa kelompok golongan usia sekolah dasar saja yang sudah cukup sadar akan pentingnya PHBS dalam kehidupan sehari-harinya. Oleh sebab itu diperlukan suatu langkah konkrit untuk mengajarkan tentang kepentingan PHBS dilingkungan sekolah dasar yang erat kaitannya dengan Foodborne Disease sehingga pada akhirnya siswa golongan sekolah dasar akan memiliki kesadaran diri tentang pentingnya penerapan PHBS. Dalam rangka pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi, maka Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Brawijaya melaksanakan kegiatan Pengabdian Masyarakat (Pengmas) dengan tema PHBS. Tujuan dari pemberian edukasi PHBS kepada siswa adalah karena anak-anak tidak hanya dapat menyadarkan dirinya sendiri tetapi juga orang tua dan lingkungan sekitarnya. Sebagai generasi penerus bangsa, diharapkan anakanak dapat menyalurkan wawasan dan pengetahuannya. METODE PELAKSANAAN Sasaran Pengabdian Masyarakat Sasaran Pengmas Fakultas Kedokteran Hewan ini adalah siswa SDN Landung Sari 02 Malang kelas 1, 2 dan 3 sebanyak 50 orang. Intrumen Pengabdian Masyarakat Metode yang digunakan untuk pelaksanaan pengmas di SDN Landung Sari 02 Malang ini berupa pemaparan materi mengenai PHBS dan Foodborne Disease serta media poster bertema PHBS sebagai tindakan pencegahan terjadinya Foodborne Disease. Adapun materi yang dipaparkan dan materi media poster meliputi : (1) Cuci Tangan yang Baik dan Benar, (2) Mengkonsumsi Jajanan yang Sehat, (3) Penggunaan Jamban yang Sehat (4) ISBN

3 Membuang Sampah pada Tempatnya (5) Overview Foodborne Disease. Sebelum dan sesudah pemaparan materi dilaksanakan pre-test dan post-test untuk mengetahui sejauh mana pengetahuan siswa mengenai PHBS dan Foodborne Disease kemudian dilanjutkan simulasi cuci tangan menggunakan dengan sabun yang baik dan benar. HASIL DAN PEMBAHASAN Acara pengmas ini terbagi menjadi dua sesi yaitu sesi pertama meliputi kegiatan penyuluhan mengenai PHBS dan Foodborne Disease, dimana para siswa SD kelas 1, 2 dan 3 diajak untuk mempelajari tentang apa itu PHBS dan Foodborne Disease. Pada sesi ini tim pengmas menyajikan pentingnya penerapan PHBS sebagai tindakan pencegahan terjadinya penyakit, antara lain Foodborne Disease atau penyakit apa saja yang bisa ditularkan melalui makanan yang tercemar dengan bahasa yang ringan dan dapat diterima mengingat sasaran pengmas adalah siswa sekolah dasar kelas 1,2 dan 3. Acara sesi kedua adalah dilaksanakannya simulasi gerakan cuci tangan dengan sabun yang baik dan benar. Pada saat pelaksaan ini, siswa sangat antusias sekali karena selain dilaksanakan simulasi gerakan cuci tangan dengan sabun yang baik dan benar di dalam kelas, siswa juga diajak mempraktekkan langsung. Siswa yang tidak termasuk dalam sasaran juga tertarik, mereka adalah siswa SD kelas 4,5 dan 6. Mereka sangat senang dengan pengetahuan tata cara cuci tangan dengan sabun yang baik dan benar karena menurut mereka meskipun mereka sudah jauh lebih besar akan tetapi belum tahu tentang tata cara cuci tangan yang baik dan benar menggunakan sabun. Siswa sekolah dasar kelas 4,5 dan 6 juga berharap diberikan edukasi mengenai PHBS Kesadaran mereka cukup tinggi akan tetapi mereka mengatakan bahwa fasilitas dan informasi yang mereka dapatkan kurang. Sehingga tepat sekali sasaran pengmas kali ini diterapkan pada siswa sekolah dasar kelas 1,2 dan 3 karena pengetahuan mengenai PHBS dan Foodborne Disease dapat diberikan sedini mungkin sebagai pencegahan berbagai macam ancaman penyakit yang mungkin dapat menjangkiti siswa usia sekolah dasar. Berdasarkan penilaian pre-test dan post-test menunjukkan bahwa kebanyakan siswa kelas 1, 2 dan 3 sudah mengetahui PHBS, tetapi belum sepenuhnya dilaksanakan dalam kehidupan sehari-hari. Kebiasaan mencuci tangan sebelum makan belum sepenuhnya dilaksanakan oleh para siswa SDN Landung Sari 02 padahal hal ini rawan sekali sebagai jalur penularan Foodborne Disease. Banyak sekali penelitian yang menghubungkan tingkat kejadian penyakit dengan seberapa konsisten cuci tangan sebelum makan ISBN

