BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 78 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian mengenai pengaruh perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal terhadap perilaku manajemen laba dan persistensi laba yang telah dilakukan maka diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1. Beban pajak tangguhan (DTE) tidak terbukti mampu mendeteksi manajemen laba untuk menghindari kerugian pada perusahaan real estate dan property. Hasil ini konsisten dengan penelitian yang dilakukan oleh Yulianti (2009) dengan sampel perusahaan manufaktur, retail dan jasa di BEI. Hasil ini juga konsisten dengan penelitian Hutapea (2010) dengan sampel perusahaan manufaktur di BEI. 2. Perusahaan dengan large negative (positive) book tax differences tidak terbukti memiliki persistensi yang lebih rendah dibandingkan dengan perusahaan dengan small book tax differences pada perusahaan real estate dan property. Hasil ini konsisten dengan penelitian yang dilakukan oleh Djamaluddin, Wijayanti dan Wiryandari (2008) dengan sampel perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI. 5.2 Batasan Penelitian Dalam melakukan penelitian mengenai pengaruh perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal terhadap perilaku manajemen laba dan persistensi laba pada perusahaan

2 79 real estate dan property, penulis menyadari bahwa penelitian ini tidak terlepas dari beberapa keterbatasan, antara lain: 1. Sampel penelitian ini hanya terdiri dari perusahaan pada sektor real estate dan property sehingga hasil penelitian ini tidak dapat digunakan sebagai dasar generalisasi. 2. Periode pengamatan yang relatif pendek untuk menaksir parameter-parameter model penelitian. Keterbatasan perioda pengamatan dilakukan untuk mendapatkan laporan keuangan perusahaan yang melaporkan biaya dan hutang pajaknya secara konsisten. 5.3 Saran Melihat keterbatasan sebagaimana dijelaskan di atas, penulis menyadari bahwa penelitian ini tidaklah sempurna. Oleh karena itu, penulis mengajukan saran-saran perbaikan untuk penelitian-penelitian selanjutnya mengenai pengaruh perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal terhadap perilaku manajemen laba dan persistensi laba, antara lain: 1. Penelitian selanjutnya perlu memperluas sampel penelitian, tidak hanya dalam industri sejenis, sehingga dapat mencerminkan hasil sebagai dasar generalisasi. 2. Penelitian selanjutnya perlu menambah rentang waktu penelitian agar didapatkan hasil yang lebih akurat.

3 DAFTAR PUSTAKA Djamaluddin, Handayani Tri dan Rahmawati.: Analisis Perbedaan Laba Akuntansi dan Laba Fiskal Terhadap Persistensi Laba, Akrual, dan Aliran Kas Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Riset Akuntansi Indonesia. Vol 11. No Januari Direktorat Jendral Pajak. Undang-Undang Pajak Penghasilan (UU PPh) No Ghozali,Imam Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Hanlon, Michelle. The Persistence and Pricing of Earning, Accruals, and Cash Flows When Firms have Large Book-Tax Diffrences. The Accounting Review, Vol.80, No.1 Pp Harahap, Sofyan Syafri Teori Akuntansi. Jakarta: Rajawali Pers. Harnanto Akuntansi Perpajakan. Yogyakarta: BPFE. Hutapea, Della Christin. 2010: Analisis Pengaruh Perbedaan Laba Akuntansi dan Laba Fiskal Terhadap Persistensi Laba, Akrual, Arus Kas dan Manajemen Laba. Tesis, Universitas Indonesia. Ikatan Akuntan Indonesia. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (Revisi 2007). Jakarta: Salemba Empat

4 Jang, Sugiarto dan Siagian. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Laba pada Perusahaan Manufaktur di BEJ. Akuntabiltas.Vol.6, No.2, Maret Persada, Aulia Eka. 2009: Pengaruh Book Tax Gap Terhadap Persistensi Laba. Skripsi. Universitas Indonesia. Philips, Jhon. Earning Management: New Evidence Based on Deferred Tax Expense. The Accounting Review. Vol 78, No.2. Pp Apr Pohan, Hotman. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Manajemen Laba, Tarip Pajak Efektip, Perata Laba, Konservatisma Terhadap Beda Laba Akuntansi Dengan Laba Pajak. Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi. Vol.9 No Agustus Resmi,Siti Perpajakan : Teori dan Kasus. Buku 1.Edisi 5. Jakarta: Salemba Empat. Satwika, Anisa dan Theresia Woro. Deteksi Manajemen Laba Melalui Beban Pajak Tangguhan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Nol. XI No Maret Scoot, William R Financial Accounting Theory. Edisi ke. Canada : Prentice Hall Inc. Suwardjono Teori Akuntansi Perekayasaan Laporan Keuangan. Yogyakarta : BPFE. 81

5 Sjafridal, Nico Tinjauan Perbedaan Antara Akuntansi Pajak Dengan Akuntansi Komersial dan Upaya Pendekatannya di Indonesia. Tesis, Universitas Indonesia. Waluyo Akuntansi Pajak. Edisi 3. Jakarta: Salemba Empat. Wijayanti, Handayani Tri : Analisis Pengaruh Perbedaan Laba Akuntansi dan Laba Fiskal Terhadap Persistensi Laba, Akrual dan Arus Kas. Simposium Nasional Akuntansi IX (Padang). Wild, Jhon, K.R Subramanyam, dan Robert F. Halsey Financial Statement Analysis. ninth edition. Mc Graw Hill. Winarno, Wing Wahyu Analisis Ekonometrika dan Statistika dengan EViews. Edisi Kedua. Yogyakarta : UPP STIM YKPN. Yulianti. Kemampuan Beban Pajak Tangguhan Dalam Mendeteksi Manajemen Laba. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Indonesia, Vol. 2, No , Juli Yulianti Hubungan Perbedaan Laba Akuntansi & Laba Pajak Dengan Perilaku Manajemen Laba dan Persistensi Laba. Simposium Nasional Akuntansi XII (Palembang). 82

BAB V PENUTUP. tangguhan (deffered tax expense) terhadap manajemen laba (earnings. managements) pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI.

BAB V PENUTUP. tangguhan (deffered tax expense) terhadap manajemen laba (earnings. managements) pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. BAB V PENUTUP Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh beban pajak tangguhan (deffered tax expense) terhadap manajemen laba (earnings managements) pada perusahaan manufaktur yang terdaftar
