ANALISIS STRUKTUR MODAL PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS STRUKTUR MODAL PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk"

Transkripsi

1 ANALISIS STRUKTUR MODAL PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus Diajukan Oleh : DYAH AYU SEPTIAN WIJAYANTI NIM PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2013 i

2 ANALISIS STRUKTUR MODAL PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk Skripsi ini telah disetujui dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus Kudus, Agustus 2013 Mengetahui, Ketua Program Studi Pembimbing I Noor Aziz, SE. MM Dr. Kertati Sumekar, SE. MM NIS NIS Mengetahui, Dekan Pembimbing II Dr. H. Mochamad Edris, Drs. MM Dian Wismar ein, SE. MM NIS NIS ii

3 MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO Sesungguhnya Allah SWT telah memberi kekuasaan kepadanya di (muka) bumi, dan Alloh SWT telah memberikan kepadanya jalan (untuk mencapai) segala sesuatu, maka dia-pun menempuh suatu jalan (Q.S. Al-Kahfi ayat 84-85) Sesungguhnya Allah SWT tidak merobah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merobah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri (Q.S. Ar-Ra d ayat 11) Sesungguhnya setelah kesulitan itu akan ada kemudahan, maka apabila engkau telah selesai (dengan suatu urusan) maka kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain. Dan kepada Tuhanlah hendaknya kamu berharap (Q.S. Al Insyiroh ayat 6-8) PERSEMBAHAN Ayah & Almh. Bunda tercinta yang sudah memberikan kasih sayang Kakak & Adek tercinta yang tak henti-hentinya memberikan semangat Seorang terkasih yang selalu menemani disaat sedih & senang Perpustakaan Universitas Muria Kudus iii

4 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum. Wr.Wb. Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas rahmat dan karunia- Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul ANALISIS STRUKTUR MODAL PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk yang disusun sebagai syarat akademis dalam menyelesaikan studi program Sarjana (S1) Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini tidak mungkin terselesaikan dengan baik tanpa dukungan, bimbingan, bantuan, serta do a dari berbagai pihak selama penyusunan skripsi ini berlangsung. Pada kesempatan ini penulis hendak menyampaikan terimakasih kepada : 1. Bapak Dr. H. Mochamad Edris, Drs. MM selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang mendukung kegiatan perkuliahan kami di kampus. 2. Ibu Dr. Kertati Sumekar, SE. MM selaku dosen pembimbing I yang telah bersedia meluangkan waktu dan tenaga, memberikan motivasi, saran, inspirasi, dukungan, serta kesempatan untuk berdiskusi kepada penulis hingga terselesaikannya skripsi ini. iv

5 3. Ibu Dian Wismar ein, SE. MM selaku dosen pembimbing II yang telah bersedia meluangkan waktu dan tenaga, memberikan motivasi, saran, inspirasi, dukungan, serta kesempatan untuk berdiskusi kepada penulis hingga terselesaikannya skripsi ini. 4. Bapak Dr. Supriyono, SE. MM selaku dosen wali yang telah memberikan pencerahan kepada penulis selama masa perkuliahan dan selalu memberi arahan yang diperlukan dalam menjalani masa perkuliahan. 5. Seluruh dosen dan staf pengajar Fakultas Ekonomi terutama Program Studi Manajemen Universitas Muria Kudus yang telah memberikan bekal ilmu kepada penulis dan membantu kegiatan perkuliahan. 6. Keluarga semuanya terutama untuk Almh. Ibunda Ulfa & Ayahanda Sutoyo, serta Mb Lia, Mas Waluyo, De Nanang, De Aik, Keponakan Nanda, terimakasih atas kasih sayang, menghibur, simpati, dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. 7. Mas Bhima yang telah memberi semangat sampai detik ini, terimakasih atas kesabarannya selama menjadi boyfriend, kakak, sahabat, teman, thank s a lot. 8. Teman teman angkatan 2009, susanti, ardyani, aida, zuly, dewi, lilik, yuni, aini, ria, terimakasih atas kebersamaan kalian selama ini. v

6 Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, mengingat keterbatasan pengetahuan yang penulis peroleh sampai saat ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun demi kelanjutan pembuatan penelitian penelitian yang sejenis. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak, khususnya untuk mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus. Kudus, Agustus 2013 Penulis Dyah Ayu Septian Wijayanti Nim vi

7 ABSTRAKSI/RINGKASAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS FAKULTAS EKONOMI JURUSAN MANAJEMEN STATUS TERAKREDITASI B PROGRAM STRATA 1 SKRIPSI 2013 A. Nama : DYAH AYU SEPTIAN WIJAYANTI B. Judul Skripsi : ANALISIS STRUKTUR MODAL PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk C. Jumlah Halaman : Permulaan xiii, isi 71, tabel 21, gambar 3 D. Isi Ringkasan : Struktur modal adalah pembelanjaan permanen dimana mencerminkan perimbangan atau perbandingan antara hutang jangka panjang dengan modal sendiri. Penggunaan hutang jangka panjang dimaksudkan untuk meningkatkan profit, hal tersebut dilakukan jika biaya hutang lebih kecil dari biaya modal. Namun, bagi setiap perusahaan tentu berbeda beda, tergantung karakteristik bisnis dan keberagaman arus kasnya. Perusahaan dengan arus kas yang stabil biasanya memiliki rasio yang lebih tinggi dari rasio kas yang kurang stabil. Struktur modal merupakan masalah penting bagi perusahaan terutama bagi manajer keuangan dalam pengambilan keputusan mengenai pembelanjaan perusahaan, karena baik buruknya struktur modal akan berdampak langsung terhadap posisi keuangan perusahaan yang pada akhirnya dapat mempengaruhi nilai perusahaan. Permasalahan dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana analisis struktur modal pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk? (2) Bagaimana tingkat pertumbuhan struktur modal pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, selama periode tahun ? Tujuan dalam penelitian ini adalah (1) Menganalisis struktur modal pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (2) Menganalisis tingkat pertumbuhan struktur modal pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, selama periode tahun Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi, yaitu dari data sekunder melalui pencatatan dokumen atau annual report PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, yang berhubungan dengan struktur modal dengan menggunakan analisis data kuantitatif, yaitu rasio solvabilitas (Leverage Ratio). Tahun Hasil analisis data sebagai berikut : 1) Secara keseluruhan rasio kinerja keuangan pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk dilihat dari hasil analisis struktur modal dengan tingkat pertumbuhan adalah sebagai berikut : vii

8 a) Debt to Assets Ratio, menunjukkan bahwa selama tahun adalah tahun 2007 sebesar 90,6%, tahun 2008 sebesar 92,3%, tahun 2009 sebesar 91,6%, tahun 2010 sebesar 86,7%, tahun 2011 sebesar 87,3%, tahun 2012 sebesar 86,9%. Ini merupakan rasio yang Solvable, karena memiliki rata rata rasio struktur modal sebesar 89,2% dan rata rata pertumbuhan sebesar 1,8%. b) Debt to Equity Ratio, menunjukkan bahwa selama tahun adalah tahun 2007 sebesar 964,6%, tahun 2008 sebesar 1207,2%, tahun 2009 sebesar 1088,2%, tahun 2010 sebesar 650,5%, tahun 2011 sebesar 690,3%, tahun 2012 sebesar 665,8%. Ini merupakan rasio yang Solvable, karena memiliki rata rata rasio struktur modal sebesar 877,8% dan rata rata pertumbuhan sebesar 16,9%. c) Long-Term Debt to Equity Ratio, menunjukkan bahwa selama tahun adalah tahun 2007 sebesar 74,5%, tahun 2008 sebesar 94,3%, tahun 2009 sebesar 62,5%, tahun 2010 sebesar 40,2%, tahun 2011 sebesar 41,6%, tahun 2012 sebesar 40,6%. Ini merupakan rasio yang Solvable, karena memiliki rata rata rasio struktur modal sebesar 58,9% dan rata rata pertumbuhan sebesar 20,4%. 2) Secara keseluruhan dari hasil analisis data dan pembahasan melalui variabel variabel tersebut dapat disimpulkan bahwa analisis struktur modal pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, selama periode tahun ini membuktikan bahwa kondisi PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk mengalami fluktuatif rasio dari tahun ke tahun. Rasio struktur modal tertinggi terjadi pada tahun 2008 dan terendah terjadi pada tahun PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk merupakan perusahaan yang Solvable meskipun memiliki rasio yang besar, akan tetapi dapat meningkatkan profitabilitasnya, dikarenakan hubungan kerjasama yang baik antara para nasabah dengan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Pada porsi hutang yang besar dalam struktur modal tersebut sejalan dengan agresivitas PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk dalam memperoleh dana dari pihak ketiga atau nasabah selama periode tahun Disamping itu, terdapat peningkatan porsi ekuitas dari total keseluruhan pembiayaan assets yang merupakan hasil dari akumulasi laba bersih selama tahun 2012 secara signifikan yang menjadi indikasi peningkatan profitabilitas PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk dari tahun tahun sebelumnya. 3) Penelitian ini mengacu pada pendekatan The Trade-Off Model, dan hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian Diana Fitriawati tahun 2008 dengan judul penelitian Analisis Struktur Modal Pada PT Bank CIMB Niaga Tbk. E. Daftar Buku yang Digunakan : 19 (Tahun ) viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... ABSTRAKSI... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... i ii iii iv vii ix xii xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Ruang Lingkup Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Laporan Keuangan Bentuk-Bentuk Laporan Keuangan Pengertian Kinerja Keuangan Pengertian Rasio Keuangan Bentuk-Bentuk Rasio Keuangan Struktur Modal Pengertian Struktur Modal Masalah Struktur Modal Dihadapkan pada Risiko Finansial Kebijaksanaan Struktur Modal Struktur Modal dan Kondisi Dunia Bisnis ix

10 Halaman Struktur Modal yang Optimal Hubungan Struktur Modal dengan Leverage Keuangan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Analisis Rasio Rasio Solvabilitas (Leverage Ratio) Debt to Assets Ratio Debt to Equity Ratio Long-Term Debt to Equity Ratio Standar Penilaian Rasio Struktur Modal atau Rasio Solvabilitas (Leverage Ratio) Tinjauan Penelitian Terdahulu Kerangka Pemikiran Teoritis BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Rancangan Penelitian Variabel Penelitian Jenis dan Sumber Data Pengumpulan Data Pengolahan Data Analisis Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Gambaran Umum Obyek Penelitian Sejarah PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Penyajian Data Analisis Data Pembahasan BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan Saran x

11 Halaman DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

12 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1. Analisis Rasio Debt to Assets Ratio Tabel 2.2. Analisis Rasio Debt to Equity Ratio Tabel 2.3. Analisis Rasio Long-Term Debt to Equity Ratio Tabel 2.4. Standar Penilaian Rasio Struktur Modal atau Rasio Solvabilitas (Leverage Ratio) Tabel 2.5. Tinjauan Penelitian Terdahulu Tabel 3.1. Analisis Data Debt to Assets Ratio Tabel 3.2. Analisis Data Debt to Equity Ratio Tabel 3.3. Analisis Data Long-Term Debt to Equity Ratio Tabel 3.4. Evaluasi Pertumbuhan Struktur Modal Melalui Debt to Assets Ratio Tabel 3.5. Evaluasi Pertumbuhan Struktur Modal Melalui Debt to Equity Ratio Tabel 3.6. Evaluasi Pertumbuhan Struktur Modal Melalui Long-Term Debt to Equity Ratio Tabel 4.1. Visi & Misi PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Tabel 4.2. Budaya PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Tabel 4.3. Tanggung Jawab Sosial PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (Corporate Social Responsibility (CSR)) Tabel 4.4. Penghargaan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Tabel 4.5. Annual Report PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun Tabel 4.6. Perhitungan Rasio Struktur Modal Melalui Debt to Assets Ratio PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun xii

13 Halaman Tabel 4.7. Perhitungan Rasio Struktur Modal Melalui Debt to Equity Ratio PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun Tabel 4.8. Perhitungan Rasio Struktur Modal Melalui Long-Term Debt to Equity Ratio PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun Tabel 4.9. Hasil Analisis Data PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun Tabel Hasil Standar Penilaian Rasio Struktur Modal PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun xiii

14 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Hubungan antara Rasio Hutang dengan Biaya Modal Gambar 2.2. Kerangka Pemikiran Teoritis Gambar 4.1. Hasil Analisis Data Struktur Modal PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Tahun xiv

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN LEVERAGE RATIO (STUDI KASUS PADA PT. INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk)

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN LEVERAGE RATIO (STUDI KASUS PADA PT. INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk) ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN LEVERAGE RATIO (STUDI KASUS PADA PT. INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk) Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan
