PROPOSAL KEGIATAN SOCIAL DIVING TRIP DIVENTURE UKM RENANG & SELAM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROPOSAL KEGIATAN SOCIAL DIVING TRIP DIVENTURE UKM RENANG & SELAM"

Transkripsi

1

2 PROPOSAL KEGIATAN SOCIAL DIVING TRIP DIVENTURE UKM RENANG & SELAM UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA ATMA JAYA FEBRUARI, 2017

3 I. LATAR BELAKANG UKM Renang dan Selam Unika Atma Jakarta merupakan salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa yang ada di Unika Atma Jakarta. Berdiri pada tanggal 22 September 1991, Unit Kegiatan Mahasiswa(UKM) ini bertujuan untuk menghimpun dan juga sekaligus mewadahi Mahasiswa Unika Atma Jaya Jakarta yang memiliki minat pada kegiatan renang dan selam. Sebagai UKM yang bersinggungan dengan lingkungan, terutama kelautan, UKM Renang Selam juga memiliki perhatian khusus terhadap kelestarian kelautan Indonesia. Seperti yang kita ketahui bahwa Indonesia tidak dapat dilepaskan dari kenyataan bahwa laut dan seluruh biota yang hidup bersamanya adalah bagian besar dari Negara ini sendiri. Dengan 70% lautan dan 30% daratan maka harus diakui bahwa keberadaan biota laut berperan penting bagi kehidupan rakyat negara kepulauan Indonesia ini. Kegiatan ini sendiri merupakan salah satu agenda tahunan yang telah dilakukan sejak dimulainya pendidikan selam dalam UKM Renang Selam yang sekarang telah berhasil menghasilkan 30 angkatan penyelam. Melalui kegiatan pembuatan perjalanan selam(diving trip) maka anggota UKM Renang Selam yang menempuh pendidikan dituntut untuk mengaplikasikan kemampuannya, baik dalam hal organisasi, manajemen perjalanan, maupun penyelaman itu sendiri. Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, konsep kegiatan diving trip tahun ini tidak sekedar melakukan perjalanan selam. Social Diving Trip Diventure ingin menyelipkan agenda sosial dalam kegiatan diving trip. Kami ingin memberikan sesuatu sebagai bentuk apresiasi terhadap lingkungan dan masyarakat sekitar tempat kami melakukan perjalanan tersebut. Dengan agenda tersebut, kami ingin setidaknya kegiatan yang kami lakukan disana dapat memberi manfaat bagi masyarakat sekitar, lingkungan, atau setidaknya melakukan kegiatan dengan melibatkan masyarakat sekitar sebagai pemberdayaan masyarakat lokal tersebut. Karimunjawa sebagai salah satu surga tempat penyelaman di Indonesia merupakan tempat yang kami pilih untuk melaksanakan kegiatan ini. Karimunjawa memiliki beberapa faktor yang menjadikan alasan pemilihan kami. Letak tidak terlalu jauh dari ibukota Jakarta, Persepsi masyarakat terhadap Karimunjawa yang membuat tempat tersebut sangat menarik bagi calon 1

4 peserta, dan belum pernahnya kawasan tersebut sebagai lokasi kegiatan UKM Renang Selam adalah faktor pemilihan tempat tersebut. Dengan tujuan diatas, kami bermaksud menjadikan mahasiswa Unika Atma Jaya sebagai target utama peserta kami. Namun kami tidak menutup lingkup acara kami hanya terbatas pada lingkup Unika Atma Jaya saja. Karena salah satu tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan pendidikan positif bagi seluruh orang yang memiliki keterlibatan dalam acara, baik panitia, peserta, dan masyarakat sekitar, maka kami membuka kesempatan seluas-luasnya untuk semua orang untuk ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini. 2

5 NAMA KEGIATAN SASARAN UMUM KEGIATAN RENCANA WAKTU KEGIATAN TABEL RANGKUMAN KEGIATAN Trip Diventure Mengeksplorasi keindahan alam bawah laut Pulau Karimunjawa, menambah pengetahuan tentang bawah air. Menambah kepedulian terhadap lingkungan sekitar pulau Karimunjawa dengan melakukan kegiatan pengabdian masyarakat. TUJUAN KEGIATAN 1. Berperan aktif menjaga lingkungan bawah laut Juli 2017 KRITERIA KEBERHASILAN 2. Memberikan kesadaran akan pentingnya menjaga ekosistem bawah laut 3. Menanamkan rasa kepedulian terhadap masyarakat pulau Karimunjawa 4. Menambah pengetahuan tentang bawah air, serta membantu anggota UKM Renang dan Selam dalam mengatur organisasi dan kepanitiaan. 5. Mengakrabkan diri dengan antar anggota aktif & anggota pasif Swim and Dive % target calon anggota dapat menerapkan materi teori & praktek dengan benar % Peserta kegiatan baik aktif maupun pasif saling menjalin komunikasi bersama. BENTUK KEGIATAN CAKUPAN TEMPAT 3

