DAFTAR PUSTAKA. Bani Sudardi Penggarapan Naskah. Surakarta: Badan Penerbit Sastra Indonesia Universitas Sebelas Maret

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DAFTAR PUSTAKA. Bani Sudardi Penggarapan Naskah. Surakarta: Badan Penerbit Sastra Indonesia Universitas Sebelas Maret"

Transkripsi

1 121 DAFTAR PUSTAKA Bani Sudardi Penggarapan Naskah. Surakarta: Badan Penerbit Sastra Indonesia Universitas Sebelas Maret Behrend. T. E Katalog Induk Naskah-Naskah Nusantara Jilid I Museum Sonobudaya Yogyakarta. Jakarta: Djambatan a. Katalog Induk Naskah-Naskah Nusantara Jilid 3-A Fakultas Sastra Universitas Indonesia. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia. 1997b. Katalog Induk Naskah-Naskah Nusantara Jilid 3-B Fakultas Satra Universitas Indonesia. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia Katalog Induk Naskah-Naskah Nusantara Jilid 4 Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia Budi Kristian Kawruh Warnining Udheng-Udhengan. Skripsi s1. Universitas Sebelas Maret Budiono Herusutoto Simbolisme Jawa. Yogyakarta : Ombak Danu Priyo Prabowo, et.al., Glosarium Istilah Sastra Daerah. Yogyakarta: Narasi Derektorat Permusiuman Gelar Busana dan Perlengkapan Upacara Pengantin Tradisional Se-Jawa. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Darusuprapta, Naskah-naskah Nusantara Beberapa Gagasan Penanganannya. Yogyakarta: Javanologi Edward Jamaris Filologi dan Cara Kerja Penelitian Filologi. Bahasa dan Sastra Tahun III No.I. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa.Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Emuch Hermansoemantri Identifikasi Naskah. Bandung: Fakultas Sastra UNPAD

2 122 Eni Juniastuti, dkk Pengembangan Video Pembelajaran Dodot Pengantin Putri Gaya Solo Basahan. Laporan penelitian. Yogyakarta : Universitas Negri Yogyakarta Florida, Nancy K Javanese Language manuscripts of Surakarta Central Java a Preliminary Descriptive Catalogus Level I and II Javanese Literature in Surakarta Manuscripts, volume 1. Manuskripts of the Kasunanan Palace Girardet Discriptive Catalogue of The Javanese Manuscripts and Printed Book in The Main Library of Surakarta and Yogyakarta. Weisbadan : Franz Steiner Verslag GMBH. H. B. Sutopo Metode Penelitian Kualitatif. Surakarta : Universitas Sebelas Maret Kalinggo Honggopuro Batik Sebagai Busana dalam Tatanan dan Tuntunan. Yayasan Peduli Keraton Surakarta Hadiningrat M. Attar Semi Metodelogi Penelitian Sastra. Bandung : Angkasa Marbangun Hardjowiroyo Adat Istiadat Jawa. Bandung : Patma Mooryati Soedibyo Busana Keraton Surakarta Hadiningrat. Jakarta: Grasinndo Padmosusastra Serat Tatacara. Yogyakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Poerwadarminta Baoesastra Jawa. Batavia: J.B. Wolters Uitgevers Maatschappij. Proyek penelitian Adat Istiadat Daerah Istimewa Yogyakarta. Jakarta : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Purwadi Busana Jawa. Yogyakarta : Pura Pustaka Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Pustaka.

3 123 Robson, S.O Prinsip-Prisip Filologi Indonesia. Jakarta: RUL. Rus Hendra W Katrangan Bab Kampuhan (Tinjauan Filologi). Skripsi S1. Universitas Sebelas Maret Siti Baroroh-Baried, dkk Kamus Istilah Filologi. Yogyakarta Siti Baroroh-Baried, dkk Pengantar Teori Filologi. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Siti Chamamah Soeratno. Naskah Lama dan Relevansinya dengan Masa Kini dalam Simposium Tradisi Tulis Indonesia Jakarta DATA SUMBER Bab Dodotan (manuscript). Sonobudoyo. Yogyakarta. Informasi Terkait Data

4 124 Lampiran 1 Glosarium pada teks Bab Dodotan Berikut ini adalah glosarium kata yang berkaitan dengan teks bab dodotan dan juga arti secara umum: anggêpok : mengenai atau melukai bagian permukaan kulit ketika memasangkan keris. balênggi : kain yang pinggirannya disulam benang emas bangkèkan : pinggang bango buthak : nama jenis dodot. Kain hitam dengan tengah berwarna putih bangun tulak pradan : nama jenis dodot. Kain hitam polos yang kemudian diberi gambar alas-alasan dan di prada, sedangkan untuk tengahnya supaya indah tetap warna putih. bathik : kain lebar yang digambar menggunakan malam bludru : jenis kain, bahan halus timbul blumbangan : nama jenis kain dodot yang motifnya berada di pinggir sedangkan untuk bagian tengah dikosongkan dengan warna putih polos. beburon alas : hewan buruan byur : polos cêngkang : ukuran menggunakan jari tangan antara ujung jempol dengan jari kelingking cêngklakan : pinggang cindhe : nama kain congkèng : kain untuk rangkapan dodot : kain batik panjang dan lebar, kurang lebih 7-9 meter untuk panjangnya dodotan grêbong kadhêm : jenis cara memakai kain dodot untuk raja èpèk : sabuk besar yang deberi timang (gasper besar) estha krun : serupa mahkota gadhung mlathi pradan : jenis dodot gandar kêris : wadah / tempat keris sebelum diselipkan pada lipatan sabuk

5 125 gunung guntur intên irêng gilap jarik jêkonong jêngku kacu kalèmbrèh kampuh kêkêncêngên kêkêndon kêmpung kêndhêla kêndhitan kêprabon kêpuh kêris kêsting kêtalip kuluk kanigara kuluk pramunê kuluk prêji kuluk kunca latar lêmpèng limar lirang litnan kolonèl makutha mathak mayor mêthit : jenis kain : intan : hitam silau : kain batik : tidak beraturan : lutut : lebar pada kain batik dengan ukuran tertentu biasanya satu meter dalam satu kacu. Akan tetapi dalam makna lain kacu bisa menyerupai sapu tangan. : kain dodot yang terurai kebawah atau menjuntai : dodot : terlalu kencang : terlalu longgar : bagian depan bawah perut : capung besar : tali : nama busana modif : terdapat pada bagian belakang dodot, fungsi untuk membedakan derajat kepangkatan dalam keraton : senjata tikam golongan belati sebagai pelengkap busana adat jawa : rangkapan : tidak terlihat : nama jenis kuluk : nama jenis kuluk : nama jenis kuluk : tutup kepala yang berbentuk setengah dari semangka terbuat dari bludru :bagian belakang kampuh yang menjuntai kebawah : halaman atau dasaran : bagian pinggang : jenis kain : bagian : pangkat di atas mayor : penutup kepala menyerupai kuluk : tutup kepala sejenis kuluk : pangkat menengah : kencang

6 126 moga : jenis ukup mori : kain putih polos ngêndhuruk : bagian yang melengkung mengarah ke bawah nyamat : hiasan yang dipasang di atas kuluk nyari : ukuran menggunakan jari palipid : lipatan pangantèn têmu : acara pengantin saat bertemu panunggul : jenis nama kuluk papatih dalêm : prajurit abdi dalem para Sêntana dalêm : abdi dalem keraton prada : hiasan prayoga : pantas atau baik putih byar : putih polos samparan : kain dodot yang terurai ke tanah sapasar : satu pekan saruwal : celana sitinggil srimanganti : tanah yang ditinggikan, di dalam keraton merupakan nama tempat, biasanya untuk menghadap Raja. sorot : nama jenis kain suruh : jenis tanaman, nama lain sirih timang : gasper sabuk ubêt : dililitkan ukup moga gubêg : jenis ukup yang digunakan oleh Susuhunan ukup : sepasang potongan kain di bagian kepuh ula-ula : tulang punggung wêdhung : alat atau senjata terbuat dari besi seperti pisau besar wiron : wiru, lipatan-lipatan kecil pada kain Lampiran 2

7 127 Daftar Pertanyaan Wawancara Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber : apa yang di maksud dengan dodot? : dodot itu kain batik panjang yang dikenakan hanya saat-saat tertentu, tidak sembarang dipakai. : apakah di Keraton Kasunanan Surakarta masih berlaku pemakaian dodot? : masih, akan tetapi hanya beberapa saja yang memakainya. Beda dengan zaman PB X, pada zaman itu semua abdi harus mengenakan pakaian lengkap dodotan. : pada acara apa saja dodot dikenakan? : biasanya dikenakan pada hari-hari besar. Seperti: Grebeg, Pasowanan, pernikahan : apakah yang memakai dodot harus dibedakan? : harus, mbak. Kalau raja itu namanya kampuhan kalau untuk abdi dalem yang lain ya dodotan saja. : apakah dodot memiliki perbedaan di setiap pemakainya? : ya, tentu. Kalau untuk cara pemakaian dodot di badan semua sama saja. Yang memebedakan hanya pada kunca dan cincingannya saja. : untuk membedakan apa? : kepangkatan. Nah dari cincingan bisa kita lihat, semakin tinggi cincingannya, semakin rendah pangkatnya. Sedangkan semakin panjang cincingannya berarti orang itu berpangkat tinggi. Peneliti : kain dodot yang panjangnya kurang lebih 7-9 meter, apakah harus memerlukan orang lain dalam memakainya? Dan berapa lama durasinya?