4 seperti yang dilakukan Rosidi dkk. (2010) yang mengatakan bahwa ada hubungan antara kebiasaan cuci tangan dengan diare, 94% anak SD terbiasa cuci tangan, sedangkan 6% tidak terbiasa cuci tangan, kejadian diare selama satu bulan menunjukan 96% anak tidak mengalami diare sedangkan 4% nya mengalami diare. Penelitian yang dilakukan Luby dkk. (2009) menyatakan bahwa konsisten melakukan cuci tangan dengan sabun dapat menurunkan kejadian diare dan penyakit pernafasan. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan penilaian pre-test dan post-test menunjukkan bahwa kebanyakan siswa kelas 1, 2 dan 3 sudah mengetahui PHBS, tetapi belum sepenuhnya dilaksanakan dalam kehidupan sehari-hari. Hal ini menjadi menarik, manakala peran serta sekolah, perguruan tinggi dan masyarakat diharapkan dapat saling bersinergi dalam upaya menciptakan kebiasaan PHBS sedini mungkin pada generasi penerus bangsa Indonesia. Saran Sekolah sebagai tempat siswa mencari ilmu diharapkan lebih persuasif lagi dalam mensosialisasikan kepentingan PHBS sebagai upaya pencegahan Foodborne Disease serta dapat memberikan fasilitas yang memadai. Perguruan tinggi diharapkan dapat terus menerus melaksanakan tugas Tridarma dan membagikan pengetahuan ke masyarakat sehingga masyarakat dapat mulai membiasakan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat sebagai kebutuhan yang sangat mendasar. DAFTAR PUSTAKA Kusumaningsih, A Faktor Pemicu Kasus Foodborne Disease Asal Ternak. Wartazoa. 22 (3) : Luby, S.P., Agboatwalla, M., Bowen, A., Kenah, E., Sharker, Y & Hoekstra, R.M. (2009). Difficulties in Maintaining Improved Handwashing Behavior, Karachi, Pakistan. Am. J. Trop. Med. Hyg, 81(1), Rosidi, A., Handarsari, E., Mahmudah, M Hubungan kebiasaan cuci tangan dan sanitasi makanan dengan kejadian diare pada anak SD negeri podo 2 kecamatan kedungwuni kabupaten pekalongan. J Kesehat Masy Indones, (6)1, ISBN

5 Sholikah, H. H dan F. Sustini Gambaran Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Tentang Foodborne Disease Pada Anak Usia Sekolah di SDN Babat Jerawat I Kecamatan Pakal Kota Surabaya. Buletin Penelitian Sistem Kesehatan. 16 (4) : ISBN

BAB I PENDAHULUAN. 1 Anak usia sekolah di Indonesia ± 83 juta orang (www.datastatistik-indonesia.com)

BAB I PENDAHULUAN. 1 Anak usia sekolah di Indonesia ± 83 juta orang (www.datastatistik-indonesia.com) BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Anak usia sekolah merupakan tumpuan bagi masa depan bangsa. Mereka merupakan sasaran yang strategis untuk pelaksanaan program kesehatan, karena selain jumlahnya yang
