PENETAPAN BPT KELAPA DALAM SEBAGAI BENIH SUMBER DI KABUPATEN SUMBA TIMUR PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR. Oleh Yeany M. Bara Mata, SP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENETAPAN BPT KELAPA DALAM SEBAGAI BENIH SUMBER DI KABUPATEN SUMBA TIMUR PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR. Oleh Yeany M. Bara Mata, SP"

Transkripsi

1 PENETAPAN BPT KELAPA DALAM SEBAGAI BENIH SUMBER DI KABUPATEN SUMBA TIMUR PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR Oleh Yeany M. Bara Mata, SP (PBT Pertama - Dinas Pertanian dan Perkebunan Propinsi NTT) Tanaman kelapa merupakan komoditas strategis yang berperan penting dalam kehidupan masyarakat Indonesia karena semua bagian tanaman dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan ekonomi, sosial dan budaya. Berbagai produk dapat dihasilkan dari tanaman kelapa baik untuk memenuhi kebutuhan lokal maupun ekspor. Pada tingkat petani dapat dihasilkan produk berupa kelapa butiran, minyak, arang tempurung, sabut, gula merah dan kayu. Sedangkan pada skala industri dapat dihasilkan berupa kelapa parut kering, tepung kelapa, santan awet, minyak kelapa, skim milk, bungkil, arang aktif, minuman ringan, nata de coco, gula, alkohol dan meubelair. Tanaman kelapa (Cocos nucifera, L) merupakan salah satu komoditi unggulan di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Luas areal pengembangan kelapa di Nusa Tenggara Timur (NTT) pada tahun 2013 adalah ha yang tersebar di 22 kabupaten dan kota dengan produksi tanaman kelapa pada tahun 2013 adalah ton. (BPS NTT, 2014). Luas areal tanaman kelapa di kabupaten Sumba Timur adalah ha dengan produksi ton (BPS NTT, 2014). Produktifitas tanaman kelapa di Nusa Tenggara Timur masih rendah. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya umur tanaman yang sudah tua mencapai ha (umur tanaman tahun) sedangkan di kabupaten Sumba Timur seluas ha, benih yang kurang bermutu, keadaan lingkungan tumbuh seperti kesuburan tanah yang rendah, iklim yang kurang sesuai, penerapan teknik budidaya yang belum intensif serta serangan hama dan penyakit. Untuk memenuhi kebutuhan benih kelapa di seluruh wilayah provinsi Nusa Tenggara Timur maka Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi NTT dan Dinas Perkebunan Kabupaten Sumba Timur telah melakukan identifikasi dan penilaian terhadap pcohon induk kelapa yang layak dan dapat dijadikan sebagai sumber benih.

2 Proses identifikasi dan penilaian terhadap pohon induk kelapa dilakukan pada kebun kelapa milik petani. Pohon induk kelapa yang diidentifikasi harus berumur 15 tahun sampai 60 tahun dan memiliki produksi minimal 1,5 ton/ha/tahun. PENENTUAN BENIH SUMBER KELAPA DALAM Pada dasarnya penentuan sumber benih kelapa dilakukan dalam dua tahap yakni; seleksi blok dan seleksi pohon induk Seleksi Blok Blok adalah kebun kelapa yang tanamannya berada dalam satu hamparan (tidak terpencar) dengan luas minimal 2,5 ha dan maksimal 25 ha. Jika lebih luas dari 25 ha maka blok harus dibagi masing-masing seluas 25 ha. Persyaratan blok pertanaman untuk dijadikan blok sumber benih harus memenuhi kriteria teknis sebagai berikut: a. Umur tanaman minimal 15 tahun dan maksimal 60 tahun. b. Pertanaman seragam baik jenis, tinggi tanaman dan jarak tanam. c. Produksi minimal 1,5 ton kopra/tahun untuk kelapa dalam dan kelapa genjah 100 butir/pohon/tahun dengan kadar kopra maksimal 150 gram. d. Koefisien keragaman sifat terutama komponen buah lebih kecil sama dengan 20% e. Bebas dari serangan hama dan penyakit utama kelapa. f. Blok pertanaman terletak di daerah sentra kelapa yang strategis sehingga mudah dijangkau. Informasi mengenai deskripsi pada poin/huruf a, b, c dan f dapat diperoleh melalui pengamatan langsung di lapangan sedangkan kriteria c dan d diketahui dengan melakukan pengamatan langsung terhadap tanaman contoh. Penentuan pohon contoh dilakukan secara acak dengan sistem diagonal atau cara lompatan. Jumlah pohon contoh untuk setiap blok minimal 30 pohon untuk luasan 2,5 5 ha sedangkan luas blok 5 25 ha antara pohon contoh. Pengamatan setiap pohon contoh meliputi sifat-sifat sebagai berikut : Sifat-sifat generatif : Jumlah tandan buah/pohon dengan menghitung mulai mayang terbuka penuh sampai tandan buah terbawah.

