PENGARUH EKSTRAK DAUN SALAM (SYZYGIUM POLYANTHUM) TERHADAP AKTIVITAS MAKROFAG PADA MENCIT BALB /C YANG DIINFEKSI SALMONELLA TYPHIMURIUM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH EKSTRAK DAUN SALAM (SYZYGIUM POLYANTHUM) TERHADAP AKTIVITAS MAKROFAG PADA MENCIT BALB /C YANG DIINFEKSI SALMONELLA TYPHIMURIUM"

Transkripsi

1 PENGARUH EKSTRAK DAUN SALAM (SYZYGIUM POLYANTHUM) TERHADAP AKTIVITAS MAKROFAG PADA MENCIT BALB /C YANG DIINFEKSI SALMONELLA TYPHIMURIUM THE EFFECT OF EXTRACT SYZYGIUM POLYANTHUM ON MACROPHAGE ACTIVITIES IN BALB/C MICE INFECTED BY SALMONELLA TYPHIMURIUM Tesis Untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat S-2 MAGISTER ILMU BIOMEDIK SURATI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2012 i

2 TESIS PENGARUH EKSTRAK DAUN SALAM (SYZYGIUM POLYANTHUM) TERHADAP AKTIVITAS MAKROFAG PADA MENCIT BALB /C YANG DIINFEKSI SALMONELLA TYPHIMURIUM disusun oleh : S u r a t i akan dipertahankan didepan Tim Penguji pada tanggal dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima Menyetujui Pembimbing Pembimbing I Pembimbing II Prof. dr. Lisyani Suromo, SpPK (K) Dr. dr. Winarto, DMM, Sp.MK,Sp.M(K) NIP NIP Mengetahui Ketua Program Studi Magister Ilmu Biomedik Program Pascasarjana Universitas Diponegoro Dr. dr. Winarto, DMM, Sp.MK, Sp.M (K) NIP ii

3 PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam nahkah ini dan disebutkan dalam daftar kepustakaan Semarang, Penulis iii

4 DAFTAR RIWAYAT HIDUP A. Identitas Nama : Surati, ST Tempat / Tanggal Lahir : Semarang, 05 Juni 1975 Jenis Kelamin : Perempuhan Status : Menikah B. Riwayat Pendidikan 1. SD Negeri 02 Kradenan lulus tahun SMP Negeri 02 Kaliwunggu SMA Bhineka Karya Boyolali lulus tahun Teknik Kimia UNDIP lulus tahun 1999 C. Riwayat Pekerjaan 1. Medikal Reprentatif (MR) tahun Satf Pengajar Jurusan Gizi dan Analis Kesehatan tahun 2000 Sekarang D. Riwayat Keluarga 1. Nama orang tua : a. Ayah : Norjo Saliman b. Ibu : Sri Sarmi 2. Nama Suami : Sentot Suyoto,ST 3. Nama Anak : a. Putri Salma Fasa. S b. Putri Sera Thuba. F iv

5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat ALLAH, SWT, karena dengan rahmat, anugrah dan berkah-nya, penulisan tesis dengan judul Pengaruh ekstrak daun salam ( Syzygium Polyanthum ) terhadap aktifitas makrofag pada mencit Balb/c yang diinfeksi Salmonella typhimurium dapat diselesaikan. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada : 1. Rektor Universitas Diponegoro Semarang yang telah memberi ijin dan kesempatan untuk meningkatkan studi pada program studi Ilmu Biomedik 2. Direktur Program Pascasarjana Universitas Diponegoro yang telah memberi kesempatan pada penulis untuk meningkatkan ilmu pengetahuan. 3. Dr. dr. Winanto, Sp.MK,Sp.M(K), Ketua Program Studi Ilmu Biomedik Program Pascasarjana UNDIP dan selaku pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga dan pengarahan 4. Sugiyanto, S.Pd, M.App, Sc, selaku Direktur Politeknik Kesehatan Semarang yang telah memberikan ijin dan memberikan biaya studi di Magister Ilmu Biomedik 5. Wiwik Wijaningsih STP, MSi, selaku Ketua Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Semarang yang telah memberikan ijin untuk meningkatkan ilmu di Magister Ilmu Biomedik 6. SY. Didik Widiyanto, SKM, M.Kes, selaku Ketua Jurusan Analis Politeknik Kesehatan Semarang yang telah memberikan ijin untuk meningkatkan ilmu di Magister Ilmu Biomedik 7. Prof. Dr. Lisyani Suromo, SpPK (K), selaku pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga dan pengarahan 8. Tim penguji proposal dan tesis ( Prof.Dr.dr. H. Tjahjono, Sp.PA (K), FIAC ; dr Bambang Isbandrio, SP.MK ; dr Pudjadi, SU ; dr Noor Wijayahadi, MKes ; dr. Dwi Pudjonarko, MKes, Sp.S ; Dr. dr. Andrew Johan, M.Si ) yang telah memberi masukan-masukan yang sangat berguna untuk melengkapi tesis ini 9. Dr.Neni Susilaningsih,Msi selaku konsultan yang dengan penuh rasa iklas dan ketekunan selalu pembimbing penulis dalam melaksanakan penelitian sejak awal hingga akhir 10. Kepala Laboratorium Cebior Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro yang memberikan ijin penelitian dan staff laboratorium Cebior yang telah membantu demi kelancaran pelaksanaan penelitian v

6 11. Kepala Laboratorium Parasitologi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro yang telah memberikan ijin untuk memelihara hewan percobaan selama penelitian dan staf teknisi di parasitologi yang telah membantu untuk kelancaran proses penelitian 12. Staf S-2 Magister Ilmu Biomedik Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro yang telah banyak membantu kelancaran administrasi dan fasilitas pelaksanaan studi. 13. Teman teman seangkatan ( dr. Martha, Ana Binasari, Arista, Isy Rohayati, Medina, Ririn, Retno, Alan, Seto, Uyun, Jon farizal, Osama, Said, Gajali, dan Manzur ) terimakasih atas motivasi dan dukungan semangatnya 14. Suami Tercinta (Sentot Suyoto) Anak anakku tersayang (Salma dan Sera) yang dengan penuh pengertian, memberikan semangat, dorongan untuk terus maju sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini. 15. Keluarga Norjo Saliman dan Keluarga Sutarso (mertua) yang senantiasa dengan tulus dan tiada henti memberikan doa dan restu serta dukungan untuk keberhasilan penulis Semoga ALLAH SWT memberikan balasan dan karunia yang tak terbatas, amin. Semoga tesis ini bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan bagi yang membutuhkannya. Semarang Penulis vi

7 DAFTAR ISI JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii RIWAYAT HIDUP... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR SINGKATAN... x DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GRAFIK... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv ABSTRAKS... xvi ABSTRACT... xvii BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian Originalitas Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1.Makrofag Mekanisme makrofag sebagai fagosit Fase-fase proses fagositosis makrofag Sitokin yang diproduksi makrofag Sitokin yang mempengaruhi aktivasi makrofag Nitric oxide pembentukan nitric oxide vii

8 2.3.Salmonella typhimurium Aspek Bakteriologi Patogenesis Penyakit Manifestasi Klinik Gejala Klinis Mencit Terinfeksi Salmonella typhi Peran Fagositosi makrofag dan NO pada infeksi S.typhi Daun salam Taksonomi Khasiat dan Kandungan Kimia Daun salam Efek farmakologi daun salam Kerangka Teori Kerangka Konsep Hipotesis BAB III METODA PENELITIAN 3.1.Rancangan Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Kriteria Inklusi Kriteri Eksklusi Cara Pengambilan Sampel Variabel Penelitian Variabel Bebas Variabel Tergantung Definisi Operasional Variabel Alat, Bahan dan Reagen Penelitian Alat Penelitian Bahan dan Reagen Penelitian Prosedur pembuatan ekstrak Pengeringan dan persiapan sampel Pembuatan ekstrak daun salam Perhitungan dalam penentuan dosis viii

9 Pengenceran dosis ekstrak daun salam Prosedur Pemeriksaan Kemampuan Fagositosis Makrofag dan kadar NO Makrofag Prosedur Isolasi Makrofag Mencit Fagositosis makrofag dengan latex beads Prosedur Pemeriksaan kadar NO Analisis Data Alur Kerja Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN 4.2. Kemampuan Fagositosis Makrofag Kadar Nitric Oxide Makrofag BAB V PEMBAHASAN 5.2. Pembahasan kemampuan Fagositosis Makrofag Pembahasan Kadar Nitric Oxide Makrofag BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 6.1. Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA ix

10 DAFTAR SINGKATAN Ab Ag APC Th CTL DNA FADD FasL NADPH ICAM IFN-γ IUCC LAK MAF MIF ROI NO MHC MIB-1 MIF NF-κB NK LPS ROS NOR PCNA RTK TCR PBS TIL : Antibodi : Antigen : Antigen presenting cell : T helper : Citotoxic T lymphocyte : Deoxyribo nucleotida acid : Fas-associated death domain : Fas ligand : Nicotanamide adenin dinucleotida phosfat : Interseluler adhesion molecule : Interferon-γ : International Union Against Cancer : Lymphokine activated killer : Macrofag activating factors : Minimum inhibitions consentration : Reactive oxygen intermediate : Nitric oxide : Major histocompatibility complex : Monoclonal antibody : Migration inhibition factor : Nuclear factor kappa B : Natural killer : Lipopolisakarida : Reactive oxygen spesies : Nucleolar organizer regions : Proliferation cell nuclear antigen : Receptor tirosin kinase : T-cell receptor : Phosphat buffer saline : Tumor infiltrating lymphocyte x

11 RPMI RNI NOS SMAF IL TNF-α TUNEL WHO : Roswell Park Memorial Institute : Reactive nitrogen intermediate : Nitric oxide synthase : Spesific makropage arming factor : Interleukin : Tumor necrotic factor-α : Terminal deoxynucleotidyl transferase-mediated dutpbiotin nick end labelling : World Health Organization xi

12 DAFTAR GAMBAR Nomor Halaman Gambar 1. Kerangka teori Gambar 2. Kerangka konsep Gambar 3. Alur kerja penelitian xii

13 DAFTAR TABEL Nomor Halaman Tabel 1. Hasil Analisis Kemampuan Fagositosis Makrofag Tabel 2. Hasil Analisis Kadar NO xiii

14 DAFTAR GRAFIK Nomor Halaman Grafik 1. Error Bar Kemampuan Fagositosis Makrofag Grafik 2. Error Bar Kadar NO xiv

15 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Halaman Lampiran 1. Data Penelitian Lampiran 2. Pemeliharaan dan dislokasi hewan coba Lampiran 3. Prosedur kerja pemeriksaan kadar NO Lampiran 4. Gambar penelitian Lampiran 5. Data statistik Lampiran 6. Standard dan hasil pemeriksaan Elisa Reader Lampiran 7. Ethical Clearance Lampiran 8. Surat Keterangan LPPM Undip Lampiran 9. Surat Ijin Pemeliharaan Hewan Coba xv

16 ABSTRAK Latar Belakang : Daun salam (Syzygium polyanthum) mengandung minyak atsiri, tanin, flavonoid dan alkaloid yang dapat perperan sebagai imunomodulator. S. typhimurium merupakan bakteri intraseluler sehingga yang berperan adalah respon imun seluler yang salah satunya diperankan oleh makrofag Tujuan Penelitian : Membuktikan tentang pengaruh pemberian ekstrak daun salam berbagai dosis terhadap peningkatan aktivitas makrofag pada mencit Balb/C yang diinfeksi S. typhimurium Metode : Desain penelitian adalah the post test-only control group design. Dua puluh empat ekor mencit diinfeksi S. typhimurium di bagi secara random menjadi 4 kelompok : kontrol (K) yang tidak diberi ekstrak dan P1, P2,P3 diberi ekstrak daun salam 0,24 ; 2,4 ; 24 mg/hari selama 10 hari. Analisis statistik Kruskal Wallis untuk uji kemampuan fagositosis makrofag dan uji Oneway Anova untuk kadar NO makrofag Hasil : Kemampuan fagositosis makrofag yang dinyatakan sebagai indeks fagositosis makrofag, ada perbedaan bermakna antara kontrol dengan P1 (0,024),P2 (0,004), P3 (0,016) ; P1 dengan P2 (0,004) ; P2 dengan P3 (0,004) tidak ada perbedaan bermakna antara P1 dengan P3(0,628). Kadar NO makrofag ada perbedaan bermakna antara kontrol dengan P2(0,000) ; P3 (0,000), tidak ada perbedaan bermakna antara kontrol dengan P1(0,076) ;P1 dengan P2 (0,178) ; P1 dengan P3(0,870) dan P2 dengan P3 (0,151) Simpulan : Ekstraks daun salam (Syzygium polyanthum) meningkatkan kemampuan fagositosis makrofag dan kadar NO makrofag. Kata Kunci : Daun salam (Syzygium polyanthum), aktivitas makrofag xvi

17 ABSTRACT Background : Syzygium polyanthum contained atsiri oil, tannin, flavonoid and alkaloid have an important role as an immunomodulation. S.tphimurium is an intracelluler bacteria, that is why it is needed a role from a celluler immun response; in this case it is played by a macrophage. Objective : A proof about the effect of giving syzygium polyanthum extract in any dosages into the increase of macrophages activities in Balb/C mice infected by S. Typhimurium. Method : The research design is the post test only control group design. Twenty four mice infected by S. Typhimurium are divided randomly into 4 groups : the control (k) is not given the extracts and P1, P2, P3 given syzygium polyanthum extracts 0,24; 2,4; 24 mg / day for 10 days. Kruskal wallis is used to test the fagositosis macrophages ability while oneway anova test is for NO macrophage value. Result : Fagositosis macrophages ability is stated as a fagositosis macrophages index, a significant distinction found among the control and P1(0,024), P2(0,004), P3(0,016); P1 with P2(0,004); P2 with P3( 0,004). There is not a significant distinction between P1 and P3(0,628). With NO macrophage value has a significant distinction in the control and P2(0,000); P3(0,000), but there is not a signifcant distinction in the control with P1(0,076); P1 with P2(0,178); P1 with P3(0,870) and P2 with P3 (0,151). Conclusion : Syzygium polyanthum extracts improve fagositosis macrophages ability and macrophages value. Key word : Syzygium polyanthum, macrophages activity xvii

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL UMBI BIDARA UPAS

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL UMBI BIDARA UPAS PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL UMBI BIDARA UPAS (Merremia mammosa) TERHADAP PROLIFERASI LIMFOSIT DAN PRODUKSI ROI MAKROFAG Studi Eksperimental Infeksi Salmonella Typhimurium pada Mencit Balb/C THE EFFECT
