PERBEDAAN NILAI VO 2 MAX ANTARA AKTIVITAS FISIK RENDAH DAN AKTIVITAS FISIK TINGGI PADA LANSIA PENDERITA OSTEOARTHRITIS LUTUT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBEDAAN NILAI VO 2 MAX ANTARA AKTIVITAS FISIK RENDAH DAN AKTIVITAS FISIK TINGGI PADA LANSIA PENDERITA OSTEOARTHRITIS LUTUT"

Transkripsi

1 PERBEDAAN NILAI VO 2 MAX ANTARA AKTIVITAS FISIK RENDAH DAN AKTIVITAS FISIK TINGGI PADA LANSIA PENDERITA OSTEOARTHRITIS LUTUT Iis Sumiati 1, Idrus Jus at 1, Muthiah Munawwarah 1 1 Fakultas Fisioterapi Universitas Esa Unggul Jakarta Jln. Arjuna Utara Tol Tomang Kebun Jeruk, Jakarta iissumiati37@yahoo.co.id Abstract Objective: To determine differences in VO2 max values between low physical activity and high physical activity in elderly patients with osteoarthritis of the knee. Methods: This study is a crosssectional study to determine VO2 max value differences between low physical activity and high physical activity in elderly patients with osteoarthritis of the knee. The sample consisted of 40 elderly and selected based on purposive sampling technique. Samples were grouped into two groups based on their level of physical activity that lower levels of physical activity group consists of 20 people and the high activity group consisted of 20 people. Measurement of physical activity using the Physical Activity Scale for the Elderly (PASE) and the measurement of VO2 max using the Six Minute Walking Test. Results : The results of the measurement of lower levels of physical activity by using the total sample of 20 people, showed that the mean value for Physical Activity Low PASE is with a standard deviation of , while for the measurement of VO2 Max showed a mean value of VO2 Max is 18, 66 with a standard deviation of High Physical Activity measurement results with a sample size of 20 people, showed that the mean value for Physical Activity High PASE is with a standard deviation of , while for the measurement of VO2 Max showed a mean value for VO2 max was with a standard deviation of Normality Test Results obtained by Kolmogorov-Smirnov test of normal data at lower levels of physical activity, VO2 max and abnormal data at high physical activity. On the results using a different test Test Independent Sample T-Test showed the value of p = 0.000, which means there is a difference VO2 max values between low and high physical activity in elderly patients with osteoarthritis of the knee. Conclusion: There is a difference VO2 max value between low physical activity and high physical activity in elderly patients with osteoarthritis of the knee. Keywords : VO2 max, Physical Activity

2 PENDAHULUAN Proses penuaan dianggap sebagai peristiwa fisiologis yang memang harus dialami oleh semua makhluk hidup. Lansia bukan suatu penyakit, namun merupakan tahap lanjut dari suatu proses kehidupan yang ditandai dengan penurunan kemampuan berbagai organ, fungsi dan sistem tubuh yang bersifat alamiah/ fisiologis. Dengan bertambahnya usia terjadi perubahan fisiologis pada sistem musculoskeletal, neuromuscular, kardiovaskular dan respirasi, sistem panca indera dan sistem integument. Pada sistem kardiovaskuler dan respirasi terjadi perubahan yaitu penurunan kekuatan otot otot pernafasan, menurunnya aktivitas silia, menurunnya elastisitas paru, kapasitas maksimal pernafasan menurun, tulang tulang pembentuk dinding dada mengalami pengeroposan atau osteoporosis sehingga menyebabkan jumlah udara pernafasan yang masuk ke paru paru mengalami penurunan, penurunan sistem pernafasan yang lain adalah penurunan tekanan oksigen (O 2 ) arteri yang akan mengganggu proses oksigenasi dari hemoglobin dan O 2 tidak terangkut selama ke jaringan sehingga pengambilan oksigen maksimal (VO 2 max) berkurang (Karavidas, 2010). Konsumsi oksigen maksimal (VO 2 max) adalah jumlah maksimal oksigen yang dapat dikonsumsi selama aktivitas fisik yang intens sampai akhirnya terjadi kelelahan. Faktor faktor yang mempengaruhi nilai VO 2 max antara lain genetik, usia, jenis kelamin, indeks massa tubuh (IMT) dan aktivitas fisik. Aktivitas fisik memiliki peran yang sangat penting untuk kesehatan. Menurut Gill et All (2012) lansia yang tetap melakukan aktivitas fisik dapat mencegah terjadinya kecacatan mobilitas atau gangguan fungsional, sedangkan bagi lansia yang tidak aktif beraktivitas dapat meningkatkan resiko terjadinya gangguan kesehatan antara lain penyakit jantung, osteoporosis, parkinson, obesitas hingga gangguan keseimbangan yang akan meningkatkan resiko jatuh. Menurut Patrick et All (2012), Lansia dikatakan melakukan aktivitas fisik apabila terjadi gerakan tubuh yang melibatkan otot rangka dan secara substansial meningkatkan pengeluaran energi, dapat berupa kegiatan santai dengan intensitas rendah atau sekitar 3 6 Mets selama setidaknya 150 menit per minggu. Lansia dikatakan melakukan aktivitas fisik apabila dalam kesehariannya melakukan aktivitity daily living (ADL) secara mandiri, melakukan pekerjaan rumah tangga, bekerja di luar rumah (jika orang tersebut masih bekerja) serta melakukan kegiatan rekreasi seperti berjalan atau bersepeda (WHO, 2010). Masalah kesehatan yang berhubungan dengan lansia dan degeneratif salah satunya adalah osteoarthritis lutut. Osteoarthritis lutut merupakan suatu penyakit yang multifaktor yang ditandai dengan adanya peradangan dan degenerasi. Akibat kondisi tersebut, lutut akan terasa nyeri, karena teriritasinya jaringan disekitar sendi termasuk otot otot sekitar sendi lutut yang kemudian terjadi kelemahan otot, krepitasi bahkan deformitas (Fukuda, Thiago, 2011). Lansia dengan osteoarthritis lutut cenderung mengurangi aktivitas fisiknya akibat adanya nyeri pada lutut yang akan berdampak pada penurunan kebugaran. Pada lansia terjadi penurunan VO 2 max akibat kurangnya aktivitas fisik dan adanya kondisi patologi berupa osteoarthritis lutut yang dialami sehingga menyebabkan penurunan kebugaran, mudah lelah, penurunan produktifitas dalam bekerja, hingga timbul ketergantungan dengan orang lain dalam melakukan aktivitas. Dari uraian diatas, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan nilai VO 2 Maks antara aktivitas fisik rendah dan aktivitas fisik tinggi pada lansia penderita osteoarthritis lutut. METODE Jenis penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik cross sectional. Populasi penelitian ini adalah lansia yang ada di puskesmas kecamatan pasar minggu. Sampel didapatkan sejumlah 40 orang yang diambil berdasarkan metode purposive sampling. Kriteria inklusi sampel adalah lansia (berusia diatas 65 tahun) yang bersedia menjadi sample, memiliki perbedaan aktivitas fisik, memiliki kondisi patologi berupa osteoarthritis lutut dan menandatangani surat persetujuan. Kriteria eksklusi antara lain tidak memiliki kondisi patologi. Variabel Dependent penelitian ini adalah VO 2 Maks yang dinyatakan dengan ml/kg/min. untuk pengukuran VO 2 Maks digunakan Six Minute Walking Test atau tes jalan enam menit. Variabel independent penelitian ini adalah aktivitas