LAPORAN PENGEMBANGAN PAKET WISATA DUSUN TAMANJAYA, DESA TAMANJAYA, KECAMATAN CIEMAS, KABUPATEN SUKABUMI, PROVINSI JAWA BARAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN PENGEMBANGAN PAKET WISATA DUSUN TAMANJAYA, DESA TAMANJAYA, KECAMATAN CIEMAS, KABUPATEN SUKABUMI, PROVINSI JAWA BARAT"

Transkripsi

1 LAPORAN PENGEMBANGAN PAKET WISATA DUSUN TAMANJAYA, DESA TAMANJAYA, KECAMATAN CIEMAS, KABUPATEN SUKABUMI, PROVINSI JAWA BARAT Disusun Oleh: Nama: Raihani NIM: 14/SA/363802/SA/17333 Jurusan/Prodi: Pariwisata KULIAH KERJA NYATA-PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (KKN-PPM) UNIVERSITAS GADJAH MADA JBR-08 DESA TAMANJAYA KECAMATAN CIEMAS SUKABUMI JAWA BARAT 2017

2 PENDAHULUAN Kegiatan pariwisata saat ini sudah tidak asing lagi khususnya bagi masyarakat Indonesia. Berkembangnya zaman dan gaya hidup mempengaruhi minat dan motivasi seseorang untuk melakukan kegiatan wisata. Indonesia memiliki banyak kekayaan alam dan budaya yang merupakan potensi pariwisata. Tentunya, pengembangan pariwisata perlu bersifat berkelanjutan dengan memikirkan dampak yang akan terjadi di masa datang. Pengembangan pariwisata dengan konsep konservasi belakangan ini menjadi fokus agar dapat mengembangkan suatu daerah sekaligus melindungi sebuah bentang alam. Bentang alam seperti sebuah taman bumi (Geopark) dalam beberapa waktu terakhir menjadi sebuah fokus pengembangan daerah melalui pariwisata namun sekaligus melindungi alam yang ada. Kawasan geopark salah satunya terletak di Sukabumi, Jawa Barat. Geopark Ciletuh Palabuhan Ratu terdiri dari beberapa kecamatan yaitu: Cisolok, Cikakak, Palabuhan ratu, Simpenan, Waluran, Ciemas, Ciracap, dan Surade. Saat ini, Geopark Ciletuh Palabuhan Ratu dalam tahap pengembangan menuju UNESCO Global Geopark Network, maka dari itu diperlukan paket wisata yang didasari oleh hal tersebut. Pengembangan paket wisata didasari atau pengamatan selama kurang lebih 2 bulan untuk melaksanakan kegiatan KKN-PPM UGM. Pengembangan paket akan lebih berfokus ke area Desa Tamanjaya dan sekitarnya.

3 PEMBAHASAN A. Paket Wisata Desa Tamanjaya Paket wisata hingga saat ini sudah ada dan dikelola oleh PAPSI. Pemasaran paket belum terlalu efektif, sehingga wisatawan yang datang mayoritas tanpa membeli paket wisata. Berikut adalah paket wisata yang sudah ditawarkan oleh wisatawan: Paket Ciletuh Durasi: 2 Hari 1 Malam Destinasi : - Panenjoan - Curug Awang dan Curug Tengah - Curug Sodong dan Curug Cikanteh - Curug Cimarinjung - Pantai Palangpang - Puncak Darma Paket Landrover Paket offroad untuk grup menggunakan kendaraan Landrover 4x4 Grup: Minimal 8 orang Harga: Rp ( Grup 8 orang) Rp ( Grup 16 orang)

4 Durasi : 2 Hari 1 Malam Paket Trip Dengan Kendaraan Pribadi Paket Kampung Budaya Cigaok Durasi : 2 Hari 1 Malam Destinasi: - Pembuatan Kuliner - Pengerajin Handycraft - Pengerajin Bilik Bambu - Pengerajin atap tradisional - Pengerajin Cobek - Curug Awang - Cekdam - Panenjoan - Cadas Gemblung - Pantai Palangpang - Curug Cimarinjung - Curug sodong/curug cikanteh

5 B. Pengembangan Paket Wisata Desa Tamanjaya Menurut Muljadi dan Warman (2014: 156) paket wisata adalah merupakan produk pariwisata yang dirancang oleh petugas perencana paket wisata atau Tour Planner. Paket wisata ditinjau dari komponen komponen paket wisata yang dirancang meliputi: 1. Jasa transportasi Desa Tamanjaya terletak di kecamatan Ciemas, Palabuhan Ratu, Sukabumi yang memiliki kondisi alam dengan bentukan geologi yang indah. Desa Tamanjaya terletak di pegunungan dengan kondisi jalan yang berkelok-kelok menyebabkan sulitnya wisatawan untuk datang berkunjung. Transportasi yang sesuai diperlukan untuk dapat melewati aksesibilitas yang cukup sulit. Pemberian jasa transportasi seperti bus mini atau mobil pegunungan dapat ditawarkan bagi wisatawan yang tertarik untuk berkunjung. Penyediaan transportasi dengan kapasitas yang besar dan berat tidak dianjurkan karena jalan yang dilalui merupakan kawasan rawan longsor. 2. Jasa penginapan Penyediaan jasa akomodasi atau penginapan dapat berasal dari rumah warga. Saat ini sudah banyak terdapat homestay rumah warga yang terletak di Desa Tamanjaya. Pemilihan jenis homestay perlu disesuaikan dengan tema paket wisata yang akan ditawarkan. Sasaran karateristik wisatawan perlu juga diperhatikan karena homestay warga merupakan jenis rumah yang tidak dapat diseragamkan. Jasa penyedia paket juga dapat

6 menawarkan terlebih dahulu bagaimana jenis akomodasi yang ingin dipilih, dan kemudian mencari rumah yang sesuai dengan permintaan wisatawan. 3. Jasa penyajian makan dan minum Desa Tamanjaya memiliki kekayaan sumber daya yang beranekaragam, namun masyarakat belum mengolah hasil alam tersebut secara maksimal. Sebagai penyedia paket wisata, perlu adanya koordinasi dengan masyarakat untuk penyediaan makanan seperti catering dengan warga lokal. Penyediaan makanan perlu dimaksimalkan berasal dari masyarakat Desa Tamanjaya. 4. Jasa daya tarik wisata,rekreasi dan seni budaya Desa Tamanjaya, Ciemas, Palabuhan Ratu memiliki daya tarik untuk dijadikan sebuah paket wisata yang menarik. Tidak hanya itu, masih banyak potensi yang belum dikembangkan dan dapat dijadikan sebagai sebuah paket wisata. Pengembangan paket akan lebih menarik dengan mengelompokan kegiatan sesuai dengan jenis wisata yang dilakukan. Hal tersebut dapat memudahkan untuk strategi pemasaran dan juga pengembangan paket yang berkelanjutan. Kemungkinan Paket Wisata yang dapat dikembangkan: a. Pleasure Tourism: Yaitu paket wisata yang disusun untuk tujuan ingin mengetahui suatu daerah tujuan wisata dalam acara mengirisi hiburannya guna menghilangkan kepenatan dan rutinitas sehari-hari. Recreation Tourism: Jenis paket wisata yang disusun dengan tujuan utamanya memanfaatkan hari liburnya guna pemulihan kesegaran

7 jasmani maupun rohani. Paket wisata khusus untuk jenis Pleasure adalah objekobjek wisata yang dapat memberikan kesempatan untuk wisatawan bersenangsenang. Wisatawan untuk jenis pleasure tourism cenderung memiliki tujuan untuk melepaskan kejenuhan atau aktivitas sehari-sehari yang dimiliki. Desa Tamanjaya memiliki banyak potensi wisata yang menarik. Paket wisata yang dapat dibuat adalah terdiri dari berbagai destinasi alam yang terletak disekitar Desa Tamanjaya khususnya di kecamatan Ciemas. Berikut destinasi yang dapat dikunjungi sebagai pleasure tourism: 1. Titik Pandang Panenjoan 2. Curug Awang 3. Cek Dam 4. Curug Cimarunjung 5. Curug Tengah 6. Curug Sodong 7. Curug Cikanteh 8. Curug Puncak Jeruk 9. Bukit Hilal 10. Puncak Darma 11. Pantai Palapang 12. Pulau Kunti 13. Pulau Mandra 14. Pantai Palangpang 15. Sodong Parat 16. Pantai Cikepuh

8 17. Batu Naga dan Batu Batik 18. Pantai Batununggul 19. Komplek Batuan Unik 20. Komplek Gunung Badak 21. Tegal Pemakanan 22. Komplek Pasir Luhur 23. Komplek Gunung Beas 24. Titik Pandang Mekarsakti 25. Curug Puncakmanik b. Wisata Budaya (Cultural Tourism) : Paket wisata yang diselenggarakan khusus untuk mengetahui adatistiadat, gaya dan cara hidup suatu bangsa, sejarah, seni budaya maupun acara keagamaan. Desa Tamanjaya memiliki budaya unik khususnya dalam kehidupan sehari-hari. Masyarakat akan mempelajari bagaimana budaya warga desa dalam mengolah gula merah dimulai dari bahan mentah hingga jadi. Tidak hanya berwisata, wisatawan juga mendapatkan pengalaman dan pengetahuan. Dampak positif lain juga masyarakat dapat berinteraksi langsung dengan wisatawan dan dapat secara tidak langsung bertukar budaya. Daya tarik yang dapat dijadikan sebagai suatu tema wisata budaya adalah : 1. Melihat dan mempraktikan pengolahan gula 2. Melihat pengerajin Genteng Tradisional 3. Melihat pertunjukan budaya 4. Mengunjungi Kampung Cigaok

9 5. Melihat pengolahan beras hitam 6. Melihat kerajinan warga dan mencoba membuat kerajinan c. Wisata Petualangan (Adventure Tourism): Paket wisata yang dilakukan di alam terbuka untuk melatih ketangkasanjasmani serta menyegarkan rohani dengan mengambil risiko yang cukup membahayakan keselamatan jiwa dengan dipandu oleh seseorang atau lebih yang berpengalaman. Letak Desa Tamanjaya yang berada di kawasan Geopark merupakan suatu peluang sebagai wisata petualangan (adventure). Bentang alam yang banyak dikelilingi batuan dan jumlah hutan tinggi mendukung aktivitas petualangan bagi wisatawan. Daya Tarik yang dapat dijadikan suatu tema wisata petualangan adalah: 1. Geotrail 2. Geotrekking 3. Susur hutan d. Wisata Olahraga (Sport Tourism): Paket wisaata yang dilakukan dalam rangka melatih atau melakukkan uji ketangkasan jasmani atau mengikuti pertandingan olahraga disuatu Negara. Desa Tamanjaya sebagai salah satu kawasan geopark memiliki kekayaan geologi yang dapat dijadikan potensi wisata olahraga. Sudah tersedia trek atau jalan yang dapat mendukung kegiatan olahraga sekaligus danau dan pantai yang bisa dijadikan tempat wisata olahraga. Kegiatan wisata yang dapat ditawarkan adalah : 1. Geobike

10 2. Cekdam 3. Snorkeling 4. Banana boat e. Wisata Mina Khusus (Special Interest Tourism): Paket wisata khusus yang memerlukan keahlian dan kemampuan khusus pula bagi pesertanya dengan klasifikasi jumlah peserta yang terbatas. Desa Tamanjaya memiliki potensi budaya dan alam yang dapat mendukung kegiatan wisata minat khusus. Kegiatan wisata minat khusus pada umumnya memfokuskan kegiatan yang spesifik dan unik. Desa taman jaya memiliki keunikan tersendiri yaitu sebuah bukit yang dijadikan untuk melihat hilal. Hal tersebut dapat dijadikan sebuah daya tarik bagi wisatawan untuk berwisata sekaligus melihat hilal. Desa Tamanjaya juga memiliki kekayaan geologi yang beranekaragam disbanding dengan daerah lain disekitar jawa barat. Pembuatan paket wisata dengan edukasi tentang geopark sendiri dapat ditawarkan kepada wisatawan. Pelaksanaan paket wisata edukasi geopark juga memberikan peluang terhadap masyarakat luar untuk berpartisipasi mempelajari geopark sekaligus melakukan konservasi. Selain itu, pembuatan paket dengan tema ekowisata di Desa Tamanjaya merupakan sebuah peluang. Wisatawan dapat diajak untuk berwisata sekaligus melakukan kegiatan konservasi, objek wisata ujung genteng dapat dijadikan tujuan alternatif ekowisata setelah area daya tarik yang berada di Desa Tamanjaya. 5. Jasa pemandu wisata Penyediaan pemandu wisata sangat diperlukan bagi pengembangan paket wisata di Desa Tamanjaya. Ketersediaan pemandu yang berasal dari masyarakat desa tamanjaya masih minim sehingga perlu adanya pelatihan masyarakat lokal

11 untuk menjadi pemandu. Pemandu Desa Tamanjaya harus mengintepretasikan objek-objek wisata yang ada dengan landasan geopark global network agar kegiatan wisata juga memberikan dampak positif. 6. Jasa produk lain yang diperlukan. Jasa produk yang diperlukan dalam pengembangan paket wisata di Desa Tamanjaya dapat disesuaikan dengan mayoritas karateristik wisatawan. Penawaran berupa oleh-oleh atau cinderamata melalui sebuah paket dapat menjadi sebuah poin menarik. Pengelola dapat bekerjasama dengan masyarakat lokal sebagai penyediaan oleh-oleh yaitu: beras hitam, gula merah dan sebagainya.

12 KESIMPULAN Desa Tamanjaya sebagai salah satu bagian dari Geopark Ciletuh Palabuhan Ratu memiliki kekayaan alam dan budaya yang beranekaragam. Potensi tersebut dapat dijadikan sebagai sebuah paket wisata yang menarik untuk ditawarkan kepada wisatawan. Posisi Desa Tamanjaya sebagai bagian dari geopark menjadi suatu nilai tambah dalam menjual paket dengan tema yang beranekaragam. Desa Tamanjaya juga terletak tidak jauh dari dua kota besar yaitu Jakarta dan Bandung yang cenderung ingin berwisata untuk melihat kekayaan alam dan budaya yang tidak dijumpai didaerahnya. Paket wisata yang ada sudah baik dalam penyusunan komponen dan menarik. Perpaduan antar komponen sudah lengkap dan dibuat sesuai dengan permintaan yang ada. Partisipasi masyarakat lokal dalam mengisi komponen paket masih sangat minim. Diperlukan pengembangan paket untuk kedepan dengan menambahkan hal-hal unik yang mencerminkan geopark cilteuh. SARAN Koordinasi dengan masyarakat lokal dibutuhkan dan turut berpartisipasi dalam komponen-komponen sebuah paket wisata agar dampak dari pariwisata dirasakan secara langsung. Pemasaran lebih lanjut diperlukan untuk dapat menempatkan sebuah paket wisata kepada calon wisatawan yang tepat dan pelayanan dilakukan secara maksimal.

13 LAMPIRAN Objek Wisata Curug Awang Gambar diambil oleh: Raihani Objek Wisata Cekdam Gambar diambil oleh: Raihani Objek Wisata Cekdam Gambar diambil oleh: Raihani

14 Pe Pemandangan dari atas Batu disekitar Cekdam Gambar diambil oleh: Raihani Pemandangan Cekdam Gambar diambil oleh: Raihani Kampung Cigaok di Desa Tamanjaya Gambar diambil oleh: Raihani

Akselerasi Pembangunan Geopark Nasional Ciletuh. AGUS E HANAFIAH, S.Sos., M.A.P

Akselerasi Pembangunan Geopark Nasional Ciletuh. AGUS E HANAFIAH, S.Sos., M.A.P Akselerasi Pembangunan Geopark Nasional Ciletuh AGUS E HANAFIAH, S.Sos., M.A.P Nama Geopark Ciletuh ditetapkan melalui SK Bupati Sukabumi Nomor 556/Kep.684-Disparbudpora/2014, tanggal 24 Oktober 2014.
