Bab 3 Metode Penelitian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bab 3 Metode Penelitian"

Transkripsi

1 Bab 3 Metode Penelitian Dalam bab 3 ini, penulis akan menguraikan metode yang digunakan dalam penulisan skripsi ini dan tahap-tahap metode penelitian. Metode yang digunakan ada tiga yaitu metode kepustakaan, metode pendekatan kualitatif, dan metode deskriptif analitif. Menurut Irawan (1999:65), penelitian kepustakaan adalah penelitian yang pengumpulan data terutama atau seluruhnya berasal dari kepustakaan, seperti buku, dokumen, drama, berita televisi, dan lain sebagainya. Menurut Djajasudarma (2006: 11), metodologi kualitatif merupakan prosedur yang menghasilkan data deskriptif berupa data tertulis atau lisan di masyarakat bahasa. Sedangkan menurut Nazir (2003:71) menjelaskan metode deskriptif analitis sebagai penggambaran atau pelukisan secara otomatis, nyata dan akurat mengenai beberapa fakta, sifat-sifat, serta hubungan antar fenomena yang diselidiki secara terperinci, agar dapat ditarik simpulan serta memberikan manfaat bagi pihak yang berkepentingan. Metode yang digunakan dibagi menjadi tiga tahap yaitu, tahap I (Memulai Penelitian), tahap II (Pengumpulan Data), dan tahap III (Menganalisis Data) Tahap I Menentukan Kerangka Penelitian Penelitian penggunaan dan makna dari kata tsumori dengan teori Yoshikawa Taketoki (2003). Untuk menjelaskan penggunaan dan makna kata tsumori pada novel Harry Potta To Kenja No Ishi. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dan metode kepustakaan. Metode yang digunakan yaitu metode deskriptif analitis. 1

2 Teori yang digunakan yaitu teori kelas kata, teori nomina, dan teori tsumori 1. Pendekatan kualitatif 2. Metode kepustakaan 3. Metode deskriptif analitis 4. Teori kelas kata, teori nomina, dan teori tsumori Keterangan : Untuk skripsi ini penelitian dimulai dari permasalahan yang sudah teridentifikasi dan dirumuskan. Permasalahannya adalah penelitian penggunaan dan makna kata tsumori. Berdasarkan permasalahan ini, tujuan penelitian adalah untuk menjelaskan penggunaan dan makna kata tsumori yang terdapat pada novel Harry Potta To Kenja No Ishi. Berangkat dari permasalahan dan tujuan itu, berikutnya penulis memilih pendekatan metode penelitian dan metode pengumpulan data. Pendekatannya adalah kualitatif dan metode pengumpulan datanya adalah kepustakaan. Sesudah itu penulis menetapkan metode analisis data dan landasan teori. Metode analisisnya berupa deskriptif analitis dan teori yang dipakai adalah teori kelas kata, teori nomina, dan teori tsumori. Dengan demikian, sebagai output penulis memperoleh : 1. Pendekatan kualitatif untuk seluruh penelitian 2. Metode kepustakaan untuk mengumpulkan data 3. Metode deskriptif analitis untuk menganalisis data 4. Teori kelas kata, teori nomina, dan teori tsumori untuk analisis data 2

3 3.2. Tahap II Mengumpulkan Data Metode kepustakaan Menerapkan pendekatan metode kualitatif Novel Harry Potta To Kenja No Ishi sebagai sumber data Mencari novel Harry Potta To Kenja No Ishi karya Matsuoka Yuuko Kutipan dalam novel Harry Potta To Kenja No Ishi penulis ambil sebagai korpus data Seluruhnya 7 data sebagai data matang Jumlah 7 data siap dianalisis 3

4 Keterangan : Tahap kedua penelitian ini dimulai dari metode kepustakaan untuk mengumpulkan data dan menerapkan pendekatan metode kualitatif. Setelah itu menerapkan sumber data dimana penulis menggunakan drama Harry Potta To Kenja No Ishi sebagai sumber data yang dicari melalui internet dan di download. Selanjutnya penulis mengumpulkan korpus data dan script drama Harry Potta To Kenja No Ishi digunakan oleh penulis sebagai korpus data. Penulis kemudian menetapkan data dan ditemukan seluruhnya ada 7 data sebagai data matang. Dengan demikian, sebagai output 7 data siap dianalisis Tahap III Menganalisis Data Metode deskriptif analitis Memilah dan mengklasifikasi sebanyak 7 data Mengkaji 7 data penggunaan dan makna kata Mencocokan 7 data dengan teori tsumori oleh Yoshikawa Taketoki Terdapat simpulan kecil Mengulang analisis data dari butir 1 sampai butir 7 Dalam novel Harry Potta To Kenja No Ishi menemukan penggunaan dan makna kata tsumori 4

5 Keterangan : Tahap ketiga merupakan tahap menganalisis data. Metode analisis data yang digunakan yaitu metode deskriptif analitis dan dalam pemilahan data terdapat total 7 data yang akan dipilah atau diklarifikasi. Selanjutnya penulis akan mengkaji 7 data penggunaan dan makna kata tsumori dan mencocokan data tersebut dengan teori tsumori oleh Yoshikawa Taketoki. Pada akhirnya akan didapat kesimpulan. Tahap selanjutnya penulis mengulang analisis data dari butir 1 sampai butir 7. Dengan demikian, sebagai output pada tahap ketiga ini dapat ditarik kesimpulan bahwa dalam korpus data film Harry Potta To Kenja No Ishi penulis menemukan penggunaan dan makna yang dipaparkan oleh Yoshikawa Taketoki. 5

Bab 3. Metode Penelitian Tahap I Menentukan Kerangka Penelitian

Bab 3. Metode Penelitian Tahap I Menentukan Kerangka Penelitian Bab 3 Metode Penelitian 3.1. Tahap I Menentukan Kerangka Penelitian Penelitian fungsi kata sumimasen dalam segi pragmatik dengan teori Ono Yumiko (2001). Untuk mengetahui berbagai macam fungsi dari penggunaan
