PROFIL BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH KABUPATEN BONE.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROFIL BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH KABUPATEN BONE."

Transkripsi

1 PROFIL BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH KABUPATEN BONE. Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah Kabupaten Bone berkantor dijalan Jenderal Ahmad Yani Nomor 1 Watampone, Nomor Telpon/Fax (0481) 26096, Website : admin@bkdd.bonekab.go.id, Facebook : Berita Online BKDD BONE. a) Lasar Hukum pembentukan BKDD Kabupaten Bone; 1. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah; 2. Peraturan daerah Kabupaten Bone Nomor 4 Tahun 2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah; 3. Peraturan Daerah Kabupaten Bone Nomor 7 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah; 4. Peraturan Bupati Bone Nomor 67 Tahun 2008 Tentang Rincian Tugas Kepala Badan, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian dan Sub Bidang pada Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Bone.

2 b) Struktur Organisasi BKDD Kabupaten Bone; Struktur Organisasi Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Bone tertuang dalam lampiran Peraturan Bupati Kabupaten Bone Nomor 4 Tahun 2008 Tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Pemerintah Kabupaten Pangkep yaitu : KEPALA BADAN SEKRETARIAT SUBAG UMUM & PERENCANAAN SUBAG KEUANGAN DAN PERLENGKAPAN SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN BIDANG PENGEMBANGAN BIDANG INKA dan DALPEG BIDANG KEPANGKATAN DAN PENSIUN BIDANG KESEJAHTERAAN BIDANG PENDIDIKAN DAN PELATIHAN SUBID PENEMPATAN DAN PERPINDAHAN PEGAWAI SUBID INKA DAN DALPEG SUBID KENAIKAN PANGKAT PNS SUBID KESEJAHTERAAN DAN BINA MENTAL SUBID DIKLAT STRUKTURAL, FUNGSIONAL, PROFESI DAN TEKNIS SUBID JABATAN STRUKTURAL DAN FUNGSIONAL PEGAWAI SUBID DALPEG, EVALUASI DAN PELAPORAN SUBID PENSIUN PNS SUBID MOTIVASI PENGHARGAAN DAN TANDA JASA SUBID KAJIAN KURIKULUM, SILABI, EVALUASI DAN PELAPORAN Struktur Organisasi BKDD Kab. Bone Berdasarkan Perda Kab. Maros Nomor 12 Tahun 2012 a. Tupoksi BKDD Kabupaten Bone; 1) Tupoksi BKDD Sesuai Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2001 tanggal 14 Juli 2001 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Bone dan Peraturan Bupati Bone Nomor 67 Tahun 2008 tentang Rincian Tugas, Tata Kerja Kepala Badan, Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kab.Bone. Kedudukan sebagai unsur lembaga teknis daerah, badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan

3 mempunyai Tugas Pokok Membantu Bupati dalam melaksanakan tugas di bidang teknis kepegawaian. 2) Fungsi BKD Selanjutnya Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Bone mempunyai fungsi yaitu : a. Membina dan menyelenggarakan administrasi kepegawaian; b. Merumuskan strategi pengembangan harian pegawai; c. Memberi pelayanan kesejahteraan pegawai; d. Merencanakan & melaksanakan peningkatan sumber daya aparatur; e. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh bupati. Adapun tugas pokok, fungsi rincian tugas pejabat struktural secara rinci dapat di lihat pada Peraturan Bupati Bone Nomor 67 Tahun 2008 Tentang Rincian Tugas Kepala Badan, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian dan Sub Bidang pada Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Bone. b. Gambaran Umum PNS Kabupaten Bone Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Bone, maka Satuan Kerja Perangkat Daerah di Lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan terdiri dari, Sekretariat Daerah yang terdiri atas 3 asisten, dan 12 Kepala Bagian dan dibantu oleh staf ahli, Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Sekretariat Korpri, 11 Badan, 20 Dinas, Inspektorat, 1 Rumah Sakit Umum Daerah Tenriawaru, 7 Kantor, 27 Kecamatan, 44 Kelurahan, 40 UPTD Dinas Kesehatan, 19 UPTD Dinas Pendidikan, 6 sekolah dengan rincian sebagai berikut : (1) Sekretariat Daerah; a. 1) Asisten (I) Tata Praja dan Staf Khusus; 2)Asisten (II) Perekonomian dan Pembangunan dan Staf Khusus; 3) Asisten (III) Administrasi dan Staf Khusus. b. Staf Ahli c. 1) Bagian Organisasi 2) Bagian Umum