3 Jumlah buah/tandan dengan menghitung jumlah buah pada tiga tandan dari pelepah yang berurutan, bukan dilakukan terhadap tiga tandan berurutan. Jumlah buah/pohon/tahun yakni jumlah tandan/tahun kali rata-rata buah/tandan. Berat buah total yakni satu buah matang untuk setiap pohon contoh. Bentuk buah. Bentuk biji (buah tanpa sabut). Berat biji. Berat biji tanpa air. Berat daging buah Berat koprah (ditetapkan yakni 50 % dari berat daging buah basah). Sifat-sifat penting lainnya : Bentuk mahkota daun. Jumlah daun/pohon. Serangan hama dan penyakit. Pengolahan data pengamatan untuk mengetahui koefisien keragaman (KK) dilakukan terhadap sifat-sifat berat buah total, berat biji, berat biji tanpa air, berat daging buah basah, produksi buah/tandan, produksi buah/pohon/tahun. Apabila hasil perhitungan KK sifat kurang atau sama dengan 20% serta persyaratan teknis lainnya terpenuhi, maka blok tersebut dapat dinyatakan sebagai Blok Penghasil Tinggi (BPT). Akan tetapi tidak semua pohon dalam blok dapat diambil buahnya untuk benih sehingga perlu dilakukan tahapan seleksi berikutnya yakni seleksi pohon induk Seleksi Pohon Induk Pada saat akan memilih pohon induk dari suatu BPT aspek yang perlu disepakati terlebih dahulu adalah besarnya seleksi diferensial apakah 5, 10 atau 15 persen. Ini sangat penting agar ada kepastian kenaikan hasil pada populasi baru dibentuk. Sifat-sifat penting yang perlu diperhatikan saat memilih pohon induk adalah sebagai berikut : a. Bentuk mahkota bulat atau setengah bulat. b. Jumlah daun lebih dari 29 pelepah daun pada mahkota.

4 c. Tangkai daun pendek dan lebar agar kokoh menyanggah buah. d. Tangkai tandan pendek dan kekar. e. Menghasilkan paling sedikit 12 tandan buah/tahun dengan rata-rata 7 butir/tandan. f. Bentuk biji bulat atau bulat telur. g. Tidak terserang hama dan penyakit. Pohon induk yang sudah terpilih harus dievaluasi terus menerus setiap tahun selama empat tahun berturut-turut. Evaluasi pohon induk terutama ditujukan pada hasil panen buah/pohon/tahun untuk mengetahui fluktuasi panen akibat pengaruh lingkungan tumbuh. Calon pohon induk selama masa evaluasi harus mendapat perawatan seperti bobokor dan pemupukan untuk mendapatkan potensi produksi yang optimal. PENILAIAN DAN PENETAPAN BPT KELAPA DALAM DI KABUPATEN SUMBA TIMUR Berdasarkan hasil pengamatan, penilaian dan evaluasi di lapangan, dari 3 lokasi yang diusulkan Dinas Pertanian dan Perkebunan Kabupaten Sumba Timur diperoleh dua lokasi yang dapat ditetapkan sebagai Blok Penghasil Tinggi (BPT) Kelapa Dalam dan Pohon Induk Kelapa (PIK), yaitu di Dusun Laipori, Desa Palakahembi, Kecamatan Pandawai; dan Dusun Tapil, Desa Tanaraing, Kecamatan Rindi. Gambar 1. Penampilan Pohon Induk Kelapa di Dusun Tapil Gambar 1. Penampilan Pohon Kelapa Terserang Oryctes di Dusun Rt. Pandalar

