PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK KETINTANG DAN RESTU SEHAT MELIA IVANA WIJAYA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK KETINTANG DAN RESTU SEHAT MELIA IVANA WIJAYA"

Transkripsi

1 PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK KETINTANG DAN RESTU SEHAT MELIA IVANA WIJAYA PROGRAM STUDI S1 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2015

2

3

4

5 ABSTRAK PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK KETINTANG DAN APOTEK RESTU SEHAT Melia Ivana Wijaya Telah dilakukan penelitian mengenai pemahaman pasien terhadap penggunaan obat antihiperlipidemia yang diresepkan di apotek Restu Sehat dan apotek Ketintang mulai bulan Oktober sampai bulan Desember Penelitian ini dilakukan terhadap masyarakat yang membeli obat di Apotek Restu Sehat dan Apotek Ketintang yang memenuhi kriteria inklusi. Penelitian survei dengan menggunakan kuesioner yang berisi pertanyaan untuk diajukan kepada responden. Hasil olahan data akan ditabulasikan dalam tabel, kemudian pembahasan data dalam angka, prosentase dan statistika. Data diolah dengan menggunakan analisis deskriptif kuantitatif dengan bantuan software komputer (SPSS 17). Responden yang memenuhi kriteria inklusi sebanyak 46 responden dan keseluruhan hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman definisi hiperlipidemia (73,9%), lama penggunaan obat (15,2%), ketaatan pengulangan resep (87,0%). Pemahaman responden terhadap jenis obat (65,2%), ketepatan frekuensi penggunaan (76,1%), waktu minum obat (76,1%), dosis obat (84,8%). Pemahaman pasien tentang penggunaan obat sudah cukup tinggi, hanya saja dalam hal lama penggunaan obat, pemahaman pasien masih rendah. Kata kunci: pemahaman pasien, antihiperlipidemia, apotek. i

6 ABSTRACT PATIENT S UNDERSTANDING ON ANTIHYPERLIPIDEMIC DRUG UTILIZATION PRESCRIBED AT KETINTANG PHARMACY AND RESTU SEHAT PHARMACY Melia Ivana Wijaya Background: The study of patient's comprehension to antihyperlipidemic drugs usage that were prescribed in Restu Sehat Pharmacy and Ketintang Pharmacy from October to December 2014 had been conducted. The study was conducted to the people who bought medications in Restu Sehat Pharmacy and Ketintang Pharmacy who met the inclusion criteria. The study was conducted by survey method using questionnaires with questions that were addressed to the respondents. The collected data was tabulated, and description of the number was subsequently conducted, followed by calculating the percentage and statistical analysis. Data was analyzed using quantitative descriptive analysis of SPSS 17 computer software. There were 46 respondents who met the inclusion criteria, and the study in general showed that patients comprehension of antihyperlipidemia drugs were: 73.9% for understanding the definition of hyperlipidemia, 15.2% for understanding the duration of medication usage, and 87.0% for understanding the adherence-repetition prescription. Moreover, respondents comprehension of the types of drugs was 65.2%, the accuracy of the frequency of use was 76.1%, taking the medication was 76.1%, and the dose of medication was 84.8%. Patients comprehension of antihyperlipidemia drug usage is relatively high, however the patients comprehension of long usage of antihypertensive drug is remained low. Keywords: patient comprehension, antihiperlipidemia drugs, pharmacy. ii

7 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kehadirat Tuhan YME yang senantiasa menyertai, melindungi dan membimbing dalam segala usaha yang telah dilakukan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. Skripsi yang berjudul Pemahaman Pasien Terhadap Penggunaan Obat Antihiperlipidemia yang diresepkan di Apotek Restu Sehat dan Apotek Ketintang ini disusun dan diajukan untuk memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Terselesaikannya skripsi tidak terlepas dari dukungan, bantuan dan bimbingan baik secara langsung dan tidak langsung dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini dengan segala ketulusan dan kerendahan hati, disampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Kuncoro Foe, G.Dip.Sc, Ph.D., selaku Rektor Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah memberikan dorongan dan dukungan moral selama penyusunan skripsi ini. 2. Martha Ervina, S.Si, M.Si, Apt., selaku dekan dan wali studi Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah memberikan dorongan dan dukungan moral selama penyusunan skripsi ini. 3. Ibu Nurul Huda S.Si, Apt., selaku Pemilik Sarana Restu Sehat yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian di Apotek tersebut. 4. Ibu Asri Ningsih., selaku Pemilik Sarana Apotek Ketintang yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian di Apotek tersebut. iii

