2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Klasifikasi Anjing

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Klasifikasi Anjing"

Transkripsi

1 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Klasifikasi Anjing Menurut Linnaeus (1758), secara umum anjing dapat diklasifikasikan sebagai berikut: Kingdom : Animalia Filum : Chordata Subfilum : Vertebrata Kelas : Mammalia Ordo : Carnivora Famili : Canidae Genus : Canis Spesies : Canis lupus Subspesies : Canis lupus familiaris Di seluruh dunia terdapat lebih dari 800 jenis anjing ras (anjing trah) yang diakui oleh Kennel Club di berbagai negara. Istilah "anjing trah murni" hanya berlaku untuk beberapa generasi tertentu anjing, karena sebenarnya semua anjing ras berasal dari anjing campuran. Sebagian organisasi anjing ras sudah menetapkan standar untuk suatu ras (trah) secara lebih longgar. Seekor anjing sudah bisa dimasukkan sebagai anggota ras bila memiliki 75% dari karakteristik yang harus ada pada ras tersebut. Pertimbangan yang sama tentang standar anjing ras juga diberlakukan dalam pameran anjing. Anjing ras murni yang menjuarai pameran anjing juga kadangkadang tidak luput dari gangguan genetik akibat efek perkawinan antarkerabat. Walaupun demikian, masalah ini tidak hanya terbatas pada anjing ras murni saja tetapi bisa juga berlaku pada populasi anjing campuran. Keuntungan memelihara anjing ras adalah tingkah laku dan bentuk fisik yang bisa diduga dengan lebih akurat. Anjing Labrador Retriever umumnya senang bermain air, sedangkan Beagle pastinya sangat tertarik dengan berbagai bau-bauan. Sebaliknya, bentuk fisik dan tingkah laku anjing campuran sulit diduga dan kadang-kadang sangat unik (Anonim 2006).

2 Munculnya klub anjing di beberapa negara membantu mengelompokkan anjing menurut kegunaannya. Ada beberapa organisasi anjing yang dipakai sebagai acuan penggemar anjing di dunia, seperti United Kennel (UK), American Kennel Club (AKC), Federation Cynologique Internationale (FCI), dan Australian National Kennel Club (ANKC). Sebanyak 400 jenis anjing telah direkomendasikan sebagai anjing ras atau trah di seluruh dunia. Penggolongan setiap klub berbeda-beda, Perkumpulan Kinologi Indonesia (Perkin), organisasi anjing di Indonesia mengacu pada peraturan FCI sehingga kontes yang diselenggarakan di tanah air pun memakai pedoman yang telah ditetapkan FCI. Namun untuk mempermudah penjelasan masing-masing breed, akan diuraikan berdasarkan United Kennel (UK) yang mengelompokkan anjing dalam 7 kelompok besar, yakni hound, gundog, terrier, working, utility, toy dan pastoral (Budiana 2007). 2.2 Protozoa Parastitik Morfologi Protozoa merupakan organisme bersel tunggal, dimana pada beberapa spesies mempunyai lebih dari satu nukleus (inti) pada bagian atau seluruh daur hidupnya. Protozoa merupakan eukaryotik dengan inti yang diselubungi oleh membran (selaput). Protozoa tersusun dari organela-organela yang berdeferensiasi (Levine 1990). Protozoa memiliki ukuran mikroskopis dan bentuk tubuh yang bervariasi. Bentuk protozoa parasitik lebih kecil daripada protozoa bebas (Tampubolon 2004). Komponen dasar dari protozoa adalah inti dan sitoplasma. Inti protozoa mempunyai berbagai bentuk, ukuran dan struktur. Komponen penting inti protozoa adalah membrana inti, kromatin, plastin dan nukleoplasma atau cairan inti. Secara struktural inti dibagi menjadi dua tipe yaitu, vesikuler dan kompak. Inti vesikuler terdiri dari membrana inti yang kadang-kadang sangat lembut tetapi jelas nukleoplasma, akromatin dan kromatin. Di sarnping itu badan intranuklear biasanya agak bulat, tersusun dari kromatin, nukleolus atau plasmasoma. Sebaliknya inti kompak mengandung banyak substansi kromatin dan sedikit jumlah nukleoplasma, karena itu bersifat padat. Sitoplasma protozoa tidak

