KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA,"

Transkripsi

1 SALINAN KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 595/E/2016 TENTANG TATA KELOLA WEBSITE DAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, Menimbang Mengingat Menetapkan KESATU : a. bahwa dalam rangka memberikan kejelasan terhadap prosedur kerja dalam pengisian konten atau materi website dan media sosial di lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), diperlukan tata kelola website dan media sosial di lingkungan LIPI; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Kepala LIPI tentang Tata Kelola Website dan Media Sosial di Lingkungan LIPI; : 1. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non Departemen sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 145 Tahun 2015; 2. Keputusan Presiden Nomor 110 Tahun 2001 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013; 3. Keputusan Presiden Nomor 162/M Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dari dan Dalam Jabatan Struktural Eselon I di Lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; 4. Peraturan Kepala LIPI Nomor 1 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; MEMUTUSKAN: : KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TENTANG TATA KELOLA WEBSITE DAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA. : Menetapkan Website di lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) terdiri atas: 1. Website LIPI; 2. Website Wakil Kepala LIPI;

2 3. Website Sekretariat Utama LIPI; 4. Website Deputi di lingkungan LIPI; dan 5. Website Satuan Kerja di lingkungan LIPI. KEDUA : Tata Kelola Website LIPI sebagai berikut: 1. Kanal informasi Website LIPI berisi: a. Berita Utama; b. LIPI@Media; c. Siaran Pers; d. Kolom; e. Galeri Foto; f. Video; g. Audio; h. Pengumuman; i. Hasil Riset; j. Data Kepakaran; dan k. Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) yang didalamnya memuat dokumen informasi publik. 2. Berita Utama sebagaimana dimaksud pada angka 1 huruf a harus memenuhi ketentuan: a. Bersifat nasional dan internasional; b. Menanggapi isu publik secara korporat; c. Pengenalan produk riset unggulan; d. Mempromosikan kepakaran; dan e. Membangun citra positif LIPI. 3. Penanggung Jawab konten atau materi Website Wakil Kepala LIPI, Website Sekretariat Utama LIPI, atau Website Deputi di lingkungan LIPI secara aktif memperbarui kanal informasi template laman Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, atau Deputi di lingkungan LIPI yang ada di Website LIPI. 4. Penanggung Jawab Konten atau materi sebagaimana dimaksud pada angka 3 ditunjuk oleh Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, atau Deputi di lingkungan LIPI. 5. Kanal informasi template laman Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, atau Deputi di lingkungan LIPI sebagaimana dimaksud pada angka 3 berisi: a. Beranda LIPI; b. Staf; c. Kegiatan; d. Publikasi; e. Buku; f. Pengumuman; g. Berita; h. Video; i. Audio; j. Galeri; k. Berkas Digital; l. Perjalanan Luar Negeri; m. Laporan; dan n. Situs terkait.

3 KETIGA KEEMPAT KELIMA KEENAM : Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI sebagaimana tercantum dalam Lampiran I Keputusan Kepala ini. : Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI oleh Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, atau Deputi di Lingkungan LIPI sebagaimana tercantum dalam Lampiran II Keputusan Kepala ini. : Standar Operasional Prosedur Pengisian konten atau materi Website LIPI oleh Satuan Kerja di lingkungan LIPI sebagaimana tercantum dalam Lampiran III Keputusan Kepala ini. : Tata Kelola Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI sebagai berikut: 1. Kanal informasi Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI berisi: a. Profil; b. Struktur Organisasi; c. Jenis Layanan; d. Jenis Riset yang Dilakukan; e. Hasil Riset; f. Kepakaran; g. Data Pakar yang Mendapat Penghargaan; h. PPID Satuan Kerja; i. Berita; j. Kontak/KIP; k. Galeri Foto; l. Video; m. Agenda/Pengumuman Kegiatan; n. Link Website LIPI; o. Link Website Mitra Kerja Sama; dan p. Media Sosial. 2. Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI harus terlink dengan Website LIPI. 3. Penanggung Jawab konten atau materi Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI secara aktif memperbarui konten atau materi websitenya. 4. Penanggung Jawab Konten atau materi sebagaimana dimaksud pada angka 3 ditunjuk oleh Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Kepala Satuan Kerja di lingkungan LIPI. 5. Domain situs Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI harus menggunakan lipi.go.id.

4 6. Desain dan layout Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI harus menggunakan identitas LIPI yaitu: a. Logo LIPI harus ada di bagian header; dan b. Komposisi nuansa warna harus mengacu pada Website LIPI dan sesuai dengan Grafik Standar Manual (GSM). KETUJUH : Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website Wakil Kepala LIPI, Sekretariat Utama LIPI, Deputi di lingkungan LIPI, atau Satuan Kerja di lingkungan LIPI mengacu pada Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI. KEDELAPAN : Menetapkan Media Sosial resmi LIPI terdiri atas: a. Facebook : lipiindonesia; b. Twitter dan c. Youtube : LIPI Channel. KESEMBILAN : Pengelola halaman muka Website LIPI dan Media Sosial LIPI dilaksanakan oleh Biro Kerja Sama Hukum, dan Humas LIPI. KESEPULUH : Satuan Kerja yang mempunyai Media Sosial sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDELAPAN harus terdaftar di Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas LIPI. KESEBELAS : Keputusan ini mulai berlaku surut pada tanggal 4 Januari Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 20 Mei 2016 KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ISKANDAR ZULKARNAIN SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada : 1. Para Pejabat Eselon I di lingkungan LIPI; 2. Para Kepala Satuan Kerja di lingkungan LIPI. Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, Nur Tri Aries Suestiningtyas

