RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN LABORATORIUM BERBASIS WEB PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSISTAS UDAYANA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN LABORATORIUM BERBASIS WEB PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSISTAS UDAYANA"

Transkripsi

1 TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN LABORATORIUM BERBASIS WEB PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSISTAS UDAYANA ADE APRILIO KEDEO NIM JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS UDAYANA BUKIT JIMBARAN 2015 i

2 RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN LABORATORIUM BERBASIS WEB PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSISTAS UDAYANA Tugas Akhir Diajukan Sebagai Prasyarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana S1 (Strata1) pada Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Udayana ADE APRILIO KEDEO NIM : JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS UDAYANA JIMBARAN-BALI 2015 ii

3 LEMBAR PERNYATAAN ORISINALITAS Tugas Akhir/Skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, Dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan dengan benar. Nama : Ade Aprilio Kedeo NIM : Tanda Tangan : Tanggal : 10 Juli 2015 iii

4 iv

5 UCAPAN TERIMAKASIH Segala puji syukur penulis panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan karunia-nya laporan tugas akhir dengan judul Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Laboratorium Berbasis Web Pada Jurusan Teknik Elektro Universitas Udayana ini akhirnya dapat terselesaikan. Penulis menyampaikan banyak terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. Ir. Ngakan Putu Gede Suardana, MT., Ph.D. sebagai Dekan Fakultas Teknik Universitas Udayana. 2. Bapak Ir. I Nyoman Setiawan, MT. sebagai Ketua Jurusan Teknik Elektro Universitas Udayana. 3. Bapak I Made Arsa Suyadnya, ST.,M.Eng. sebagai Dosen Pembimbing I 4. Bapak Ir. Putu Arya Mertasana, M.Si.,MT. sebagai Dosen Pembimbing II 5. Bapak Ir. I Made Mataram, MErg.,MT. sebagai Dosen Pembimbing Akademik 6. Orang tua dan kakak adik tercinta yang telah memberikan dukungan moral dan motivasi. 7. Rekan-rekan angkatan 2008 yang selalu kompak dalam memberikan dukungan dan bantuan dalam penyusunan Tugas Akhir ini. Penulis menyadari masih terdapat kekurangan dalam Tugas Akhir ini, saran-saran yang membangun sangat diharapkan untuk menyempurnakan Tugas Akhir ini. Akhir kata penulis mengharapkan semoga Tugas Akhir ini dapat memberikan kontribusi dalam pengembangan ilmu pengetahuan yang bermanfaat bagi kita semua. Jimbaran, Juli 2015 Ade Aprilio Kedeo v

6 ABSTRAK Laboratorium Jurusan Teknik Elektro merupakan salah satu sarana penting untuk membantu kegiatan praktikum terutama bagi mahasiswa. Untuk itu sangat diperlukan suatu manajemen yang dapat mengelola sebuah organisasi menjadi lebih terstruktur dengan prosedur yang telah ditentukan. Terbentuknya manajemen laboratorium pada Jurusan Teknik Elektro merupakan kebutuhan utama untuk pengembangan dan pengelolaan laboratorium. Sistem informasi manajemen (SIM) adalah kumpulan hardware, software komputer, prosedur, dokumentasi, formulir dan manusia dalam sebuah organisasi yang bertanggung jawab menggerakkan manajemen, distribusi data dan informasi dan memprosesnya sehingga bermanfaat bagi manajemen itu sendiri. Dalam hal ini sistem informasi manajemen laboratorium dapat membantu kegiatan pengelolaan laboratorium Jurusan Teknik Elektro. Aplikasi sistem informasi manajemen laboratorium ini berbasis web dengan bahasa pemrograman PHP. Sistem informasi manajemen laboratorium berbasis web ini dibagi menjadi dua aplikasi yaitu back-end dan front-end. Aplikasi back-end berfungsi khusus untuk melakukan manajemen laboratorium sesuai hak akses dari user, data-data akan tersimpan pada database MySQL. Data yang tersimpan akan terpublikasi pada aplikasi front-end. Manfaat yang diharapkan dari sistem informasi manajemen ini adalah untuk membantu pengelolaan laboratorium agar data-data dapat disimpan terkomputerisasi dan terstruktur dalam database serta informasi laboratorium bisa didapatkan secara terpusat. Kata kunci: SIM, Laboratorium, Aplikasi berbasis web, back-end, front-end vi

