HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN RAWAT INAP ULANG PADA PASIEN GAGAL JANTUNG DI RUANG ALAMANDA RSUD ULIN BANJARMASIN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN RAWAT INAP ULANG PADA PASIEN GAGAL JANTUNG DI RUANG ALAMANDA RSUD ULIN BANJARMASIN"

Transkripsi

1 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN RAWAT INAP ULANG PADA PASIEN GAGAL JANTUNG DI RUANG ALAMANDA RSUD ULIN BANJARMASIN Muhammad Khair, Ahmad Syahlani 1, Nessy Anggun P 2 STIKES Sari Mulia Banjarmasin Korespondensi penulis: muhammad.khair1@yahoo.com ABSTRAK Latar belakang : Gagal jantung adalah suatu keadaan dimana jantung tidak dapat mempertahankan sirkulasi yang adekuat ditandai dengan adanya satu sindroma klinis berupa dispneu (sesak nafas), dilatasi vena dan edema yang diakibatkan oleh adanya kelainan struktur atau fungsi jantung. Pasien Gagal Jantung yang sering kembali untuk dirawat inap ulang di rumah sakit karena adanya kekambuhan pada episode gagal jantung. Salah satu faktor yang mempengaruhi pasien dilakukan rawat inap ulang dukungan keluarga. Dukungan keluarga dapat menurunkan kemungkinan angka kejadian rawat inap ulang pada pasien Gagal Jantung. Tujuan : Mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kejadian rawat inap ulang pada pasien gagal jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin. Metode : Penelitian menggunakan Survey Analitik dengan pendekatan Cross Sectional. Populasi dan sampel adalah pasien yang di diagnosa dokter mengalami Gagal Jantung pada bulan April dan Mei 216 yang berjumlah 47 orang, dengan pengambilan teknik purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan koesioner dan analisis menggunakan uji Spearman Rank. Hasil : Pasien gagal jantung yang memiliki dukungan keluarga baik berjumlah 35 orang ditemukan sebanyak 31 orang ( 88,6%) yang tidak mengalami rawat inap ulang dan 4 orang (11,4%) mengalami rawat inap ulang, pasien dengan Gagal Jantung yang mendapatkan dukungan keluarga dengan kriteria cukup ditemukan berjumlah 12 orang ditemukan 2 orang (16,7%) yang tidak mengalami rawat inap ulang dan 1 orang (83,3%) mengalami rawat inap ulang dan dukungan keluarga dengan kriteria kurang tidak ditemukan (%) di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Simpulan : Ada hubungan dukungan keluarga dengan kejadian rawat inap ulang pada pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Kata kunci : Dukungan keluarga, Rawat inap ulang, Gagal Jantung 1

2 ABSTRACT MUHAMMAD KHAIR The correlation of family support with the incidence of re-hospitalization for heart failure patients in Alamanda Room at Ulin Hospital Banjarmasin. superlised by AHMAD SYAHLANI and NESSY ANGGUN P. Background: Heart failure is a condition where the heart can not maintain adequate circulation characterized by the presence of one clinical syndromes such as dyspnoea (shortness of breath), venous dilatation and edema caused by abnormalities in the structure or function of the heart. Patients with heart failure often returned for re-hospitalization in the hospital for their recurrence in the episode of heart failure. One of the factors that affect patients underwent repeated hospitalizations family support. Family support can reduce the possibility of the incidence of rehospitalization for heart failure patients. Purpose: To knowing the family support relationship with the incidence of re-hospitalization for heart failure patients in Alamanda Room at Ulin Hospital Banjarmasin Method: The research using cross sectional survey analytic approach. Population and sample were physician-diagnosed patients with heart failure in April and May 216 totaled 47 people, taken with purposive sampling technique of sampling. Collecting data using questioner and analysis using Spearman Rank test. Result: Patients with heart failure have a good family support totaling 35 people found as many as 31 people (88.6%) who did not undergo repeated hospitalizations and 4 (11.4%) experienced repeated hospitalizations, patients with heart failure who receive family support found sufficient criteria numbering 12 people found 2 people (16.7%) who did not undergo repeated hospitalizations and 1 people (83.3%) experienced repeated hospitalizations, and family support with less criteria can not be found (%) at the Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Conclusion: There are family support relationship with the incidence of re-hospitalization for heart failure patients in hospitals Alamanda room Ulin Banjarmasin. Keywords: family support, re-hospitalization, heart failure 2

3 PENDAHULUAN Gagal jantung adalah suatu keadaan dimana jantung tidak dapat mempertahankan sirkulasi yang adekuat ditandai dengan adanya satu sindroma klinis berupa dispneu (sesak nafas), dilatasi vena dan edema yang diakibatkan oleh adanya kelainan struktur atau fungsi jantung (Sudoyo, 26). Di dunia, gagal jantung telah melibatkan setidaknya 23 juta penduduk. Sekitar 4,7 juta orang menderita Gagal Jantung di Amerika (1,5-2% dari total populasi), dengan tingkat insiden 55. kasus per tahun. Dari sejumlah pasien tersebut, hanya,4-2% yang mengeluhkan timbulnya gejala (I rnizarifka, 211). Di Eropa atau Amerika Utara sekitar seperempat jumlah pasien di rawat di Rumah Sakit dengan gagal jantung di terima kembali dalam waktu 1 bulan sampai dua pertiga dalam waktu satu tahun, biasanya untuk kekambuhan Gagal Jantung. Pasien yang di terima kembali dengan memburuknya atau gejala berulang dari Gagal Jantung (Ponikowski et al, 214) Berdasarkan diagnosis dokter prevalensi penyakit Gagal Jantung di Indonesia tahun 213 sebesar,13% atau diperkirakan sekitar orang, sedangkan berdasarkan diagnosis dokter gejala sebesar,3% atau diperkirakan sekitar orang. Jumlah penderita penyakit Gagal Jantung terbanyak terdapat di Provinsi Jawa Timur sebanyak orang (,19%), sedangkan Provinsi Maluku Utara memiliki jumlah penderita paling sedikit, yaitu sebanyak 144 orang (,2%) dan di Kalimantan Selatan sebesar orang (,6%) (Kemenkes RI, 213). Di Yogyakarta prevalensi pasien gagal jantung yang menjalani rawat inap ulang dalam satu tahun 52,21% sementara yang di rawat inap ulang lebih dari satu tahun sebesar 44, 79% (Majid, 21) Faktor-faktor yang mempengaruhi pasien dilakukan rawat inap ulang di rumah sakit yaitu, riwayat sebelum masuk Rumah Sakit dan lama dirawat di Rumah Sakit, hipertensi, usia, jenis kelamin, dukungan keluarga dan sosial, kurangnya pendidikan kesehatan tentang perawatan diri di rumah, penggunaan obat-obatan yang tidak tepat, kurangnya komunikasi dari pemberi pelayanan kesehatan ( care giver) dan kurangnya 3

