WALIKOTA MOJOKERTO, PERATURAN WALIKOTA MOJOKERTO NOMOR 17 TAHUN 2012 TENT ANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WALIKOTA MOJOKERTO, PERATURAN WALIKOTA MOJOKERTO NOMOR 17 TAHUN 2012 TENT ANG"

Transkripsi

1 WALIKOTA MOJOKERTO PERATURAN WALIKOTA MOJOKERTO NOMOR 17 TAHUN 2012 TENT ANG PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN (BOK) KOTA MOJOKERTO TAHUN 2012 DENGAN RAHMAT TU HAN YANG MAHA ESA WALIKOTA MOJOKERTO, Menimbang Mengingat dalam rangka meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan yang bersifat promotif dan preventif yang dilakukan oleh Puskesmas dan Jaringannya serta Poskesdes dan Posyandu dianggap perlu memberikan Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) dan mengatur petunjuk teknis pelaksanaan pemberian bantuan tersebut dalam suatu Peraturan Walikota Mojokerto. 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Kata Kecil dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur/Jawa Tengah/Jawa Barat sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 13 Tahun 1954 tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 16 dan 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan Kota-Kota Besar dan Kota-Kota Kecil di Jawa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 40 (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 551); 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 53 (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47 (Tambahan Lembaran Negara Republi Indonesia Nomor 4286);

2 2 4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125. Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang- Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59 (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 5. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); 6. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2011 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2012 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 113, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5254); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140 (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578); 8. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 165 (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4593); 9. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah. Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82 (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); 10. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 2556/MENKES/PER/Xll/2011 tentang Petunjuk Teknis Bantuan Operasional Kesehatan; 11. Peraturan Direktur Jendral Bina Gizi dan Kesehatan lbu dan Anak Nomor:HK.02.03/Bl.3/66/2012, tentang Tata Cara Penyelenggaraan Administrasi Keuangan Bantuan Operasional Kesehatan. Menetapkan PERATURAN WALIKOTA TENTANG PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN (BOK) KOTA MOJOKERTO TAHUN 2012 BABI KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan ini yang dimaksud dengan : 1. Kota adalah Kota Mojokerto. 2. Pemerintah adalah Pemerintah Pusat. 3. Pemerintah Kota adalah Pemerintah Kota Mojokerto.

3 3 4. Walikota adalah Walikota Mojokerto. 5. Dinas Kesehatan Kata adalah Dinas Kesehatan Kota Mojokerto. 6. Kepala Dinas Kesehatan Kata adalah Kepala Dinas Kesehatan Kata Mojokerto. 7. Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) adalah bantuan dana dari pemerintah melalui Kementerian Kesehatan dalam membantu Pemerintah Kabupaten/Kota melaksanakan pelayanan kesehatan sesuai Standar Pelayanan Minimal (SPM) Bidang Kesehatan menuju Millenium Development Goals (MDGs) melalui peningkatan kinerja dan tidak untuk pembelian barang yang menimbulkan aset tetap. 8. Biaya Transportasi adalah biaya yang dikeluarkan untuk mencapai tempat kegiatan yang diselenggarakan oleh Puskesmas dan jaringannya serta Poskesdes dan Posyandu, baik menggunakan sarana transportasi umum atau sarana transportasi yang tersedia di wilayah tersebut atau penggantian bahan bakar minyak atau jalan kaki ke desa yang terpencil/sangat terpencil. 9. Dana Tugas Pembantuan BOK adalah dana yang berasal dari APBN Kementerian Kesehatan, mencakup semua penerimaan dan pengeluaran dalam rangka Tugas Pembantuan, yang disalurkan oleh Pemerintah (c.q Kementerian Kesehatan) Kepada Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota (c.q Dinas Kesehatan). 10. Kegiatan Kesehatan Luar Gedung adalah kegiatan kesehatan yang dilakukan dalam rangka menjangkau masyarakat untuk mendekatkan akses masyarakat terhadap upaya kesehatan yang bersifat promotif dan preventif. 11. Lokakarya Mini adalah pertemuan untuk penggalangan dan pemantauan yang diselenggarakan dalam rangka pengorganisasian untuk dapat terlaksananya Rencana Pelaksanaan Kegiatan Puskesmas. 12. Millennium Development Goals (MDGs) adalah komitmen global untuk mengupayakan pencapaian 8 (delapan) tujuan bersama pada tahun 2015 terkait pengurangan kemiskinan, pencapaian pendidikan dasar, kesetaraan gender, perbaikan kesehatan ibu dan anak, pengurangan prevalensi penyakit menular, hidup, dan kerja sama global. pelestarian lingkungan 13. Pemeliharaan Ringan adalah proses memelihara, menjaga atau merawat dan atau penggantian fasilitas Puskesmas dan jaringannya serta Poskesdes dan Posyandu yang cukup menggunakan kemampuan teknis dan peralatan sederhana (tidak memerlukan kemampuan teknis khusus atau peralatan khusus). 14. Pos Kesehatan Desa (Poskesdes) adalah Upaya Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat yang dibentuk dalam rangka mendekatkan/menyediakan pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat desa.