8 128 Narasumber Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber Peneliti Narasumber : iya, biasanya menggunakan lawan yaitu istrinya atau orang yang memang ahli memasangnya. Sekitar 5-7menit kira-kira. : apakah pemakaian dodot memiliki man=kna tersendiri? : ya, tentu. Pada acara pasowanan abdi yang diutus untuk menghadap raja (leluhur) harus mengenakan dodot lenkap dengan kuluk putih tansparan. Setelah berjalan ke barat dan sudah sampai didepan masjid agung, sampiran yang ada di lengan diturunkan dan tidak memakai selop. Hal ini menyimbolkan bahwa ketika menghadap seorang raja dari segala raja, maksudnya hyang widi yang tertinggi harus berserah diri, kuluk transparan yang melambangkan bahwa dia berserah diri dalam keadaan suci. : untuk jenis dodotan apa saja? : ada 3 macam yaitu Bango buthak, Bangun Tulak, dan Gadhung Mlathi : selain kunca, apa saja yang dapat membedakan strata sosial dalam lingkungan kraton? : dari kuluknya, diatas kuluk terdapat nyamat, semakin tinggi nyamat maka semakin rendah pangkatnya dan semakin rendah nyamat iru maka dia berpangkat tinggi. Lampiran 3 DATA INFORMAN

9 129 Nama Alamat : K.G.P.H Puger, BA : Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat Selaku PLT Paku Buwana XIII Menyatakan bahwa mahasiswa yang bernama : Kharisma Pratidina dengan NIM : C , telah benar-benar mewawancarai saya pada tanggal 12 Juli Surakarta, Juli 2016 K.G.P.H Puger DATA INFORMAN Nama Alamat : K.R.A.A Budayaningrat : Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat Selaku Pengampu Pawiyatan Keraton Kasunanan Surakarta Menyatakan bahwa mahasiswa yang bernama : Kharisma Pratidina dengan NIM : C , telah benar-benar mewawancarai saya pada tanggal 16 Juli 2016.

10 130 Surakarta, Juli 2016 K.R.A.A Budayaningrat Lampiran 4 naskah Bab Dodotan halaman 1 recto

11 Halaman 2 verso 131

12 Halaman 2 recto (3) 132

13 Halaman 4 verso 133

14 Halaman 3 recto (5) dan (6) 134

15 Halaman 4 recto (7) dan (8) 135

16 Halaman 5 recto (9) 136

17 Halaman (10) verso 137

18 Halaman 6 recto (11) dan (12) 138

19 Halaman 7 recto (13) dan (14) 139

20 Halaman 8 recto (15) dan (16) 140

21 Halaman 9 recto (17) dan (18) 141

22 Halaman 10 recto (19) dan (20) 142

23 Halaman 11 recto (21) dan (22) 143

24 Halaman 12 recto (23) 144

25 145

26 146 Bagian belakang naskah, tulisan penulis Lampiran 5 Dokumentasi Wawancara

27 147 Document 1. Document 1 dan 2 : with K.G.P.H Puger Taken : 12 Juli 2016 lokasi : Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat Document 2 Document 3 Document 4

28 148 Document 3 dan 4 : with K.R.A.A Budayaningrat Taken : 16 Juli 2016 Lokasi : Rumah Bapak Yusdianto (Budayaningrat)

BAB IV PENUTUP. ditarik kesimpulan dan saran sebagai berikut : A. Simpulan. 1. Sêrat Srutjar merupakan naskah jamak. Ditemukan tiga buah naskah yang

BAB IV PENUTUP. ditarik kesimpulan dan saran sebagai berikut : A. Simpulan. 1. Sêrat Srutjar merupakan naskah jamak. Ditemukan tiga buah naskah yang 373 BAB IV PENUTUP Berdasarkan kajian yang telah dilakukan, maka akhir penelitian ini dapat ditarik kesimpulan dan saran sebagai berikut : A. Simpulan 1. Sêrat Srutjar merupakan naskah jamak. Ditemukan