fisik. Pengukuran aktivitas fisik menggunakan skala PASE (Physical Activity Scale for Elderly). PASE merupakan suatu instrument dalam bentuk quisioner untuk penilaian aktivitas fisik untuk usia di atas 65 tahun. Physical Activity Scale for Elderly ( PASE ) ini menilai aktivitas fisik yang dilakukan lansia selama 7 hari terakhir dengan 10 item penilaian dengan 3 kelompok item penilaian yaitu aktivitas di waktu luang, aktivitas rumah tangga dan aktivitas kerja. Score maksimal 400 dimana dikategorikan dalam 2 kelompok yaitu kelompok low physical activity dengan score dan kelompok high physical activity dengan score Tahap pengolahan data yang dilakukan adalah memeriksa kelengkapan data, memasukkan data ke dalam program SPSS Versi Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji normalitas data

3 menggunakan uji Kolmogorov smirnov. Selanjutnya dilakukan uji beda dengan menggunakan uji Independent Sample T-Test untuk melihat perbedaan nilai VO 2 Maks antara aktivitas fisik rendah dan aktivitas fisik tinggi pada lansia penderita osteoarthritis lutut. HASIL Adapun data yang diambil dari Puskesmas Kecamatan pasar minggu, jakarta yang dijadikan sampel penelitian di sajikan dalam tabel. Tabel 1 Distribusi sampel berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah % Laki Laki 6 15 Perempuan Berdasarkan tabel 1, dapat dilihat bahwa sampel lansia laki- laki sebanyak 6 orang (15%) dan sampel lansia perempuan sebanyak 34 orang (85%). Tabel 2 Distribusi sampel berdasarkan Usia Usia Jumlah % 65 tahun tahun 7 17,5 67 tahun 5 12,5 68 tahun 3 7,5 70 tahun 3 7,5 71 tahun tahun 1 2,5 77 tahun 1 2,5 Dari tabel 2 dapat dilihat bahwa sampel lansia yang berusia 65 tahun menduduki peringkat pertama, dengan jumlah 18 orang (45%), diikuti usia 66 tahun sebanyak 7 orang (17,5%), usia 67 tahun sebanyak 5 orang (12,5%), usia 68 tahun sebanyak 3 orang (7,5%), usia 70 tahun sebanyak 3 orang (7,5%), usia 71 tahun sebanyak 2 orang (5%), usia 73 tahun sebanyak 1 orang (2,5%) dan terakhir usia 77 tahun sebanyak 1 orang (2,5%). Pada tabel 3 dapat dilihat bahwa sampel lansia dengan pekerjaan ibu rumah tangga sebanyak 26 orang (65%), tidak bekerja sebanyak 5 orang (12,5%), wiraswasta sebanyak 4 orang (10%), buruh sebanyak 3 orang (7,5%), dan pegawai swasta sebanyak 2 orang (5%). Tabel 3 Distribusi sampel berdasarkan Pekerjaan Pekerjaan Jumlah % Buruh 3 7,5 Ibu Rumah Tangga Pegawai Swasta 2 5 Wiraswasta 4 10 Tidak Bekerja 5 12,5 Tabel 4 Distribusi Sampel berdasarkan tingkat aktivitas fisik Klasifikasi Jumlah % Aktivitas Fisik Rendah Aktivitas Fisik Tinggi Berdasarkan tabel 4 dapat dilihat bahwa sampel yang memiliki aktivitas fisik rendah sebanyak 20 orang, sedangkan sampel yang memiliki aktivitas fisik tinggi sebanyak 20 orang. Tabel 5 Data sampel berdasarkan nilai VO 2 Maks dan score aktivitas fisik Sampel Aktivitas Fisik VO 2 Maks , , , , , , , , , , , , , ,50

4 Sampel Aktivitas Fisik VO 2 Maks , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,13 Tabel 6 Hasil Uji Normalitas Data Uji Kolmogorov Smirnov Variabel p - value Keterangan Aktivitas Fisik Rendah 0,200 Normal VO 2 Maks 0,200 Normal Aktivitas Fisik Tinggi 0,000 Tidak Normal VO 2 Maks 0,200 Normal Dari tabel 6, hasil pengujian normalitas data pada kelompok aktivitas fisik rendah dan VO 2 maks didapatkan hasil data p-value = 0,200 (lebih besar dari 0,05) yang artinya data tersebut berditribusi normal. Sedangkan hasil pengujian normalitas data pada kelompok aktivitas fisik tinggi didapatkan hasil p-value = 0,000 (lebih kecil dari 0,05) yang artinya data tersebut berditribusi tidak normal, untuk nilai VO 2 maks didapatkan hasil p-value = 0,200 (lebih besar dari 0,05) yang artinya data tersebut berditribusi normal. Berdasarkan hasil dari tabel 6, ditemukan data yang berdistribusi tidak normal, maka untuk uji hipotesis digunakan uji Independent Sampel T- Test. Tabel 7 Uji Independent Sampel T-Test Data Mean SD P VO 2 Maks Aktivitas Rendah VO 2 Maks Aktivitas Tinggi 18,66 0, ,45 0,35019 Berdasarkan hasil uji independent sampel t-test dari data tersebut didapatkan nilai p = 0,000 dimana p < 0,05, hal ini berarti dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan nilai VO 2 maks antara lansia yang memiliki aktivitas fisik rendah dengan lansia yang memiliki aktivitas fisik tinggi disertai dengan kondisi patologi berupa osteoarthritis lutut. PEMBAHASAN Aktivitas Fisik pada Lansia Aktivitas Fisik dipengaruhi oleh usia, jenis kelamin dan penyakit / kelainan pada tubuh. Dilihat dari pengujian deskriptif pada kelompok aktivitas fisik rendah didapatkan rata rata nilai aktivitas fisik menurut Physical Activity Scale for Elderly (PASE) yaitu 131,5. Sedangkan pada kelompok aktivitas fisik tinggi didapatkan rata rata nilai aktivitas fisik yaitu 156,75. Nilai tertinggi untuk kelompok aktivitas fisik rendah didapatkan pada sampel ke 16 dengan score PASE sebesar 145, sedangkan nilai tertinggi untuk kelompok aktivitas fisik tinggi didapatkan pada sampel ke 7 dengan score PASE sebesar 170. Pada lansia terjadi penurunan aktivitas fisik, hal ini terjadi karena secara fisiologis penurunan kemampuan kerja dari sel, jaringan, organ serta sistem pada tubuh sehingga menyebabkan penurunan dari aktivitas fisik. VO 2 Maks pada Lansia VO 2 Maks dipengaruhi oleh genetik, usia, jenis kelamin dan aktivitas fisik. Dilihat hasil pengukuran aktivitas fisik rendah dengan menggunakan questioner Physical Activity Scale for Elderly (PASE) dengan jumlah sampel sebanyak 20 orang, menunjukkan bahwa nilai mean PASE untuk Aktivitas Fisik Rendah adalah 131,5 dengan standar deviasi 7, Sedangkan untuk hasil pengukuran VO 2 Maks menggunakan Six Minute Walking Test dengan 0,000

5 jumlah sampel sebanyak 20 orang, menunjukkan bahwa nilai mean untuk VO 2 Maks adalah 18,66 dengan standar deviasi 0, Hasil pengukuran Aktivitas Fisik Tinggi dengan jumlah sampel sebanyak 20 orang, menunjukkan bahwa nilai mean PASE untuk Aktivitas Fisik Tinggi adalah 156,75 dengan standar deviasi 8, Sedangkan untuk hasil pengukuran VO 2 Maks menggunakan Six Minute Walking Test dengan jumlah sampel sebanyak 20 orang, menunjukkan bahwa nilai mean untuk VO 2 Maks adalah 19,45 dengan standar deviasi 0, Peningkatan aktivitas fisik pada lansia akan berdampak pada peningkatan kebugaran dalam hal ini nilai VO 2 max (konsumsi oksigen maksimal) karena pada saat peningkatan aktivitas fisik akan terjadi peningkatan dari cardiac output (volume darah yang dipompa jantung permenit). VO 2 max berperan penting sebagai indikator / parameter jumlah oksigen maksimal yang dikonsumsi pada tingkat sel, dimana semakin tinggi nilai VO 2 max maka kebugaran akan semakin baik karena jumlah oksigen yang dibutuhkan tubuh pada saat melakukan aktivitas fisik terpenuhi dan tidak terjadi kelelahan yang berarti. Perbedaan nilai VO 2 Maks antara aktivitas fisik rendah dan Aktivitas Fisik Tinggi. Untuk mengetahui perbedaan nilai VO 2 Maks didapatkan melalui uji independent sampel t-test, dengan hasil p = 0,000 dimana