4 perencanaan tindak lanjut saat pasien pulang kerumah (Majid,21). Dukungan keluarga merupakan suatu proses hubungan antara keluarga dengan lingkungan sosial. Dalam semua tahap, dukungan sosial keluarga menjadikan keluarga mampu berperan pada berbagai aspek pengetahuan, sehingga akan meningkatkan kesehatan dan adaptasi mereka dalam kehidupan sehari-hari (Setiadi, 28). Dukungan keluarga dapat menurunkan kemungkinan angka kejadian rawat inap ulang pada pasien gagal jantung. Faktor-faktor sosial juga telah terbukti penting sebagai prediktor morbiditas dan mortalitas pada pasien dengan di dapatkan data pasien rawat inap dengan Gagal Jantung di tahun 214 sebanyak 334 pasien, data dari bulan Januari sampai September 215 sebanyak 48 dengan ratarata 1 bulan bulan sebanyak 53 pasien dan dari hasil diskusi peneliti bersama perawat di ruang Alamanda rata-rata pasien Gagal Jantung yang di rawat inap merupakan pasien dengan rawat inap berulang. Hasil diskusi dengan pasien yang dilakukan pada tanggal 1 Desember 215 di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin didapatkan data bahwa 7 orang pasien menyatakan pernah mengalami rawat inap ulang dan 4 di antaranya merasa kurang penyakit arteri koroner. Pentingnya dukungan dukungan dari keluarga dikarenakan tidak keluarga telah dikonfirmasi oleh sebuah studi baru-baru ini bahwa ada tidaknya dukungan emosional yang kuat, sehingga meningkat mortalitas dan angka kejadian rawat ulang di Rumah Sakit pada pasien yang di rawat inap di Rumah Sakit dengan Cardio Heart Failure (Majid, 21). begitu mengontrol pola makan pasien dan keluarga juga kurang memotivasi pasien. Berdasarkan pembahasan diatas maka perlu dilakukan penelitian tentang Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kejadian Rawat Inap Ulang pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Berdasarkan hasil studi pendahuluan yang dilakukan pada tanggal 8 Desember 215 di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin 4

5 BAHAN DAN METODE Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah pasien yang di diagnosa dokter mengalami Gagal Jantung pada bulan Maret dan Mei 216 yang jumlah sampel yang diambil berjumlah 47 orang dengan teknik pengambilan sampel porpusive sampling. Variabel independen dalam penelitian ini adalah dukungan keluarga. Metode analisis data dalam penelitian ini meliputi: a. Analisis univariat Analisis univariat dilakukan terhadap tiap variabel dari hasil penelitian untuk mengetahui distribusi, frekuensi dan persentase dari tiap variabel yang diteliti. b. Analisis bivariat Analisis bivariat adalah analisa yang dilakukan terhadap dua variabel yang HASIL 1. Analisis univariat a. Dukungan Keluarga Distribusi frekuensi dukungan keluarga yang didapatkan dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel 4.9 berikut: Tabel 1 Distribusi Dukungan Keluarga pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin Tahun 216 No Dukungan Keluarga Baik Cukup Kurang Frekuensi % ,5 25,5 Jumlah 47 1 Tabel 1 ditemukan sebagian besar dukungan keluarganya baik, yakni sebanyak 35 orang (74,5%). b. Kejadian Rawat Inap Ulang Distribusi frekuensi kejadian rawat inap ulang dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 2 Distribusi Kejadian Rawat Inap Ulang pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin Tahun 216 diduga berhubungan atau berkolerasi No Kejadian Rawat Inap Ulang F % dengan menggunakan uji korelasi Spearman Rank, dengan tingkat 1 2 Tidak Rawat Inap Ulang Rawat Inap Ulang ,2 29,8 kemaknaan α =,5 atau tingkat Jumlah 47 1 kepercayaan 95%. 5

6 Tabel 2 ditemukan sebagian besar tidak rawat inap ulang yakni sebanyak 33 orang (7,2%). 2. Analisa bivariat Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kejadian Rawat Inap Ulang pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Tabel 3 Hubungan dukungan keluarga dengan kejadian rawat inap ulang pada pasien gagal jantung Kejadian Rawat Inap Ulang keluarga dengan kriteria kurang tidak ditemukan (%). Hasil uji Spearman s rho hubungan dukungan keluarga dengan kejadian rawat inap ulang diperoleh nilai ρ =,. Nilai ρ ini kurang dari α (,5). Dengan demikian maka ada hubungan dukungan keluarga dengan kejadian rawat inap ulang pada pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. No Dukunga n Keluarga Tidak Rawat Inap Ulang Rawat Inap Ulang Jumlah F % f % N % Koefisien korelasi (r) untuk menunjukan kekuatan hubungan antara dukungan Baik Cukup Kurang ,6 16, ,4 83, Jumlah 33 7, , Spearman s rho ρ =, <,5, Korelasi Koefisien =,686 Tabel 3 menunjukkan diketahui bahwa pasien gagal jantung yang memiliki dukungan keluarga baik berjumlah 35 orang di temukan sebanyak 31 orang keluarga dengan kejadian rawat inap ulang sebesar,686. Kekuatan nilai masuk dalam rentang,51-,75 yang berarti kuat. Hubungan menunjukan arah yang positif yang berarti bahwa pasien dengan penyakit gagal jantung semakin tinggi mendapatkan dukungan keluarga, maka kemungkinan nilai rawat inap ulang akan semakin kecil. (88,6%) tidak mengalami rawat inap ulang, pasien gagal jantung yang dukungan keluarga cukup berjumlah 12 orang di temukan sebanyak 1 orang (83,3) mengalami rawat inap ulang dan dukungan PEMBAHASAN 1. Dukungan Keluarga pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda (Jantung) RSUD Ulin Banjarmasin 6

7 Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar responden mendapatkan dukungan keluarga, yaitu sebanyak 35 orang (74,5%). intelektual yang terdiri dari pengetahuan, latar belakang pendidikan, dan pengalaman masa lalu. Kemampuan kognitif akan membentuk cara berfikir seseorang Menurut Yusuf LN (29) dukungan termasuk kemampuan untuk memehami keluarga adalah bantuan dari orang lain faktor-faktor yang berhubungan dengan yang memiliki kedekatan saudara atau penyakit dan menggunakan pengetahuan teman terhadap seseorang yang mengalami stress. Anggota keluarga memandang bahwa orang yang bersikap mendukung adalah keluarga yang selalu siap memberikan pertolongan dan bantuan jika diperlukan. Menurut Padila (212) faktor-faktor tentang kesehatan untuk menjaga kesehatan dirinya. Faktor Emosi, faktor emosional juga mempengaruhi keyakinan terhadap adanya dukungan dan cara melaksanakannya. Seseorang yang mengalami respons stres dalam setiap perubahan hidupnya yang mempengaruhi dukungan keluarga cenderung berespon terhadap berbagai adalah Faktor Internal, Tahap tanda sakit, mungkin dilakukan dengan cara Perkembangan artinya dukungan dapat mengkhawatirkan bahwa penyakit tersebut ditentukan oleh faktor usia dalam hal ini adalah pertumbuhan dan perkembangan, dapat mengancam kehidupannya. Seseorang yang secara umum terlihat sangat dengan demikian setiap rentang usia (bayi - tenang mungkin mempunyai respons lansia) memiliki pemahaman dan respon terhadap perubahan kesehatan yang emosional yang kecil selama ia sakit. Seorang individu yang tidak mampu berbeda-beda. melakukan koping secara emosional Pendidikan atau Tingkat Pengetahuan, keyakinan seseorang terhadap adanya terhadap ancaman penyakit mungkin akan menyangkal adanya gejala penyakit pada dukungan terbentuk oleh variabel 7