3 berbeda kepentingannya dari sitoplasma hewan multiseluler. Sitoplasrna protozoa berisi berrnacam-macam organela, diantaranya retikulum endoplasma dan ribosorna seperti pada sel eukaryotik lain. Pada mitokondrianya, krista berbentuk tubuler lebih banyak daripada yang berbentuk piringan seperti yang terdapat pada organisme yang lebih tinggi, serta organel yang lain seperti aparat Golgi, vakuola kontraktil, zat cadangan seperti glikogen, vakuola makanan dan silia atau flagela (Tampubolon 2004). Menurut Levine (1990) protozoa bergerak dengan flagela, silia, pseudopodia (kaki palsu), selaput undulasi atau lainnya. Flagela adalah organela yang menyerupai cambuk tersusun oleh aksonema sentral dan selubung luar.. Flagela ditemukan pada Flagellata, beberapa Amoeba dan gamet jantan dari beberapa Apicomplexa. Silia adalah flagela yang kecil, silia umumnya tersusun berjajar sehingga mirip seperti bulu mata. Satu atau lebih jajaran silia longitudinal dapat bergabung membentuk selaput undulasi atau seberkas silia dapat bergabung untuk membentuk suatu sirus. Pseudopodia sedikit banyak merupakan alat gerak sementara yang dapat dibentuk dan ditarik apabila dibutuhkan. Lobopodia merupakan pseudopodia yang relatif lebar dengan lapisan luar yang tebal dan banyak cairan di dalamnya. Filopodia adalah langsing, kaki palsu hialin, Miksopodia, rizopodia, atau retikulopodia merupakan kaki palsu yang berfilamen dengan lapisan dalam yang padat dan lapisan luar yang lebih encer di mana terjadi sirkulasi granuler. Aksopodia merupakan kaki palsu langsing yang tidak terdapat cabang rnaupun anastomosa, mempunyai filamen aksial (pipa fibriler) dan selaput luar tipis dari sitoplasma yang encer. Tepi yang mengombak memanjang pada permukaan luar tubuh memungkinkan untuk tipe gerak yang menggelinding pada beberapa protozoa Apicomplexa, misalnya Gregarina. Protozoa Apicomplexa lain, misalnya Coccidia, sanggup mengelinding tanpa sebab yang nyata. Rupanya mikrotubulus subpelikuler yang hanya dapat dilihat dengan mikroskop elektron yang berperan, tetapi tidak ada yang tahu bagaimana fungsinya. Gerakan dapat juga dihasilkan dari pembengkokan, menggertak atau meliukkan seluruh tubuh. Agaknya mikrotubulus atau mikrofibil juga melakukan hal yang sama (Levine 1990).

4 2.2.2 Reproduksi dan Siklus Hidup Reproduksi pada protozoa dapat terjadi secara seksual atau aseksual pada protozoa. Pembelahan biner merupakan tipe reproduksi aseksual yang biasanya terdapat pada flagellata, Amoeba dan ciliata; inti membagi 2 dan tubuh melakukan hal yang sama. Pada pembelahan multiple atau skizogoni, inti membelah berulang-ulang, sitoplasma bergabung mengelilingi setiap inti dan kemudian sitoplasma membelah. Sel yang sedang membelah dikenal sebagai skizon, meron, agamon, atau segmenter dan sel-sel anak adalah zoite, skizozoite, atau merozoite (Levine 1990). Endodiogeni merupakan tipe istimewa dari pembelahan biner dimana 2 sel anak terbentuk di dalam sel induk dan kemudian memecah keluar dengan merusakkannya. Endopoligeni merupakan tipe yang sama dengan skizogoni. Tipe ke-3 dari pembelahan aseksual adalah tunas, dimana sel anak yang kecil secara individu memisahkan dari sisi induk dan kemudian tumbuh menjadi berukuran penuh. Pembelahan inti yang vesikuler atau inti mikro biasanya melalui mitosis, sedangkan pembelahan inti makro secara amitosis (Levine 1990). Menurut Levine (1990) protozoa parasit memiliki dua tipe reproduksi seksual, yaitu konjugasi dan singami. Pada konjugasi, yang umumnya terdapat pada Ciliata, dua individu sementara mendekat satu sarna lain dan bergabung sepanjang bagian tubuh. Inti makro berdegenerasi dan inti mikro membelah beberapa kali. Salah satu bakal inti haploid hasil pembelahan ini beralih dari satu konjugan ke dalam konjugan lain. Kemudian konjugan-konjugan tersebut memisah, bakal inti bergabung dan terjadi regenerasi inti. Pada singami terbentuk dua gamet haploid yang bergabung membentuk suatu zigot. Gamet-garnet itu mungkin mirip satu sama lain, dalam hal ini disebut isogami, atau mereka mungkin berbeda, dalam hal ini dikatakan anisogami. Pada kasus yang disebut terakhir gamet yang lebih kecil adalah mikrogamet dan yang lebih besar makrogamet. Gamet-gamet diproduksi oleh sel khusus (gamon); yang memproduksi mikrogamet adalah mikrogamon atau mikrogametosit dan yang memproduksi makrogamet adalah makrogamon atau makrogametosit. Proses pembentukan gamet itu disebut gametogoni. Zigot dapat atau tidak melaksanakan pembelahan melalui pembelahan multipel untuk membentuk sejumlah sporozoit.

5 Beberapa protozoa membentuk kista atau spora yang resisten. Suatu kista dibentuk ketika dinding yang tebal dibentuk mengelilingi seluruh organisme. Suatu spora dibentuk di dalam organisme dengan membentuk dinding tebal mengelilingi satu atau lebih individu. Proses ini dikenal sebagai sporogoni, biasanya setelah singami. Tiap spora mengandung satu atau lebih organisme individu atau sporozoit. Bentuk vegetatif, stadium bergerak dari protozoa disebut trofozoit (Levine 1990). Kista dibentuk protozoa pada kondisi suhu yang optimum, penguapan, perubahan ph, kandungan oksigen yang cukup dan kelembaban yang mendukung (Tampubolon 2004) KIasifikasi Protozoa Protozoa diklasifikasikan menjadi lima kelompok utama, yaitu filum Sarcomastigophora (memiliki flagela, pseudopodia atau kedua tipe organel lokomosi, tidak membentuk spora), filum Apicomplexa (memiliki komplek apikal, tidak memiliki silia dan flagela, seringkali ada kista dan bersifat parasit), filum Microspora (memiliki spora, pada invertebrata dan vertebrata berderajat rendah), filum Myxospora (memiliki spora, parasit pada vertebrata berderajat rendah terutama ikan) dan filum Ciliophora (memiliki silia, hampir semua jenisnya hidup bebas) (Levine 1990). Terdapat sekitar spesies protozoa telah diberi nama. Sebagian besar protozoa ini hidup bebas, namun kurang lebih spesies merupakan parasit pada bermacam-macam hewan. Protozoa parasitik tidak hanya ditemukan pada hewan ternak dan hewan kesayangan, tetapi dapat ditemukan juga pada hewan laboratorium dan satwa liar (Ashadi & Handayani 1992). Menurut Levine (1990), anjing dapat terinfeksi berbagai jenis protozoa yang beredar di dalam darah, antara lain Trypanosoma rangeli, Hepatozoon canis, dan Babesia canis. Trypanosoma rangeli terdapat di dalam plasma darah, Hepatozoon canis di dalam sel darah putih dan Babesia canis di dalam sel darah merah. Trypanosoma rangeli terdapat di dalam darah anjing, kucing dan kera serta berbagai mamalia liar di Amerika Selatan bagian utara dan Amerika Tengah. T. rangeli ditularkan dengan pencemaran tinja yang berasal dari kumbang

6 pencium, Trypanosoma ini tidak patogen, sedangkan Trypanosoma cruzi yang kadang-kadang menginfeksi hewan yang sama, cukup patogen. Hepatozoon canis terdapat pada anjing dan karnivora lain di Asia, Afrika dan Italia. Parasit ini ditularkan oleh caplak coklat anjing, Rhipicephalus sanguineus. Infeksi terjadi bila caplak yang mengandung Hepatozoon termakan oleh induk semang mamalia. Babesia canis terdapat pada anjing di seluruh dunia, tetapi jarang di Amerika Serikat. Parasit ini ditularkan oleh gigitan caplak sebagai vektor dan vektor yang terpenting adalah Rhipicephalus sanguineus. Karena vektor dari semua protozoa ini adalah artropoda subtropis dan tropis, maka protozoa itu terutama terdapat di daerah subtropis dan tropis, epidemiologi mereka ditentukan oleh ekologi vektornya (Levine 1990).

2 TINJAUAN PUSTAKA. Sumber:

2 TINJAUAN PUSTAKA. Sumber: 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Owa Jawa (Hylobates moloch Audebert 1798) 2.1.1 Taksonomi Menurut International Union for Conservation of Nature and Natural Resources (IUCN) (2008), klasifikasi owa jawa atau Silvery
