FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KERJA PEGAWAI BAITUL MAL KABUPATEN ACEH TAMIANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KERJA PEGAWAI BAITUL MAL KABUPATEN ACEH TAMIANG"

Transkripsi

1 FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KERJA PEGAWAI BAITUL MAL KABUPATEN ACEH TAMIANG Oleh : MAYA SARI NIM JURUSAN SYARI AH SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI ZAWIYAH COT KALA LANGSA 2014 M/ 1435 H

2 FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KERJA PEGAWAI BAITUL MAL KABUPATEN ACEH TAMIANG SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana (S1) Dalam Ilmu Syari ah Pada Prodi : Mu amalah Jurusan Syari ah STAIN Zawiyah Cot Kala Langsa Oleh : MAYA SARI NIM JURUSAN SYARI AH SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI ZAWIYAH COT KALA LANGSA 2014 M/ 1435 H

3 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Swt. Yang telah memberikan kesehatan dan kesempatan kepada penulis dalam menyusun skripsi yang berjudul Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Kerja Pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang shalawat dan salam tak lupa penulis hadiahkan kepada junjungan alam Nabi Muhammad Saw. Yang telah mengangkat manusia dari kejahiliahan kealam ilmu pendidikan dan pengetahuan. Penulisan skripsi ini merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan sebagai salah satu syarat meraih gelar Sarjana Hukum pada jurusan Syari ah prodi Mu amalah, di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri ( STAIN ) Zawiyah Cot Kala Langsa. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyelesaian skripsi ini begitu banyak pihak yang memberikan bantuan, baik itu berupa dukungan, motivasi, materi dan bantuan pemikiran, oleh karena itu pertama sekali penulis mengucapkan terimakasih kepada Allah. Swt, atas segala Rahmat, Nikmat, dan kesehatan, juga petunjuk yang diberikan sehingga dapat terselesaikannya skripsi ini. Selanjutnya terimakasih penulis ucapkan kepada Bapak Ketua STAIN, Ketua Jurusan, Bapak Zainal Abidin, S. ag, MH, selaku pembimbing I dan Ibu Ainun Mardhiah, S. Ap, M. Si, selaku pembimbing II yang telah banyak memberikan pengarahan demi terselesaikanya skripsi ini, tidak lupa juga penulis ucapkan terimakasih kepada Ibu Kepala Baitul Mal Aceh Tamiang, dan seluruh iii

4 Pegawai/staf Baitul Mal Aceh Tamiang yang telah berkenan memberikan izin penelitian dan dan banyak membantu dalam pengumpulan data, memberikan sumbangsih pemikiran sebagai masukan untuk penulisan skripsi ini, kepada Pimpinan Pustaka dan staf yang bersangkutan yang telah memberikan fasilitas untuk mengadakan studi kepustakaan, para dosen yang telah memberikan batuan dan tuntunan, kepada kedua orang tua yang selalu mengiringi langkah penulis dengan doa dan juga memotivasi semoga Allah selalu melindunginya. Dan ucapan terimakasih kepada teman teman mahasiswa juga orang orang yang selalu memberikan semangat dan tempat untuk bertukar fikiran. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, dikarenakan keterbatasan pengetahuan dan pengalaman, tetapi penulis tetap berusaha semaksimal mungkin sesuai dengan kemampuan yang ada, untuk itu penulis sangat mengharapkan saran yang bersifat membangun guna kesempurnaan skripsi ini dimasa mendatang. Akhirnya harapan penulis semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi berbagai pihak dan terutama penulis sendiri, Amin Ya Robbal Alamin. Karang Baru, 28 apri 2014 Penulis Maya Sari iv

5 DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR GRAFIK i iii v vii viii ix BAB I BAB II BAB III PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah 1 B. Identifikasi Masalah 5 C. Pembatasan Masalah 6 D. Rumusan Masalah 6 C. Tujuan Penelitian 6 E. Kegunaan Penelitian 7 F. Sistematika Pembahasan 7 LANDASAN TEORI A. Pengertian Motivasi Kerja 9 B. Dalil-Dalil Syar i Tentang Perintah Bekerja 12 C. Jenis-Jenis Motivasi 21 D. Tujuan Motivasi 21 E. Fungsi Motivasi 22 F. Metode Motivasi 23 G. Teori-Teori Motivasi 23 H. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi 28 I. Hasil Penelitian Yang Relevan 30 J. Kerangka Pemikiran 38 K. Hipotesis 39 METODE PENELITIAN A. Pendekatan Penelitian 40 B. Lokasi Dan Waktu Penelitian 42 C. Populasi Dan Sampel 42 D. Instrumen Pengumpul Data 43 E. Teknik Pengumpulan Data 44 v

6 F. Analisis Data 44 G. Pedoman Penulisan 46 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian. 47 B. Hasil Penelitian 53 C. Analisis Faktor-Faktor Yang Mepengaruhi Motivasi Kerja Karyawan 56 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 73 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN RIWAYAT HIDUP vi

7 ABSTRAK Penelitian ini membahas tentang Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang, Tujuan penelitian adalah : Untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi motivasi kerja pegawai pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang, dan Untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor internal dan eksternal terhadap motivasi kerja pegawai pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang. Penelitian ini dilaksanakan pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang, Metode pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada seluruh karyawan yang berjumlah 17 orang. Metode analisis yang digunakan adalah uji korelasi product moment, uji Regresi Liniear Berganda dengan menggunakan program komputer SPSS VERSI 16.0 dan manual, Berdasarkan hasil uji validitas (r hitung > r tabel, dimana r tabel = > untuk df n-2 = 5-2 = 3 pada selang kepercayaan 95%). Hasil uji validitas dapat dilihat pada hasil berikut: r hitung > r table, maka instrument atau item pertanyaan berkorelasi signifikan terhadap skor total (dinyatakan valid), Dalam penelitian ini nilai koefisien Alpha setelah dilakukan uji reliabilitas adalah Alpha = 0,858 > , maka dapat disimpulkan bahwa reliabilitas data terpenuhi. Dari hasil perhitungan didapatkan r hitung sebesar 0,858. Hasil ini menunjukkan bahwa semua pernyataan andal karena nilainya diatas 0,6 yaitu nilai yang mensyaratkan bahwa pernyataan tersebut andal. Secara umum tingkat motivasi kerja Pegawai/Staf Baitul Mal Aceh Tamiang sudah baik atau termotivasi dimana 70,58% karyawan telah termotivasi dalam melaksanakan pekerjaannya, 58,82% sangat termotivasi Melalui analisis regresi, diperoleh nilai R-Sq (adj) 0,737. Artinya 73,7% peubah terikat motivasi kerja karyawan dijelaskan oleh peubah bebas, yaitu faktor-faktor higienis dan faktor-faktor motivator, serta sisanya dijelaskan oleh peubah lain di luar peubah yang digunakan dalam penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa model regresi linear berganda layak dipakai untuk penelitian, karena persentase peubah terikat lebih dari 47,4% dijelaskan oleh peubah peubah bebas yang digunakan dalam model. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data maka dapat disimpulkan bahwa faktor yang paling berpengaruh pada motivasi kerja pegawai/staf Baitul Mal Aceh Tamiang adalah faktor internal, faktor internal adalah faktor yang berhubungan dengan perasaan positif terhadap pekerjaan dan berhubungan dengan isi pekerjaan tersebut. Sedangkan faktor eksternal kurang berpengaruh pada hasil analisis data pada penelitian ini. i

8 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Setiap organisasi, perusahaan atau instansi tentu ingin mencapai tujuan. Untuk mencapai tujuan tersebut, peranan manusia yang terlibat didalamnya sangat penting. Untuk menggerakkan manusia agar sesuai dengan yang dikehendaki organisasi, maka haruslah dipahami motivasi manusia yang bekerja didalam suatu organisasi tersebut, karena motivasi inilah yang menentukan perilaku orangorang untuk bekerja, atau dengan kata lain, perilaku merupakan cerminan yang paling sederhana dari motivasi. Satu hal yang penting yaitu bahwa keberhasilan berbagai aktivitas dalam mencapai tujuan bukan hanya tergantung pada keunggulan teknologi, dana operasi yang tersedia, sarana ataupun prasarana yang dimiliki, melainkan juga tergantung pada aspek sumber daya manusia. Faktor sumber daya manusia ini merupakan elemen yang harus diperhatikan oleh perusahaan, maupun instansi pemerintahan. Jadi manusia dapat dipandang sebagai faktor penentu karena ditangan manusialah segala inovasi akan direalisir dalam upaya mewujudkan tujuan perusahaan maupun instansi. Sumber daya manusia mempunyai peranan penting dalam aktivitas perusahaan, karena bagaimanapun juga kemajuan dan keberhasilan suatu perusahaan tidak lepas dari peran dan kemampuan sumber daya manusia yang baik. Karyawan adalah orang-orang yang bekerja pada suatu perusahaan atau pada instansi pemerintah atau badan usaha dan memperoleh upah atas jasanya tersebut. 1

9 2 Untuk mendapatkan sumber daya manusia yang diharapkan oleh organisasi agar memberikan andil positif terhadap semua kegiatan dalam mencapai tujuannya, setiap karyawan diharapkan memiliki motivasi kerja yang tinggi sehingga nantinya akan meningkatkan produktivitas kerja yang tinggi. Motivasi merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan oleh pihak manajemen bila mereka menginginkan setiap karyawan dapat memberikan kontribusi positif terhadap pencapaian tujuan instansi pemerintahan. Karena dengan motivasi, seorang karyawan akan memiliki semangat yang tinggi dalam melaksanakan tugas yang dibebankan kepadanya. Tanpa motivasi, seorang karyawan tidak dapat memenuhi tugasnya sesuai standar atau bahkan melampaui standar karena apa yang menjadi motif dan motivasinya dalam bekerja tidak terpenuhi. Sekalipun seorang karyawan memiliki kemampuan operasional yang baik bila tidak memiliki motivasi dalam bekerja, hasil akhir dari pekerjaannya tidak akan memuaskan. Istilah motivasi berasal dari kata Latin Movere yang berarti dorongan atau menggerakkan. Motivasi mempersoalkan bagaimana cara mengarahkan daya dan potensi agar bekerja mencapai tujuan yang ditentukan 1. Pada dasarnya seorang bekerja karena keinginan memenuhi kebutuhan hidupnya. Dorongan keinginan pada diri seseorang dengan orang yang lain berbeda sehingga perilaku manusia cenderung beragam di dalam bekerja. Motivasi kerja merupakan motivasi yang terjadi pada situasi dan lingkungan kerja yang terdapat pada suatu organisasi atau lembaga. Pada dasarnya manusia selalu menginginkan hal yang Malayu S.P Hasibuan, Organisasi Dan Motivasi, (Jakartsa: PT. Bumi Aksara, 2006), h.

