BAB 1 PENDAHULUAN. konsumen melalui penyampaian barang atau jasa yang berkualitas. Pemenuhan kebutuhan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. konsumen melalui penyampaian barang atau jasa yang berkualitas. Pemenuhan kebutuhan"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam era persaingan bisnis yang semakin ketat dewasa ini, suatu perusahaan akan memenangkan persaingan bila dapat menciptakan nilai dan memberi kepuasan kepada konsumen melalui penyampaian barang atau jasa yang berkualitas. Pemenuhan kebutuhan dan keinginan serta nilai kualitas jasa sangat ditentukan oleh kepuasan konsumen. Pelayanan yang kurang memuaskan akan menyebabkan berkurangnya konsumen atau bahkan hilang karena konsumen berpindah ke jasa layanan lain. Hal ini merupakan tantangan besar bagi perusahaan dalam membangun citra perusahaan dan memberikan pelayanan yang memuaskan. Oleh karena itu, perusahaan perlu mengetahui perilaku konsumen dalam membeli, menggunakan dan mengevaluasi jasa dalam rangka pemenuhan kebutuhan dan kepuasan konsumen. Kualitas pelayanan merupakan titik sentral bagi perusahaan jasa karena akan mempengaruhi kepuasan konsumen. Hal ini dimaksudkan agar seluruh barang atau jasa yang ditawarkan akan mendapat tempat yang baik dimata masyarakat. Kepuasan konsumen akan muncul apabila kualitas pelayanannya baik, dimana kualitas pelayanan yang baik mencakup lima dimensi kualitas pelayanan, yaitu: bukti fisik (tangible), keandalan (reliability), daya tanggap (responsiveness), jaminan (assurance), empati (empathy).

2 Terciptanya kepuasan konsumen dapat memberikan beberapa manfaat, diantaranya hubungan antara perusahaan dan konsumennya menjadi harmonis, memungkinkan pembelian ulang dan terciptanya loyalitas sertakonsumen memberirekomendasi dari mulut ke mulut (word of mouth) yang menguntungkan perusahaan. PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya sebagai perusahaan yang bergerak dibidang jasa pembiayaan secara kredit, dimana perusahaan memberikan pinjaman dana tunai kepada konsumennya berupa jaminan BPKB motor khususnya produk dari Jepang, seperti merek Honda, Yamaha, Suzuki dan Kawasaki. PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya selalu meningkatkan kualitas pelayanan untuk memuaskan konsumennya. Dengan memberikan kemudahan prosedur memperoleh pinjaman dana tunai, maka semakin mendorong bertambahnya permintaan akan pemakaian jasa pembiayaan leasing. Semakin bertambahnya permintaan akan pemakaian jasa leasing dewasa ini mendorong perusahaan dibidang jasa pembiayaan, dalam hal ini adalah PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya ikut bersaing untuk menawarkan kelebihan-kelebihannya yang semula hanya untuk memenuhi kebutuhan, meningkat menjadi harapan untuk memenuhi kepuasan konsumen. Sehingga bagi perusahaan, kunci kearah profitabilitas tidak hanya volume penjualan tetapi juga kepuasan jangka panjang bagi konsumen. Dalam menghadapi persaingan, ada beberapa dimensi kualitas pelayanan yang dapat mempengaruhi perilaku konsumen untuk menggunakan jasa PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya, antara lain dimensi tangible meliputi penampilan gedung, interior bangunan dan penampilan karyawan, dimensi

3 reliability meliputi kemampuan untuk memberikan pelayanan-pelayanan yang terbaik, dimensi responsiveness meliputi kesediaan karyawan untuk membantu konsumen dan memberikan pelayanan yang cepat, dimensi assurance meliputi sopan santun para karyawan dan kemampuan mereka untuk membangkitkan rasa kepercayaan dan rasa percaya konsumen, serta dimensi empathy yang meliputi rasa peduli dan perhatian yang diberikan padakonsumen. Kelima dimensi di atas disebut SERVQUAL (service quality) yang merupakan suatu alat ukur terhadap kualitas pelayanan menurut Parasuraman dkk (dalam Lupiyoadi dan Hamdani, 2009:182). Berdasarkan riset Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI), salah satu masalah utama lembaga jasa pembiayaan adalah kualitas pelayanan. Oleh karena itu, PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya dituntut untuk selalu menjaga kepercayaan dan kepuasan konsumen dengan meningkatkan kualitas pelayanan agar kepuasan konsumennya meningkat. PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya perlu secara cermat menentukan kebutuhan konsumen sebagai upaya untuk memenuhi harapan/keinginan dan meningkatkan kepuasan atas pelayanan yang diberikan. Untuk dapat menentukan kebijakan pelayanan yang tepat, khususnya dalam pelayanan kepada konsumen, diperlukan kajian tentang dimensi kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya. Berdasarkan latar belakang masalah, maka dalam penelitian ini akan mengambil judul Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Konsumen pada PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya.

4 1.2 Rumusan Masalah berikut: Berdasarkan latar belakang masalah, maka dapat dirumuskan permasalahan, sebagai 1. Apakah bukti fisik berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya? 2. Apakah keandalan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya? 3. Apakah daya tanggap berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya? 4. Apakah jaminan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya? 5. Apakah empati berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya? 6. Apakah bukti fisik, keandalan, daya tanggap, jaminan, dan empati secara simultan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT. Kresna Reksa Finance cabang Surabaya? 1.3 Tujuan Penelitian 1. Untuk mengetahui pengaruh bukti fisik terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna 2. Untuk mengetahui pengaruh keandalan terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna

5 3. Untuk mengetahui pengaruh daya tanggap terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna 4. Untuk mengetahui pengaruh jaminan terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna 5. Untuk mengetahui pengaruh empati terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna 6. Mengetahui pengaruh dimensi kualitas pelayanan (bukti fisik, keandalan,daya tanggap, jaminan, dan empati) secara bersama terhadap kepuasan konsumen PT. Kresna 1.4 Manfaat Penelitian 1. Kontribusi Praktis Dapat dijadikan sebagai sumber informasi bagi pihak perusahaan dalam usaha meningkatkan kualitas pelayanan supaya lebih memuaskan konsumen serta untuk mempertahankan tingkat pelayanan yang menguntungkan dimasa sekarang dan dimasa mendatang.hasil penelitian ini juga membantu pihak perusahaan apabila ingin meningkatkan kepuasan konsumen dengan menekankan pada dimensi-dimensi service quality yang paling berpengaruh terhadap kepuasan konsumen.

6 2. Kontribusi Teoritis Sebagai bahan referensi untuk penelitian dibidang kualitas pelayananjasa dimasa yang akandatang dan sebagai bahan untuk menambah khasanahpustaka dibidang pemasaran berdasarkan penerapan yang ada dalamkenyataan. 1.5 Ruang Lingkup Penelitian Penelitian ini hanya mengambil dari responden konsumen yang sedang melakukan pembayaran angsuran di PT. Kresna Reksa Finance Cabang Surabaya yang mampu berkomunikasi dengan baik.

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan akan memenangkan persaingan bila dapat menciptakan nilai

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan akan memenangkan persaingan bila dapat menciptakan nilai 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam era persaingan bisnis yang semakin ketat dewasa ini, suatu perusahaan akan memenangkan persaingan bila dapat menciptakan nilai dan memberi kepuasan kepada pelanggan