7 ABSTRACT Laboratory of Electrical Engineering is one of the important tool to support practical activities especially for the students. It is very necessary to create a management which be able to manage an organization to be more structured with predefined procedures. Establishment of the laboratory management at the Department of Electrical Engineering is an essential requirement for the development and management of the laboratory. Management information systems (MIS) is a set of hardware, software, procedures, documentations, forms and humans in an organization that is responsible for stiring the management, data distribution and information and then processing them so they can be benefical to management itself. In this case the laboratory management information system can assist the management of the Electrical Engineering Department laboratory. The application of laboratory management information system is a webbased application with PHP programming language. This laboratory management information system is divided into two applications, namely the back-end application and front-end application. Back-end application has specific function that is to manage the management according the acces of users, the data will be stored in MySQL database. The stored data will be published on the front-end application. The expected benefits from this management information system is to assist the management of the laboratory so the data can be computerized and stored as structured databases and as well the laboratory informations can be obtained easily and centrally. Keywords: MIS, laboratory, web-based applications, the back-end application, the front-end application vii

8 DAFTAR ISI SAMPUL DALAM... i PRASYARAT GELAR... ii LEMBAR PERNYATAAN ORISINALITAS... iii LEMBAR PENGESAHAN... iv UCAPAN TERIMAKASIH... v ABSTRAK... vi ABSTRACT... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR TABEL... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup dan Batasan Masalah Sistematika Penulisan... 4 BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Mutakhir Tinjauan Pustaka Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Perkembangan Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro Laboratorium Jurusan Teknik Elektro Struktural Lab Teknologi Informasi Aset Sumber Daya Manusia viii

9 Aset Teknologi Aset Relasi Konsep Sistem Informasi Pengertian Sistem Informasi Manajemen Pengertian E-Office Keuntungan dari E-Office Perancangan Sistem Diagram Konteks Flowchart DFD Kamus Data Perancangan Basis Data Definisi Basis Data Entity Relationship Diagram DBMS Pemrograman Berbasi Web HTML PHP MySQL Tipe Data MySQL BAB III METODE DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian Data Sumber Data Metode Pengumpulan Data Analisa Data Analisa Sistem Kebutuhan Hardware dan Software Kebutuhan Perangkat Keras Kebutuhan Perangkat Lunak ix

10 3.6 Perangkat Pemodelan Sistem Statement of Purpose (STP) Gambaran Umum Sistem Alur Proses Sistem Diagram Konteks Data Flow Diagram (DFD) Diagram Berjenjang (Hierarchy Chart) DFD Level DFD Level 1 Proses Manajemen Lab DFD Level 1 Proses Penjadwalan Praktikum DFD Level 1 Proses Inventory ERD (Entity Relationship Diagram) Hubungan Antar Tabel Struktur Data Rancangan Antarmuka Metode Pengujian BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Tahap-tahap Pengujian untuk mendapat Hasil Pembahasan Sistem Aplikasi Back-End Login Aplikasi Back-End Sidebar dan Mengelola Data Master Pengelolaan Data Master Pengelolaan Data Staff Report Logout Manajemen Laboratorium Manajemen Inventory Aplikasi Front-End x

11 Berita Lab Menu Lab Front-End Pendaftaran Praktikum Pendaftaran Praktikum Mhs Manajemen Pendaftaran Prak Pengujian Sistem Kelebihan dan Kekurangan Sistem Kelebihan Sistem Kekurangan Sistem BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1 Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN Lampiran A Pengujian Tabel Black Box xi