10 3 baik-baik saja, sehingga daya pendorong atau penggerak yang memotivasi semangat kerjanya tergantung dari harapan yang akan diperoleh mendatang jika harapan itu menjadi kenyataan maka seseorang akan cenderung meningkatkan motivasi kerjanya. Motivasi erat kaitannya dalam upaya peningkatan kinerja karyawan yang dalam hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, baik yang berasal dari dalam diri pribadi karyawan itu sendiri maupun dari faktor lingkungan yang mempunyai kaitan dalam meningkatkan produktivitas kerja karyawan. Untuk dapat memiliki kinerja yang diharapkan, seorang pegawai dalam melaksanakan pekerjaannya harus senantiasa memiliki motivasi dalam bekerja. Kinerja pegawai dalam bidang pekerjaan apapun sangat dipengaruhi oleh besarnya motivasi dari pegawai tersebut, karena motivasi setiap orang atau pegawai berbeda-beda. Namun motivasi dapat ditingkatkan, salah satunya adalah memenuhi kebutuhan dari pegawai tersebut diharapkan akan meningkatkan kinerja kerja para pegawai tersebut secara umum. Manusia atau pekerja pada umumnya akan bersemangat dan bergairah kerja serta mempunyai motivasi kerja yang baik, apabila aspek-aspek dalam pekerjanya seperti pengalaman kerja, pendidikan dan latihan, upah kerja, serta pemberian insentif tersebut sesuai dengan harapan pekerja. Sangat penting disadari oleh setiap pimpinan dalam suatu organisasi, adanya teknik-teknik untuk dapat memelihara prestasi dan kepuasan kerja karyawan, antara lain adalah memberikan motivasi (dorongan) kepada bawahannya agar dapat melaksanakan tugas mereka sesuai dengan aturan dan pengarahan.

11 4 Faktor-faktor yang memungkinkan untuk digunakan oleh perusahaan dalam meningkatkan motivasi kerjanya guna meningkatkan produktifitas kerja karyawan, diantaranya gaji yang sesuai dengan indeks kehidupan lokal, training bagi karyawan-karyawan tertentu yang memiliki prospek yang bagus di masa depan, pemotivasian individual maupun kolektif melalui berbagai cara misal pemberian insentif yang proporsional dengan motivasi kerjanya, atau promosi jabatan yang diharapkan dapat merubah tingkat kehidupannya sehingga menjadi lebih baik. Baitul Mal Aceh Tamiang adalah lembaga non struktural yang diberi kewenangan untuk mengelola dan mengembangkan zakat, wakaf, harta agama dengan tujuan untuk kemaslahatan umat serta menjadi wali/pengawas terhadap anak yatim yang tidak ada wali berdasarkan syariat Islam. Produktifitas dan efesiensi kerja merupakan salah satu tujuan organisasi/lembaga Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang, hal ini dapat terwujud apabila tercapainya suasana kegairahan kerja. Disiplin dan moral yang tinggi. Untuk dapat terciptanya hal-hal tersebut maka pimpinan perlu memperhatikan tentang faktor-faktor apa yang dapat meningkatkan produktivitas dan efesiensi kerja, karena motivasi kerja pegawai semakin tinggi dalam melaksanakan tugastugas kerja sebagaimana yang dibebankan oleh organisasi. 2 Setelah dilakukannya observasi ke lapangan, penulis tertarik untuk menganalisis motivasi pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang. 2 John R. Hook, Memotivasi Karyawan, (Jakarta: Tugu Publisher, 2006), h. 47

12 5 Berdasarkan uraian latar belakang tersebut diatas, penulis tertarik untuk mengangkat judul penelitian mengenai: Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Kerja Pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang. B. Identifikasi Masalah Setiap perusahaan menginginkan agar karyawan mau bekerja sesuai dengan aturan yang berlaku dan produktif dalam bekerja, sehingga perusahaan dituntut untuk mampu memberikan motivasi kepada karyawannya untuk bekerja sesuai aturan dan produktivitas yang dimaksud agar sesuai dengan yang diharapkan sebelumnya, tapi tidak semua perusahaan berhasil dalam melaksanakan hal tersebut. Berdasarkan uraian tersebut, maka penulis mengidentifikasi masalah sebagai berikut : 1. Apakah Faktor-faktor yang memungkinkan untuk digunakan oleh perusahaan dalam meningkatkan motivasi kerjanya guna meningkatkan produktifitas kerja karyawan Pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang? 2. Faktor yang manakah diantara motivasi eksternal dan internal yang dominan mempengaruhi produktivitas kerja Pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang? 3. Apakah Pimpinan instansi peka terhadap teknik-teknik untuk dapat memelihara prestasi dan kepuasan kerja karyawan Pegawai Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang, antara lain dengan memberikan motivasi (dorongan) kepada

13 6 bawahannya agar dapat melaksanakan tugas mereka sesuai dengan aturan dan pengarahan?. C. Pembatasan Masalah Pada penelitian ini, pembahasan dan pengambilan sampel akan didasarkan pada batasan-batasan sebagai berikut: 1. Pembahasan pada penelitian ini hanya menitikberatkan pada wilayah faktor-faktor yang melandasi atau yang mempengaruhi motivasi kerja seperti faktor internal dan eksternal. 2. Sampel yang diambil melibatkan pada Pimpinan instansi, dan beberapa staf pegawai pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang. D. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi masalah, maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : 1. Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi motivasi kerja pegawai/staf pada Baitul Mal Aceh Tamiang? 2. Bagaimana pengaruh faktor-faktor internal dan eksternal terhadap motivasi kerja pegawai/staf pada Baitul Mal Aceh Tamiang? E. Tujuan Penelitian Suatu penelitian tentu mempunyai tujuan yang hendak dicapai, demikian juga halnya dengan penelitian yang penulis susun ini juga mempunyai tujuan tersendiri yaitu antara lain sebagai berikut:

14 7 1. Untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi motivasi kerja pegawai pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang. 2. Untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor internal dan eksternal terhadap motivasi kerja pegawai pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang. E. Kegunaan Penelitian Sedangkan kegunaan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Secara teoritis, sebagai pengembangan ilmu pengetahuan mu`amalah pada umumnya yang berhubungan dengan manajemen dan khususnya mengenai motivasi kerja pada lembaga pemerintahan maupun swasta. 2. Secara praktis, dari hasil penelitian ini penulis mengharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran pada Baitul Mal Kabupaten Aceh Tamiang dan sebagai referensi bagi peneliti lain yang akan meneliti lebih lanjut mengenai motivasi kerja. F. Sistematika Pembahasan Untuk memudahkan dalam memahami kajian dalam karya tulis ilmiah ini, penulis mengarahkan pembahasan ke dalam lima bab. Masing-masing bab tersebut, terdiri beberapa sub bab, tentunya bab-bab pembahasan yang satu sama lain memiliki hubungan yang erat dan secara umum sistematikanya dapat digambarkan sebagai berikut:

15 8 Bab satu merupakan pendahuluan yang terdiri dari latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, penjelasan istilah, hasil penelitian yang relevan, hipotesis serta sistematika pembahasan. Bab dua merupakan pembahasan mengenai Landasan Teoritis mencakup, pengertian motivasi, jenis-jenis motivasi, tujuan dan fungsi motivasi, metode motivasi, teori-teori motivasi, faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja pegawai, hasil penelitian yang releven, dan hipotesis. Bab tiga merupakan pembahasan tentang metode penelitian yang terdiri dari pendekatan penelitian, lokasi penelitian, populasi dan sampel, instrument dan teknik pengumpulan data, analisis dan pedoman penulisan Bab empat merupakan hasil penelitian dan pembahasan yang terdiri dari gambaran umum Baitul mal, hasil penelitian, analisis faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja karyawan. Bab lima merupakan bab penutup yang pembahasannya hanya meliputi kesimpulan-kesimpulan dan saran-saran yang dianggap perlu dan bermanfaat.

Program Strata Satu (S-1)

Program Strata Satu (S-1) PENGARUH PENGAWASAN (CONTROLLING) TERHADAP DISIPLIN KERJA PENGURUS BAITUL MAL ACEH TAMIANG SKRIPSI Oleh : RENI DIAN SARI 2012011139 Mahasiswi Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Zawiyah Cot Kala Langsa