5 Dari hasil evaluasi kebun kelapa dalam di Dusun Rt. Pandalar Desa Haikatapu, Kecamatan Rindi tidak memenuhi beberapa persyaratan kelayakan sebagai Blok Penghasil Tinggi yaitu adanya serangan hama Oryctes dan penampilan tanaman antara lain produksi buah yang kurang serta penampilan yang tidak seragam. Hasil penilaian BPT dan PIK Kelapa Dalam yang ditemukan di Kabupaten Sumba Timur disajikan pada Tabel 1, 2 dan 3 berikut : Tabel 1. Hasil penilain BPT di Dusun Tapil, Desa Tanaraing, Kecamatan Rindi No. Karakter Hasil Evaluasi Rataan SD KK (%) 1. Jumlah Tandan Jumlah Buah/Tandan/pohon Berat Daging Buah , Hasil evaluasi menunjukkan karakter jumlah buah memiliki keragaman relatif cukup beragam, namun demikian hasil estimasi potensi produksi kopra tergolong baik, yaitu sekitar 2.75 ton per hektar. Hasil ini diperoleh dari hasil perkalian antara data rata-rata jumlah tandan (14.50) x rata-rata jumlah buah/tandan (6.90) x berat daging buah ( g) x 104 (populasi tanahan kelapa per ha). Tabel 2. Hasil penilaian BPT di Dusun Laipori, Desa Palakahembing, Kecamatan Pandawai No. Karakter Hasil Evaluasi Rataan SD KK (%) 1. Jumlah Tandan Jumlah Buah/Tandan/pohon Berat Daging Buah Hasil analisis koefisien keragaman memperlihatkan karakter jumlah tandan seragam, sedangkan karakter jumlah buah per tandan per pohon penampilannya cukup beragam. Demikian juga dengan karakter berat daging buah penampilannya agak beragam dengan nilai KK persen. Potensi produksi kopra per hektarper

6 tahun mencapai = (jumlah tandan) x (5.40) jumlah buah per tandan x gr (berat daging bua) x 104 (jumlah pohon per hektar) = 2.05 ton kopra/hektar. Berdasarkan hasil evaluasi, dua lokasi di Sumba Timur, yaitu Dusun Laipori, Desa Palakahembi, Kecamatan Pandawai; dan Dusun Tapil, Desa Tanaraing Kecamatan Rindi, dapat direkomendasikan sebagai Blok Penghasil Tinggi (BPT), untuk itu perlu dilanjutkan dengan pemilihan Pohon Induk Kelapa (PIK). Hasil pemilihan Pohon Induk Kelapa (PIK) berdasarkan karakter produksi, dapat dilihat pada Tabel 3. Tabel 3. Lokasi Penilaian, Luas BPT, Jumlah PIK dan Potensi Benih/Tahun No di Kabupaten Sumba Timur Lokasi Penilaian Luas BPT ( Ha ) Jumlah PIK ( Pohon ) Potensi Benih/Tahun ( Buah ) 01. Dusun Laipori, Desa Palakahembi, Kecamatan Pandawai Dusun Tapil, Desa Tanaraing Kecamatan Rindi J U M L A H 15, Total PIK yang diperoleh untuk Kabupaten Sumba Timur mencapai 514 pohon. Potensi benih yang dapat dihasilkan dari PIK dapat mencapai butir per tahun. Blok penghasil tinggi kelapa dalam kabupaten Sumba Timur sudah ditetapkan sebagai sumber benih unggul lokal kelapa dalam di provinsi Nusa Tenggara Timur melalui keputusan Kepala DInas Pertanian dan Perkebunan Provinsi Nusa Tenggara Timur Nomor : /Prodbun/3134.M//XII/2014 tanggal 03 Desember TINDAK LANJUT SETELAH BPT DITETAPKAN Pemeliharaan blok penghasil tinggi kelapa dalam perlu dilakukan sebaikbaiknya agar pohon-pohon tersebut dapat berkembang sesuai dengan potensinya. Dengan pemeliharaan yang baik akan diperoleh buah yang lebih baik dan lebih banyak sehingga benih yang dihasilkan terjamin baik kualitas maupun kuantitasnya. Perlakukan dalam pemeliharaan blok meliputi : Pemupukan