5 SALINAN LAMPIRAN I KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENETAHUAN INDONESIA NOMOR 595/E/2016 TENTANG TATA KELOLA WEBSITE DAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA A. DASAR HUKUM STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI 1. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 tentang Kedudukan,Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata KerjaLembaga Pemerintah Non Departemen sebagaimana telah beberapakali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 145 Tahun 2015; 2. Keputusan Presiden Nomor 110 Tahun 2001 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013; 3. Keputusan Presiden Nomor 162/M Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dari dan Dalam Jabatan Struktural Eselon I di Lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; 4. Peraturan Kepala Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; B. RUANG LINGKUP 1. Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) merupakan serangkaian tata cara pelaksanaan pengisian konten atau materi website di lingkungan LIPI. 2. Pelaksana Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah petugas yang ditunjuk. 3. Penanggung Jawab Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah Kepala LIPI. 4. Pemrakarsa adalah Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas LIPI, Biro Umum LIPI, dan Unit Pelaksana Teknis Balai Informasi Teknologi LIPI. 5. Penggunaan Website LIPI adalah satuan kerja di lingkungan LIPI, Kementerian/Lembaga, swasta, atau masyarakat. 6. Keluaran (output) Website LIPI adalah informasi terkait penyelenggaraan tugas dan fungsi LIPI. 7. Kemanfaatan (outcome) Website LIPI adalah mendukung pemasyarakatan/ publikasi hasil-hasil penelitian dan kegiatan LIPI. C. TUJUAN Tujuan penyusunan Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah sebagai pedoman bagi pelaksana tata kelola website di lingkungan LIPI.

6 D. PROSEDUR PENGISIAN KONTEN/MATERI WEBSITE LIPI PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI Konten dari Satuan Kerja, Kedeputian/Sekretariat Utama/Wakil Kepala Pelaksana membuat, mengumpulkan, dan menyusun bahan untuk materi Website LIPI Pelaksana teridiri dari: Pranata Humas atau petugas yang ditunjuk Bahan dikirim dan diserahkan kepada Tim Redaksi Website LIPI melalui Proses: 1. Editor melakukan proses editing materi 2. Materi teredit diserahkan kepada redaktur pelaksana untuk dikoreksi lebih lanjut 3. Editor utama berkoordinasi dengan redaktur kepala untuk mengoreksi materi teredit dari redaktur pelaksana untuk mendapat persetujuan pengunggahan materi 1. Wajib dilakukan oleh Editor Utama dan Redaktur Pelaksana 2.Dilakukan oleh Redaktur Pelaksana untuk hal-hal yang bersifat rutin: 3.Dilakukan oleh Editor Dapat pendelegasian dari Editor Utama dan/atau Redaktur Pelaksana PROSES EDITING Materi diunggah di Website LIPI Evaluasi dan Pelaporan Materi Website Berita Kegiatan: Paling lambat 2 hari kerja sejak pelaksanaan kegiatan selesai materi sudah diunggah Produksi Riset: Paling lambat 5 hari kerja sejak materi masuk ke Tim Redaksi materi sudah tayang Evaluasi dilakukan oleh Redaktur Pelaksana dan Editor Utama Dokumentasi hasil Laporan Editor Berita KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, ISKANDAR ZULKARNAIN Nur Tri Aries Suestiningtyas

7 SALINAN LAMPIRAN II KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENETAHUAN INDONESIA NOMOR 595/E/2016 TENTANG TATA KELOLA WEBSITE DAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI OLEH WAKIL KEPALA LIPI/ SEKRETARIS UTAMA LIPI/DEPUTI DI LINGKUNGAN LIPI A. DASAR HUKUM 1. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 tentang Kedudukan,Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata KerjaLembaga Pemerintah Non Departemen sebagaimana telah beberapakali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 145 Tahun 2015; 2. Keputusan Presiden Nomor 110 Tahun 2001 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013; 3. Keputusan Presiden Nomor 162/M Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dari dan Dalam Jabatan Struktural Eselon I di Lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; 4. Peraturan Kepala Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; B. RUANG LINGKUP 1. Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI oleh Wakil Kepala LIPI/Sekretaris Utama LIPI/Deputi di lingkungan LIPI merupakan serangkaian tata cara pelaksanaan pengisian konten atau materi Website LIPI yang dilaksanakan oleh penanggung jawab Website Wakil Kepala LIPI/Sekretaris Utama LIPI/Deputi di lingkungan LIPI. 2. Pelaksana Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website oleh Wakil Kepala LIPI/Sekretaris Utama LIPI/Deputi di lingkungan LIPI adalah petugas yang ditunjuk. 3. Penanggung Jawab Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah Kepala LIPI. 4. Pemrakarsa adalah Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas LIPI, Biro Umum LIPI, dan Unit Pelaksana Teknis Balai Informasi Teknologi LIPI. 5. Penggunaan Website LIPI adalah satuan kerja di lingkungan LIPI, Kementerian/Lembaga, swasta, atau masyarakat. 6. Keluaran (output) Website LIPI adalah informasi terkait penyelenggaraan tugas dan fungsi LIPI. 7. Kemanfaatan (outcome) Website LIPI adalah mendukung pemasyarakatan/ publikasi hasil-hasil penelitian dan kegiatan LIPI. C. TUJUAN Tujuan penyusunan Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah sebagai pedoman bagi pelaksana tata kelola website di lingkungan LIPI.

