BAB I PENDAHULUAN. hidup masyarakat secara keseluruhan (Munawar, 2004). Untuk tujuan tersebut, maka

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. hidup masyarakat secara keseluruhan (Munawar, 2004). Untuk tujuan tersebut, maka"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sektor jalan merupakan salah satu penunjang yang sangat penting bagi kegiatan-kegiatan ekonomi yang pada akhirnya bertujuan untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat secara keseluruhan (Munawar, 2004). Untuk tujuan tersebut, maka upaya peningkatan pelayanan sektor jalan di antaranya adalah penanganan jalan dan jembatan dengan prioritas yang memperhitungkan dari berbagai aspek baik teknis maupun non teknis. Sebagai prasarana transportasi darat, kedudukan dan peran jaringan jalan sudah selayaknya diusahakan agar dapat melayani dengan lancar. Sasaran penanganan jalan pada dasarnya adalah mempertahankan kondisi dan tingkat pelayanan jalan sedemikian sehingga diperoleh biaya transportasi total yang minimum (Kodoatie, 2005). Dampak dari menurunnya tingkat pelayanan jalan, pada akhirnya meningkatkan biaya transportasi, memicu inflasi dan mengganggu iklim investasi. Hal ini menuntut penyelenggara jalan mengambil langkah-langkah strategis guna mengantisipasi setiap perubahan agar jalan tetap dapat memberikan pelayanan sesuai dengan Standar Pelayanan Minimum (SPM). Menurut UU No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan, SPM wajib dicapai oleh setiap penyelenggara jalan yang meliputi aspek aksessibilitas, mobilitas, kondisi, keselamatan dan kecepatan tempuh rata-rata. Disebutkan juga bahwa pemeliharaan jalan merupakan tanggung jawab

2 pemerintah. Pemerintah pusat untuk jalan nasional, pemerintah provinsi untuk jalan provinsi dan pemerintah kabupaten/kota untuk jalan kabupaten/kota. Sedangkan jalan khusus merupakan tanggung jawab pemrakarsa dan ini juga sangat bergantung dari dana pemeliharaan yang ada pada masing-masing pemerintah. Di provinsi Sumatera Utara, jalan nasional sangat berperan penting bagi perekonomian dan memacu pengembangan potensi ekonomi daerah yang terdapat pada kantong-kantong sentra produksi. Dibagi atas Jalan Lintas Timur ( km), Jalan Lintas Tengah ( km), Jalan Lintas Barat ( km) dan Jalan Lintas Diagonal ( km). Dampak pembangunan lintasan ini sangat mempengaruhi kelancaran arus mobilitas manusia dan barang antar provinsi di Sumatera maupun terhadap kota-kota di provinsi Sumatera Utara. Namun akibat terbatasnya ketersediaan dana APBN (fiscal capasity) maka kondisi kekurangan dana penanganan (fiscal gap) untuk jalan nasional tidak dapat dihindari. Keterbatasan pendanaan, adanya pertimbangan-pertimbangan lain, akan menyebabkan kendala tersendiri hingga semua ruas tidak dapat tertangani seluruhnya. Untuk mengoptimalkan fungsi jaringan jalan yang memadai dengan pendanaan yang terbatas (budget constrain), maka diperlukan adanya skala prioritas. Hal ini yang mendasari pemikiran untuk menyusun prioritas penanganan ruas jalan nasional di provinsi Sumatera Utara. Dalam hal ini dipilih ruas jalan nasional Lintas Timur mengingat ruas ini mempunyai volume lalu lintas yang paling besar dan merupakan jalur utama ekonomi yang menghubungkan pulau Jawa dan pulau