8 dirinya dan tidak mau menjalani pengobatan. Spiritual, aspek spiritual dapat terlihat dari bagaimana seseorang menjalani kehidupannya, mencakup nilai dan psikososial mencakup: stabilitas perkawinan, gaya hidup, dan lingkungan kerja. Sesorang biasanya akan mencari dukungan dan persetujuan dari kelompok sosialnya, hal ini akan mempengaruhi keyakinan yang dilaksanakan, hubungan keyakinan kesehatan dan cara dengan keluarga atau teman, dan kemampuan mencari harapan dan arti dalam pelaksanaannya. Semakin tinggi tingkat ekonomi seseorang biasanya ia akan lebih hidup. cepat tanggap terhadap gejala penyakit Faktor Eksternal, Praktik di Keluarga yang dirasakan. Sehingga ia akan segera Cara bagaimana keluarga memberikan mencari pertolongan ketika merasa ada dukungan biasanya mempengaruhi penderita dalam melaksanakan kesehatannya. Misalnya: klien juga kemungkinan besar akan melakukan gangguan pada kesehatannya. Dalam penelitian ini sebagian besar responden mendapatkan dukungan dari keluarga. Hal ini disebabkan karena tindakan pencegahan jika keluarganya keluarga adalah sekumpulan orang yang melakukan hal yang sama. Misal: anak tinggal di suatu tempat di bawah suatu atap yang selalu diajak orang tuanya untuk dalam keadaan saling ketergantungan, melakukan pemeriksaan kesehatan rutin, diantara tugas pokoknya memberikan maka ketika punya anak dia akan dukungan dan semangat kepada anggota melakukan hal yang sama. Faktor Sosioekonomi, Faktor sosial keluarga yang menderita gagal jantung. Seperti yang mereka ketahui bahwa dan psikososial dapat meningkatkan risiko penyakit Gagal Jantung adalah penyakit terjadinya penyakit dan mempengaruhi yang sangat mudah kambuh. Apabila cara seseorang mendefinisikan dan bereaksi terhadap penyakitnya. Variabel mereka tidak membantu atau mendukung keluarga yang menderita Gagal Jantung 8

9 yang tinggal serumah dengan mereka, maka responden akan sering kambuh sehingga dapat menimbulkan masalah tidak hanya bagi pasien tetapi juga bagi anggota keluarga yang lain karena harus mengurus pasien. Dukungan keluarga pada pasien gagal jantung merupakan salah satu wujud perilaku keluarga dalam memelihara dan meningkatkan kesehatan, termasuk juga tindakan-tindakan untuk mencegah kekambuhan penyakit Gagal Jantung. Dukungan keluarga juga merupakan hal yang sangat penting untuk pengobatan gagal jantung karena banyak pantangan atau larangan-larangan yang harus dihindari oleh pasien Gagal Jantung. 2. Kejadian Rawat Inap Ulang pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda (Jantung) RSUD Ulin Banjarmasin. Hasil penelitian kejadian rawat inap ulang pada pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin ditemukan sebagian besar 7,2% tidak mengalami rawat inap ulang dan sisanya sebesar 29,8% mengalami rawat inap ulang. Bila dianalisis responden yang mengalami rawat inap ulang maka ditemukan karakteristik responden mengalami rawat inap ulang sebesar 71,4% atau 1 orang dari 14 orang yang mengalami rawat inap ulang adalah pasien Gagal Jantung yang berjenis kelamin laki-laki. Menurut Grossman dan Brown (29), pasien Gagal Jantung dengan jenis kelamin laki-laki prevalensi lebih besar daripda perempuan pada usia 4-75 tahun. Menurut Hsich (29), bahwa faktor -faktor resiko dalam perkembangan gagal jantung dan prognosis pasien memperlihatkan perbedaan antara laki-laki dan perempuan. Pada laki-laki penyebab mendasar ialah Coronary Artery Disease (CAD). Hasil penelitian kejadian rawat inap ulang menemukan sebagian besar pasien yang mengalami rawat inap ulang adalah laki-laki sesuai dengan apa yang dikemukakan oleh Grossman dan Brown (29) dan Hsich (2 9) hal ini karena kebiasaan atau gaya hidup yang kurang baik pada laki-laki lebih tinggi dibandingkan perempuan. Kebiasaan yang tidak baik yang biasa dilakukan oleh laki-laki adalah 9

