pelanggan (Customer) dan dapat membantu dalam pencatatan data secara akurat. 2. Parameter Evaluasi Untuk tidak memperluas area pembahasan pada penulis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "pelanggan (Customer) dan dapat membantu dalam pencatatan data secara akurat. 2. Parameter Evaluasi Untuk tidak memperluas area pembahasan pada penulis"

Transkripsi

1 PROGRAM APLIKASI PEMESANAN MENU PADA IM CAFÉ N COFFEE MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN JAVA BERBASIS ANDROID, PHP DAN MYSQL Hidayat Siddiq Kurniawan Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, Universitas Gunadarma hidayatsiddiq96@gmail.com Abstrak Kebutuhan sistem pelayanan pelanggan yang serba cepat, praktis, dan nyaman pada cafe meningkat. Maka diperlukan suatu sistem yang dapat menunjang dalam upaya peningkatan pelayanan, salah satu faktor yang dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan pelayanan adalah dengan sistem teknologi komputerisasi, maka dibutuhkan suatu program aplikasi pemesanan menu pada café dengan tujuan untuk meningkatkan efisiensi, kualitas, kecepatan, dan ketepatan pelayanan pada cafe. Program aplikasi pemesanan menu ini menggunakan mobile android untuk pelayan, dan web base untuk bagian admin, dapur, dan kasir. Untuk pelayanan melakukan ordering menggunakan mobile yang akan disimpan dalam database dengan menggunakan http conection, dan dilanjutkan pengiriman data ke komputer admin, dapur, dan kasir. Adanya program aplikasi pemesanan menu ini dapat mempercepat dan mempermudah proses pencatatan pesanan, menghasilkan program aplikasi pemesanan menu secara terkomputerisasi, dan mengurangi kesalahan yang sering terjadi pada pemesanan menu. Kata Kunci : Pemesanan, Android, Web Base 1. Pendahuluan im Café and Coffee adalah sebuah usaha yang bergerak di bidang makanan. Dalam kegiatan usahanya, im Café and Coffee masih menggunakan cara manual seperti menggunakan media alat tulis dan kertas untuk pemesanan menu makanan. Penggunaan media alat tulis dan kertas tersebut mempunyai kendala, beberapa kendala yang dapat muncul dari cara ini adalah penyampaian pesanan konsumen ke bagian lain dapat memakan waktu lama dikarenakan jarak antar dapur, tidak terbacanya tulisan tangan pencatat pesanan, terselipnya kertas catatan pesanan yang dapat mempengaruhi urutan pemrosesan pesanan, adanya pemesanan yang rangkap, dan adanya pemesanan yang terlupa. Permasalahan tersebut mengakibatkan kepuasan konsumen im Café and Coffee menurun sehingga dapat memperburuk citra dimata konsumen. Perkembangan teknologi yang pesat dapat memberikan manfaat atas masalah ini. Hal ini dapat diterapkan dengan membuat suatu program aplikasi yang dapat mengubah cara pencatatan manual yang menggunakan media alat tulis dan kertas menjadi dengan menggunakan suatu perangkat telepon seluler berbasis android. Hal ini akan membantu dalam memberikan pelayanan saat pemesanan menu, dan sistem ini akan memudahkan proses pemesanan dan administrasi. Berdasarkan masalah-masalah yang telah dikemukakan di atas, maka diperlukan program aplikasi pemesanan menu dengan memanfaatkan tekonologi mobile-based dan webbased untuk mempermudah pemesanan makanan pada im Café and Coffee. Rumusan masalah yang diangkat dalam tugas akhir ini adalah membuat program aplikasi untuk menampilkan pemesanan menu pada perangkat telepon seluler yang nantinya data akan diterima pada server. Selain itu server juga dapat mengolah data menu, data user, data transaksi dan data pemesanan yang akan ditampilkan berdasarkan hak akses masing-masing pengguna. Pembahasan dalam tugas akhir ini mencakup pada sisi klien dan sisi server. Pada sisi klien akan menampilkan tampilan pemesanan menu dan pada sisi server menampilkan tiga tampilan yaitu tampilan admin, kasir, dan dapur. Program aplikasi ini diujikan dengan menggunakan emulator yang disediakan oleh SDK Android melalui Android Virtual Device dan diimplementasikan pada Samsung Galaxy Wonder dengan Andorid versi 2.3 (Gingerbread). Tujuan dari tugas akhir ini adalah untuk membuat suatu program aplikasi yang dapat membantu dalam proses pemesanan untuk seorang pelayan pada saat menyajikan menu kepada