p<0,05 yang berarti ada perbedaan nilai VO 2 Maks antara aktivitas fisik rendah dengan aktivitas fisik tinggi pada lansia penderita osteoarthritis lutut. Hal ini terjadi karena ada perbedaan tingkat aktivitas fisik sehingga menyebabkan perbedaan nilai VO 2 Maks. Aktivitas fisik merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi nilai VO 2 Maks, dimana semakin tinggi aktivitas fisik maka nilai VO 2 Maks akan semakin tinggi. Hasil penelitian ini didukung dengan hasil penelitian dari Roei tahun 2010 dimana terdapat perbedaan antara lansia yang melakukan aktivitas fisik rendah dan aktivitas fisik tinggi. Ini disebabkan karena pada saat peningkatan aktivitas fisik akan meningkatkan cardiac output (volume darah yang dipompa jantung permenit) akan menyebabkan terjadinya peningkatan suplai darah yang mengandung oksigen ke jaringan. Sebaliknya ketika terjadi penurunan aktivitas fisik maka cardiac output akan turun, yang akan menyebabkan penurunan suplai darah yang mengandung oksigen ke jaringan. Oksigen mempunyai peranan vital bagi tubuh manusia. Oksigen diperlukan jaringan untuk proses pembentukan energi, regenerasi sel, serta membantu proses metabolisme pada tubuh. Untuk mendapatkan energi, selain glukosa, tubuh membutuhkan oksigen sebagai bahan bakar. Reaksi kimia antara glukosa dan oksigen akan menghasilkan Adenosine Tri Phosphate (ATP) yang merupakan energi murni sel. Kekurangan oksigen akan menurunkan cadangan energi tubuh sehingga tubuh akan merasa mudah lelah. Selain itu, kekurangan ATP akan mengganggu sinyal elektris dari otak ke otot sehingga membuat otot cepat lelah pada saat melakukan aktivitas fisik dan akan timbul nyeri otot. Kurangnya oksigen pada tubuh akan menyebabkan kematian sel dan mengganggu fungsi fisiologis dari jaringan, organ serta sistem pada tubuh. KESIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dapat diambil kesimpulan yaitu Ada perbedaan nilai VO 2 Maks antara aktivitas fisik rendah dan aktivitas fisik tinggi pada lansia penderita osteoarthritis lutut. Diharapkan rekan rekan fisioterapis untuk dapat mengembangkan penelitian lebih lanjut dengan memperhatikan pengukuran aktivitas fisik dan grade / skala dari osteoarthritis lutut. DAFTAR PUSTAKA American Thoracic Society Guidline Six Minute Walking Test. Arden, Neigel and Hunter, Elizabeth David Osteoarthritis. Oxford Universiy Press. Balke, B Sebuah Uji Lapangan Sederhana Untuk Penilaian Kebugaran Fisik. PMID. Karavidas, Apolos et al Aging and Cardiovaskuler System. Review Article New England Research Institute (NERI) Physical Activity Scale for Elderly (PASE). Oliveira, n. Silviera, H et al Assesment of Cardiorespiratory Fitness using Submaximal Protocol in Older Adults. Review Psiq Clinic. 40: Patrick J et al Geriatric Physical Therapy Third Edition : Elsevier Mosby. Roei, Van Effectiveness of a lifestyle Physical Activity. Journal Aging and Physical Activity. 18: World Health Organization Global Recommendation on Physical Activity for Health

Pada sistem kardiovaskuler dan respirasi terjadi perubahan yaitu penurunan kekuatan otot otot pernafasan, menurunnya aktivitas silia, menurunnya

Pada sistem kardiovaskuler dan respirasi terjadi perubahan yaitu penurunan kekuatan otot otot pernafasan, menurunnya aktivitas silia, menurunnya 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Proses penuaan dianggap sebagai peristiwa fisiologis yang memang harus dialami oleh semua makhluk hidup. Lansia bukan suatu penyakit, namun merupakan tahap lanjut