8 5. Stephanie Devi Artemisia, S.Si, M.Si, Apt., selaku dosen pembimbing I yang telah banyak bersedia meluangkan waktu untuk membimbing, memberi petunjuk dan pengarahan serta semangat selama penelitian dan penyusunan skripsi. 6. Drs. Ali Syamlan, SE, MARS, Apt., selaku dosen pembimbing II yang telah banyak bersedia meluangkan waktu untuk membimbing, memberikan petunjuk dan pengarahan serta semangat selama penelitian dan penyusunan skripsi. 7. Siti Surdijati, MS, Apt., dan Wahyu Dewi Tamayanti, M.Sc, Apt., sebagai dosen penguji yang telah banyak memberikan saran dan masukan untuk menyelesaikan skripsi ini. 8. Bapak dan Ibu dosen Fakultas Farmasi yang tidak dapat disebutkan satu persatu, untuk segala ilmu pengetahuan yang telah diberikan. 9. Orang tua, Kakak dan Adik tercinta, Bapak Hanni Wijaya, Ibu Siehwa, Kristian dan Lius, yang selalu memberikan dukungan, semangat dan doa sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. 10. Hendra S. motivator pribadi yang telah memberikan dukungan, nasihat, dan saran selama penyusunan skripsi. 11. Veny Nindia Y, Yufa Fatmawati, Alifah Rizki, Orchita Sari, Agita Ayu, Lukman, Regina Rosa, Raymond San, Miya Aprilia, Cicilia Priska, Vania Ingrid, Hendra Moniaga, Cindy Lauren, dan semua teman-teman di Fakultas Farmasi yang telah memberikan dukungan selama penyusunan skripsi. 12. Cang Farid, Tika May Aryati, Kurnia Al Fadelan, Cahyo Adi, Alfandi, Dwi Dyagarini, Deni Ilmawan, dan semua teman-teman walker dari PT. Integrasi Servis Mandiri yang telah memberikan semangat dan dukungan selama penyusunan skripsi. iv

9 13. Teman-teman serta pihak-pihak lainnya yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu atas semua bantuannya selama proses pengerjaan skripsi ini hingga akhirnya dapat terselesaikan. Akhir kata, sangat disadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, segala kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan untuk menyempurnakan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat memberikan sumbangan yang bermanfaat bagi masyarakat pada umumnya dan bagi perkembangan ilmu kefarmasian pada khususnya. Surabaya, 28 Juni 2015 Penulis v

10 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vi DAFTAR LAMPIRAN... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xii BAB 1 PENDAHULUAN TINJAUAN PUSTAKA Tinjauan tentang Resep Tinjauan tentang Asuhan Kefarmasian Tinjauan tentang Apotek Tinjauan tentang Hiperlipidemia Tinjauan tentang Terapi Hiperlipidemia Tinjauan tentang Penelitian Kesehatan Etika Penelitian KERANGKA KONSEPTUAL /3.1 Skema Kerangka Konseptual Skema Kerangkan Operasional METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Subyek Penelitian Definisi Operasional vi

11 BAB Halaman 4.4 Tempat dan Jadwal Penelitian Cara Pengambilan Data di Apotek Variabel Penelitian Teknik Pelaksanaan Penelitian di Apotek Metode Pengumpulan Data Validitas dan Reliabilitas Instrumen Teknik Analisis Data HASIL DAN PEMBAHASAN Analisis Data Data Demografi Responden Distribusi Pemahaman Responden dalam Penggunaan Obat KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA vii

12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman A UJI VALIDITAS B UJI RELIABILITAS C KUESIONER D SKOR TOTAL RESPONDEN E SURAT IJIN PENELITIAN viii

13 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 5.1 Nilai r Hasil Uji Validitas Kuesioner Nilai Cronbach s Alpha Hasil Uji Reliabilitas Kuesioner Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Distribusi Responden Berdasarkan Umur Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Definisi hiperlipidemia Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Jenis Obat Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Dosis Obat Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Ketepatan Frekuensi Obat Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Waktu Minum Obat Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Ketaatan pengulangan Resep Distribusi Pemahaman Responden Terhadap Lama Pengguaan Obat Distribusi Sumber Informasi Penggunaan Obat Distribusi Obat yang di Resepkan dalam terapi Hiperlipidemia Distribusi Pemahaman Responden tentang Definisi Hiperlipidemia Dilihat Dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responden tentang Definisi Hiperlipidemia Dilihat Dari umur Distribusi Pemahaman Responden tentang Definisi Hiperlipidemia Dilihat Dari Pendidikan ix

14 Tabel Halaman 5.19 Distribusi Pemahaman Responden tentang Definisi Hiperlipidemia Dilihat Dari Jenis Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responden tentang Jenis Obat Dilihat Dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responden tentang Jenis Obat Dilihat Dari Umur Distribusi Pemahaman Responden tentang Jenis Obat Dilihat Dari Pendidikan Distribusi Pemahaman Responden tentang Jenis Obat Dilihat Dari Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responde tentang Lama Penggunaan Obat Dilihat dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responde tentang Lama Penggunaan Obat Dilihat Umur Distribusi Pemahaman Responde tentang Lama Penggunaan Obat Dilihat dari Pendidikan Distribusi Pemahaman Responde tentang Lama Penggunaan Obat Dilihat dari Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketetapan Frekuensi Obat Dilihat dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketetapan Frekuensi Obat Dilihat dari Umur Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketetapan Frekuensi Obat Dilihat dari Pendidikan Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketetapan Frekuensi Obat Dilihat dari Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responde tentang Waktu Minum Obat Dilihat dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responde tentang Waktu Minum Obat Dilihat dari Umur Distribusi Pemahaman Responde tentang Waktu Minum Obat Dilihat dari Pendidikan x

15 Tabel Halaman 5.35 Distribusi Pemahaman Responde tentang Waktu Minum Obat Dilihat dari Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responde tentang Dosis Obat Dilihat dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responde tentang Dosis Obat Dilihat dari Umur Distribusi Pemahaman Responde tentang Dosis Obat Dilihat dari Pendidikan Distribusi Pemahaman Responde tentang Dosis Obat Dilihat dari Pekerjaan Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketaatan Pengulangan Resep Dilihat dari Jenis Kelamin Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketaatan Pengulangan Resep Dilihat dari Umur Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketaatan Pengulangan Resep Dilihat dari Pendidikan Distribusi Pemahaman Responde tentang Ketaatan Pengulangan Resep Dilihat dari Pekerjaan xi

16 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 5.1 Grafik distribusi responden berdasarkan jenis kelamin Grafik distribusi responden berdasarkan umur Grafik distribusi responden berdasarkan pendidikan Grafik distribusi responden berdasarkan pekerjaan Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Definisi Hiperlipidemia Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Jenis Obat Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Dosis Obat Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Ketepatan Frekuensi Obat Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Waktu Minum Obat Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Ketaatan Pengulangan Resep Grafik distribusi pemahaman responden terhadap Lama penggunaan Obat Grafik distribusi Sumber Informasi Obat Grafik distribusi Golongan Obat yang di resepkan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari jenis kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari umur Grafik distribusi pemahaman dilihat dari pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari pekerjaan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari jenis kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Umur xii

17 Gambar Halaman 5.20 Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pekerjaan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Jenis Kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Umur Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pekerjaan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Jenis Kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Umur Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pekerjaan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Jenis Kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Umur Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pekerjaan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Jenis Kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Umur Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pekerjaan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Jenis Kelamin Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Umur Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pendidikan Grafik distribusi pemahaman dilihat dari Pekerjaan xiii

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK MARVITA PUSPA DAN APOTEK SUGENG

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK MARVITA PUSPA DAN APOTEK SUGENG PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK MARVITA PUSPA DAN APOTEK SUGENG YUFA FATWANTI NUR MUGHNI 2443010202 PROGRAM STUDI S1 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS
