BAB 1 PENDAHULUAN. berbunyi : Tiap-tiap warga Negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. berbunyi : Tiap-tiap warga Negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kesempatan kerja bagi setiap warga negara Indonesia merupakan hak yang dijamin oleh undang-undang dasar Negara kita, khususnya tersebut dalam pasal 27 ayat 2 yang berbunyi : Tiap-tiap warga Negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak. Demikian pula dalam GBHN/TAP MPR IV/1978, manusia Indonesia atau penduduk disebut modal dasar, disamping tujuh modal lainnya dengan catatan Apabila dapat dibina dan dikerahkan sebagai tenaga kerja yang efektif. Kesempatan kerja merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia (Human Basic Needs) yang tidak ada bedanya dengan sandang, pangan dan papan serta juga merupakan salah satu indikator ekonomi yang digunakan untuk mengukur tingkat keberhasilan ekonomi suatu daerah. Yang mana kesempatan kerja dapat memperlihatkan tingkat partisipasi masyarakat suatu Negara dalam membangun perekonomiannya. Selain itu, indikator ini dapat digunakan sebagai tolak ukur keberhasilan pemerintah dalam menjalankan kebijakan ekonominya. Seiring dengan tuntutan akan kemajuan pertumbuhan ekonomi yang pesat di Indonesia pada umumnya dan di daerah Kabupaten Deli Serdang khususnya, diperlukan tenaga-tenaga kerja yang professional. Hal ini diperlukan untuk

2 meningkatkan produktivitas usaha yang tinggi dan untuk meningkatkan taraf hidup para pekerja, mengingat masih tingginya tingkat taraf hidup kemiskinan masyarakat kita. Agar bisa bangkit dari keterpurukan tersebut pemerintah dan seluruh lapisan masyarakat dituntut untuk bekerja keras. Apalagi kita sekarang telah memasuki era globalisasi dimana saling ketergantungan perekonomian lintas Negara makin kuat dan sarat dengan persaingan. Dengan demikian perlu pembenahan dan persiapan diberbagai bidang antara lain menyangkut Sumber Daya Manusia dan Ketenagakerjaan. Berdasarkan uraian di atas, maka judul yang saya ambil untuk penulisan tugas akhir ini adalah Proyeksi Kesempatan Kerja di Kabupaten Deli Serdang Untuk Tahun Dengan alasan agar dapat mengetahui seberapa besar kesempatan mendapatkan pekerjaan terutama di Kabupaten Deli Serdang. 1.2 Perumusan Masalah Salah satu masalah pokok yang dihadapi pemerintah Indonesia adalah jumlah penduduk yang sangat besar dengan tingkat pertumbuhan yang tinggi. Deli Serdang merupakan salah satu dari sekian banyak Kabupaten yang ada di Indonesia yang memiliki jumlah penduduk yang tinggi. Dengan berkembangnya penduduk usia kerja, yang berarti harus memperluas lapangan kerja baru. Salah satu kebijakan pemerintah dalam mencapai sasaran perluasan lapangan kerja adalah kebijakan regional yang diarahkan kepada peningkatan perencanaan dan pelaksanaan usaha perluasan kesempatan kerja berdasarkan perencanaan daerah yang

3 terpadu. Jadi yang menjadi permasalahannya adalah berapa besar jumlah kesempatan kerja di Kabupatan Deli Serdang untuk masa yang akan datang yaitu untuk tahun dengan menggunakan Rata-rata Bergerak Ganda (Double Moving Average). 1.3 Tinjauan Pustaka Kesempatan kerja juga dapat diartikan sebagai permintaan terhadap tenaga kerja (demand for labor) yaitu suatu keadaan yang menggambarkan tersedianya lapangan kerja yang siap diisi oleh para pencari kerja. kesempatan tenaga kerja dapat dihitung dengan menggunakan rumus : Kesempatan kerja = YangBeker ja JumlahAngka tan ker ja x 100% Kemudian untuk menghitung jumlah yang bekerja dan jumlah angkatan kerja untuk tahun menggunakan rumus Rata-rata Bergerak Ganda (Double Moving Average) yaitu : F t+ m = a t + b t m Dimana : a t = S' t + (S' t - S" t ) = 2 S' t - S" t, b t = 2 (S' t - S" t ) N 1 S' t = X t + X t X t X t N N

4 S" t = S ' ' ' t + S t S t N 1 ' + S t N Keterangan : S' t = Nilai Rata-rata Bergerak Tunggal (Single Moving Average) S" t = Nilai Rata-rata Bergerak Ganda (Double moving Average) a t, b t = Konstanta Rata-rata Bergerak Linier (Linier Moving Average) F t+ m = Hasil Proyeksi untuk m Periode Kedepan yang Diramalkan m = Jumlah Periode Kedepan yang Diramalkan 1.4 Maksud dan Tujuan Penelitian Adapun maksud dan tujuan Penelitian ini adalah untuk melihat seberapa besar kesempatan masyarakat di Kabupaten Deli Serdang untuk mendapatkan pekerjaan dan seberapa besar jumlah tenaga kerja produktif tersebut dalam memenuhi lapangan pekerjaan yang ada di Kabupaten Deli Serdang pada tahun Manfaat Penelitian Adapun manfaat yang dapat diambil dari penelitian ini adalah : 1. Agar kita lebih mengetahui berapa besar kesempatan kerja, jumlah angkatan kerja dan jumlah yang bekerja di Kabupaten Deli Serdang untuk tahun dengan menggunakan data-data masa lalu yang ada pada BPS.

5 2. Mengetahui bagaimana metode yang digunakan penulis untuk mendapatkan besar kesempatan kerja di Kabupaten Deli Serdang untuk tahun berdasarkan tahun-tahun sebelumnya. 1.6 Metodologi Penelitian Metode yang digunakan penulis dalam melaksanaan penelitian ini yaitu: 1. Penelitian Kepustakaan Suatu cara penelitian yang digunakan untuk memperoleh data dan informasi dari perputakaan, yaitu dengan membaca buku-buku, referensi, dan bahanbahan yang bersifat teoritis yang mendukung penulisan tugas akhir ini. 2. Penelitian Lapangan Suatu cara penelitian yang digunakan untuk memperoleh data dan informasi dengan cara terjun langsung ke lapangan dan melihat keadaan yang sesungguhnya. Data ini bersumber dari data sekunder yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS).

6 1.7 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan diuraikan untuk memberikan kerangka atau gambaran dari Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut : BAB 1 : PENDAHULUAN Pada Bab ini menjelaskan mengenai latar belakang, perumusan masalah, tinjauan pustaka, maksud dan tujuan penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian, dan sistematika penulisan. BAB 2 : LANDASAN TEORI Pada Bab ini menjelaskan hal-hal yang berhubungan dengan permasalahan Tugas Akhir. BAB 3 : SEJARAH SINGKAT TEMPAT RISET Pada Bab ini menceritakan tentang sejarah singkat Badan Pusat Statistik (BPS). BAB 4 : ANALISA DAN EVALUASI Pada Bab ini berisi tentang cara penggunaan rumus yang telah ditentukan penulis. BAB 5 : IMPLEMENTASI SISTEM Pada Bab ini berisi tentang cara memasukkan data dan menganalisa data pada program Excel. BAB 6 : KESIMPULAN DAN SARAN Pada Bab ini berisi tentang kesimpulan dan saran untuk permasalahan tersebut.

BAB 1 PENDAHULUAN. berbunyi: tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang

BAB 1 PENDAHULUAN. berbunyi: tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kesempatan kerja bagi setiap warganegara Indonesia merupakan hak yang dijamin oleh undang-undang dasar Negara kita, khususnya tersebut dalam pasal 27 ayat 2 yang berbunyi:
