BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sekolah merupakan lembaga formal yang menyelenggarakan kegiatan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sekolah merupakan lembaga formal yang menyelenggarakan kegiatan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sekolah merupakan lembaga formal yang menyelenggarakan kegiatan proses belajar mengajar atau pembelajaran. Pembelajaran menurut Undang- Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003, pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar. Pada proses pembelajaran tentunya akan dicari hasil belajar peserta didik dengan cara uji coba, mengetahui penguasaan materi peserta didik dan pemahaman yang diberikan oleh pendidik. Keberhasilan suatu pembelajaran juga ditentukan oleh kinerja pendidik, seberapa giat pendidik dalam melakukan proses pembelajaran sehingga peserta didik dapat paham dan menguasai materi. Suatu proses pembelajaran perlu dilakukan dengan suasana yang tenang dan menyenangkan. Kondisi yang demikian menuntut aktivitas dan kreativitas pendidik yaitu guru, dalam menciptakan lingkungan belajar yang kondusif dan efektif. Pembelajaran efektif menurut Susanto (2013: 53) merupakan tolak ukur keberhasilan pendidik dalam mengelola kelas. Pembelajaran efektif terjadi apabila seluruh peserta didik dapat terlibat secara aktif, baik mental, fisik, maupun sosial, karena suatu pembelajaran berpusat pada peserta didik dan pendidik sebagai fasilitator. Pembelajaran dapat dikatakan berhasil apabila terjadi perubahan tingkah laku yang positif dan tercapainya tujuan pembelajaran. 1

2 2 Pembelajaran yang dilakukan sebagian besar sekolah dengan metode ceramah. Pembelajaran dengan metode ceramah mengakibatkan pemahaman belajar hanya akan bertahan sebentar saja dalam benak pikiran peserta didik. Terpusatnya pembelajaran pada pendidik, yang seharusnya pembelajaran berpusat pada peserta didik. Pembelajaran di sekolah juga masih terpaku pada buku sebagai sumber ajar. Sekolah sebagai tempat proses pembelajaran harus memiliki sarana prasarana untuk mendukung proses pembelajaran menjadi lebih optimal. Pendidik sebagai fasilitator harus kreatif, baik menggunakan strategi, model dan alat peraga dalam proses pembelajaran. Berdasarkan hasil observasi dengan pendidik dan peserta didik kelas V di MI Muhammadiyah Sidabowa, pendidik dalam pembelajaran menggunakan metode ceramah. Pendidik menjelaskan materi yang dibahas dan peserta didik menyimak serta mencatat materi yang diajarkan. Dari jumlah peserta didik yang ada di kelas V hanya ada beberapa yang bersemangat dalam mengikuti pembelajar hingga akhir, sedangkan peserta didik yang lainnya hanya bersemangat diawal jam pelajaran saja. Dibuktikan dengan peserta didik memperhatikan apa yang dijelaskan oleh pendidik dan mencatat hal-hal penting dari materi yang diajarkan dari awal hingga akhir pembelajaran, namun ada juga peserta didik yang bermalas-malasan bahkan dalam posisi tidur kepala menempel pada meja dan tidak memperhatikan serta mencatat materi yang disampaikan oleh pendidik. Selama proses pembelajaran berlangsung peserta didik cenderung hanya memperhatikan penjelasan pendidik dan mencatat

3 3 materi, tetapi tidak ada pertanyaan dari peserta didik terkait materi yang disampaikan atau yang belum jelas, hal ini membuktikan bahwa rasa ingin tahu peserta didik dalam mengikuti pembelajaran masih rendah.. Berdasarkan hasil wawancara dengan pendidik dan peserta didik, pendidik menyampaikan bahwa proses pembelajaran yang dilakukan cenderung menggunakan metode ceramah, karena dianggap paling efisien. Proses pembelajaran menggunakan metode atau model lain, pendidik kurang persiapan baik dalam proses pembelajaran maupun instrumen yang dibutuhkan. Pendidik juga menyampaikan bahwa peserta didik kurang aktif dalam mengikuti pembelajaran. Peserta didik cenderung hanya mendengarkan saja ketika pendidik mengajukan pertanyaan terkait materi yang disampaikan.ini membuktikan bahwa indikator rasa ingin tahu, bertanya atau membaca sumber di luar buku teks tentang materi yang terkait dengan pelajaran belum tercapai. Pendidikmeminta peserta didik untuk mengajukan pertanyaan, peserta didik sama sekali tidak bertanya, bahkan peserta didik kurang mampu menjawab pertanyaan yang diajukan pendidik. Peserta didik juga menyatakan lebih baik diam dan hanya menunggu intruksi dari pendidik, daripada mengajukan pertanyaan terkait materi yang belum jelas. Peserta didik merasa kurang yakin dengan sesuatu yang akan ditanyakan tersebut.hal tersebut berpengaruh kepada prestasi belajar peserta didik. Rendahnya prestasi belajar IPA peserta didik dapat ditunjukkan dengan

4 4 nilai Ulangan Tengah Semester peserta didik kelas V semester satu pada tahun ajaran 2016/ 2017 dapat terlihat di tabel berikut: Tabel 1.1 Data Nilai Ulangan Tengah Semester Semester Satu Mata Pelajaran IPA kelas V tahun ajaran 2016/ 2017 Jumlah Siswa Ratarata KKM Tuntas Tidak Tuntas Angka Persentase Angka Persentase 17 66, ,06% 9 52,94% Berdasarkan tabel 1.1 menjelaskan bahwa nilai UTS mata pelajaran IPA kelas V dengan jumlah 17 siswa, Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) 68 diperoleh rata-rata 66,7, persentase ketuntasan sebesar 47,06% dengan jumlah siswa yaitu 8 dan persentase tidak tuntas sebesar 52,94 dengan jumlah siswa yaitu 9. Lebih banyaknya siswa yang memperoleh nilai UTS di bawah KKM daripada siswa yang memperoleh nilai UTS di atas KKM menjadi suatu permasalahan yang harus segera ditangani, karena jika proses belajar mengajar menjadi kurang aktif dan efektif, pada akhrinya akan berpengaruh pada rendahnya prestasi belajar peserta didik. Berdasarkan kondisi yang terjadi di kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa, maka peneliti menggunakan model pembelajaran yang dianggap cocok dan mampu memberikan dampak positif yaitu model pembelajaran berbasis masalah. Model pembelajaran berbasis masalah dalam pelaksanaannya mengajak peserta didik untuk menemukan dan menganalisis sebuah masalah untuk mendapatkan pengetahuan. Selain itu, dengan menggunakan model

5 5 pembelajaran berbasis masalah, peserta didik akan dihadapkan dengan masalah yang nyata dan sebuah solusi untuk memecahkan masalah tersebut. Hal ini dapat membangkitkan sikap rasa ingin tahu dan prestasi belajar peserta didik, memperkuat dan menambah kepercayaan pada diri sendiri dengan proses menemukan sendiri karena pembelajaran berpusat pada peserta didik dengan peran pendidik yang terbatas. Berdasarkan jurnal penelitian yang dilakukan oleh Afcariono (2008) dengan menerapkan pembelajaran berbasis masalah dapat meningkatkan kemampuan berpikir peserta didik, dapat dilihat dari pola pikir berdasarkan tingkat kognitif. Kemampuan bertanya dan menjawab siswa meningkat dari kemampuan berpikir tingkat rendah (pengetahuan, pemahan dan aplikasi) menjadi berpikir tingkat tinggi (analisis, sintesis dan evaluasi). Hal ini, dapat menjadikan motivasi bagi peneliti untuk menggunakan model pembelajaran berbasis masalah dalam penelitian. Model pembelajaran berbasis masalah sangat menuntut peserta didik untuk bernalar dalam menyelesaikan sebuah permasalahan. Disajikannya sebuah pembelajaran dan lembar kerja peserta didik yang menuntut untuk bernalar terhadap masalah dan menemukan sebuah penyelesaiannya, diharapkan dapat meningkatkan rasa ingin tahu dan prestasi belajar peserta didik. Berdasarkan uraian di atas maka peneliti tertarik untuk membuat penelitian dengan judul Upaya Meningkatkan Rasa Ingin Tahu dan Prestasi Belajar IPA Menggunakan Model Pembelajaran Berbasis Masalah di Kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa.

6 6 B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang dipaparkan di atas, maka rumusan masalah pada penelitian ini adalah: 1. Bagaimana peningkatan rasa ingin tahu pada materi pokok bumi dan alam semesta, sub materi peristiwa alam dan kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi peserta didik kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa menggunakan model pembelajaran berbasis masalah? 2. Bagaimana peningkatan prestasi belajar IPA pada materi pokok bumi dan alam semesta, sub materi peristiwa alam dan kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi peserta didik kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa menggunakanmodel pembelajaran berbasis masalah? C. Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian tindakan kelas ini dapat diuraikan secara umum dan khusus sebagai berikut: 1. Tujuan Umum Tujuan umum penelitian ini adalah untuk meningkatkan kualitas proses dan hasil pembelajaran IPA kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa, Kecamatan Patikraja, Kabupaten Banyumas. 2. Tujuan Khusus Adapun tujuan khusus dari penelitian ini adalah: a. Meningkatkan rasa ingin tahu peserta didik kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa dalam proses pembelajaran IPA melalui model pembelajaran berbasis masalah.

7 7 b. Meningkatkan prestasi belajar peserta didik kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa dalam proses pembelajaran IPA melalui model pembelajaran berbasis masalah. D. Manfaat Penelitian 1. Manfaat bagi peserta didik a. Dapat meningkatkan rasa ingin tahu peserta didik dalam mengikuti proses pembelajaran peserta didik di kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa mata pelajaran IPA materi bumi dan alam semesta sub materi peristiwa alam dan kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah. b. Dapat meningkatkan prestasi belajar peserta didik di kelas V MI Muhammadiyah Sidabowa mata pelajaran IPA materi bumi dan alam semesta sub materi peristiwa alam dan kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah. 2. Manfaat bagi pendidik a. Dapat meningkatkan kemampuan pendidik terutama dalam mengatasi masalah-masalah yang muncul ketika pembelajaran IPA dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah. b. Dapat membantu pendidik memperbaiki kinerja, berkembang secara lebih profesional dan dapat meningkatkan kemampuan mengajarnya dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah.

8 8 3. Manfaat bagi sekolah a. Membuat prestasi sekolah menjadi meningkat. b. Peran sekolah akanmenjadi lebih aktif dalam mengembangkan pembelajaran. c. Membantu sekolah untuk berkembang dengan adanya peningkatan kemampuan pada pendidik dan pendidik di sekolah. 4. Manfaat bagi peneliti a. Membantu peneliti memperoleh pengetahuan yang baru dan inovatif dalam hal penggunaan model pembelajaran berbasis masalah di kelas. b. Meningkatkan daya kreatifitas peneliti dalam menyusun desain pembelajaran IPA di kelas V dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dari proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan dirinya.