10 merokok, minuman beralkohol, aktivitas yang berlebihan dan lain sebagainya, kondisi inilah yang memicu terjadinya kekambuhan Gagal Jantung sehingga harus menjalani rawat inap untuk pengobatan dan perawatan. 3. Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kejadian Rawat Inap Ulang pada Pasien Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Hasil penelitian yang dilakukan dukungan keluarga dengan kriteria kurang tidak ditemukan (%). Hal ini dapat terjadi karena dukungan keluarga merupakan salah satu rangsangan bagi pasien dengan penyakit Gagal Jantung untuk berperilaku patuh terhadap anjuran-anjuran dokter maupun petugas kesehatan lainnya yang memberikan perawatan pada penyakitnya. Dukungan emosional, dukungan informasional, dukungan instrumental dan dukungan penilaian yang diberikan keluarga didapatkan bahwa ada hubungan yang pada pasien gagal jantung dapat bermakna antara dukungan keluarga dengan menimbulkan perilaku positif, yaitu selalu kejadian rawat inap ulang pada pasien patuh dengan anjuran-anjuran yang dengan penyakit Gagal Jantung di Ruang Alamanda RSUD Ulin Banjarmasin. Hasil penelitian didapatkan dari pasien gagal jantung yang memiliki dukungan keluarga baik berjumlah 35 orang ditemukan sebanyak 31 orang (88,6%) yang tidak mengalami rawat inap ulang dan 4 orang (11,4%) mengalami rawat inap ulang, pasien Gagal Jantung yang dukungan keluarga cukup ditemukan berjumlah 12 orang ditemukan 2 orang (16,7%) dan 1 disampaikan dokter dan tenaga kesehatan lainnya untuk perawatan penyakit pasien. Menurut Philbin dan Disalvo (24) dalam Majid (21 ), faktor-faktor yang dapat mempengaruhi pasien dirawat inap ulang di Rumah Sakit adalah Dukungan keluarga dan lingkungan sekitar juga penting. Kurangnya dukungan dari lingkungan sekitar pasien menjadi salah satu faktor independen yang menyebabkan kejadian rawat inap ulang pasien dengan orang (83,3%) mengalami rawat inap ulang, 1

11 penyakit Gagal Jantung presentasinya sebesar 57%. UCAPAN TERIMA KASIH Saya sangat berterima kasih kepada STIKES Sari Mulia Banjarmasin yang telah memberikan saya surat izin untuk melakukan penelitian, dan ucapan terima kasih kepada RSUD Ulin Banjarmasin yang telah memberikan izin serta tempat untuk melakukan penelitian. DAFTAR PUSTAKA Grossman, S dan brown, D., 2) congestive heart failure and pulmonary edema. Internet [http/emedicine.medscape.com] [diakses tanggal 21 Desember 215]. Kementrian Kesehatan RI Riset Kesehatan Dasar 213 [ [diakses pada tanggal 16 November 215]. Majid, A. (21). Analis faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian rawat inap ulang pasien gagal jantung kongestif di rumah sakit Yogyakarta Internet, tersedia dalam: [ [diakses tanggal 17 desember 215]. Padila, (212) Buku Ajar: Keperawatan Keluarga. Yogyakarta: Nuha Medika. Philbin dan DiSalvo, 24. Prediction of hospital readmission for heart failure: development of a simple rick score based on administrative data. [internet] [http//wwwjournals.elsevierhealth.com/ periodicals/jac/article/piis ] [diakses tanggal 25 Desember 215]. Setiadi, 28. Konsep dan Proses Keperawatan Keluarga. Yogyakarta: Graha Ilmu. Sudoyo, 26. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam, Ed, IV. Jakarta: Pusat Penerbitan Departemen Ilmu Penyakit Dalam FKUI. Yusuf, LN, Syamsu 29, Mental hygiene : terapi psikospiritual untuk hidup sehat berkualitas, Maestro, Bandung. 11

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan ekonomi yang semakin cepat, kemajuan

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan ekonomi yang semakin cepat, kemajuan BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Seiring dengan perkembangan ekonomi yang semakin cepat, kemajuan industri, urbanisasi dan perubahan gaya hidup, peningkatan konsumsi kalori, lemak dan garam, peningkatan
