BAB I PENDAHULUAN. diindikasikan dengan adanya kesulitan keuangan (financial distress).

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. diindikasikan dengan adanya kesulitan keuangan (financial distress)."

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perusahaan yang sehat dapat dilihat dari hasil hubungan manajemen dalam mengelola dana dan lingkungan sekitar perusahaan, di setiap kegiatan pengelolaan perusahaan pasti akan menemukan kendala. Kendala perusahaan dapat menyebabkan perusahaan akan gagal atau sukses dalam mempertahankan kelangsungannya, kegagalan perusahaan dapat diindikasikan dengan adanya kesulitan keuangan (financial distress). Kegagalan perusahaan dalam mengatasi kesulitan keuangan dapat dikatakan memiliki tata kelola perusahaan yang kurang baik, misalnya keputusan yang tidak tepat yang diambil oleh manajemen atau kurangnya upaya pengawasan kondisi keuangan sehingga terdapat penggunaan dana yang kurang tepat. Kegagalan berbagai perusahaan di seluruh dunia dalam mencapai tujuan yang diharapkan, atau bahkan untuk dapat bertahan dalam dunia usaha, selalu dikaitkan oleh pasar modal internasional, pemakai laporan keuangan, dan profesi akuntansi dengan kelemahan dalam struktur corporate governance yang diterapkan perusahaan (Ellomi dan Gueyie, 2001) dalam Indira (2010). Corporate governance merupakan seperangkat peraturan yang mengatur hubungan antara pemegang saham, pengurus (pengelola) perusahaan, pihak kreditor, pemerintah, karyawan, serta para pemegang kepentingan intern dan ekstren lainnya yang berkaitan dengan hak-hak dan 1

2 2 kewajiban mereka, atau dengan kata lain sistem yang mengarahkan dan mengendalikan perusahaan (Forum Corporate Governance in Indonesia, 2002). Menurut Brigham dan Daves (2003) dalam Fachrudin (2008) financial disstres terjadi karena serangkaian kesalahan, pengambilan keputusan yang tidak tepat, dan kelemahan-kelemahan yang saling berhubungan yang dapat menyumbang secara langsung maupun tidak langsung kepada manajemen serta tidak adanya atau kurangnya upaya mengawasi kondisi keuangan sehingga penggunaan uang tidak sesuai dengan keperluan. Sedangkan menurut Widarjo dan Setiawan (2002) dalam fahcrudin (2008), Kondisi financial distress adalah tahap penurunan kondisi keuangan yang dialami oleh suatu perusahaan, yang terjadi sebelum terjadinya kebangkrutan ataupun likuidasi. Kondisi ini pada umumnya ditandai antara lain dengan adanya penundaan pengiriman, kualitas produk yang menurun, dan penundaan pembayaran tagihan dari bank. Apabila kondisi financial distress ini diketahui, diharapkan dapat dilakukan tindakan untuk memperbaiki situasi tersebut sehingga perusahaan tersebut tidak akan masuk pada tahap kesulitan sehingga yang lebih berat seperti kebangkrutan. Menurut Pranowo (2010), terjadinya de-listing beberapa perusahaan publik di Bursa Efek Indonesia disebabkan karena kesulitan keuangan atau berada pada kondisi financial distress. Contohnya adalah yang terjadi pada PT Bahtera Adimina Samudra Tbk, yang pada tahun 2008 keluar dari daftar perusahaan di Bursa Efek Indonesia. Perusahaan ini de-listing karena selama dua tahun saham perusahan tersebut mengalami suspensi karena tidak

3 3 adanya kegiatan operasional perusahaaan yang berakibat tidak adanya pendapatan perseroan. Fenomena lain dari financial distress adalah banyaknya perusahaan yang cenderung mengalami kesulitan likuiditas, ditunjukkan dengan meningkatnya jumlah perusahaan yang tidak dapat memenuhi kewajibannya kepada perbankan. Salah satu bagian dari mekanisne tata kelola perusahaan dalam melakukan pengendalian internal yaitu komite audit. Komite Audit adalah salah satu elemen kunci dalam struktur corporate governance yang membantu mengendalikan dan mengawasi manajemen (Ruzaidah dan Takiah, 2004 dalam Rahmat et al., 2008). Sehubungan dengan tata kelola perusahaan yang baik, Komite Audit merupakan salah satu bagian dari mekanisme tata kelola perusahaan dalam melakukan pengendalian internal dengan tujuan melindungi kepentingan pemegang saham. Komite Audit memberikan kontribusi pada pengembangan rencana strategis perusahaan dan diharapkan untuk menyediakan input dan rekomendasi kepada dewan direksi dengan memperhatikan pada setiap persoalan keuangan atau operasional. Oleh karena itu, diakui bahwa sebuah Komite Audi tyang efektif akan berfokus pada peningkatan kinerja dan daya saing perusahaan, khususnya pada lingkungan bisnis yang sedang berubah yang berada di luar kendali perusahaan. Bapepam melalui surat edaran No.SE-03/PM/2000 merekomendasikan perusahaan publik untuk membentuk komite audit. Dalam surat edaran tersebut dijelaskan bahwa Komite Audit bertugas untuk membantu dewan komisaris dengan memberikan pendapat profesional yang

4 4 independen untuk meningkatkan kualitas kinerja serta mengurangi penyimpangan pengelolaan perusahaan. Komite audit lebih lanjut diatur dalam Kep-339/BEJ/ yang mengharuskan semua perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia memiliki komite audit. Beberapa ketentuan komite audit yang efektif dalam rangka meningkatkan kualitas pengelolaan perusahaan, antara lain sebagai berikut: a. Pedoman Good Corporate Governance (Maret, 2001) yang menganjurkan semua perusahaan di Indonesia memiliki komite audit. b. Kep-103/MBU/2002 yang mengharuskan semua BUMN mempunyai komite audit. c. Kep-29/PM/2004 tentang pembentukan dan pedoman pelaksanaan kerja komite audit. Pada bulan Mei 2002, Komite Nasional Good Corporate Governance mengembangkan Pedoman Pembentukan Komite Audit yang Efektif. Komite Audit bertugas memberikan suatu pandangan tentang masalah akuntansi, keuangan dan penjelasannya, sistem pengawasan internal, serta auditor independen (FCGI, 2002). Tujuan dan manfaat dibentuknya komite audit adalah untuk melaksanakan pengawasan independen atas proses penyusunan pelaporan keuangan dan pelaksanaan audit eksternal, memberikan pengawasan independen atas proses pengelolaan risiko dan kontrol, serta melaksanakan pengawasan independen atas proses pelaksanaan corporate governance. Mekanisme corporate governance yang baik penting dalam meningkatkan kinerja keuangan

5 5 perusahaan sehingga perusahaan dapat menghindari permasalahan keuangan. Dalam Pembentukan Komite Audit yang Efektif tersebut, dijelaskan pedoman mengenai karakteristik Komite Audit untuk menjamin praktekpraktek corporate governance yang baik. Semua perusahaan yang listed di Bursa Efek Indonesia diwajibkan untuk mematuhi rekomendasi dalam hal karakteristik Komite Audit. karakteristik-karakteristik yang dimiliki antara lain Jumlah, independensi, Frekuensi Pertemuan dari komite audit, dan Kompetensi yang dimiliki oleh anggota komite audit. Jumlah komite audit berhubungan dengan jumlah anggota komite audit. Independensi komite audit berhubungan dengan seberapa besar keterlibatan anggota komite audit dengan aktivitas perusahaan. Frekuensi pertemuan dari komite audit diwujudkan melalui pertemuan komite audit dalam satu tahun. Sedangkan kompetensi yang dimiliki oleh anggota komite audit berhubungan dengan pengetahuan akuntansi, keuangan dan audit serta pengalaman dalam tata kelola perusahaan. Melalui karakteristik komite audit yang baik diharapkan akan memiliki hubungan negatif yang signifikan dengan kesulitan keuangan. Penelitian ini dikaji oleh penulis berdasarkan hasil penelitan terdahulu yang penulis paparkan sebagai berikut. Menurut Penelitian Carello, Neal (2002) Komite Audit yang indpnden membuktikan secara negtif terkait dengan going concern perusahaan yang mengalami permasalahan keuangan. Semakin besar Independensi dalam Komite Audit maka semakin rendah probabilitas perusahaan financial distress akan

6 6 menerima going conccren dari auditor eksternal. Peneliti Lin et al. (2006) meneliti hubungan karakeristik komite audit dengan penyajian laba kembali pada perusahaan publik. Penelitian tersebut menggunakan variabel independen karakteristik komite audit yaitu ukuran komite audit, independensi komite audit, keahlian keuangan, aktivitas komite audit dan kepemilikan saham. Hasil penelitian membuktikan bahwa ukuran komite audit berhubungan negatif dengan penyajian kembali laba. Sedangkan empat karakteristik komite audit yang lain tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas laba yang dilaporkan. Pada penelitian Windram (2002) mengatakan frekuensi pertemuan memiliki hubungan yang signifikan negatif dengan financial distress, namun pengungkapan yang berbeda dari penelitian Rahmat et.al ( 2008) menyatakan frekuensi rapat tidak ada hubungan negatif dengan financial distress, dalam penelitian Abawayya (2010) menguji pengaruh karakteristik Komite Audit terhadap financial distress. Menggunakan variabel independen berupa ukuran, komposisi direksi non-eksekutif, frekuensi rapat dan gender Komite Audit. Peneliti Putra (2010) menguji pengaruh karakteristik komite audit terhadap penyajian laba kembali. Menggunakan variabel independen berupa proporsi independen komite audit, frekuensi pertemuan, dan keahlian keuangan komite audit. Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa perusahaan dengan karakteristik komite audit yang baik yaitu proporsi independen komite audit, frekuensi pertemuan, dan keahlian keuangan komite audit mempunyai pengaruh signifikan terhadap penyajian laba kembali.

7 7 Penelitian ini merupakan replikasi dari penelitian Tivani Vota Anggarini (2010) yang meneliti mengenai Pengaruh Karakteristik Komite Audit terhadap Financial Distress pada Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Perbedaan peneliti ini dengan penelitian sebelumnya terletak pada periode penelitiannya. Priode penelitian yang digunakan dalam peneliti ini dimulai pada tahun Selain itu populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Perusahaan manufaktur dipilih karena kesamaan kegiatan operasional perusahaan yaitu dalam mengolah bahan mentah menjadi barang jadi melalui proses pabrikasi dan juga secara umum perusahaan tersebut mencakup segala bentuk usaha dan produk yang terdiri dari industri dasar dan kimia, aneka industri, dan industri barang konsumsi sehingga sampel yang dipilih lebih beragam. Berdasarkan penjelasan di atas, maka penulis tertarik untuk meneliti kembali Pengaruh Karakteristik Komite Audit terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Priode Identifikasi masalah Berdasarkan uraian dilator belakang diatas maka peneliti membuat identifikasi masalah dalam penelitian ini sebagai berikut. 1. Faktor-faktor yang mempengaruhi perusahaan mengalami Financial distress 2. Faktor-faktor Penilaian terhadap Komite audit.

8 8 3. Apakah Corporate governance bepengaruh terhadap terjadinya financial distress. 4. Apakah Jumlah komite audit berpengaruh terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan? 5. Apakah independen komite audit berpengaruh terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan? 6. Apakah frekuensi pertemuan komite audit berpengaruh terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan? 7. Apakah kompetensi anggota komite audit berpengaruh terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan? 1.3 Pembatasan Masalah Berdasarkan yang di identifikasi diatas, peneliti membatasi masalah dalam penelitian ini yaitu hanya berfokus pada jumlah komite audit, jumlah komite audit diukur dengan jumlah anggota di dalam komite audit. Independen Komite Audit diukur dengan menggunakan indikator persentase anggota komite audit yang independen terhadap jumlah seluruh anggota komite audit. Frekuensi pertemuan komite audit dapat dilihat dari anuual report. Kompetensi anggota komite audit diukur berdasarkan latar belakang pendidikan keuangan dan pengalaman kerja yang dimiliki, dan Financial distress diproksikan dengan ukuran Interest Coverage Ratio. Penelitian ini menggunakan populasi perusahan manufaktur yang terdaftar di BEI priode

9 9 1.4 Rumusan Masalah Berdasarkan Pemaparan diatas, maka peneliti merumuskan masalah sebagai berikut: 1. Apakah Jumlah komite audit berpengaruh terhadap financial distress pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia? 2. Apakah Jumlah independen komite audit berpengaruh terhadap financial distress pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia? 3. Apakah frekuensi pertemuan komite audit berpengaruh terhadap financial distress pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia? 4. Apakah kompetensi anggota komite audit berpengaruh terhadap financial distress pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia? 1.5 Tujuan Penelitian Berdasarkan uraian rumusan masalah di atas, tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mengetahui pengaruh Jumlah komite audit terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan. 2. Mengetahui pengaruh independen komite audit terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan.

10 10 3. Mengetahui pengaruh frekuensi pertemuan komite audit terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan. 4. Mengetahui pengaruh kompetensi komite audit terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan. 1.6 Manfaat Penelitian Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Bagi peneliti, penelitian ini diharapkan dapat memberikan tambahan wawasan dan pengetahuan mengenai karakteristik komite audit dan financial distress. 2. Bagi manajemen, sebagai wacana tentang pentingnya komite audit untuk menghindari financial distress. 3. Bagi akademis, penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan referensi dan pendukung dalam melakukan penelitian selanjutnya yang sejenis.

Bab I PENDAHULUAN UKDW. Piagam Audit atau Audit Charter, dimana Piagam Audit tersebut wajib dimiliki

Bab I PENDAHULUAN UKDW. Piagam Audit atau Audit Charter, dimana Piagam Audit tersebut wajib dimiliki Bab I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Good Corporate Governance (GCG) atau yang biasa disebut dengan tata kelola perusahaan merupakan salah satu masalah yang penting dalam menjalankan manajemen
