DEPARTEMEN ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DEPARTEMEN ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR"

Transkripsi

1 i ANALISIS MANAJEMEN KEUANGAN, TEKANAN EKONOMI, STRATEGI KOPING DAN TINGKAT KESEJAHTERAAN KELUARGA NELAYAN DI DESA CIKAHURIPAN, KECAMATAN CISOLOK, KABUPATEN SUKABUMI HIDAYAT SYARIFUDDIN DEPARTEMEN ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2012

2 ii PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN SUMBER INFORMASI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi Analisis Manajemen Keuangan, Tekanan Ekonomi, Strategi Koping dan Tingkat Kesejahteraan Keluarga Nelayan di Desa Cikahuripan, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi adalah karya saya dengan arahan dosen pembimbing dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka di bagian akhir skripsi ini. Bogor, 1 Januari 2012 Hidayat Syarifuddin NIM I

3 iii ABSTRACT HIDAYAT SYARIFUDDIN. Analysis of Financial Management, Economic Pressure, Coping Strategies and Level of Welfare of Family Fishermen in the village Cikahuripan District Cisolok Sukabumi. Supervised by LILIK NOOR YULIATI and TIN HERAWATI. This research aimed to study financial management, economic pressures, coping strategies and levels of welfare of fishermen families in the village Cikahuripan, District Cisolok, Sukabumi. This research involved sample of 53 families. Direct interview method used in this research. Data were nalyzed using descriptive methods and statistical analysis. The results showed that family financial management conducted by most of the family of examples included in the category quite well. More than half the samples are in the category of economic pressures being. Nearly two-thirds of families do the coping strategies in the category a bit. Family of samples objective welfare depends on the season. Subjective well-being of samples was included in the category of well-being. Family economic pressures negatively affect family welfare objective. The greater the economic pressure of the family the smaller the family welfare objective. Keywords: Family fishing, family welfare, economic pressures, financial management, coping strategies. ABSTRAK HIDAYAT SYARIFUDDIN. Analisis Manajemen Keuangan, Tekanan Ekonomi, Strategi Koping dan Tingkat Kesejahteraan Keluarga Nelayan di Desa Cikahuripan Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi. Di bawah bimbingan LILIK NOOR YULIATI dan TIN HERAWATI. Penelitian ini secara umum bertujuan untuk mempelajari manajemen keuangan, tekanan ekonomi, strategi koping dan tingkat kesejahteraan keluarga nelayan di Desa Cikahuripan, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi. Penelitian ini melibatkan sebanyak 53 keluarga contoh. Penelitian menggunakan metode wawancara langsung. Data dianalisa menggunakan metode deskriftif dan analisis statistika. Hasil penelitian menunjukkan manajemen keuangan keluarga yang dilakukan oleh sebagian besar keluarga contoh termasuk dalam kategori cukup baik. Lebih dari separuh contoh berada dalam kategori tekanan ekonomi sedang. Hampir dua per tiga keluarga contoh melakukan koping strategi dalam kategori sedikit. Sebagian kecil keluarga contoh berada dalam kategori sedang dan kategori banyak. Kesejahteraan objektif keluarga contoh tergantung kepada musim. Kesejahteraan subjektif, keluarga contoh termasuk dalam kategori sejahtera. Tekanan ekonomi keluarga berpengaruh negatif terhadap kesejahteraan keluarga objektif. Semakin besar tekanan ekonomi keluarga maka kesejahteraan keluarga objektif semakin kecil. Kata Kunci : Keluarga nelayan, kesejahteraan keluarga, tekanan ekonomi, manajemen keuangan, strategi koping.

4 iv RINGKASAN HIDAYAT SYARIFUDDIN. Analisis Manajemen Keuangan, Tekanan Ekonomi, Strategi Koping dan Tingkat Kesejahteraan Keluarga Nelayan di Desa Cikahuripan Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi. Di bawah bimbingan LILIK NOOR YULIATI dan TIN HERAWATI. Penelitian ini secara umum bertujuan untuk mempelajari manajemen keuangan, tekanan ekonomi, strategi koping dan tingkat kesejahteraan keluarga nelayan. Tujuan khusus dalam penelitian ini (1) Menganalisis manajemen keuangan keluarga contoh, (2) Menganalisis tekanan ekonomi keluarga contoh, (3) Menganalisis strategi koping keluarga contoh, (4) Menganalisis tingkat kesejahteraan keluarga contoh, (5) Menganalisis pengaruh karakteristik keluarga, manajemen keuangan, tekanan ekonomi dan strategi koping terhadap kesejahteraan keluarga contoh. Penelitian dilakukan di Desa Cikahuripan, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi. Pemilihan lokasi penelitian dilakukan secara purposive (sengaja) dan penarikan contoh dengan menggunakan teknik snowball. Sebanyak 53 keluarga dijadikan contoh dalam penelitian ini. Jenis data yang dikumpulkan adalah data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara langsung. Data sekunder yang dikumpulkan berupa gambaran umum lokasi penelitian. Analisis deskriptif digunakan untuk menganilisis karakteristik keluarga contoh. Uji korelasi Pearson digunakan untuk menganalisis hubungan antar variabel sedangkan uji regresi berganda digunakan untuk menganalisis faktor yang berpengaruh terhadap kesejahteraan keluarga. Umur suami berkisar antara 22 tahun hingga 65 tahun dengan rata- rata 42,34 tahun, sedangkan umur istri tahun dengan rata- rata 37,35 tahun. Persentase terbesar tingkat pendidikan suami (73,58%) dan istri (84,62%) adalah tamat Sekolah Dasar (SD). Persentase terbesar suami contoh memiliki pekerjaan sebagai nelayan juragan (52,83%) dan sisanya bekerja sebagai nelayan buruh (47,17%). Sebagian besar istri contoh tidak bekerja atau sebagai ibu rumah tangga. Jumlah anggota keluarga contoh berkisar antara 2 sampai 8 orang. Lebih dari separuh keluarga contoh memiliki jumlah anggota keluarga 4 orang atau berada dalam kategori keluarga kecil. Rata- rata pendapatan per kapita terbesar berada dalam musim panen sebesar Rp ,47 dan rata- rata pendapatan per kapita terkecil berada pada musim paceklik, yaitu sebesar Rp ,13, sedangkan pendapatan per kapita rata- rata untuk keseluruhan musim sebesar Rp ,57. Rata- rata alokasi pengeluaran per kapita/bulan pangan untuk keseluruhan keluarga nelayan contoh adalah Rp ,5 (60,25%) dan pengeluaran per kapita/bulan non pangan adalah Rp ,3 (39,75%). Manajemen keuangan keluarga yang dilakukan oleh sebagian besar (81,13%) keluarga contoh termasuk dalam kategori cukup baik dan sebagian kecil lainnya berada pada kategori kurang baik dan baik. Lebih dari separuh contoh (75,47%) berada dalam kategori tekanan ekonomi sedang, dan satu perlima contoh (20,75%) berada dalam kategori tekanan ekonomi yang besar. Hampir dua per tiga keluarga contoh (64,15%) melakukan koping strategi dalam kategori sedikit. Sebagian kecil keluarga contoh berada dalam kategori sedang dan kategori banyak.

5 v Kesejahteraan objektif keluarga contoh tergantung kepada musim. Menurut kesejahteraan subjektif, keluarga contoh termasuk dalam kategori sejahtera. Tekanan ekonomi keluarga berpengaruh negatif terhadap kesejahteraan keluarga objektif. Semakin besar tekanan ekonomi keluarga maka kesejahteraan keluarga objektif semakin kecil. Kata kunci : kesejahteraan, nelayan, tekanan ekonomi, strategi koping

6 vi Hak Cipta Milik IPB, Tahun 2011 Hak Cipta dilindungi Undang-Undang 1. Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan atau menyebutkan sumber : a. Pengutipan hanya untuk kepentingan pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah, penyusunan laporan, penulisan kritik, atau tinjauan suatu masalah; b. Pengutipan tidak merugikan kepentingan yang wajar IPB 2. Dilarang mengumumkan dan memperbanyak sebagian atau seluruh karya tulis ini dalam bentuk apa pun tanpa izin IPB

7 vii ANALISIS MANAJEMEN KEUANGAN, TEKANAN EKONOMI, STRATEGI KOPING DAN TINGKAT KESEJAHTERAAN KELUARGA NELAYAN DI DESA CIKAHURIPAN, KECAMATAN CISOLOK, KABUPATEN SUKABUMI HIDAYAT SYARIFUDDIN Skripsi sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sains pada Departemen Ilmu Keluarga dan Konsumen DEPARTEMEN ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2012

8 viii Judul Skripsi : Analisis Manajemen Keuangan, Tekanan Ekonomi, Strategi Koping dan Tingkat Kesejahteraan Keluarga Nelayan di Desa Cikahuripan, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi Nama : Hidayat Syarifuddin NIM : I Disetujui, Dr. Ir. Lilik Noor Yuliati, M.FSA Pembimbing I Tin Herawati, SP, M.Si Pembimbing II Diketahui, Dr.Ir. Hartoyo, MSc Ketua Departemen Ilmu Keluarga dan Konsumen Tanggal Ujian : 30 September 2011 Tanggal Lulus :

9 ix PRAKATA Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul Analisis Manajemen Keuangan, Tekanan Ekonomi, Strategi Koping dan Tingkat Kesejahteraan Keluarga Nelayan di Desa Cikahuripan, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi. Pada kesempatan ini, penulis pun ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Dr. Ir. Lilik Noor Yuliati, M.FSA dan Tin Herawati, SP, M.Si, selaku dosen pembimbing, yang telah memberikan petunjuk dan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 2. Dr. Ir. Istiqlaliyah Muflikhati, M.Si selaku dosen penguji atas kesediaannya menguji, serta saran dan kritiknya terhadap skripsi ini. 3. Aparat Pemerintah Cikahurupan, khususnya Bapak Kades.Cikahuripan (Aji Troy) dan keluarga yang banyak membantu dalam proses penelitian sehingga dapat berjalan dengan lancar. 4. Keluarga tercinta, Bapak dan Ibu yang telah memberikan kasih sayang, dukungan dan doanya tiada henti. Kakak dan adik-adik tersayang (Mas Imam, Burhan, Lilik, Uddin, Itah) terima kasih atas kasih sayang dan perhatiannya yang tiada terkira. 5. Rekan-rekan IKK42, teman-teman IKMAS Bogor, teman-teman seperjuangan di Desa Cikahuripan (Febi, Vina, Leo, Zasuli, dan Eko), Staf dan Kru Direktorat Kemahasiswaan IPB, terima kasih atas kebersamaan yang tercipta selama ini dan semoga menjadi kenangan terindah. 6. Berbagai pihak baik perorangan maupun kelembagaan yang telah memberikan dorongan dan bantuan kepada penulis sehingga terselesaikannya skripsi ini. Penulis menyadari bahwa dengan segala keterbatasan yang ada, skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi seluruh pihak yang membutuhkan segala informasi yang terdapat di dalamnya. Bogor, 30 Desember 2011 Penulis

PENGARUH PEMENUHAN TUGAS PERKEMBANGAN KELUARGA DENGAN ANAK USIA REMAJA TERHADAP PENCAPAIAN TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA. Lia Nurjanah

PENGARUH PEMENUHAN TUGAS PERKEMBANGAN KELUARGA DENGAN ANAK USIA REMAJA TERHADAP PENCAPAIAN TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA. Lia Nurjanah PENGARUH PEMENUHAN TUGAS PERKEMBANGAN KELUARGA DENGAN ANAK USIA REMAJA TERHADAP PENCAPAIAN TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA Lia Nurjanah DEPARTEMEN ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA INSTITUT