2 pelanggan (Customer) dan dapat membantu dalam pencatatan data secara akurat. 2. Parameter Evaluasi Untuk tidak memperluas area pembahasan pada penulisan jurnal ini, perlu adanya batasan parameter yang akan digunakan. Parameter yang akan digunakan yaitu : 2.1. Penggunan Hardware dan Software Pada bagian ini akan membahas spesifikasi minimal hardware atau perangkat keras yang digunakan untuk menjalankan program aplikasi pemesanan menu ini dan software atau perangkat lunak yang digunakan untuk menjalankan program aplikasi pemesanan menu ini. Program aplikasi pemesanan menu ini terdiri dari client server dan web server. Program aplikasi pada client server akan diakses melalui perangkat telepon selular berbasis android dan pada program aplikasi untuk web server akan diakses meluli perangkat komputer yang terhubung dengan jaringan internet Kecepatan proses Kecepatan proses adalah lamanya waktu yang dibutuhkan oleh sebuah aplikasi untuk melakukan sebuah perintah. Lamanya waktu yang dibutuhkan untuk melakukan perintah tersebut akan dihitung menggunakan stopwatch. Akan dilakukan tiga kali percobaan untuk menghitung waktu yang diperlukan masing-masing perintah pada aktifitas tersebut yang terdapat pada program aplikasi pemesanan menu ini untuk perangkat telepon selular yang merupakan sebagai client server. Dari ketiga percobaan tersebut akan dihitung waktu rata-rata yang diperlukan untuk melakukan sebuah proses Fitur yang tersedia Fitur merupakan salah satu faktor yang sangat penting dalam sebuah aplikasi. Semakin lengkap fitur yang ada dalam sebuah aplikasi, semakin banyak proses yang dapat dilakukan oleh aplikasi tersebut. Metode yang digunakan adalah dengan penggunaan langsung terhadap program aplikasi pemesanan menu ini Hasil output Hasil output berbicara tentang efesiensi waktu yang digunakan pada proses pemesanan menu yang dilakukan pelayan untuk melakukan pemesanan yang nantinya akan dikirim pada web server dan akan diproses pada bagian kasir, dapur dan admin. Kemudian hasil output apa saja yang terdapat dalam program aplikasi pemesanan menu ini. 3. Hasil dan Pembahasan Pada bagian ini akan dilakukan hasil dan pembahasan dalam program aplikasi pemesanan menu ini yang terdiri dari client server dan web server. Pada client server program aplikasi diakses oleh seorang pelayan untuk melakukan pemesanan terhadap menu yang dipesan oleh customers, kemudian pada web server akan diakses oleh kasir, dapur, dan admin. Pada web server untuk bagian kasir akan mengolah data pembayaran atas pemesanan menu yang telah dipesan oleh customer, kemudian pada bagian dapur akan mengolah data pesanan baru yang telah diinput oleh pelayan sehingga pesanan segera dapat dimasak, selanjutnya pada bagian admin akan mengolah data daftar menu, data karyawan dan data transaksi untuk pencetakan laporan berupa harian maupun bulanan. Permasalahan yang dibahas : 1. Penggunaan hardware dan software. 2. Kecepatan proses. 3. Fitur yang tersedia. 4. Hasil output Penggunan Hardware dan Software Spesifikasi hardware dan software yang dibutuhkan untuk menjalankan program aplikasi pemesanan menu ini dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 1. Kebutuhan Perangkat Keras Hardware yang dibutuhkan untuk menjalankan program aplikasi ini Processor dengan kecepatan min. (1,6 GHz) Harddisk minimal 20 GB RAM minimal 512 MB VGA Card minimal 64 MB Monitor Mouse Keyboard Jaringan Internet Operating System Android min. 2.1 Tabel 2. Kebutuhan Perangkat Lunak Software yang dibutuhkan untuk menjalankan program aplikasi ini Web Browser Dari tabel 1 dapat dilihat bahwa penggunaan perangkat keras untuk menjalankan sebuah program aplikasi ini. Untuk client server membutuhkan perangkat keras berupa telepon selular berbasis android dengan sistem operasi minimal 2.1 yaitu Frozen Yoghurt (Froyo) dan untuk web server membutuhkan seperangkat komputer yang terhubung dengan jaringan internet untuk mengaksesnya. Kemudian dari tabel 2 dapat dilihat bahwa penggunaan program aplikasi untuk web server pada bagian kasir, dapur dan admin dapat menggunakan web browser untuk mengaksesnya,

3 disini penulis menggunakan Google Chrome sebagai web browser-nya Kecepatan Proses Pada bagian ini akan membahas kecepatan proses pengaksesan dalam setiap perintah yang terdapat pada program pemesanan menu ini dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 3. Pengujian Pengaksesan Proses Dalam Detik (S) Proses Tes 1 Tes 2 Tes 3 Rata- Rata Loading 01,70 S 01,73 S 01,69 S 1,7 S Tampilan Login 03,60 S 03,67 S 03,65 S 3,6 S Pesan 03,47 S 03,51 S 03,57 S 3,5 S Menu Update 03,88 S 03,76 S 03,82 S 3,8 S Menu Lihat Bon 03,61 S 03,74 S 03,69 S 3,7 S Tampilan 00,41 S 00,45 S 00,43 S 0,4 S About Tampilan 00,40 S 00,46 S 00,43 S 0,4 S Help Keluar Aplikasi 00,53 S 00,57 S 00,56 S 0,5 S Berdasarkan tabel 3 diatas dapat terlihat bahwa rata-rata lama waktu proses pada proses loading tampilan yaitu sebesar 1,7 detik, proses login yaitu sebesar 3,6 detik, proses pesan menu yaitu sebesar 3,5 detik, proses update menu yaitu sebesar 3,8 detik, proses lihat total pembayaran yaitu sebesar 3,7 detik, proses tampilan about yaitu sebesar 0,4 detik, proses tampilan help yaitu sebesar 0,4 detik, dan proses keluar aplikasi yaitu sebesar 0,5 detik. Dari tabel 3 diatas data yang didapat bernilai bervariasi, hal ini disebabkan oleh kepadatan koneksi internet. Penulis menggunakan operator dari There (3). Dengan adanya program aplikasi ini, diharapkan dapat memberikan kemudahan dalam proses pemesanan menu yang terjadi pada Im Café n Coffee Fitur Yang Tersedia Pada program aplikasi pemesanan menu ini terdapat beberapa aktifitas yang tersedia. Pertama pada program aplikasi untuk client server terdapat login untuk mengakses aplikasi ini, pesan menu untuk melakukan pemesanan, update menu untuk melakukan perubahan data pesanan, lihat bon untuk melihat jumlah pembayaran tagihan pesanan customers, about untuk melihat informasi program aplikasi ini dan sekilas data diri penulis, help untuk melihat halaman tata cara penggunaan aplikasi ini. Kedua pada programa aplikasi untuk web server terbagi dalam tiga bagian, pertama bagian kasir yang dapat melakukan pencetakan bon pembayaran tagihan pesanan menu customer, kedua bagian dapur yang dapat melihat pesanan yang masuk sebagai pesanan baru yang selanjutnya pesanan dapat dimasak, ketiga bagian admin yang dapat mengelola data menu, data karyawan dan data transaksi penjualan harian maupun bulanan Hasil Output Pada bagian ini menjelaskan bahwa program aplikasi pemesanan ini dapat membantu dalam melakukan pemesanan menu dari pelayan yang nantinya data akan diterima dibagian kasir, dapur dan admin. Program aplikasi ini juga dapat mengurangi kesalahan yang terjadi pada saat pesanan menu terjadi yang dapat berupa tulisan tidak terbaca, terselipnya order menu, adanya pesanan yang rangkap, adanya pesanan yang terlupa dan lain sebagainya. Hal ini dapat dikurangi dengan menggunakan program aplikasi pemesanan menu ini dimana client server sebagai pengolah inputan pesanan dari customers dan web server sebagai pengolah data masukkan yang diterima dari pelayan. Sehingga data yang diterima akan diolah sebagai data pesanan customers berdasarkan urutan order dan nomor meja yang tersedia. Berikut adalah gambar dari program aplikasi pemesanan menu ini : Gambar 1. Program Aplikasi Pemesanan Menu (Client Server) Gambar 2. Program Aplikasi Pemesanan Menu (Web Server)

4 [2] M, Syafi I Membangun Aplikasi Berbasis PHP dan MySQL. Yogyakarta: Andi [3] Peranginangin, K Aplikasi WEB dengan PHP dan MySQL. Yogyakarta: Andi. Gambar 3. Laporan Transaksi [4] Safaat, Nazruddin H Android- Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone Dan Tablet PC Berbasis Android. Bandung: Informatika [5] Siregar, Ivan Michael Membongkar Source Code Berbagai Aplikasi Android. Yogyakarta: Gava Media [6] URL : Gambar 4. Bon Pembayaran 4. Kesimpulan Dari program aplikasi pemesanan menu yang telah dibuat, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa program aplikasi pelayan pada android memenuhi kebutuhan untuk kebutuhan pemesanan menu yaitu dapat melakukan input pesanan menu, update menu, dan melihat transaksi pembayaran. Program aplikasi pada admin dapat melakukan pengelolaan data menu, data karyawan, dan admin juga dapat mengetahui lebih cepat memperoleh laporan transaksi keuangan. Program aplikasi pada bagian dapur dapat menerima notifikasi pemesanan dari pelayan dan merubah atau update status ketersediaan menu makanan. Program aplikasi pada bagian kasir dapat menampilkan data transaksi pembayaran atau bon transaksi. 5. Saran Program aplikasi pemesanan menu pada cafe ini dapat dikembangkan untuk lebih baik, adapun saran-saran terhadap pengembangan program aplikasi ini untuk ke depan adalah program aplikasi web-based ini pada admin, dapur, dan kasir dapat juga menggunakan program aplikasi desktopbased. Sistem pada dapur bisa dikembangkan untuk pengecekan ketersediaan menu makanan secara otomatis dari database. Kemampuan untuk dapat melihat informasi jumlah biaya yang dikeluarkan, pemasukan serta keuntungan masing-masing produk dalam jangka waktu tertentu. Program aplikasi ini dapat dikembangkan lagi dengan menambahkan program aplikasi untuk pelanggan, dan pemesanan Delivery Service. 6. Daftar Pustaka [1] Anhar Panduan Menguasai PHP & MySql Secara Otodidak. Jakarta: Media Kita [7] URL : [8] URL : [9] URL : 12 juli 2012 [10] URL: engenalan-android.html, 12 Juli 2012 [11] URL: _Language, [12] URL: oogle-chrome.html, [13] URL: [14] URL: 12 Juli 2012 [15]URL: pulasitabel.html#update, 4 Juli 2012 [16] URL: 16 Juni 2012 [17] URL: 8 Juli 2012

5 [18] URL: 17 Juni 2012 [19]URL: 0/how-build-shopping-cart-w-checkoutphp.html, 1 [20]URL: /penggunaan-form-post-dan-get- padaphp/, 1

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dan perangkat keras yang akan mendukung jalannya aplikasi. Perangkat lunak dan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dan perangkat keras yang akan mendukung jalannya aplikasi. Perangkat lunak dan BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Kebutuhan Sistem Untuk implementasi sistem ini ada beberapa spesifikasi perangkat lunak dan perangkat keras yang akan mendukung jalannya aplikasi. Perangkat lunak dan