4 3) Bagian Program 4) Bagian Hukum 5) Bagian Pemerintahan Desa 6) Bagian Keagrariaan 7) Bagian Tata Pemerintahan 8) Bagian Administrasi dan SDA 9) Bagian Ekonomi 10) Bagian Humas dan Infokom 11) Bagian Kesejahteraan Rakyat 12) Bagian Keuangan dan Perlengkapan (2) Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah; (3) Sekretaris Korpri (4) Sekretariat KPU (5) Badan 1) Bappeda dan Statistik 2) Badan Lingkungan Hidup 3) Badan Perpustakaan, Arsip & PDE 4) Badan KB & KS a. UPTD KB & KS 26 Unit b. Penyuluh KB 5) Badan Kesbangpol dan Linmas 6) Badan Pemberdayaan Masyarakat 7) Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan 8) Badan Penanggulangan Bencana 9) Badan Pelaksana Penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan 10) Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (6) Kantor 1) Kantor Pengelola Kebersihan, Pertanaman dan Pemakaman 2) Kantor Pemberdayaan Perempuan dan Perlingdungan Anak 3) Kantor Ketahanan Pangan 4) Kantor Pemadam Kebakaran

5 5) Kantor Satpol PP 6) Kantor Promosi dan Penanaman Modal 7) Kantor Penelitian dan Pengembangan (7) Inspektorat (8) RSUD Tenriawaru (9) Dinas 1) Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura a. UPTD Pertanian 8 Unit 2) Dinas Koperasi & UMKM 3) Dinas Perhubungan 4) Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 5) Dinas Perindustrian dan Perdagangan 6) Dinas Kesejahteraan Sosial 7) Dinas Kependudukan dan Cacatan Sipil 8) Dinas Peternakan b. UPTD 2 Unit 9) Dinas Kesehatan 10) Dinas Tenaga Kerja & Transmigrasi 11) Dinas HUTBUN a. UPTD Kehutanan 12) Dinas Pekerjaan Umum & Sumber Daya Air 13) Dinas Kelautan dan Perikanan 14) Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral 15) Dinas Pemuda dan Olahraga 16) Dinas Pendidikan 17) Dinas Tata Ruang, Pemukiman dan Perumahan 18) Dinas Pendapatan Daerah 19) Dinas Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (10) Kecamatan 1) Kecamatan Tanete Riattang 2) Kecamatan Tanete Riattang Barat 3) Kecamatan Tanete Riattang Timur 4) Kecamatan Palakka 5) Kecamatan Ulaweng

6 6) Kecamatan Bengo 7) Kecamatan Kahu 8) Kecamatan Lappariaja 9) Kecamatan Lamuru 10) Kecamatan Libureng 11) Kecamatan Awangpone 12) Kecamatan Tellu Siattinge 13) Kecamatan Ajangale 14) Kecamatan Dua Boccoe 15) Kecamatan Cendrana 16) Kecamatan Barebbo 17) Kecamatan Cina 18) Kecamatan Mare 19) Kecamatan Tonra 20) Kecamatan Salomekko 21) Kecamatan Kajuara 22) Kecamatan Bontocani 23) Kecamatan Patimpeng 24) Kecamatan Tellu Limpoe 25) Kecamatan Amali 26) Kecamatan Sibulue 27) Kecamatan Ponre (11) Kelurahan 1) Kelurahan Watampone 2) Kelurahan Biru 3) Kelurahan Bukaka 4) Kelurahan Pappolo 5) Kelurahan Masumpu 6) Kelurahan Manurunge 7) Kelurahan Walanae 8) Kelurahan Ta 9) Kelurahan Waetuwo 10) Kelurahan Toro 11) Kelurahan Tibojong

7 12) Kelurahan Bajoe 13) Kelurahan Lonrae 14) Kelurahan Cellu 15) Kelurahan Panyula 16) Kelurahan Palette 17) Kelurahan Macanang 18) Kelurahan Macege 19) Kelurahan Jeppe e 20) Kelurahan Polewali 21) Kelurahan Mattiro Walie 22) Kelurahan Bulu Tempe 23) Kelurahan Watang Palakka 24) Kelurahan Majang 25) Kelurahan Padaelo 26) Kelurahan Pancaitana 27) Kelurahan Awang Tangka 28) Kelurahan Kahu 29) Kelurahan Tanete 30) Kelurahan Tana Batue 31) Kelurahan Lalebata 32) Kelurahan Maroanging 33) Kelurahan Cinnong 34) Kelurahan Otting 35) Kelurahan Tokaseng 36) Kelurahan Unyi 37) Kelurahan Ujung Tanah 38) Kelurahan Maccope 39) Kelurahan Palattae 40) Kelurahan Pompanua 41) Kelurahan Pompanua Riattang 42) Kelurahan Apala 43) Kelurahan Mampotu 44) Kelurahan Ceppaga

8 Jumlah Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Bone berdasarkan data sampai dengan Bulan Desember 2014 sebanyak orang, dengan perincian sebagai berikut : a) Jumlah Pegawai Menurut Jenis Kelamin Tabel 1 Jumlah PNS Menurut Jenis Kelamin No Jenis Kelamin Jumlah 1. Laki-Laki Perempuan Total Sumber: BKDD Kabupaten Bone Keadaan Desember 2015 Dari tabel di atas menunjukkan bahwa PNS didominasi oleh perempuan sebanyak orang atau 58,24% sedangkan laki-laki sebanyak orang atau 41,76% dari total PNS yang ada. Adapun perbandingan nampak jelas pada Grafik 1 di bawah ini. Grafik 1. Jumlah PNS Laki-Laki dan Perempuan

9 b) Jumlah Pegawai Menurut Golongan/Ruang Tabel 2 Jumlah PNS Menurut Golongan/ Ruang Sumber: BKDD Kabupaten Bone Keadaan Desember 2015 No Golongan Jumlah Rekapitulasi/ Golongan Jumlah % 1. I/a 12 I/b 12 I/c ,87 I/d II/a 347 II/b 633 II/c ,14 II/d III/a 910 III/b 995 III/c ,08 III/d IV/a IV/b IV/c ,92 IV/d 5 Total Total Dari tabel di atas, dapat dilihat bahwa jumlah Pegawai Negeri Sipil yang golongan IV sebanyak orang atau 39,92% adalah yang paling banyak, selanjutnya golongan III sebanyak orang atau 39,08%, yang paling banyak berikutnya adalah PNS golongan II sebanyak orang atau 20,14%, yang terakhir golongan I sebanyak 96 orang atau 0,87%.

10 Grafik 2. Jumlah PNS Berdasarkan Golongan c) Jumlah Jabatan Struktural Menurut jenis Kelamin Tabel 3 Jumlah Pejabatan Struktural Menurut Jenis Kelamin Eselon II-A II-B III-A III-B IV-A IV-B TOTAL L P L P L P L P L P L P L P JML Sumber: BKDD Kabupaten Bone Keadaan Desember 2015

11 Grafik 2. Jumlah Pejabat Struktural Menurut Jenis Kelamin d) Jumlah Pegawai Menurut Tingkat Pendidikan Tabel 4 Jumlah PNS Menurut Tingkat Pendidikan No Pendidikan Total (%) 1 SD 51 0,46 2 SLTP 105 0,95 3 SLTA ,61 4 DI 110 0,99 5 DII ,38 6 DIII 587 5,29 7 DIV 96 0,87 8 S ,96 9 S ,50 10 S3 0 - Jumlah Sumber: BKDD Kab. Bone Keadaan Desember 2015 Tabel 6 menunjukkan bahwa tingkat pendidikan PNS Kabupaten Bone mayoritas berpendidikan S1 sebanyak orang atau 55.96%, selanjutnya yang berpendidikan SLTA sebanyak orang atau 22,61%, berikutnya berpendidikan D2 sebanyak orang atau 9,38%, berpendidikan D3 sebanyak 587 orang atau 5,29%, berpendidikan S2 sebanyak 388 orang atau 3,50%, D1 sebanyak 110 orang atau 0,99%, berpendidikan SLTP sebanyak

12 105 orang atau 0,95%, selanjutnya berpendidikan D4 sebanyak 96 orang atau 0,87%, dan yang berpendidikan SD sebanyak 51 orang atau 0,46%. Grafik 4 Jumlah PNS Menurut Tingkat Pendidikan e) Jumlah Jabatan Struktural Menurut Agama Tabel 5 Jumlah PNS menurut Agama No Agama Jumlah Persentase (%) 1 Islam ,31 2 Kristen 76 0,69 Total ,00 Sumber : BKD Kab. Bone Keadaan Desember 2015 Tabel 5 menunjukkan bahwa mayoritas PNS Kabupaten Bone menganut Agama Islam sebanyak orang atau 99,31%, disusul PNS yang menganut Agama Kristen sebanyak 76 orang atau 0,69%.

13 Grafik 5 Jumlah PNS Menurut Agama

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BONE PERATURAN DAERAH KABUPATEN BONE NOMOR 05 TAHUN 2008

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BONE PERATURAN DAERAH KABUPATEN BONE NOMOR 05 TAHUN 2008 0 LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BONE NOMOR 05 TAHUN 2008 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BONE NOMOR 05 TAHUN 2008 PEMBENTUKAN ORGANISASI KECAMATAN DAN KELURAHAN KABUPATEN BONE T E N T A N G DISUSUN OLEH BAGIAN