7 Pemupukan dilakukan untuk memenuhi kebutuhan unsure hara bagi tanaman dan untuk merangsang agar tanaman kelapa berbuah banyak. Dosis pemupukan sebaiknya dilakukan bersarakan hasil analisa daun dan tanah. Apabila belum dilakukan analisa maka dapat menggunakan dosis per pohon seperti tercantum di bawah ini : Tabel 4. Dosis Pemupukan Permberian I Pemberian II Jumlah Jenis Pupuk ( gram) (gram) (gram) Urea SP KCl Kiserite Borax Jumlah (Balitka, 2009) Pupuk diberikan sekeliling pohon pada jarak 1,5 m dari bonggol sedalam cm. Waktu pemberian pupuk tidak dilakukan sekaligus tetapi diberikan 2 x setahun yaitu pada awal dan akhir musim hujan. Pengendalian hama dan penyakit Pengamatan dan pelaporan rutin terhadap kemungkinan adanya serangan hama dan penyakit pada blok tersebut. Tindakan penanggulangan dilaksanakan bila ada serangan hama dan penyakit yang serius dan berbahaya berdasarkan petunjuk teknis. Pengendalian gulma (tumbuhan pengganggu) Dilakukan untuk mengurangi persaingan pengambilan unsure hara antara pertanaman kelapa dan tumbuhan pengganggu. Pembersihan gulma atau tumbuhan pengganggu di sekeliling pohon dalam batas lingkaran tajuk. Membabat tumbuhan pengganggu (gulma) yang berada diluar lingkaran tajuk. Pelaksanaan pengendalian gulma dilakukan sebelum panen/pemungutan hasil minimal 3 x dalam setahun. Perbaikan drainase

8 Khusus untuk daerah atau areal yang mudah tergenang air maka system drainase tanah harus dilakukan dengan membuat parit-parit /saluran pembuangan. Bagi pertanaman/blok yang terletak di daerah miring dianjurkan untuk membuat tera (teras individu). Blok Penghasil Tinggi Kelapa Dalam Kabupaten Sumba Timur tersebar di 2 (dua) kecamatan yaitu kecamatan pandawai dan Kecamatan Rindi. Pemeliharaan tanaman agar tetap dilakukan sesuai standar teknis. Evaluasi kelayakan Blok Penghasil Tinggi (BPT) dilakukan 2 (dua) tahun sekali oleh UPTD Perbenihan Perkebunan Provinsi atau BBPPTP. Evaluasi terhadap BPT dilakukan setiap tahun tentang kelayakannya untuk dilepas sebagai varietas unggul. Daftar Pustaka Balitka Petunjuk Teknis Budidaya Tanaman Kelapa Dalam (Cocos nucifera). Balai Penelitian Tanaman Kelapa dan Palma Lainnya. Manado BPS NTT, Nusa Tenggara Timur Dalam Angka. Kupang. Direktorat Jenderal Perkebunan, Petunjuk Teknis Penilaian dan Penetapan Blok Penghasil Tinggi (BPT) Kelapa Dalam. Jakarta

Penetapan Blok Penghasil Tinggi (BPT) Kelapa Dalam (Cocos Nucifera L.) Di Kabupaten Sarmi, Papua

Penetapan Blok Penghasil Tinggi (BPT) Kelapa Dalam (Cocos Nucifera L.) Di Kabupaten Sarmi, Papua Penetapan Blok Penghasil Tinggi (BPT) Kelapa Dalam (Cocos Nucifera L.) Di Kabupaten Sarmi, Papua Oleh : Septyan Adi Pramana, SP Pengawas Benih Tanaman Ahli Pertama Balai Besar Perbenihan dan Proteksi Tanaman
