Abstrak. Universitas Paramadina. Program Studi Desain Komunikasi Visual. Rheza Purbawasesa

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Abstrak. Universitas Paramadina. Program Studi Desain Komunikasi Visual. Rheza Purbawasesa"

Transkripsi

1 Abstrak Universitas Paramadina Program Studi Desain Komunikasi Visual Rheza Purbawasesa Perancangan icon untuk Kompetisi Komunitas Film Animasi Lomba Icon Jakarta oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta Untuk mempromosikan dan publikasi DKI Jakarta sebagai wadah industri ekonomi kreatif, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta mengadakan Kompetisi Komunitas Film Animasi Lomba Icon Jakarta. Icon yang penulis rancang terinspirasi dari penggabungan tokoh, budaya, serta bangunan ikonik di Jakarta. Kesan dan pesan yang ingin disampaikan kepada masyarakat melalui icon ini adalah Jakarta merupakan kota yang ramah, kreatif, serta bersahabat. Keyword: Icon, Jakarta, kompetisi. 1

2 Pendahuluan Kompetisi Komunitas Film Animasi merupakan event yang diadakan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta bekerja sama dengan Bina Nusantara University. Tema event ini adalah Jakarta Baru, Wadah Komunitas Animasi. Tema ini diambil dari tagline yang diusung oleh Gubernur DKI Jakarta, yang artinya memang identik dengan Jakarta yang berubah. Dalam kesempatan ini Animasi akan dimanfaatkan untuk mengkomunikasikan kembali pesan tersebut. Objektivitas yang akan dicapai adalah untuk memperkenalkan animasi sebagai salah satu industri kreatif potensial, karena kesadaran pasar akan potensi industri animasi masih minim. Acara ini melatih calon animator dan profesional pemula dalam bidang animasi dengan pengalaman-pengalaman animator skala nasional dan internasional sehingga menambah kompetensi untuk memasuki dunia industri. Event ini juga memfasilitasi potensi dalam industri animasi, khususnya potensi didalam kota Jakarta sehingga dapat menjadi tolak ukur industri animasi nasional maupun internasional. Selain itu event ini juga sekaligus menjadi ajang promosi dan publikasi DKI Jakarta sebagai wadah industri ekonomi kreatif di kancah nasional dan internasional, khususnya dalam bidang animasi. Event ini memiliki beberapa program diantaranya adalah seminar, workshop, serta lomba. Seminar dan workshop yang diadakan adalah seputar animasi dengan mengundang para praktisi animasi. Dalam acara seminar para animator Korea ternama diundang untuk berbagi ilmu dan pengalamannya di dunia animasi. Animator asal Korea pencipta Bernard Bear, Larva, dan Pororo pun diundang untuk berbagi cerita, rahasia, dan tips dalam membuat tokoh atau karakter animasi. Pada acara workshop materi yang diberikan adalah seputar bagaimana membuat background animasi, membuat alur cerita, animasi 2D, musik animasi, serta post production untuk animasi. Materi diberikan oleh animator lokal yang telah berpengalaman. Selain itu diadakan juga lomba membuat icon/karakter Jakarta. Lomba ini merupakan lomba adu kreatifitas para peserta dalam membuat karakter animasi untuk kota Jakarta dengan medium karya. Informasi seputar ketentuan lomba beserta persyaratannya penulis dapat dari facebook Animart yang pengelolanya adalah salah satu panitia dari Kompetisi Komunitas Film Animasi. 2

3 Lomba merupakan salah satu kegiatan yang penulis sukai. Karena dengan mengikuti lomba maka akan bertambah pengalaman dan kemampuan kita. Beberapa lomba telah penulis ikuti namun penulis masih penasaran ingin merasakan apa rasanya menjadi juara. Untuk itulah penulis mengikuti lomba icon Jakarta dengan mengirimkan kelengkapan dan karya ke pihak panitia sesuai dengan ketentuan yang telah diberikan tersebut. Peserta yang mengikuti lomba ini meliputi masyarakat umum, mahasiswa, atau pelajar. Penulis sebagai mahasiswa Desain Komunikasi Visual sangat berkeinginan untuk menunjukan bahwa penulis dapat membuat karya yang berkualitas dengan kemampuan dan ilmu yang penulis miliki. Bagi penulis tujuan dari pembuatan desain icon ini adalah untuk menguji kemampuan penulis sebagai mahasiswa Desain Komunikasi Visual dalam memecahakan masalah desain. Selain itu penulis juga memiliki keinginan yang tinggi untuk dapat memenangkan suatu perlombaan yang berhubungan dengan desain. Sebelum memulai membuat icon Jakarta, penulis terlebih dahulu mencari refrensi seputar pembuatan icon atau karakter, serta informasi tentang kota Jakarta. Hal ini dilakukan agar karakter yang dibuat nanti dapat menjadi icon kota Jakarta serta dapat diterima oleh masyarakat. Refrensi-refrensi tersebut dapat penulis temukan pada berbagai sumber seperti internet, buku, dan ilmu yang pernah penulis dapatkan saat perkuliahaan. 3

4 Pembahasan Pada awal proses pembuatan icon/karakter Jakarta ini penulis terlebih dahulu mencari data dan refrensi seputar icon. Hal tersebut penulis dapatkan pada buku Wahyu Aditya yang berjudul Kreatif Sampai Mati. Dalam buku tersebut penulis mendapatkan bahwa penggunaan icon memiliki manfaat bagi suatu institusi maupun masyarakat sekitarnya. Menurut Wahyu Aditya icon yang baik itu adalah yang bersahabat. Dalam bukunya penulis menemukan satu contoh perbandingan icon layanan transportasi berupa bus umum Tokyo dengan bus TransJakarta. Gambar 1.1 Icon Bus Tokyo dan bus TransJakarta Sumber: Jika kita perhatikan keduanya maka akan Nampak perbedaan yang sangat mencolok, yaitu kesan bersahabat dan keunikan icon tersebut. Menurut Wahyu Aditya kesan yang didapat pada icon bus TransJakarta adalah kesan yang serius, garang dan kaku. Kalah bersahabat dengan icon bus Tokyo. Hal ini pun berdampak pada penumpang yang menggunakan jasa transportasi tersebut. Menurut pengalaman Wahyu Aditya saat menaiki bus di Tokyo, memang bus yang ditumpangi sudah tua, namun kondisinya nyaman dan rapi, ditambah dengan icon yang bersahabat tersebut membuat perjalanan menjadi menyenangkan. Hal berbeda dirasakan saat menaiki bus TransJakarta. Walaupun busnya modern, namun rasa menyenangkan seperti menaiki bus di Tokyo kurang dirasakan. Salah satu faktornya adalah macet dan penuh sesak, ditambah icon TransJakarta yang garang tersebut. 4

5 Dalam buku Kreatif Samapi Mati juga dipaparkan ternyata banyak institusi di Jepang yang menggunakan icon dengan kesan bersahabat agar dapat dengan mudah merangkul serta diterima oleh banyak lapisan masyarakat. Contohnya adalah institusi kepolisian dan pemadam kebakaran di Jepang dibawah ini. Kesan bersahabat dan lucu langsung muncul saat melihat icon institusi-institusi ini, sehingga rasa canggung untuk berhubungan seperti institusi kepolisian yang memiliki kesan sangar dan serius pun hilang. Gambar 1.2 Icon Kepolisian dan Dinas Pemadam Kebakaran Jepang Sumber: Selain itu ada beberapa faktor yang perlu diperhatikan agar desain icon/karakter lebih menarik. Menurut Adhicipta R. Wirawan dalam website-nya disebutkan ada 5 hal penting yang membuat suatu karakter lebih menarik, dalam hal ini beliau menggunakan karakter Pikachu pada animasi Pokemon sebagai contohnya. Faktor-faktor tersebut adalah: 1. Faktor Cuteness Cuteness atau sekarang populer dengan istilah imut hingga unyu memang ada dalam visual dan audio dari Pikachu. Suara pika-pika seperti bayi yang imut menciptakan hubungan emosi bagi siapa saja yang mendengar. 5

6 2. Faktor Warna Warna khas dari Pikachu adalah kuning. Hal inilah yang membuat Pikachu lebih menonjol jika disandingkan dengan karakter yang lain. Menurut Masakazu Kubo (Shogakukan Inc.), warna kuning Pikachu seperti warna traffic light, sehingga akan menciptakan atensi bagi yang melihatnya. Selain itu kontras antara warna hitam dan kuning, akan mampu menarik perhatian mata 3. Faktor Mata Perhatikan mata Pikachu yang bulat hitam dengan titik putih (kilau). Bentuk ini lebih memudahkan kita menemukan Pikachu diantara karakter-karakter yang ada. Bentuk mata ini menjadi center of interest visual kita. 4. Faktor Simplicity Bentuk Pikachu sangatlah sederhana dibandingkan bentuk karakter yang lain. Begitu pula detil dari Pikachu tidak terlalu kompleks. Desain karakter ini juga akhinya memudahkan proses produksi Merchandising Pikachu. Bahan warna juga tidak banyak, sehingga mudah diaplikasikan menjadi kaos, alat tulis, boneka, dll. 5. Faktor Warna Background Masakazu Kubo juga menambahkan bahwa untuk setiap poster film Pokemon, mereka banyak menggunakan warna biru. Alasannya adalah rilis film-film Pokemon umumnya di musim panas. Sehingga warna biru akan menyejukkan mata dan menetralisir warna kuning Pikachu yang sangat kuat Gambar 1.3 Pikachu Sumber: 6

7 Setelah mengetahui bagaimana pembuatan suatu icon/karakter maka penulis mencari tahu apa yang menjadi ciri khas kota Jakarta. Ciri khas kota Jakarta ini nanti yang akan menjadi refrensi penulis dalam membuat icon kota Jakarta. Konsep yang diusung penulis dalam pembuatan icon ini adalah bergaya Super Hero atau pahlawan. Maka refrensi utama yang penulis gunakan adalah Si Pitung dan Bapak Gubernur DKI Jakarta Jokowi juga menjadi refrensi penulis dalam membuat karakter karena sifat mereka yang disegani masyarakat. Si Pitung merupakan pahlawan betawi yang gagah berani. Si Pitung memiliki kemampuan bela diri yang baik. Sedangkan Bapak Jokowi merupakan pemimpin kota Jakarta dengan gaya kepemimpinannya yang khas dan disegani masyarakat. Beliau juga memiliki sikap yang energik, optimis, rendah hati, serta murah senyum. Selain itu penulis juga melakukan studi visual terhadap super hero asli karya ilustrator Indonesia. Sarung tangan dan sepatu boots khas super hero akan penulis adaptasi ke karakter yang penulis buat. Contoh super hero Indonesia adalah Gundala dan Godam. Gambar 1.4 Gundala dan Godam Sumber: Jakarta juga identik dengan bangunannya, salah satunya adalah Monumen Nasional. Bangunan ini menjadi trademark kota Jakarta. Bangunan ini memiliki lidah api diatasnya dilapisi dengan lembar emas melambangkan semangat perjuangan yang menyala-nyala. 7

8 Selain itu warna juga menjadi perhatian penulis dalam merancang icon Jakarta, hal ini dikarenakan warna merupakan elemen yang penting dalam desain. Menurut Adi Kusrianto dalam bukunya Pengantar Desain Komunikasi Visual dijelaskan bahwa warna merupakan unsur yang sangat tajam untuk menyentuh kepekaan penglihatan sehingga mampu merangsang munculnya rasa haru, sedih, gembira, mood, atau semangat, dll. Psikologi warna menurut E. Holzschlag, seorang pakar tentang warna, dalam tulisannya Creating Color Scheme membuat daftar mengenai kemampuan masing-masing warna ketika memberikan respons secara psikologis kepada audience-nya sebagai berikut: Warna Merah Biru Hijau Kuning Ungu Orange Coklat Abu-abu Putih Hitam Respons Psikologis yang Ditimbulkan Kekuatan, bertenaga, kehangatan, nafsu, cinta, agresifitas, bahaya Kepercayaan, keamanan, teknologi, kebersihan, perintah Alami, kesehatan, pandangan yang enak, kecemburuan, pembaruan, segar Optimis, harapan, kecurangan, pengecut, pengkhianatan Spiritual, misteri, keagungan, perubahan bentuk, galak, arogan Energi, keseimbangan, kehangatan, kreatif Bumi, dapat dipercaya, nyaman, bertahan Intelek, futurisrik, modis, kesenduan, merusak Kemurnian/suci, bersih, kecermatan, tanpa dosa, steril, Kekuatan, kemewahan, kematian, misteri, ketakutan, keanggunan Berdasarkan konsep tadi yaitu karakter yang energik dan optimistis, maka penulis akan menggunakan warna orange dan kuning. Warna orange juga merupakan warna khas kota Jakarta. Warna putih pun digunakan karena merespresentasikan keramahan (murah senyum) karakter. Dengan berbagai refrensi tersebut maka penulis lansung mengeksplorasi bentuk melalui sketsa manual pada kertas untuk selanjutnya dilanjutkan pada proses digitalisasi ide menggunakan software kompter seperti Adobe Photoshop dan Illustrator. Berikut hasil desain icon Jakarta yang telah penulis ikut sertakan dalam Lomba Icon Jakarta: 8

9 Kesimpulan Kesimpulan yang dapat penulis tarik disini adalah dalam pembuatan suatu icon haruslah mencari refrensi ilmu yang terkait, studi visual, serta eksplorasi ide dengan melakukan sketsa. Icon yang dibuat sebaiknya memiliki kesan yang bersahabat sehingga dapat diterima dan disegani oleh masyarakat. 9

10 Daftar Pustaka Kusrianto, Adi Pengantar Desain Komunikasi Visual. Yogyakarta: Penerbit Andi Aditya, Wahyu Sila Ke-6: Kreatif Sampai Mati. Bandung: Bentang Pustaka Ratno Suprapto et al., Pedoman Tugas Akhir Jurusan Desain Program Studi Desain Komunikasi Visual. Jakarta: Lingkungan Terbatas Universitas Paramadina. Sumber Website: Desain karakter yang diakses melalui website pada 31 Januari 2014 pukul 01:23 WIB Sejarah Monumen Nasional yang diakses melalui website pada 31 Januari 2014 pukul 01:55 WIB 10

11 Lampiran 1 Biodata Penulis Nama : Rheza Purbawasesa Tempat & Tanggal Lahir : Surakarta, 22 Mei 1990 NIM : Program Studi Jenjang : Desain Komunikasi Visual : S1 11

12 Bukti Penulis Menjadi Juara Harapan pada Lomba Icon Jakarta ang diadakan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta: Gambar 1.5 Plakat Juara Harapan 12

13 JURNAL ILMIAH DESAIN KOMUNIKASI VISUAL Perancangan icon untuk Kompetisi Komunitas Film Animasi Lomba Icon Jakarta oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta Rheza Purbawasesa Program Studi Desain Komunikasi Visual Fakultas Ilmu Rekayasa Universitas Paramadina Jakarta

BAB IV TAHAPAN PRODUKSI MEDIA

BAB IV TAHAPAN PRODUKSI MEDIA BAB IV TAHAPAN PRODUKSI MEDIA A. Tahap Produksi Media Pada tahap produksi media promosi ini penulis melakukan beberapa tahapan mulai dari sebelum produksi hingga proses produksi media. Adapun ltahapan