8 D. PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI OLEH WAKIL KEPALA LIPI/SEKRETARIS UTAMA LIPI/DEPUTI DI LINGKUNGAN LIPI PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI OLEH WAKIL KEPALA LIPI/ SEKRETARIS UTAMA LIPI/ DEPUTI DI LINGKUNGAN LIPI Pelaksana membuat, mengumpulkan, dan menyusun bahan untuk materi website Pelaksana teridiri dari: Pranata Humas atau petugas yang ditunjuk Proses: 1. Editor melakukan proses editing materi 2. Materi teredit diserahkan kepada redaktur pelaksana untuk dikoreksi lebih lanjut 3. Editor utama berkoordinasi dengan redaktur kepala untuk mengoreksi materi teredit dari redaktur pelaksana untuk mendapat persetujuan pengunggahan materi PROSES EDITING Materi diunggah di Website LIPI Khusus untuk Kanal RISET UNGGULAN LIPI Evaluasi dan Pelaporan Materi Website LIPI Dokumentasi hasil Laporan Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, Nur Tri Aries Suestiningtyas KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ISKANDAR ZULKARNAIN

9 SALINAN LAMPIRAN III KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENETAHUAN INDONESIA NOMOR 595/E/2016 TENTANG TATA KELOLA WEBSITE DAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA A. DASAR HUKUM STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI OLEH SATUAN KERJA DI LINGKUNGAN LIPI 1. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 tentang Kedudukan,Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata KerjaLembaga Pemerintah Non Departemen sebagaimana telah beberapakali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 145 Tahun 2015; 2. Keputusan Presiden Nomor 110 Tahun 2001 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013; 3. Keputusan Presiden Nomor 162/M Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dari dan Dalam Jabatan Struktural Eselon I di Lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; 4. Peraturan Kepala Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; B. RUANG LINGKUP 1. Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI oleh Satuan Kerja di lingkungan LIPI merupakan serangkaian tata cara pelaksanaan pengisian konten atau materi Website LIPI yang dilakukan oleh Satuan Kerja di lingkungan LIPI. 2. Pelaksana Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah petugas yang ditunjuk. 3. Penanggung Jawab Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah Kepala LIPI. 4. Pemrakarsa adalah Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas LIPI, Biro Umum LIPI, dan Unit Pelaksana Teknis Balai Informasi Teknologi LIPI. 5. Penggunaan Website LIPI adalah Satuan Kerja di lingkungan LIPI, Kementerian/Lembaga, swasta, atau masyarakat. 6. Keluaran (output) Website adalah informasi terkait penyelenggaraan tugas dan fungsi LIPI. 7. Kemanfaatan (outcome) Website LIPI adalah mendukung pemasyarakatan/ publikasi hasil-hasil penelitian dan kegiatan LIPI. C. TUJUAN Tujuan penyusunan Standar Operasional Prosedur Pengisian Konten atau Materi Website LIPI adalah sebagai pedoman bagi pelaksana tata kelola website di lingkungan LIPI.

10 D. PROSEDUR PENGISIAN KONTEN ATAU MATERI WEBSITE LIPI OLEH SATUAN KERJA DI LINGKUNGAN LIPI PROSEDUR PENGISIAN KONTEN/MATERI WEBSITE LIPI OLEH SATUAN KERJA DI LINGKUNGAN LIPI Pelaksana membuat, mengumpulkan, dan menyusun bahan untuk materi website Pelaksana teridiri dari: Pranata Humas atau petugas yang ditunjuk Proses: 1. Editor melakukan proses editing materi 2. Materi teredit diserahkan kepada redaktur pelaksana untuk dikoreksi lebih lanjut 3. Editor utama berkoordinasi dengan redaktur kepala untuk mengoreksi materi teredit dari redaktur pelaksana untuk mendapat persetujuan pengunggahan materi PROSES EDITING Materi diunggah di Website LIPI Khusus untuk Kanal Pengumuman Evaluasi dan Pelaporan Materi Website LIPI Dokumentasi hasil Laporan KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ISKANDAR ZULKARNAIN Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, Nur Tri Aries Suestiningtyas

KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 13/A/2016 TENTANG

KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 13/A/2016 TENTANG KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 13/A/2016 TENTANG ORGANISASI PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA,
