SELAYANG PANDANG. KILAS BALIK MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (m-krpl) PROVINSI BENGKULU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SELAYANG PANDANG. KILAS BALIK MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (m-krpl) PROVINSI BENGKULU"

Transkripsi

1 SELAYANG PANDANG KILAS BALIK MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (m-krpl) PROVINSI BENGKULU KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN BALAI BESAR PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN TEKNOLOGI PERTANIAN BALAI PENGKAJIAN TEKNOLOGI PERTANIAN BENGKULU 2013

2 ISBN: SELAYANG PANDANG KILAS BALIK MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (m-krpl) PROVINSI BENGKULU Penanggung Jawab Tim Penyusun Redaksi Pelaksana Diterbitkan Oleh : Dr. Dedi Sugandi, MP Ka. BPTP Bengkulu : Dr. UmiPudjiAstuti, MP Bunaiyah Honorita, SP Tri Wahyuni, S.Si : Agus Darmadi : BPTP Bengkulu Kegiatan Model Kawasan Rumah Pangan Lestari (m-krpl) di Provinsi Bengkulu Tahun 2013

3 PENGANTAR Lahan pekarangan memiliki fungsi multiguna, karena dari lahan yang relatif sempit ini, bisa menghasilkan bahan pangan seperti umbi-umbian, sayuran, buah-buahan, tanaman rempah dan obat, serta bahan pangan hewani yang berasal dari unggas, ternak kecil, maupun ikan. Manfaat yang akan diperoleh dari pengelolaan pekarangan, antara lain dapat: memenuhi kebutuhan konsumsi dan gizi keluarga, menghemat pengeluaran rumah tangga, serta memberikan tambahan pendapatan bagi keluarga. Kementerian Pertanian melihat potensi lahan pekarangan ini sebagai salah satu pilar yang dapat diupayakan untuk mewujudkan kesejahteraan keluarga, baik bagi rumah tangga di perdesaan maupun di perkotaan. Melalui konsep rumah pangan lestari yang berbasis keluarga dikembangkanlah Model Kawasan Rumah Pangan Lestari (m-krpl) yang dibentuk dalam satu kawasan (dalam 1 RT atau dusun, RW, atau dalam 1 desa). m-krpl di Provinsi Bengkulu telah dilaksanakan muai dari akhir tahun 2011 sampai dengan 2013 di 10 kabupaten/kota. Unit m- KRPL hingga tahun 2013 berjumlah 28 unit dengan jumlah KK sebanyak 598 KK. Penerbitan Selayang Pandang Pengembangan Model Kawasan Rumah Pangan Lestari (m- KRPL) di Provinsi Bengkulu diharapkan akan memberikan gambaran singkat perkembangan m- KRPL di Provinsi Bengkulu hingga tahun Semoga dapat bermanfaat bagi pengguna dan pengambil kebijakan. Bengkulu, Juni 2013 Kepala Balai, Dr. Dedi Sugandi, MP

4 PENDAHULUAN Ketersediaan pangan dalam jumlah yang cukup sepanjang waktu merupakan keniscayaan yang tidak terbantahkan. Hal ini menjadi prioritas pembangunan pertanian nasional dari waktu ke waktu. Ketahanan dan kemandirian pangan secara nasional dapat tercapai jika dimulai dari rumah tangga dengan memanfaatkan lahan pekarangannya. Pemanfaatan lahan pekarangan secara terpadu merupakan salah satu inovasi teknologi yang dapat digunakan untuk mewujudkan ketahanan pangan khususnya yang dimulai dari rumah tangga. Sejalan dengan hal tersebut, Kementerian Pertanian telah mengembangkan suatu konsep pemanfaatan pekarangan dengan sebutan Model Kawasan Rumah Pangan Lestari (m- KRPL) dengan prinsip pemanfaatan pekarangan yang ramah lingkungan untuk pemenuhan kebutuhan pangan dan gizi keluarga, serta peningkatan pendapatan yang pada akhirnya akan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Komitmen pemerintah untuk melibatkan rumah tangga dalam mewujudkan kemandirian pangan perlu diaktualisasikan dalam menggerakkan lagi budaya menanam di lahan pekarangan, baik di perkotaan maupun di perdesaan. Demplot yang dilakukan serta pelatihan teknis budidaya sangat mempercepat masyarakat untuk mencontoh cara pengelolaan lahan dan pemeliharaan tanaman secara benar. Dari 3 unit KRPL model perkotaan yang dibangun serta sosialisasi kepada Pemerintah Daerah (Walikota, sekolah menengah umum) dan pameran m-krpl, ternyata mendorong masyarakat di Kota Bengkulu untuk mereplikasi m-krpl menjadi 39 unit. Dari 8 unit yang dibangun di perdesaan (6 Kabupaten) juga mengalami perkembangan yang cukup pesat (70 kelompok/ unit). Perkembangan ini merupakan dampak dari kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten dan Provinsi (Anggaran APBD I dan Dana Perbantuan di Kabupaten), serta dari kesiapan tenaga teknis sebagai narasumber di perbagai kegiatan sosialisasi maupun pelatihan. Pengalaman petani pelaksana menunjukkan bahwa dari kecukupan kebutuhan sayuran berdampak berkurangnya pengeluaran keluarga. Hal ini mendorong masyarakat yang belum ikut dalam kelompok timbul keinginan khususnya masyarakat di perkotaan untuk mencoba secara mandiri. Kondisi ini membawa keuntungan bagi pengelola KBD melalui penjualan bibit tanaman. Beberapa manfaat yang telah dirasakan ini, pada tahun 2013 Model KRPL dikembangkan di seluruh Kabupaten dan Kota di Provinsi Bengkulu.