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Lima Komponen Sistem Informasi Gambar 2.2 Contoh Komponen E-Office Gambar 2.3 Contoh Perancangan Diagram Konteks Gambar 2.4 Database Management System Gambar 3.1 Alur Analisa Perancangan Sistem Gambar 3.2 Gambaran Umum Sistem Informasi Manajemen Lab Gambar 3.3 SOP Alur Proses Manajemen Lab Gambar 3.4 Flowchart Perencanaan Kegiatan Lab Gambar 3.5 Alur Proses Penjadwalan Praktikum Gambar 3.6 Flowchart Praktikum...44 Gambar 3.7 Alur Proses Inventarisasi...45 Gambar 3.8 Flowchart Inventarisasi Gambar 3.9 Diagram Konteks Sistem Informasi Manajemen Laboratorium Gambar 3.10 Diagram Hierarki Sistem Inforasi Manajemen Laboratorium Gambar 3.11 DFD Level 0 Sistem Informasi Manajemen Laboratorium Gambar 3.12 DFD Level 1 Proses Manajemen Lab Gambar 3.13 DFD Level 1 Proses Penjadwalan Praktikum Gambar 3.14 DFD Level 1 Proses Inventory Gambar 3.15 ERD dari Sistem Informasi Manajemen Laboratorium Gambar 3.16 Hubungan Antar Tabel Sistem Informasi Manajemen Lab Gambar 3.17 Tampilan halaman login aplikasi berbasi web Gambar 3.18 Tampilan menu dan sub-menu admin master Gambar 3.19 Tampilan menu dan sub-menu admin lab Gambar 3.20 Tampilan menu dan sub-menu teknisi Gambar 3.21 Tampilan halaman depan Gambar 3.22 Tampilan login mahasiswa Gambar 3.23 Tampilan menu dan sub-menu dosen Gambar 4.1 Tampilan Awal Aplikasi back-end Gambar 4.2 Halaman dengan notifikasi user gagal login xii

13 Gambar 4.3 Halaman home pada back-end Sistem Gambar 4.4 Tampilan sidebar back-end Gambar 4.5 Tabel data master laboratorium Gambar 4.6 Form tambah pada tabel laboratorium Gambar 4.7 Tampilan Menu Manage Staff Gambar 4.8 Menambah staff dan hak akses user Gambar 4.9 Mengganti hak-akses dengan update data Gambar 4.10 Report Inventory suatu lab Gambar 4.11 Button logout Gambar 4.12 Login sebagai salah satu admin lab Gambar 4.13 Hak Akses Admin Laboratorium Gambar 4.14 Admin lab memanipulasi data sesuai hak akses Gambar 4.15 Teknisi memanipulasi inventaris suatu lab Gambar 4.16 Notifikasi hapus data dalam aplikasi back-end Gambar 4.17 Status verifikasi usulan Perbaikan Gambar 4.18 Tampilan awal aplikasi front-end Gambar 4.19 Menu dropdown laboratorium Gambar 4.20 Berita pada front-end Gambar 4.21 Mengganti status publikasi pada suatu berita Gambar 4.22 Berita pada laboratorium tertentu Gambar 4.23 Sub-menu kegiatan pada laboratorium tertentu Gambar 4.24 Mengunduh materi sebuah praktikum tertentu Gambar 4.25 Inventory sebuah laboratorium pada front-end Gambar 4.26 Halaman login Mahasiswa Gambar 4.27 Daftar praktikum button Gambar 4.28 Mahasiswa wajib upload KRS Gambar 4.29 History praktikum mahasiswa Gambar 4.30 Mahasiswa mendaftar praktikum suatu laboratorium Gambar 4.31 Contoh bukti KRS Gambar 4.32 Fitur Searching pada manage nilai xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Simbol Flowchart Tabel 2.2 Komponen DFD Tabel 2.3 Komponen ERD Tabel 2.4 Tipe Data Bilangin Tabel 2.5 Tipe Data Waktu Tabel 2.6 Tipe Data Karakter Tabel 3.1 Tabel Lab Tabel 3.2 Tabel Kegiatan Lab Tabel 3.3 Tabel Berita Lab Tabel 3.4 Tabel Jenis Kegiatan Lab Tabel 3.5 Tabel Staff Lab Tabel 3.6 Tabel Usulan Penelitian Tabel 3.7 Tabel Praktikum Tabel 3.8 Tabel Materi Praktikum Tabel 3.9 Tabel Daftar Praktikum Tabel 3.10 Tabel Mahasiswa Tabel 3.11 Tabel Daftar Praktikum Bukti Tabel 3.12 Tabel Berita Kategori Tabel 3.13 Tabel Inventory Lab Tabel 3.14 Tabel Usulan Pengadaan Tabel 3.15 Tabel Usulan Perbaikan xiv

RANCANG BANGUN APLIKASI EXTRACT, TRANSFORM, DAN LOAD UNTUK DATA WAREHOUSE BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN APLIKASI EXTRACT, TRANSFORM, DAN LOAD UNTUK DATA WAREHOUSE BERBASIS WEB i TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN APLIKASI EXTRACT, TRANSFORM, DAN LOAD UNTUK DATA WAREHOUSE BERBASIS WEB I KADEK SASTRAWAN JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS UDAYANA JIMBARAN BALI 2015 ii TUGAS