6 1. Mengeksplorasi keindahan alam bawah laut Pulau Karimunjawa dan sekitarnya dengan kegiatan snorkeling dan diving serta memberi pendidikan tentang pentingnya menjaga ekosistem bawah laut. Internal UNIKA Atmajaya & Eksternal Pulau Karimunjawa 2. Melakukan kegiatan acara masyarakat. Internal UNIKA Atmajaya & Eksternal Pulau Karimunjawa 3. Memberikan bantuan berupa kebutuhan pokok kepada masyarakat di Pulau Karimunjawa. Internal UNIKA Atmajaya & Eksternal Pulau Karimunjawa JUMLAH PANITIA TARGET PESERTA INTERNAL TARGET PESERTA EKSTERNAL 20 orang 20 orang 10 orang TOPIK : Pengolahan Limbah Masyarakat NARASUMBER : Petugas Taman Nasional Karimunjawa atau Panitia 4

7 GAMBARAN KEGIATAN A. KONSEP KEGIATAN Social Diving Trip Diventure adalah kegiatan yang menggabungkan tiga konsep kegiatan dalam satu rangkaian menjadi satu kegiatan utuh. Konsep kegiatan itu sendiri terdiri dari, acara selam, acara masyarakat, dan acara bakti sosial masyarakat. Dalam acara selam, kami peserta dan panitia akan diajak bersama-sama menikmati keindahan laut kawasan Taman Nasional Karimunjawa dengan aktivitas snorkeling dan diving. Dalam acara masyarakat, kami peserta untuk mengikuti kegiatan bertemakan lingkunan dengan melibatkan masyarakat setempat dan atau kami panitia bersama peserta melakukan kegiatan yang bertujuan pemberdayaan masyarakat atau lingkungan. Dalam acara bakti sosial masyarakat, kami panitia bersama peserta akan memberikan bantuan sosial kepada masyarakat setempat yang membutuhkan. Dalam perencanaan dan perancangan konsep kegiatan acara masyarakat, kami telah menentukan lima konsep kegiatan yang akan kami pilih dan kami susun untuk dijalankan. Beberapa konsep kegiatan acara masyarakat tersebut adalah: 1. Bersih Pantai 2. Pelepasan Tukik 3. Penanaman Terumbu Karang 4. Penyuluhan Pengolahan Limbah Masyarakat 5. Pemberian dan Peletakan Tempat Sampah Pertimbangan pemilihan konsep kegiatan acara masyarakat yang akan kami lakukan akan dilakukan berdasarkan hasil presentasi dan diskusi dengan pihak Taman Nasional Karimunjawa. Hal ini penting karena dalam persiapan dan pelaksanaannya, konsep kegiatan acara masyarakat tersebut membutuhkan bantuan masyarakat setempat, salah satunya pihak Taman Nasional Karimunjawa itu sendiri. Selain itu, diskusi dan presentasi juga diperlukan untuk mengetahui feasibility acara tersebut untuk dijalankan. Selanjutnya akan kami berikan penjelasan singkat mengenai konsep kegiatan tersebut untuk memberikan gambaran mengenai acara masyarakat yang akan kami susun. 1. Bersih Pantai Penjelasan Singkat Dalam konsep kegiatan ini akan dilakukan kegiatan operasi semut di sekitar homestay tempat panitia dan peserta menginap dan juga kawasan sekitar yang 5

8 memiliki banyak sampah. Sampah yang dikumpulkan dalam operasi semut tersebut akan langsung dibawa ke tempat pembuangan sementara disana. Keterlibatan Peserta Dalam konsep kegiatan ini, peserta akan kami libatkan menjadi peserta aktif yang menjalankan konsep kegiatan ini bersama panitia. Dalam konteks kegiatan ini, peserta dan panitia akan melakukan kegiatan operasi semut bersama-sama dengan panitia. Keterlibatan Masyarakat & TN Karimunjawa Dalam konsep kegiatan ini, masyarakat dan pihak TN Karimunjawa akan terlibat dalam pengolahan sampah pasca kegiatan. Sampah yang telah dikumpulkan harapannya akan diolah dengan baik dan sesuai. 2. Pelepasan Tukik Penjelasan Singkat Dalam konsep kegiatan ini akan dilakukan kegiatan pelepasan anak penyu(tukik) di bibir pantai yang dilakukan oleh peserta. Sebelumnya peserta akan diberikan pengetahuan mengenai penyu. Keterlibatan Peserta Dalam konsep kegiatan ini, peserta akan kami libatkan menjadi peserta aktif yang menjalankan konsep kegiatan ini bersama panitia. Dalam konteks kegiatan ini, peserta akan melakukan pelepasan Tukik dan dapat mengamati bagaimana proses tukik yang dilepaskan tersebut berjalan dari bibir pantai ke laut. Keterlibatan Masyarakat & TN Karimunjawa Dalam konsep kegiatan ini dibutuhkan kerjasama dari Masyarakat setempat dan pihak TN Karimunjawa untuk membantu menyediakan tukik yang akan digunakan dalam kegiatan ini. 3. Penanaman Terumbu Karang Penjelasan Singkat Dalam konsep kegiatan ini akan dilakukan kegiatan penanaman terumbu karang. Transplantasi terumbu karang akan dilakukan dengan metode rockpile, dimana substrat yang digunakan adalah terumbu karang yang sudah mati. Metode ini sebelumnya telah dijalankan dalam kegiatan lain di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu. Dalam pelaksanaannya, peserta akan diberikan pengetahuan mengenai terumbu karang itu sendiri sebelum melakukan transplantasi. Keterlibatan Peserta Dalam konsep kegiatan ini, peserta akan kami libatkan menjadi peserta aktif yang menjalankan konsep kegiatan ini bersama panitia. Dalam konteks kegiatan ini, peserta akan melakukan proses pencakokan bibit terumbu karang ke substrat yang telah tersedia sebelum substrat tersebut diletakan di laut. Keterlibatan Masyarakat & TN Karimunjawa Dalam konsep kegiatan ini dibutuhkan kerjasama dari Masyarakat setempat dan pihak TN Karimunjawa untuk membantu menyediakan bibit terumbu karang dan substrat yang berupa terumbu karang mati untuk digunakan dalam transplantasi terumbu karang itu sendiri. 4. Penyuluhan Pengolahan Limbah Masyarakat Penjelasan Singkat 6

9 Dalam konsep kegiatan ini akan dilakukan kegiatan penyuluhan pengolahan limbah masyarakat dengan target utama masyarakat setempat. Dalam penyuluhan ini kami ingin memberikan masyarakat pengetahuan mengenai pengolahan sampah yang sesuai dan baik untuk dilakukan dengan mempertimbangkan keberadaan TPA yang akan dibangun di Karimunjawa itu sendiri. Konsep kegiatan ini juga bermaksud untuk mempersiapkan masyarakat dengan kehadiran TPA itu sendiri, sehingga penggunaan dan pemanfaatan TPA tersebut dapat berjalan secara maksimal. Keterlibatan Peserta Dalam konsep kegiatan ini, peserta akan kami libatkan menjadi peserta kegiatan penyuluhan ini. Meskipun bukan merupakan target peserta utama dalam konsep kegiatan ini, peserta akan mendapatkan pengetahuan pengolahan limbah yang baik dan sesuai untuk dapat diterapkan dan dibagikan di mana saja. Keterlibatan Masyarakat & TN Karimunjawa Dalam konsep kegiatan ini, dibutuhkan kerjasama pihak TN Karimunjawa sebagai narasumber penyuluhan tersebut. Dibutuhkan juga kerjasama pihak TN Karimunjawa dan masyarakat setempat untuk membantu menyediakan tempat penyuluhan itu sendiri. Karena masyarakat setempat akan menjadi target utama kegiatan ini, maka dibutuhkan juga sejumlah masyarakat untuk menjadi peserta penyuluhan pengolahan limbah masyarakat ini. Harapannya adalah sekelompok kecil masyarakat yang menjadi peserta penyuluhan ini akan dapat membagikan pengetahuan yang didapat dari kegiatan ini sehingga pengetahuan tersebut dapat tersebar dengan baik di kawasan Karimunjawa. 5. Pemberian dan Peletakan Tempat Sampah Penjelasan Singkat Dalam konsep kegiatan ini akan dilakukan pemberian tempat sampah yang selanjutnya dilanjutkan dengan peletakan tempat sampah tersebut pada lokasilokasi sesuai dengan keadaan dan kebutuhan tempat sampah di daerah Karimunjawa. Keterlibatan Peserta Konsep kegiatan ini akan kami kemas sehingga peserta dapat memiliki kontribusi dan terlibat di dalamnya. Peserta akan diberikan kesempatan, bersama masyarakat setempat untuk melukis tempat sampah yang diberikan sebelum diletakan. Keterlibatan Masyarakat & TN Karimunjawa Dalam konsep kegiatan ini, dibutuhkan kerjasama masyarakat dan pihak TN Karimunjawa untuk melakukan pengawasan dan pemeliharaan tempat sampah yang diberikan pasca kegiatan. 7

10 B. SUSUNAN ACARA WAKTU AKTIVITAS LOKASI KETERANGAN Selasa, 4 Juli Peserta Kumpul & briefing perjalanan Unika Atma jaya Perjalanan Unika Atma Jaya Pelabuhan Jepara Jalan Rabu, 5 Juli Loading barang ke kapal Pelabuhan Jepara Perjalanan Pelabuhan Jepara - Karimunjawa Jalan Pembagian ruangan peserta dan makan siang Persiapan Diving & Snorkelling Perjalanan ke spot Diving & Snorkelling I Diving & Snorkelling I MCK Karimunjawa Makan Malam Acara bebas Istirahat Kamis, 6 Juli Bangun dan sarapan Persiapan Diving dan Snorkelling Karimunjawa 8

11 Perjalanan ke spot Diving dan Snorkelling II Diving dan Snorkelling II Perjalanan ke spot Diving dan Snorkelling III Diving dan Snorkelling III Perjalanan kembali ke Homestay Makan siang Perjalanan ke spot Diving dan Snorkelling IV Diving dan Snorkelling IV Perjalanan kembali ke Homestay MCK Makan malam Acara bebas Istirahat Jumat, 7 Juli Waktu hari ini akan dimanfaatkan dengan Acara Masyarakat/Lingkungan yang terpilih dari beberapa konsep kegiatan yang akan didiskusikan dengan pihak Balai Taman Nasional Karimunjawa terlebih dahulu Karimunjawa 9

12 21.00 Sabtu, 8 Juli Bangun dan sarapan Persiapan Diving dan Snorkelling Perjalanan ke spot Diving dan Snorkelling V Diving dan Snorkelling V Perjalanan kembali ke Homestay Makan siang Karimunjawa Snorkeling seluruh panitia dan peserta MCK Makan malam Acara bebas Istirahat Minggu, 9 Juli Bangun dan sarapan Loading barang Karimunjawa 10

13 Perjalanan Karimunjawa Pelabuhan Jepara Jalan Loading barang Pelabuhan Jepara Perjalanan Pelabuhan Jepara Unika Atma Jaya Jalan Sampai di Unika Atma Jaya Unika Atma jaya C. SUSUNAN KEPANITIAAN Pelindung Penasehat Pembimbing Penanggung jawab Dr. Kristianto P.H, S.H., M.H. Lisa Esti Puji Hartanti, M.Si Dr. Christiana Fara Dharmastuti, S.E., M.M. Hans Adrian Hidayat NO JABATAN/POSISI/PERAN NAMA LENGKAP NIM PRODI 1 Ketua Acara Nelson Zelig Psikologi 2 Wakil Ketua Henry Utama Teknik Mesin 3 Sekretaris Sherly Teknik Industri 4 Bendahara Hanny Surjali Fiabikom 5 Bidang Dana Sonny Setiawan Fiabikom 6 Staff Dana Novela Clara Psikologi 7 Bidang Acara Janice Karina Khumarga Akuntansi 8 Staff Acara Marvin Triaji Limansasmita Menejemen 9 Staff Acara Nathaniel Kevin Akuntansi 10 Bidang Perlengkapan Agustinus David Akuntansi 11 Staff perlengkapan Frances Olivia Menejemen 11

14 12 Staff Perlengkapan Marvin Salomo Menejemen 13 Staff Perlengkapan Ivan Laurence Hot Martua Teknik Mesin 14 Bidang Transakom Christhofer Menejemen 15 Staff Transakom Nikolas Sebastian Akuntansi 16 Staff Transakom Karel Agusta Akuntansi 17 Bidang Pubdok Samuel Shan Teknik Industri 18 Staff Pubdok Gizela Kezia Menejemen 19 Staff Pubdok Maria Ferdinda Akuntansi 20 Bidang Konsumsi Stevanus Albert Manajemen 12

15

Ocean Care Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu

Ocean Care Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Ocean Care 2012 Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu I. Gambaran Kegiatan secara Umum Coral Day merupakan kegiatan pemeliharaan estuari terumbu karang yang diselenggarakan oleh kumpulan LSM di wilayah Jabodetabek