4 4 15. Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) adalah salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat dalam menyelenggarakan pembangunan kesehatan, guna memberdayakan masyarakat dan memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar untuk mempercepat penurunan angka kematian ibu dan bayi. 16. Tugas Pembantuan BOK adalah penugasan dari Pemerintah (c.q Kementerian Kesehatan) kepada Pemerintah Kabupaten/Kota (c.q Dinas Kesehatan) untuk melaksanakan tugas pengelolaan BOK dengan kewajiban melaporkan dan mempertanggungjawabkan pelaksanaannya kepada Pemerintah (c.q Kementerian Kesehatan). 17. Upaya Kesehatan Promotif adalah upaya untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui upaya dari, oleh, untuk, dan bersama masyarakat, agar mereka dapat secara optimal menolong dirinya sendiri (mencegah timbulnya masalah dan gangguan kesehatan, memelihara dan meningkatkan derajat kesehatannya, dan mampu berperilaku mengatasi apabila masalah kesehatan tersebut sudah terlanjur datang), serta mengembangkan kegiatan yang bersumber daya masyarakat sesuai sosial budaya setempat dan didukung oleh kebijakan publik yang berwawasan kesehatan. 18. Upaya Kesehatan Preventif adalah suatu upaya untuk mengendalikan risiko kesehatan; mencegah komplikasi penyakit; dan meningkatkan seoptimal mungkin mutu hidup. Pasal2 Tujuan 1) Menyediakan dukungan biaya untuk upaya pelayanan kesehatan yang bersifat promotif dan preventif bagi masyarakat. 2) Meningkatkan kualitas manajemen Puskesmas terutama dalam perencanaan tingkat Puskesmas dan minilokakarya Puskesmas. 3) Meningkatkan upaya untuk menggerakan potensi masyarakat dalam meningkatkan derajat kesehatannya. 4) Meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan yang bersifat promotif dan preventif yang dilakukan oleh Puskesmas dan jaringannya serta Poskesdes dan Posyandu. Pasal3 Sasaran Sasaran pelaksanaan Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) adalah : 1) Dinas Kesehatan Kata Mojokerto. 2) Puskesmas dan Jaringannya.

5 5 BAB II LINGKUP KEGIATAN Pasal4 Lingkup Kegiatan Lingkup Kegiatan Pelaksanaan Kesehatan (BOK) adalah : Pemberian Bantuan Operasional 1) Kegiatan di Puskesmas (a) Upaya Kesehatan di Puskesmas, meliputi : 1. Kesehatan lbu dan Anak termasuk Keluarga Berencana, lmunisasi, Perbaikan Gizi Masyarakat, Promosi Kese- hatan, Kesehatan Lingkugan, Pengendalian Penyakit, upaya kesehatan lainnya sesuai risiko dan masalah utama wilayah setempat. 2. Yang dapat dibiayai melalui dana BOK meliputi, biaya transportasi petugas kesehatan untuk kegiatan kesehatan luar gedung, biaya transportasi kader kesehatan dalam rangka mendukung kegiatan Puskesmas dan Jaringannya serta Poskesdes dan Posyandu, biaya pembelian bahan/ makanan tambahan untuk kegiatan PMT penyuluhan dan/ atau PMT pemulihan untuk balita 6-59 bulan dengan gizi kurang, gizi buruk pasca perawatan atau rawat jalan dan ibu hamil KEK dengan mengutamakan bahan/makanan lokal. 3. Upaya kesehatan promotif dan preventif. 4. Dana BOK tidak boleh dimanfaatkan untuk upaya kuratif dan rehabilitatif, gaji, uang lembur, insentif, pemeliharaan gedung(sedang, berat), pemeliharaan kendaraan (sedang, berat), biaya listrik, telepon, air, pengadaan obat, vaksin, alat kesehatan dan biaya transportasi rujukan pasien. (b) Kegiatan penunjang upaya pelayanan kesehatan dalam rangka mendukung upaya kesehatan dan penyelenggaraan manajemen BOK, antara lain : 1. Kegiatan di Poskesdes dan Posyandu, untuk biaya pembelian ATK, biaya penggandaan. 2. Kegiatan Pengelolaan administrasi BOK, untuk biaya pembelian ATK, biaya penggandaan. 3. Kegiatan Survei Mawas Diri (SMD) dan pendampingan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD), untuk transportasi petugas kesehatan dan/atau kader kesehatan. 4. Kegiatan rapat koordinasi dengan lintas sektor, tokoh masyarakat, tokoh agama dan/atau kader kesehatan, untuk transportasi peserta rapat, konsumsi rapat. 5. Kegiatan Orientasi kader kesehatan dan/atau tokoh masyarakat, rap at. untuk transportasi peserta rapat, konsumsi

6 6 6. Kegiatan penyuluhan kesehatan pada kelompok masya- rakat, untuk transportasi petugas kesehatan dan/atau kader, konsumsi penyuluhan. 7. Kegiatan studi banding antar Puskesmas untuk transportasi petugas. (c) Manajemen Puskesmas meliput: 1. Kegiatan Perencanaan tingkat Puskesmas (P1 ), Pengge- rakan Pelaksanaan (P2) melalui Lokakarya Mini Puskes- mas dan Pengawasan, Pengendalian, Penilaian(P3). 2. Pemanfaatan dana kegiatan manajemen meliputi biaya pembelian ATK dan penggandaan bahan, biaya transportasi dan konsumsi peserta rapat dalam rangka P1-P2-P3 sesuai dengan ketentuan yang berlaku, biaya transportasi dan/atau pengiriman laporan ke Dinas Kesehatan Kota, biaya transportasi konsultasi kegiatan BOK. (d) Barang penunjang upaya kesehatan, penyediaan barang penunjang upaya kesehatan di Puskesmas dan Jaringannya meliputi: 1. Pemeliharaan ringan Puskesmas dan Jaringannya termasuk ongkos tukang, barang penunjang penyuluhan, pencetakan/penggandaan media KIE, bahan interaksi penyuluh kepada masyarakat, menimbulkan aset tetap. barang fisik yang tidak 2. Besaran alokasi barang penunjang upaya kesehatan maksimal 10% dari alokasi dana BOK di Puskesmas. 2) Kegiatan Dinas Kesehatan Kota (a) Perencanaan : 1. Pertemuan sosialisasi BOK tingkat Kota Mojokerto. 2. Pertemuan koordinasi perencanaan BOK tingkat Kota Mojokerto (b) Pelaksanaan : 1. Perjalanan dinas petugas dari Tim Pengelola BOK tingkat Kota Mojokerto dalam rangka koordinasi dengan Kanwil DJPB dan KPPN. 2. Pertemuan pembinaan dan penggerakan manajemen BOK. (c) Monitoring dan evaluasi : 1. Perjalanan petugas Dinas Kesehatan Kota Mojokerto ke Puskesmas dan Jaringannya. 2. Penyusunan dan pengiriman laporan ke Dinas Kesehatan Propinsi.

7 7 BAB Ill SUMBER DANA Pasal5 Sumber Dana Sumber dana Bantuan Operasional Kesehatan(BOK) adalah dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). BABIV PENGELOLAAN DANA Pasal6 Pengelolaan Dana BOK Dana BOK berlaku selama 1 (satu) tahun anggaran dan dapat dimanfaatkan mulai 1 Januari 2012 sampai 31 Desember BABV KETENTUAN PENUTUP Pasal7 Peraturan Walikota ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan ini dalam Berita Daerah Kata Mojokerto. Ditetapkan di Mojokerto pada tanggal 1 Pebruari 2012 VVALIKOTA. MOJOIKERTO ttd.aibduil GANI SOEHABTOiNO Diundangkan di Mojokerto padatanaaal 3 Pebruari 2012 SEKIRETAR:IS DAERAH KOTA MOJOKERTO ttd BERITA DAERAH KOTA MOJOKERTO TAHUN 2012 NOMOR 17

8 sannan sesuai dengan as!inya KEPALA BAGIAN HUKUM, ttd PUDJI HARDJONO SH NIP

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II KAJIAN PUSTAKA BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Tinjauan Pustaka 1. Evaluasi a) Pengertian Universitas Sumatra Utara (2012) menerangkang pengertian evaluasi yang mengambil dari berbagai sumber. Berikut kutipannya tentang evaluasi:
