Dept.of Child Health Faculty of Medicine, Univ.of North Sumatra

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Dept.of Child Health Faculty of Medicine, Univ.of North Sumatra"

Transkripsi

1 INFANT FEEDING PRACTICE GDS K27 Div of Nutrition and Metabolic Diseases Div.of Nutrition and Metabolic Diseases Dept.of Child Health Faculty of Medicine, Univ.of North Sumatra

2 Praktek pemberian makan pd bayi Terdapat 3 periode : 1. ASI eksklusif 2. ASI + MP-ASI 3. Makanan keluarga

3 Praktek pemberian makan pd bayi

4 Perkembang an keterampila n makan

5 Mulut : Refleks rooting 0 4 bulan Refleks menghisap dan menelan Arah gerakan rahang dan lidah: ke depan & belakang Refleks ekstrusi Belum dapat menutup dgn baik Gerakan tangan dan tubuh : Tangan, kepala, leher dan punggung belum terkontrol dengan baik Keterampilan makan : Menelan makanan yg cair (ASI), tetapi mendorong keluar makanan yg padat.

6 4 6 bulan Mulut: Gerakan refleks menghilang Arah gerakan rahang dan lidah : + atas-bawah Menarik bibir bawah ketika sendok ditarik dari mulut Memindahkan makanan dari bagian depan mulut ke belakang untuk ditelan Mengambil makanan dari sendok Kontrol tangan dan kepala: Duduk dgn bantuan, kepala tegak Tangan dapat meraih obyek/benda. Keterampilan makan: Dapat mengontrol posisi makanan dlm mulut Menelan makanan tanpa tersedak

7 Mulut: 6-9 bulan Mampu makan pure, makanan lumat atau cincang Menempatkan makanan di antara rahang atas-bawah Gerakan mengunyah atas-bawah Menelan dengan mulut tertutup t t Kontrol tangan dan tubuh: Duduk sendiri Mulai menggunakan ibujari dan telunjuk utk mengambil obyek/benda Keterampilan makan: Makan pakai sendok dengan mudah

8 9-12 bulan Mulut: Gerakan lidah ke samping ki-ka sdh baik Mulai mencakupkan bibir pada pinggir cangkir Kontrol tangan dan tubuh: Duduk sendiri dgn mudah Memegang makanan & memakannya Memegang sendok sendiri Keterampilan makan: Mulai mencoba makan dgn tangannya sendiri

9 12 15 bulan Menggunakan sendok tetapi membalikkannya sebelum mencapai mulut atau di dalam mulut. Minum sendiri dari cangkir, masih berceceran

10 15 18 bulan Dapat mengunyah dgn sempurna Gerakan rahang ke depan dan memutar Makan sendiri tetapi masih kurang terampil

11

12 2 tahun Menggunakan sendok dgn benar, kadang masih berceceran Minum dari gelas / cangkir sendiri. Bermain dgn makanan. Mengerti makanan yg boleh dimakan dan yg tidak boleh Mulai gunakan sedotan, seringkali menggigit ujungnya

13 2 3 tahun Terampil makan sendiri menggunakan sendok-garpu Dapat menuangkan air/ cairan ke dalam cangkir/ gelas dan mengambil air minum dari kran dispenser

14 4-5 tahun Makan mandiri di meja makan Mengoles roti dgn mentega / margarin Memotong makanan dgn pisau

15 Praktek pemberian makan pd bayi 1. ASI eksklusif : (periode 1) - on demand - monitor kenaikan k BB : trimester 1 : g/h = 200 g/mg g = g/bln trimester 2 : 20 g/h = 150 g/mg = 600 g/bln trimester 3 : 15 g/h = 100 g/mg = 400 g/bln trimester t 4 : 10 g/h = g/mg = g/bln - bila kenaikan BB tidak sesuai : cari penyebabnya b -----

16 Apakah ibu dlm kead. sehat / sakit? Apakah cara menyusui sudah benar? - posisi ibu & bayi berhadapan - kepala dan punggung bayi lurus -mulut bayi mencakup seluruh puting dan areola - bibir bawah bayi tidak melipat ke dalam harus dower

17 Posisi ibu & bayi Benar Salah

18 Mata menatap, bibir dower Benar Salah

19 Mulut bayi mencakup areola Benar Salah

20 Apakah anak dalam keadaan sehat /sakit? - demam, batuk, pilek - gangguan sal.cerna ( diare, muntah, kembung) - dll. Bl Bila cara menyusui sudah benar dan anak tidak sakit, maka sangat mungkin ASI tidak mencukupi!! Perlu makanan tambahan : - usia < 4 bulan : FORMULA ( PASI ) - usia > 4 bulan : FORMULA atau MP-ASI

21 MP-ASI ( Periode 2 ) Proses penyapihan ( weaning ) : proses dimulainya pemberian makanan khusus selain ASI secara bertahap jenis maupun konsistensinya sampai seluruh kebutuhan nutrisi anak dipenuhi oleh makanan anan keluarga.

22 Pemberian MP-ASI Tujuan Pemberian MP-ASI: 1. Melengkapi kelengkapan zat-zat gizi 2. Mengembangkan kemampuan utk menerima berbagai macam makanan & tekstur 3. Mengembangkan kemampuan utk mengunyah & menelan 4. Beradaptasi thd makanan mengandung kadar energi tinggi

23 Tahapan penyapihan

24 Tahapan penyapihan : R.hisap R.telan R.ekstrusi </- Mengunyah Menggigit Gerak memutar Rahang stabil Koordinasi tangan baik M,cair M.lumat M.Lunak/padat M.keluarga

25 Kapan bayi mulai diberi MP-ASI? Bayi akan menunjukkan ciri ii siap menerima MP-ASI: - Kesiapan fisik - Kesiapan psikologik

26 Kesiapan fisik ik : - reflex ekstrusi < / - - ketrampilan motorik oral : - mengisap menelan makanan lebih padat makanan dari bag. depan ke - memindahkan bag.belakang mulut - mampu menahan kepala tetap tegak menjaga - duduk tanpa bantuan dan mampu sementara tangan meraih d k t keseimbangan badan benda di

27 Kesiapan psikologis : Perilaku makan lanjut : - dari reflektif ke imitatif tif - lebih mandiri dan eksploratif - pd usia 6 bln bayi mampu menunjukkan: - keinginan makan dgn cara membuka mulut - rasa lapar dgn memajukan tubuh ke depan / ke arah makanan - tidak berminat atau kenyang dgn menarik tubuh ke belakang / menjauh

28 Bantu bayi untuk lebih mandiri i : - beri makanan yg dapat dipegang sendiri i (finger foods) - minum dari cangkir mulai usia 6-8 bln - biarkan memegang sendiri cangkir / botol susu - buat jadwal makan sedemikian rupa sehingga terjadi rasa lapar dan kenyang yg teratur

29 Posisi tubuh

30 Posisi tubuh

31 Pemberian MP-ASI Resiko Pemberian Makanan Terlalu Dini: - Frekuensi & intensitas pemberian ASI menurun produksi ASI berkurang - Bila nilai gizi MP-ASI lebih rendah - tumbuh kembang terganggu gg - Alergi makanan - Infeksi : diare, dll.

32 Pemberian MP-ASI Makanan yang diberikan: - bentuk: cair, lunak, padat - jenis : jus, biskuit, bubur susu, nasi tim - pemberian bertahap: konsistensi, ss s, jumlah/kali a dan frekuensi/hari

33 Pemberian MP-ASI Cara Memberikan MP-ASI: 1. Berhati-hati, sedikit demi sedikit, dari bentuk encer - lebih padat 2. Makanan diperkenalkan satu persatu, apakah dapat diterimai 3. Makanan yang mudah menimbulkan alergi diberikan terakhir 4. Makanan jangan dipaksakan, sebaiknya diberikan waktu lapar

34 MP-ASI yang baik : - kaya akan energi dan nutrien - bersih / higienis dan aman - lembut dan mudah dikonsumsi - mudah didapat - mudah disiapkan i

35 MP-ASI : - buatan sendiri - buatan pabrik / komersial Buatan sendiri Buatan pabrik Lebih murah (?) Lebih mahal (?) Bahan > segar Variasi > banyak Makan waktu/tenaga Perlu peralatan Tanpa pengawet Variasi tdk kurang Lebih praktis Tdk perlu peralatan

36 Cara meningkatkan kandungan energi tanpa menambah banyak volume MP-ASI

37 Frekwensi makan

38 Pemberian MP-ASI Jadwal Pemberian MP-ASI - makanan pokok 3x (pagi,siang,malam) - makanan selingan 2x ( & ) - ASI/PASI 3x ( bangun pagi, sebelum tidur siang & malam ) Pemberian MP-ASI bertahap: - 6 bln : 80% ASI/PASI, 20% MP bln : 50% ASI/PASI, 50% MP - 12 bln : 20% ASI/PASI, 80% MP

39 JADWAL MAKAN (contoh) Jam 0-6 bln 6 bln 6-8 bln 8-12 bln ASI eks. ASI ASI ASI (on demand) ASI BS NTu BB Buah BB/BS ASI NTs/k NTu ASI ASI ASI BS Bisk BS/BB ASI NTs/k NTu ASI ASI ASI BB : buah biskuit BS : bubur susu NTs/k/u : nasi tim saring / kasar / utuh

40 Tujuan akhir praktek pemberian makan (periode 3) Susu Susu (Susu)

41 His name is TODAY We are guilty of many errors and many faults, but our worst crime is abandoning the children, neglecting the foundation of life. Many of the thing we need can wait, the child can not. right now is the time, his bones are being formed, his blood being made, and his sense are being developed. To him we can not answer tomorrow, his name is TODAY. Gabriel

42 Ringkasan : Bayi / anak bertumbuh-kembang : nutrisi merupakan kebutuhan dasar yg harus dipenuhi agar TK optimal. Pemantauan pertumbuhan dpt merupakan indikator tercukupinya kebutuhan nutrisi dapat digunakan utk deteksi dini. Praktek pemberian makan pd bayi merupakan proses yang bertahap dan berkesinambungan. Masalah atau kesulitan makan seringkali disebabkan praktek k pemberian makan yang tidak tepat.

Oleh : Seksi Gizi Dinas Kesehatan Provinsi Bali

Oleh : Seksi Gizi Dinas Kesehatan Provinsi Bali Oleh : Seksi Gizi Dinas Kesehatan Provinsi Bali Anak bukan miniatur orang dewasa Anak sedang tumbuh dan berkembang Anak membutuhkan energi per kg BB lebih tinggi Anak rentan mengalami malnutrisi Gagal
