BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA"

Transkripsi

1 BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA Setelah beberapa perencanaan alat pada bab 3 selesai, maka ada beberapa tahap yang akan dilakukan, dimana tahap tersebut, yaitu pengumpulan dan pengolahan data yang merupakan tahap sebelum tahap pengujian dan analisa modul Perancangan Alat Uji Golongan Darah dengan sistem ABO. 4.1 Persiapan Alat dan Bahan Dalam bab ini diuraikan beberapa persiapan alat dan bahan yang akan digunakan sebagai penunjang yang diperlukan selama proses pengujian perangkat keras dan pengujian keseluruhan sistem dalam peralatan berikut : Persiapan Alat Dari hasil pengukuran dan pendataan pada alat yang dibuat, maka akan digunakan beberapa alat pendukung yang dipergunakan dalam melaksanakan pendataan adalah sebagai berikut : 1. Multitester Analog Merk Model Buatan : Sanwa : YX-360 TRD : Jepang 55

2 56 2. Power Supply dengan keluaran +5V terhadap ground dan keluaran +12V, digunakan untuk memberi catu daya pada rangkaian. 3. Modul Perancangan Alat Uji Golongan Darah dengan sistem ABO berbasis mikrokontroller AT89S Metode Pendataan Pada bab ini akan diuraikan pelaksanaan pengujian pada rangkaian alat. Pada metode ini akan di amati apa yang terjadi dengan beberapa buah titik pengukuran dengan penjelasan sebagai berikut : TP 1 : keluaran dari rangkaian sensor anti A yang di gunakan sebagai input ke rangkaian penguat non inverting TP 2 : keluaran dari rangkaian penguat non inverting dengan penguatan 10 kali yang akan di gunakan sebagai input ke rangkaian komparator TP 3 : keluaran dari rangkaian komparator yang akan digunakan untuk memberi triger ke kaki basis pada transistor. TP 4 : keluaran dari transistor yang berfungsi untuk memberikan sinyal inputan untuk rangkaian mikrokontroler TP 5 : keluaran dari rangkaian sensor anti B yang digunakan sebagai input ke rangkaian penguat non inverting. TP 6 : keluaran dari rangkaian penguat non inverting dengan penguatan 10 kali yang akan di gunakan sebagai input ke rangkaian komparator. TP 7 : keluaran dari rangkaian komparator yang akan digunakan untuk memberi triger ke kaki basis pada transistor.

3 57 TP 8 : keluaran dari transistor yang berfungsi untuk memberikan sinyal inputan untuk rangkaian mikrokontroler. 4.3 Pengujian Subsistem dan Analisa Hardware Pengujian dan analisa rangkaian sensor anti A ( TP 1 ) dan rangkaian sensor anti B ( TP 5 ) Analisa pada TP1 dan TP 5 adalah bertujuan untuk mengetahui apakah rangkaian Penguat Non Inverting mendapatkan input dari rangkaian sensor Anti A dan sensor Anti B.. Alat yang digunakan dalam pengukuran ini adalah avometer digital, caranya adalah dengan menghubungkan lead positif AVO ke salah satu kaki LDR yang menuju ground dan lead negative ke ground. Tegangan akan terbaca pada AVO dan tulis pada tabel yang telah disediakan. VCC 1K 10 K LDR TP 1 & TP 5 1K 10K 2K K Gambar 4.1 Rangkaian Sensor anti A dan Rangkaian Sensor anti B.

4 58 Tabel 4.1 Data uji rangkaian sensor anti A (TP 1) dan rangkaian sensor anti B (TP 5) Pengukuran Golongan Darah A B O AB TP V 0.32 V 0.05 V 0.03 V TP V 0.03 V 0.05 V 0.03 V Dari hasil pengukuran yang di dapat, maka dapat disimpulkan bahwa rangkaian sensor anti A dan rangkaian sensor anti B dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan Pengujian dan analisa rangkaian Penguat Non Inverting pada sensor Anti A (TP 2) dan rangkaian Penguat Non Inverting pada sensor Anti B (TP 6) Analisa pada TP 2 dan TP 6 merupakan pengukuran tegangan output pada rangkaian Penguat Non Inverting. Dimana input dari rangkaian sensor anti A dan rangkaian sensor anti B yang masuk ke rangkaian penguat non inverting ini sudah di kuat kan sebanyak 10 kali. Alat yang digunakan dalam pengukuran ini adalah avometer digital, caranya adalah dengan menghubungkan lead positif AVO ke kaki 6 pada IC op amp yang menuju rangkaian komparator dan lead negative ke ground. Tegangan akan terbaca pada AVO dan tulis pada tabel yang telah disediakan.

5 59 VCC Rangkaian Sensor K K TP2 & TP 6 Gambar 4.2 Rangkaian Penguat Non Inverting Tabel 4.2 Data uji rangkaian Penguat Non Inverting pada TP 2 dan TP 6 Pengukuran Golongan Darah A B O AB TP V 0.42 V 0.60 V 0.32 V TP V 0.34 V 0.60 V 0.35 V Dari hasil pengukuran yang di dapat, maka dapat disimpulkan bahwa rangkaian Penguat Non Inverting pada sensor anti A dan sensor anti B dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan Pengujian dan analisa rangkaian Komparator pada sensor anti A (TP 3) dan sensor anti B (TP 7) Analisa pada TP 3 dan TP 7 merupakan pengukuran tegangan pada output rangkaian komparator pada sensor anti A

6 60 dan sensor anti B. Dimana rangkaian komparator ini berfungsi untuk memberikan triger ke kaki basis pada transistor yang terhubung ke rangkaian mikrokontroler. Alat yang digunakan dalam pengukuran ini adalah avometer digital, caranya adalah dengan menghubungkan lead positif AVO output pada IC op amp dan lead negative ke ground. Tegangan akan terbaca pada AVO dan tulis pada tabel yang telah disediakan. VCC TP 3 & TP 7 10 K R. Penguat Non Inverting K Gambar 4.3 Rangkaian Komparator Tabel 4.3 Data uji rangkaian Komparator pada sensor Anti A dan sensor anti B Pengukuran Golongan Darah A B O AB TP V V V V TP V V V V

7 61 Dari hasil pengukuran yang di dapat, maka dapat disimpulkan bahwa rangkaian komparator pada sensor anti A dan sensor anti B dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan Pengujian dan analisa rangkaian Mikrokontroler (TP 4) dan (TP 8) Analisa pada TP 4dan TP 8 merupakan pengukuran tegangan keluaran pada transistor. Dimana transistor ini berfungsi untuk memberikan sinyal inputan ke rangkaian mikrokontroler. Alat yang digunakan dalam pengukuran ini adalah avometer digital, caranya adalah dengan menghubungkan lead positif AVO ke kaki emiter transistor dan lead negative ke ground. Tegangan akan terbaca pada AVO dan tulis pada tabel yang telah disediakan. VCC TP 4 & TP 8 1K R. Komparator VCC uf/16 V 20 XTAL 1 2 P 1.0 P 1.1 P 1.2 P 1.3 P 1.4 P 1.5 P 1.6 P 1.7 P 3.0 (RXD) P 3..1 (TXD) P 3.2 (INT0) P 3.3 (INT1) P 3.4 (T0) P 3.5 (T1) P 3.6 (WR) P 3.7 (RD) RST XTAL2 XTAL1 GND P 0.0 (AD0) P 0.1 (AD1) P 0.2 (AD2) P 0.3 (AD3) P 0.4 (AD4) P 0.5 (AD5) P 0.6 (AD6) P 0.7 (AD7) P 2.7 (A15) P 2.6 (A14) P 2.5 (A13) P 2.4 (A12) P 2.3(A11) P 2.2 (A10) P 2.1 (A9) P 2.0 (A8) EA/VPP ALE/PROG PSEN VCC PF AT89S52 8.2k Gambar 4.4 Rangkaian Mikrokontroler

8 62 Pengukura n Tabel 4.4 Data uji rangkaian Mikrokontroler Golongan Darah A B O AB TP V 0 V 0 V 4.95 V TP 8 0 V 4.95 V 0 V 4.95 V Dari hasil pengukuran yang di dapat, maka dapat disimpulkan bahwa transistor dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan. 4.4 Pengujian dan Analisa Sistem Pada bagian ini pengujian dilakukan dengan menggabungkan semua rangkaian sub-sistem. Pengujian ini dilakukan untuk menguji apakah keseluruhan dari rangkaian dapat berfungsi dengan baik dan kerja dari semua rangkaian sesuai dengan spesifikasi yang penulis rencanakan yaitu memberikan hasil uji golongan darah dengan sistem ABO mendekati hasil jenis golongan darah sebenarnya. Pengujian dilakukan dalam beberapa tahap berikut ini Uji Fungsi Rangkaian Sensor Pada uji fungsi rangkaian sensor berfungsi untuk mendeteksi sampel yang sudah direaksikan dengan antisera. mengukur apakah intensitas cahaya yang diterima setelah melewati kaca preparat yang sudah di beri sampel darah manusia. Dalam hal ini dilakukan pengujian dengan empat jenis sampel golongan darah, yaitu golongan darah A, B, O dan AB. Dari hasil uji fungsi

9 63 yang telah dilaksanakan oleh penulis didapatkan hasil sebagai berikut : 1. Percobaan pengujian dengan 4 jenis sampel golongan darah Cara menguji : Bila terjadi reaksi aglutinasi maka intensitas cahaya yang akan ditangkap oleh LDR akan semakin sedikit yang membuat nilai tahanannya semakin besar dan tegangan keluarannya semakin kecil. Begitu pula sebaliknya bila tidak terjadi reaksi aglutinasi maka intensitas cahaya yang akan ditangkap oleh LDR akan semain banyak yang membuat nilai tahanannya semakin kecil dan tegangan keluarannya semakin besar. Tabel 4.5 Data hasil pengujian 4 jenis sampel golongan darah Golongan Darah Sensor A B O AB Anti - A Anti - B Analisa Data Pada bagian ini penulis akan melakukan analisa data secara keseluruhan yang meliputi pendataan dengan avo meter digital pada titik pengukuran yang akan ditunjukan pada tabel 4.6 sebagai berikut :

10 64 Pengukuran Tabel 4. 6 Data hasil pengujian pada titik pengukuran Golongan Darah A B O AB TP V 0.04 V 0.05 V 0.03 V TP V 0.42 V 0.60 V 0.32 V TP V V V V TP V 0 V 0 V 4.95 V TP V 0.03 V 0.05 V 0.03 V TP V 0.34 V 0.60 V 0.35 V TP V V V V TP 8 0V 4.95 V 0 V 4.95 V Setelah melihat tabel pengujian secara keseluruhan diatas, maka kesalahan dari modul yang dibuat dapat dihitung dengan menggunakan rumus : hasil teori hasil praktek % kesalahan x100% hasil teori Dengan menggunakan rumus di atas, maka persen tingkat kesalahan pada modul simulasi alat yang dibuat dapat diketahui sebagai berikut :

11 65 Tabel 4.7 Data % kesalahan pada golongan darah A Titik Pengukuran TP 2 TP 3 TP 4 TP 6 TP 7 TP 8 Teori 0.30 V V 5 V 0.40 V V 0 V Praktek 0.32 V V 4.95 V 0.42 V V 0 V % Kesalahan 0.07 % 0.07 % 0.01 % 0.05 % 0.15 % 0 % Dari tabel 4.7 maka dapat disimpulkan : Jumlah % Kesalahansemua titik pengkuran % kesalahan x100% Jumlah titikpengukuran % kesalahan komulatif x100% 0.06% 8 Maka tingkat keakurasiannya adalah = 100% % = 99,94% Jadi analisa dari ketiga percobaan uji fungsi rangkaian sensor berkerja dengan baik sesuai dengan yang direncanakan. Tabel 4.8 Data Percobaan Pada 10 orang dengan jenis golongan darah berbeda No Nama Pendonor Golongan Darah Sebenarnya Percobaan 1 Jamelia A A 2 Andika A B 3 Seni B B 4 Aris B B 5 Eko B B 6 Nanik O O 7 Meby O O 8 Afina O O 9 Cahya O O 10 Randi AB AB

12 66 Gambar 4.5 Uji Laoratorium Data Darah Sebenarnya

13 67 Dari Tabel 4. 8 maka dapat disimpulkan : Golongandarahsebenarnya golongandarahpercobaan % kesalahan x100% BanyaknyaPercobaan Maka tingkat keakurasian alat uji golongan darah dengan 10 kali percobaan pada jenis golongan darah yang berbeda adalah 90 % hal ini terjadi karena proses kombinasi reaksi darah dan antisera sehingga menyebabkan proses aglutinasi yang tidak merata pada saat diletakan di bawah sensor. 9 % kesalahan komulatif x100% 90% 10

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN Setelah beberapa perencanaan alat pada bab III selesai, maka ada beberapa tahap yang akan penulis lakukan, dimana tahap tersebut, yaitu persiapan alat dan bahan yang
