PANDUAN PENYELENGGARAAN LOMBA SITUS WEB DEPARTEMEN PERTANIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PENYELENGGARAAN LOMBA SITUS WEB DEPARTEMEN PERTANIAN"

Transkripsi

1 PANDUAN PENYELENGGARAAN LOMBA SITUS WEB DEPARTEMEN PERTANIAN SEKRETARIAT JENDERAL DEPARTEMEN PERTANIAN PUSAT DATA DAN INFORMASI PERTANIAN Jakarta, Maret 2007

2 PANDUAN PENYELENGGARAAN LOMBA SITUS WEB DEPARTEMEN PERTANIAN I. PENDAHULUAN Pembangunan dan pengembangan Situs Web Departemen Pertanian ( ) telah dimulai sejak tahun Pusat Data dan Informasi (Pusdatin) Pertanian mengawali kegiatan tersebut dengan menyediakan beberapa menu yang menampilkan berbagai data dan informasi pertanian yang bersifat umum. Pada tahun-tahun berikutnya pengembangan situs web dilakukan dengan melengkapi menu yang menampilkan informasi dengan kategori fungsi unit kerja eselon I lingkup Deptan. Selain itu sesuai dengan perkembangan teknologi informasi, situs web Deptan dikembangkan sebagai media komunikasi yang interaktif dalam penyebarluasan data dan informasi pertanian. Selanjutnya, sebagai wujud komitmen terhadap pelayanan prima dalam hal penyediaan dan penyebarluasan data dan informasi kepada seluruh pengguna, sejak tahun 2002 telah dibentuk Pokja Pengelola Situs Web Deptan dan Tim Redaksi yang dikukuhkan dengan Keputusan Menteri Pertanian Nomor 508 dan 509 Kpts/Kp.150/9/2002. Melalui keberadaan Pokja dan Tim Redaksi yang beranggotakan para pengelola data dan informasi di seluruh unit kerja eselon II lingkup Deptan, kegiatan pengisian dan peremajaan data dan informasi menjadi lebih terkoordinasi. Selain itu, secara bertahap dibangun situs web Eselon I yang menyediakan informasi sesuai fungsinya masing-masing dalam bentuk tampilan situs web eselon II. Sebagai upaya untuk menjaga kesinambungan penyelenggaraan situs web Deptan, sejak tahun 2004 Pusdatin telah menyelenggarakan lomba situs web Eselon I lingkup Deptan. Tahun berikutnya lomba situs web diselenggarakan kembali, selain antar Eselon I Deptan juga antar Satuan Kerja Pemerintah Daerah (SKPD) lingkup pertanian provinsi. Dampak positif dari penyelenggaraan lomba situs web tersebut adalah semakin teraturnya peremajaan situs web masing-masing Eselon I dan situs web SKPD lingkup pertanian provinsi. Hal ini menjadikan content (isi) situs web Deptan juga semakin diperkaya dengan adanya link ke masing-masing web tersebut. Kondisi ini telah dinilai sebagai prestasi oleh The Indonesian ICT Institute yang menempatkan situs web Deptan pada peringkat ke-2 dalam hal jumlah external link yang diterima oleh sebuah situs, disamping sebagai peringkat ke-3 diantara Departemen dan Lembaga Pemerintah lainnya. 1

3 Tahun 2007 ini lomba situs web akan diselenggarakan kembali, dengan kriteria Eselon I lingkup Deptan dan SKPD lingkup pertanian provinsi serta kabupaten/kota. II. TUJUAN 1. Memotivasi semua Eselon I untuk mengkoordinasikan pengisian dan peremajaan data dan informasi yang ditampilkan, baik pada situs web Eselon II masing-masing, maupun pada situs web Deptan. 2. Memotivasi semua SKPD untuk mengkoordinasikan pengisian dan peremajaan data dan informasi yang ditampilkan, baik pada situs web SKPD lingkup pertanian provinsi, maupun pada situs web SKPD lingkup kabupaten/kota. 3. Menjaga kesinambungan penyelenggaraan situs web Deptan. III. SASARAN 1. Termotivasinya instansi pusat dan daerah untuk mengembangkan situs webnya. 2. Terpelihara dan diperbaharuinya data dan informasi pertanian pada situs web pusat dan daerah. III. PESERTA Peserta lomba situs web dibagi menjadi 3 (tiga) kategori: 1. Unit Eselon I lingkup Deptan. 2. SKPD lingkup pertanian provinsi seluruh Indonesia yang telah memiliki situs web. 3. SKPD lingkup pertanian kabupaten/kota seluruh Indonesia yang telah memiliki situs web. IV. SYARAT-SYARAT LOMBA Memiliki situs web dengan domain/subdomain xxxxxx.go.id 2

4 V. KRITERIA PENILAIAN Kriteria penilaian situs web yang digunakan untuk penilaian situs web adalah : 1. FUNGSI SITUS WEB a. ketersediaan informasi tentang lembaga pemilik situs web b. peraturan/kebijakan yang telah dikeluarkan oleh lembaga yang perlu disebarluaskan ke masyarakat c. informasi struktural lembaga d. informasi yang berkaitan dengan bidang yang menjadi tanggung jawab lembaga 2. KUALITAS SITUS WEB a. situs web mudah diakses oleh semua tingkatan fasilitas komputer b. data yang disajikan pada isi situs web selalu mutakhir c. informasi yang disajikan pada situs web sesuai dengan visi dan misi d. pemilihan jenis dan ukuran huruf untuk penyajian teks e. pemilihan warna untuk homepage dan isi lainnya f. disain situs web tidak hanya terlihat pada gambar/obyek saja, tetapi meliputi semua tampilan g. menyediakan metadata yang konsisten pada semua dokumen yang baru h. pemberian fasilitas untuk pengunjung merupakan salah satu indikator keberhasilan pembangunan situs web 3. TAMPILAN SITUS WEB a. setiap situs web jelas pemiliknya b. alamat situs web sesuai dengan aturan yang ada serta mudah diingat c. navigasi yang baik memudahkan pengunjung untuk mencari informasi d. berita dan artikel yang disajikan mudah dibaca dan dimengerti e. salah satu tujuan pembuatan situs web adalah memberikan layanan publik 4. INOVASI a. pengembangan situs web harus dilakukan dengan inovasi dari pengelola b. aplikasi atau format formulir yang ada di situs web mudah digunakan oleh pengguna c. semua link internal yang terdapat di homepage harus dapat dibuka 3

5 VI. PROSES PENENTUAN PEMENANG 1. Masa Prakualifikasi Khusus kategori SKPD lingkup pertanian provinsi serta kabupaten/kota, Panitia akan melaksanakan proses prakualifikasi. Dari semua situs web yang terdaftar/terdata sampai dengan tanggal 15 April 2007, akan dipilih untuk masing-masing kategori 10 situs web yang paling memenuhi kriteria penilaian lomba sebagaimana tercantum pada kriteria penilaian. Periode prakualifikasi berlangsung selama 3 bulan, dari tanggal 16 April s.d 30 Juni Masa Penilaian Periode penilaian berlangsung selama 1 bulan, dari tanggal 1 Juli s.d 1 Agustus Penilaian Juri Setiap anggota juri memberikan penilaian dengan skor antara Nilai akhir merupakan nilai rata-rata dari nilai yang diberikan oleh masingmasing juri 5. Penentuan perolehan skor nilai dengan urutan nilai dari yang tertinggi ke nilai terendah. 6. Penentuan Pemenang Pemenang lomba situs web akan ditentukan melalui rapat tim juri berdasarkan hasil penilaian masing-masing anggota Juri. Keputusan rapat tim juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat Penetapan pemenang dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut : 1. Rapat pleno tim Juri harus dihadiri oleh seluruh anggota tim Juri. 2. Agenda rapat pleno tim Juri adalah menyusun ranking hasil penilaian semua peserta berdasarkan hasil penilaian masing-masing anggota Juri. 3. Ketua Tim Juri menyampaikan laporan hasil penilaian dan usulan pemenang kepada Ketua Panitia (Penanggung Jawab Lomba) 4. Panitia akan mengumumkan juara lomba situs web pada situs web Deptan pada tanggal 10 Agustus 2007 dan akan disampaikan melalui surat kepada para pemenang 5. Penyerahan hadiah akan dilaksanakan pada Upacara 17 Agustus 2007 di Kantor Pusat Departemen Pertanian, Jakarta 6. Para pemenang diundang pada Upacara 17 Agustus 2007 atas biaya sendiri di Kantor Pusat Departemen Pertanian, Jakarta 4

6 VII. HADIAH Kepada pemenang untuk masing-masing kategori akan diberikan hadiah sebagai berikut : a. Juara I : 1 unit komputer + piala + piagam b. Juara II : 1 unit printer laser jet + piala + piagam c. Juara III : 1 unit printer desk jet + piala + piagam VIII. PANITIA 1. Penasehat : Edi Abdurachman 2. Ketua : M. Tassim Billah 3. Sekretaris : Yenni Tat 4. Anggota : - Harisno - Yasid Taufik - Retno Indah WBH - Subandrio - Bayu Mulyana - Sari Sutiyo Rini - Ibrahim - Nugroho Setyabudhi - Eko Nugroho - Budi Setyono - Jaka Surasa - Iswadi 5. Asisten Sekretariat : Asiah Suwarni M. Kamil Alamat Panitia: Pusat Data dan Informasi Pertanian, Sekretariat Jenderal Departemen Pertanian Gedung D. Lantai IV Kantor Pusat Departemen Pertanian Jl. Harsono RM No.3 Ragunan Ps. Minggu Jakarta Selatan Telp : Fax : lombaweb@deptan.go.id IX. TIM JURI Ketua : Hadwi Soendjoyo, Kapusdata Dep.Kominfo Anggota : - Erland Barlian, Anggota TIM IT Himpunan Masyarakat Pertanian Indonesia - Jamaludin Zen, Ketua Forum Wartawan Pertanian (Forwatan) - Suryadiputra Liawatimena, Dosen Universitas Bina Nusantara - Muhammad Arief, Manager Riset Warta Ekonomi 5

PANDUAN LOMBA SITUS WEB 2012

PANDUAN LOMBA SITUS WEB 2012 2012 KEMENTERIAN PERTANIAN PANDUAN LOMBA SITUS WEB 2012 Pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian, Sekretariat Jenderal Kementerian Pertanian Gedung D Lantai IV Kantor Pusat Kementerian Pertanian, Jl.