3 Sumatera. Hingga akhir tahun 2010, kondisi existing jalan Lintas Timur Sumatera Utara menunjukkan sepanjang 284,6 km dalam keadaan baik (64,61%), sedang 146,2 km (32,73%), rusak ringan 11,9 km (2,6%). Jalan tersebut terdiri dari 22 ruas yang dimulai dari Simpang Pangkalan Susu Batas Aceh sampai Simpang Kota Pinang Batas Riau dengan variasi lebar jalan 6.00 m m % 60.00% 50.00% 40.00% 30.00% Baik Sedang Rusak Ringan Rusak Berat 20.00% 10.00% 0.00% Gambar 1.1 Kondisi Jalan Lintas Timur Provinsi Sumatera Utara tahun Pada Gambar 1.1 dapat dilihat perubahan yang terjadi pada kondisi ruas Jalan Lintas Timur, dimana hingga tahun 2010 terjadi peningkatan ruas-ruas jalan dalam kondisi baik. Dan untuk mempertahankan aset jalan tersebut sangat diperlukan kegiatan pemeliharaan, terutama bagi jalan yang sudah mengalami kondisi sedang dan rusak ringan harus segera mendapat penanganan agar fungsi pelayanannya dapat terpenuhi. Dalam kondisi penyediaan dana terbatas (constrained budget available)

4 ini maka penentuan prioritas untuk kegiatan penanganan jalan sangat diperlukan. 1.2 Perumusan Masalah Mengingat ruas jalan nasional Lintas Timur Sumatera Utara ini merupakan jalur terpadat yang menghubungkan antar provinsi maupun antar kota/ kabupaten di Sumatera Utara, maka penanganan jalan harus dioptimalkan sebab kemampuan pemerintah pusat dalam menyediakan dana sangat terbatas. Penentuan prioritas penanganan ruas harus dilakukan secara merata sesuai dengan kebutuhan sehingga tujuan dari keberadaan jalan tersebut tetap terpenuhi Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah: a. Menentukan kriteria penanganan jalan Lintas Timur di Provinsi Sumatera Utara. b. Menyusun prioritas penanganan ruas jalan Lintas Timur di Provinsi Sumatera Utara berdasarkan metode Analytical Hierarchy Process (AHP). c. Membandingkan hasil yang diperoleh dari metode yang digunakan pemerintah pusat dengan metode AHP. d. Mensimulasi besarnya pengaruh penanganan dan ketersediaan dana dengan kenaikan nilai kerusakan jalan (IRI). 1.4 Ruang Lingkup dan Batasan Penelitian

5 Lingkup kegiatan yang akan dikaji dalam penelitian ini meliputi: a. Menyusun prioritas penanganan jalan Lintas Timur dengan metode AHP. b. Melakukan perbandingan hasil yang diperoleh dengan metode yang dipakai pemerintah pusat. c. Membuat pemodelan untuk melihat hubungan penanganan dan ketersediaan dana dengan kenaikan nilai kerusakan jalan. d. Data yang digunakan berupa data primer yakni data persepsi yang merupakan hasil kuesioner dari tiga kelompok stakeholders yaitu wakil perencana, wakil pelaksana dan wakil masyarakat ditambah data sekunder yang berkaitan dengan kondisi jalan Lintas Timur. e. Penanganan jalan yang dimaksud dalam penelitian ini adalah kegiatan pemeliharaan jalan. 1.5 Sistematika Penulisan BAB I PENDAHULUAN Berisi informasi secara keseluruhan mengenai kajian yang meliputi latar belakang, identifikasi masalah, tujuan penelitian, ruang lingkup penelitian serta sistematika penulisan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Berisi teori-teori yang menunjang penulisan yang menjadi dasar dalam pembahasan dan penganalisaan masalah termasuk referensi dari beberapa

6 penelitian terdahulu yang berkenaan dengan topik penulisan ini. BAB III METODOLOGI Berisi langkah-langkah penelitian serta program kerja yang akan dilakukan pada penelitian ini. BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN Berisi analisa dan pembahasan terhadap hasil pengolahan data yang diperoleh. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Berisi kesimpulan dan saran-saran berdasarkan analisa yang telah dilakukan.

Bab I Pendahuluan I-1 BAB I PENDAHULUAN I.1 TINJAUAN UMUM

Bab I Pendahuluan I-1 BAB I PENDAHULUAN I.1 TINJAUAN UMUM Bab I Pendahuluan I-1 BAB I PENDAHULUAN I.1 TINJAUAN UMUM Jaringan jalan merupakan salah satu prasarana untuk meningkatkan laju pertumbuhan perekonomian suatu daerah. Berlangsungnya kegiatan perekonomian