5 TUJUAN 1. Memenuhi kebutuhan pangan beragam dan gizi seimbang melalui optimalisasi ruang tempat dan pekarangan rumah tangga. 2. Meningkatkan kemampuan keluarga dan masyarakat dalam mendukung program diversifikasi pangan berbasis sumberdaya lokal, dengan menerapkan sistem pertanian tanpa limbah, melalui budidaya tanaman pangan, buah, sayuran, toga, pemeliharaan ternak dan ikan, pengolahan hasil, serta pengolahan limbah rumah tangga menjadi pupuk. 3. Melakukan pelestarian sumber genetik pangan lokal dalam rangka mengelola pertanian masa depan yang ramah lingkungan. 4. Mengembangkan sumber benih/bibit melalui penumbuhan kebun bibit untuk menjaga keberlanjutan optimalisasi ruang tempat dan pekarangan rumah tangga. 5. Mengembangkan ekonomi produktif dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga dan melestarikan lingkungan hijau yang bersih dan sehat secara mandiri. PRINSIP 1. Ketahanan dan kemandirian pangan rumah tangga. 2. Diversifikasi pangan berbasis sumberdaya lokal. 3. Konservasi sumberdaya genetik (tanaman, ternak, ikan) untuk masa depan. 4. Peningkatan kesejahteraan rumah tangga dan masyarakat. Dalam perkembangannya, KRPL dapat menjadi sarana. 5. Pendidikan dan pelatihan. 6. Kesehatan dan gizi masyarakat. 7. Modal dan pasar. 8. Antisipasi perubahan iklim. PENATAAN PEKARANGAN a. Model Perdesaan : Strata 1 (Luas < 400 m 2 ) 1) Tanaman sayuran dalam polybag : tomat, terung, daun bawang, sawi diletakkan di halaman depan rumah menggunakan para-para.

6 2) Tanaman sayuran dan obat dalam bedengan (dengan sinar penuh : kangkung, tomat, cabai, terung, kacang panjang. Dgn sinar kurang penuh : selada, seledri, kenikir, kemangi, kunyit, kunyit putih, jahe, kecur, lengkuas). 3) Ternak ayam kampong. 4) Kolam ikan : lele dan nila. Strata 2 1) Tanaman sayuran dalam polibag : tomat, terung, daun bawang diletakkan di depan teras rumah menggunakan para-para. 2) Tanaman sayuran dalam bedengan (dengan sinar penuh : kangkung, bayam, cabai, atau kacang panjang. Halaman dengan sinar kurang penuh (teduh) : sawi, selada, kunyit, kunyit putih, jahe, kencur, lengkuas). 3) Tanaman pangan lainnya : ubi kayu, ubi jalar, ganyong, garut, dan talas. 4) Ayam kampung (telur dan daging), mesin tetas ayam, ternak kambing kacang. 5) Kolam ikan : (lele, nila). b. Pekarangan Perkotaan: Strata 1 (Luas <100 m 2 ) 1) Sayuran vertikultur : tingkat 4 (kangkung, bayam, sawi, daun bawang, seledri). 2) Tanaman obat vertikultur : kencur, kunyit, kemangi, kenikir. 3) Tanaman sayuran dalam polybag : tomat, terung, cabe, kol bunga (diletakkan di depan teras rumah menggunakan rak bambu/besi). Strata 2 (Luas m 2 ) 1) Tanaman Sayuran dalam Polibag : Tomat, Terung, Daun Bawang 2) Tanaman Sayuran dalam bedengan, Buah-buahan Dan Obat Yang ditanam di halaman cukup luas dengan sinar penuh : Kangkung, Bayam, Cabai, Atau kacang panjang dalam Bedengan Ukuran 1-2 m x 4 8 m. 3) Halaman Dengan Sinar Kurang Penuh (Teduh) Sawi, Slada, Kunyit, Kunyit Putih, Cahe, Kencur, Lengkuas. 4) Ayam Kampung (Telur dan Daging), Mesin Tetas Ayam, Kolam Ikan : (Lele, Nila)

7 c. Pekarangan di Dataran Rendah: Pekarangan yang berada di dataran rendah yang dikelompokkan menjadi halaman perkotaan, perdesaan di lahan PMK, halaman berlahan rawa. d. Pekarangan di Dataran Tinggi : kawasan di daerah ketinggian > 650 m dpl. Pekarangan Perkotaan Pekarangan Perdesaan

8 KOMODITAS YANG DIPERKENALKAN Komoditas Jenis Agroekosistem Sayuran Buah-buahan Cabe, tomat, sawi, kool bunga, kubis, selada, terung, kangkung Cabe, daun bawang, seledri, Pepeya MEDEL, sirsat, pisang kepok Buah naga Dataran rendah Dataran tinggi Dataran rendah Dataran tinggi Bunga Krisan (belum diseminasi di lapangan) Dataran tinggi, rendah Bio farmaka Jahe, kencur, serai, kunyit, Dataran tinggi Umbi-umbian Ubi jalar, ubi kayu, ganyong, tales Dataran rendah Ternak ayam KUB, Dataran tinggi dan rendah Ikan** Lele, nila** Dataran tinggi dan rendah BAGAIMANA MENCAPAI TUJUAN??? 1. Koordinasi, sosialisasi kepada Dinas terkait, petani maju di Provinsi dan Kabupaten. 2. Menentukan lokasi dan memilih petani kooperator. 3. Pemahaman desa/lokasi secara cepat dan partisipatif. 4. Menentukan tata letak tanaman, ternak, ikan sesuai model dan strata luas lahannya. 5. Pelatihan/apresiasi teknis kepada penyuluh dan petani. 6. Penerapan model (penanaman tanaman, pemeliharaan, pembinaan, pembuatan KBD). 7. Penguatan kelembagaan kelompok. 8. Evaluasi indikator keberhasilan (pendapatan, konsumsi rumah tangga, dan analisa usahatani). PROSES MENUJU KEBERHASILAN 1. Koordinasi dan sosialisasi, dilakukan untuk: a) menyamakan persepsi tentang tujuan, sasaran, dan output yang akan dicapai melalui kegiatan m-krpl; b) mendapat dukungan kegiatan dari stakeholders (penyuluh, Badan Ketahanan Pangan, Dinas Pertanian, Peternakan, Perikanan, PKK, dan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa).

9 2. Menyusun tata letak tanaman. 3. Peningkatan pengetahuan, sikap, dan keterampilan petani dan penyuluh lapangan melalui: a) Pelatihan teknis antara lain: pembuatan media tanam, pembuatan kompos, teknik budidaya dan pemeliharaan tanaman sayuran, pelatihan pasca panen (pembuatan manisan terung, manisan tomat, sambal, dan lain-lain). b) Penyusunan petunjuk teknis budidaya tanaman sayuran, buku manfaat pestisida nabati, leaflet, dan pemutaran film/cd. 4. Pelaksanaan a) Membentuk display tanaman sayuran dalam bedengan, polybag, dan vertikultur di sekitar kantor sebagai sentral kunjungan. b) Membentuk kawasan percontohan model perkotaan dan perdesaan di kota dan desa, serta mengembangkan di 10 kabupaten/kota.

10 c) Membuat Kebun Bibit Desa (KBD) di setiap kabupaten/kota. Untuk keberlanjutan pemanfaatan lahan pekarangan di setiap rumah tangga, disiapkan bibit tanaman untuk penanaman berikutnya di KBD yang dikelola oleh anggota kelompok. d) Pemeliharaan tanaman, cara panen, dan menghitung analisa usahatani. 5. Untuk mempercepat pengembangan model perlu kunjungan lapangan petugas dan petani baru ke percontohan kawasan lama (temu lapang). 6. Ekspose penataan lahan kepada masyarakat luas melalui pameran pembangunan di kota dan provinsi (dampak: replikasi masyarakat, sekolah, dan berbagai instansi), leaflet, buku, siaran perdesaan melalui radio dan TVRI lokal dan nasional.

11 7. Pembuatan media informasi. Tercetak: leaflet, buku petunjuk teknis budidaya sayuran, buku manfaat pestisida nabati, selayang pandang m-krpl Elektronik: compact disc, film, siaran TV, siaran perdesaan. 8. Kerjasama dengan lembaga masyarakat, sekolah, organisasi persaudaraan muslimah, TNI, Badan Ketahanan Pangan Provinsi dan kabupaten/kota untuk mengembangkan model. ANEKA MODEL TANAM KRPL

12 HASIL PEMETAAN KUALITAS No. Kabupaten/Kota Kecamatan Desa Tahun Implementasi Cluster* 1 Kota Ratu Agung Lempuing (hijau) Kampung Melayu Sumber Jaya (kuning) Sungai Serut Semarang (kuning) 2 Seluma Sukaraja Sidoluhur (kuning) Sukaraja Sukaraja (hijau) Air Periukan Sukamaju (kuning) 3 Bengkulu Selatan Kedurang Ilir Air Sulau (RT6) (hijau) Kedurang Ilir Air Sulau (RT8) (hijau) Manna Batu kuning (kuning) 4 Kaur Kaur Selatan Bandar (kuning) Semidang Gumai Padang Panjang (hijau) 5 Bengkulu Tengah Pondok Kubang Harapan Makmur (hijau) Pondok Kelapa Sri Katon (kuning) Merigi Sakti Arga Indah II (kuning) Talang Empat Jaya Karta (hijau) Talang Empat Lagan (kuning) 6 Bengkulu Utara Arga makmur Tebing Kaning (hijau) Padang Jaya Padang Jaya (kuning) Talang Rendah (kuning) 7 Mukomuko Pondong Sugu Pondok Kandang (kuning) Kota Mukomuko** Tanah Rekah ** (hijau) Air manjunto Tirta Mulya (hijau) 8 Lebong Lebong Atas Denau (kuning) Bingin Kuning Karang Dapo Atas (hijau) 9 Rejang Lebong Curup Timur Air Meles (hijau) Curup Tengah Air Bang (kuning) 10 Kepahiang Kepahiang Tebat Monok (hijau) Kaba Wetan Air Sempiang (kuning)

13 PERAN PEMANGKU KEPENTINGAN BKP dan Dinas Pertanian Penyuluh Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Kelompok Pengelola m-krpl

14 YANG TEREKSPOSE DI KABUPATEN/KOTA Peningkatan pengetahuan petani dalam filosofi pemanfaatan lahan pekarangan dan teknis budidaya tanaman sebesar 8,92% dan 19,57% Metode temu lapang meningkatkan pengetahuan penyuluh pendamping P2KP mengenai teknis budidaya tanaman di pekarangan sebesar 16,29% KBD di Kelurahan Semarang Kota Bengkulu yang dulunya dibangun, menjadi kegiatan usaha rumah tangga (penjualan bibit) Model Kawasan Rumah Pangan Lestari yang dibangun di Kabupaten Bengkulu Utara menjadi pusat kunjungan

15 Adanya toko pengolahan hasil pertanian di Kelurahan Lempuing Kota Bengkulu Kelompok m-krpl Teratai di Desa Tebat Monok Kabupaten Kepahiang dikelola oleh lansia sehingga menjadi salah satu kegiatan utama rumah tangga KBD di Desa Air Sulau Kabupaten Bengkulu Selatan menjual bibit di pasar. Tiap KK ada khas menanam buah naga di pekarangan. Sistem gotong royong di Desa Sukamaju Kabupaten Seluma sangat kental. Bahkan ada penerapan sanksi

16 Demplot m-krpl di Kelurahan Sukaraja Kabupaten Seluma berkembang pesat dan menjadi warung hidup Tumbuhnya pengusaha bibit di desa di Kabupaten Bengkulu Tengah KBD di Kabupaten Kaur menjadi lokasi kunjungan PKK tingkat kabupaten

PETUNJUK PELAKSANAAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) PADA BERBAGAI AGROEKOSISTEM DI PROVINSI BENGKULU

PETUNJUK PELAKSANAAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) PADA BERBAGAI AGROEKOSISTEM DI PROVINSI BENGKULU PETUNJUK PELAKSANAAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) PADA BERBAGAI AGROEKOSISTEM DI PROVINSI BENGKULU PETUNJUK PELAKSANAAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL)
