BAB III METODOLOGI PENELITIAN. distruktur (bagian dan hubungannya) atau bagaimana bagian-bagian berfungsi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN. distruktur (bagian dan hubungannya) atau bagaimana bagian-bagian berfungsi"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Paradigma Penelitian Paradigma merupakan pola atau model tentang bagaimana sesuatu distruktur (bagian dan hubungannya) atau bagaimana bagian-bagian berfungsi (perilaku yang di dalamnya ada konteks khusus atau dimensi waktu). Penelitian pada hakikatnya merupakan suatu upaya untuk menemukan kebenaran atau untuk lebih membenarkan kebenaran. Usaha untuk mengejar kebenaran dilakukan oleh para filsuf, peneliti, maupun oleh para praktisi melalui model-model terentu. Model tersebut biasanya dikenal dengan paradigma. Paradigma, menurut Bogdan dan Biklen, adalah kumpulan longgar dari sejumlah asumsi yang dipegang bersama, konsep atau proposisi yang mengarahkan cara berpikir dan penelitian. 1 Mengutip pendapat Burbules yang dikutip Creswell (2010) dalam Ardianto, metode deskriptif-kualitatif termasuk paradigma penelitian postpositivistik. Maka dari itu, paradigma yang digunakan dalam penelitian ini adalah paradigma post-positivistik. Asumsi dasar yang menjadi inti paradigma penelitian post-positivisme adalah: 2 1. Pengetahuan bersifat konjektural dan tidak berlandaskan apa pun, kita tidak akan pernah mendapatkan kebenaran absolut. Untuk itu, bukti yang dibangun dalam penelitian seringkali lemah dan tidak sempurna. Karena itu, banyak 1 Ibid. 2 Ardianto, op.cit., hal

2 45 peneliti berujar bahwa mereka tidak dapat membuktikan hipotesisnya, bahkan tidak jarang mereka gagal untuk menyangkal hipotesisnya. 2. Penelitian merupakan proses membuat klaim-klaim, kemudian menyaring sebagian klaim tersebut menjadi klaim-klaim lain yang kebenarannya jauh lebih kuat. 3. Pengetahuan dibentuk oleh data, bukti dan pertimbangan logis. Dalam praktiknya, peneliti mengumpulkan informasi dengan menggunakan instrumen pengukuran tertentu yang diisi oleh partisipan atau dengan melakukan observasi mendalam di lokasi penelitian. 4. Penelitian harus mampu mengembangkan pernyataan yang relevan dan benar, pernyataan yang dapat menjelaskan situasi yang sebenarnya atau mendeskripsikan relasi kausalitas dari satu peersoalan. Dalam penelitian kuantitatif, membuat relasi antar variabel dan mengemukakan dalam pertanyaan dan hipotesis. 5. Aspek terpenting dalam penelitian adalah sikap objektif. Para peneliti harus menguji kembali metode dan kesimpulan yang sekiranya mengandung bias. Untuk itulah penelitian kuantitatif dilakukan. Dalam penelitian kuantitatif, standard validitas dan reliabilitas menjadi dua spek penting yang wajib dipertimbangkan oleh peneliti. 3.2 Tipe Penelitian Dalam penelitian ini tipe yang digunakan adalah tipe penelitian deskriptif, di mana penelitian bertujuan untuk menjelaskan fenomena dengan

3 46 sedalam-dalamnya melalui pengumpulan data sedalam-dalamnya, tidak mengutamakan besarnya populasi atau sampling bahkan populasi atau samplingnya sangat terbatas. Jika data yang terkumpul sudah mendalam dan bisa menjelaskan fenomena yang diteliti, maka tidak perlu mencari sampling lainnya. Di sini yang lebih ditekankan adalah persoalan kedalaman (kualitas) bukan banyaknya (kuantitas) data. 3 Jenis riset ini bertujuan membuat deskripsi secara sistematis, faktual, dan akurat tentang fakta-fakta dan sifat-sifat populasi atau objek tertentu. Periset sudah mempunyai konsep dan kerangka konseptual. Melalui kerangka konseptual, periset melakukan operasionalisasi konsep yang akan menghasilkan variabel beserta idikatornya. Riset ini untuk menggambarkan realitas yang sedang terjadi tanpa menjelaskan hubungan antarvariabel. 4 Penelitian deskriptif hanyalah memaparkan situasi atau peristiwa, penelitian ini tidak mencari atau menjelaskan hubungan, tidak bebas mengamati objeknya, menjelajah dan menemukan wawasan-wawasan baru sepanjang penelitian. 5 Menurut Furchan bahwa deskriptif adalah penelitian yang dirancang untuk memperoleh informasi tentang suatu gejala penelitian dilakukan. Lebih lanjut dijelaskan, dalam penelitian deskriptif tidak ada perlakuan yang diberikan atau dikendalikan serta tidak ada uji hipotesis sebagaimana yang terdapat pada penelitian eksperimen. 3 Kriyantono, op.cit., hal 57 4 Kriyantono, op.cit., hal Rakhmat, op.cit., hal. 22

4 47 Penelitian deskriptif ditujukan untuk: 6 1. Mengumpulkan informasi actual secara rinci yang melukiskan gejala yang ada. 2. Mengidentifikasikan masalah/memeriksa kondisi dan paktek yang berlaku 3. Membuat perbandingan atau evaluasi. 4. Menentukan apa yang dilakukan orang lain dalam menghadapi masalah yang sama dan belajar dari pengalaman mereka untuk menetapkan rencana dan keputusan pada waktu yang akan datang. Dalam penelitian deskriptif diperlukan peneliti yang bertindak sebagai pengamat yang akan membuat kategori perilaku, mengamati gejala, dan mencatatnya dalam buku observasi. Peneliti akan bertindak sebagai pengamat yang terjun langsung ke lapangan untuk memperoleh data yang diperlukan dengan mewawancarai pihak-pihak terkait. 3.3 Metode Penelitian Dalam penelitian ini, metode yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif-kualitatif yaitu memberikan gambaran dari suatu gejala sosial tertentu secara sistematis fakta atau karakteristik populasi tertentu atau bidang tertentu secara faktual dan cermat. Metode penelitian deskriptif-kualitatif hanya terbatas pada bahasan untuk mengungkapkan suatu masalah, keadaan atau peristiwa secara objektif, di mana hasil penelitian tersebut menekankan pada 6 Ibid. hal. 25

5 48 pemberian gambaran secara objektif mengenai keadaan yang sebenarnya dari objek yang diteliti. Metode penelitian kualitatif berbeda dengan metode penelitian kuantitatif. Dalam penelitian dengan metode kuantitatif, seorang peneliti harus menjaga jarak terhadap masalah yang sedang ditelitinya. Sementara dalam penelitian dengan metode kualitatif, justru seorang peneliti menjadi instrument kunci. Sebagai peneliti ilmu komunikasi atau public relations dengan metode kualitatif, dalam analisis datanya tidak menggunakan bantuan ilmu statistika, tetapi menggunakan rumus 5W+1H (who, what, when, where, whi dan how). Selain what (data dan fakta yang dihasilkan dari penelitian), how (bagaimana proses data itu berlangsung), who (siapa saja yang bisa menjadi informan kunci dalam penelitian), where (di mana sumber informasi penelitian itu bisa digali atau ditemukan), dan when (kapan sumber informasi itu bisa ditemukan); yang paling penting dicermati dalam analisi penelitian kualitatif adalah why (analisis lebih dalam atau penafsiran/intepretasi lebih dalam ada apa di balik fakta dan data hasil penelitian itu, mengapa bisa tejadi seperti itu). Why (mengapa) memberikan pemahaman lebih dalam dari hasil penelitian kualitatif. Penelitian kualitatif bukan sebuah dongeng atau cerita fiksi, melainkan hasil analisis kualitatif dengan berpedoman kepada prosedur-prosedur atau elemen-elemen yang sudah ditentukan sebagai sebuah penelitian ilmiah.

6 49 Menurut Danim (2002:34) yang dikutip oleh Ardianto, penelitian kualitatif memiliki karakteristik: 7 1. Ilmu-ilmu lunak 2. Focus penelitiannya kompleks dan luas 3. Holistik dan menyeluruh 4. Subjektif dan perspektif emik 5. Penalarannya dialiktik-induktif 6. Basis pengetahuannya adalah makna dan temuan 7. Mengembangkan/membangun teori 8. Sumbangsih tafsiran 9. Komunikasi dan observasi 10. Elemen dasar analisisnya berupa kata-kata 11. Interpretasi individu 12. Memiliki keunikan Penelitian kualitatif merupakan perilaku artistik. Pendekatan filosofis dan aplikasi metode dalam kerangka penelitian kualitatif dimaksudkan untuk memproduksi ilmu-ilmu lunak, seperti sosiologi, antropologi, dan komunikasi. Kepedulian utama peneliti kualitatif adalah bahwa keterbatasan objektivitas dan control sosial sangat esensial. Penelitian kualitatif berangkat dari ilmu-ilmu perilaku dan ilmu-ilmu social. Esensinya adalah sebagai sebuah metode pemahaman atas keunikan, dinamika, dan hakikat holistik dari kehadiran manusia dan interaksinya dengan lingkungan. Peneliti kualitatif percaya bahwa 7 Elvinaro Ardianto. Metodologi Penelitian untuk Public Relations Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Hal 59

7 50 kebenaran (truth) adalah dinamis dan dapat ditemukan hanya melalui penelaahan terhadap orang-orang dalam interaksinya dengan situasi sosial kesejarahan. Menurut Bogdan dan Taylor bahwa metodologi penelitian kualitatif adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati. 8 Sedangkan menurut Denzim dan Lincoin bahwa penelitian kualitatif adalah penelitian yang menggunakan latar alamiah, dengan maksud menafsirkan fenomena yang terjadi dan dilakukan dengan jalan melibatkan berbagai metode yang ada. 9 Sedangkan menurut pendapat ahli lain yaitu Lofland yang dikutip dari buku Metodologi Penelitian Kualitatif bahwa penelitian kualitatif adalah penelitian yang ditandai dengan jenis-jenis pertanyaan seperti: apakah yang berlangsung di sini?, bagaimanakah bentuk-bentuk fenomena ini?, variasi apa yang dapat kita temukan dalam fenomena ini?, dan kemudian menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut. 10 Metode deskriptif-kualitatif sangat berguna untuk melahirkan teoriteori tentatif. Itu perbedaan esensial metode deskriptif-kualitatif dengan metodemetode yang lain. Metode deskriptif-kualitatif mencari teori (hypothesis generating), bukan menguji teori (hypothesis testing). Ciri lain metode deskiptifkualitatif ialah menitikberatkan pada observasi dan suasana alamiah (natural setting). Peneliti terjun langsung ke lapangan, bertindak sebagai pengamat, ia 8 Moleong, op.cit., hal. 4 9 Ibid. Hal Deddy Mulyana. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Hal 149

8 51 membuat kategori perilaku, mengamati gejala, dan mencatatnya dalam buku observasi, sementara instrumennya adalah pedoman observasi. Ia tidak berusaha untuk memanipulasi variabel. Metode deskriptif-kualitatif tidak jarang melahirkan apa yang disebut sebagai penelitian yang insightmulating, yakni peneliti terjun ke lapangan tanpa dibebani atau diarahkan oleh teori. Ia tidak bermaksud menguji teori sehingga perspektifnya tidak tersaring. Ia bebas mengamati objeknya, menjelajah, dan menemukan wawasan-wawasan baru sepanjang penelitian. Penelitiannya terusmenerus mengalami reformulasi dan redireksi ketika informasi-informasi baru ditemukan. Hipotesis tidak datang sebelum penelitian, tetapi baru muncul dalam penelitian. Berdasarkan uraian di atas, maka alasan penelitian menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif berkaitan dengan iklim komunikasi organisasi Departemen Media Endee Communication adalah peneliti ingin menggambarkan atau melukiskan keadaan objek atau objek penelitian yang ada. Kemudian peneliti melakukan pengumpulan informasi-informasi yang aktual, mengidentifikasikan kondisi sosial yang terjadi serta mengevaluasi penelitian tersebut dalam rangka memperoleh gambaran yang jelas berdasarkan fakta-fakta yang muncul berkaitan dengan penelitian yang diteliti sehingga peneliti mendapatkan pemahaman mengenai masalah pokok penelitian.

9 Subyek Penelitian Narasumber atau informan adalah mereka yang dimintai keterangan tentang topik yang diteliti. Informan adalah orang yang diwawancarai, diminta informasi oleh pewawancara. Informan adalah orang yang diperkirakan menguasai dan memahami data, informasi, ataupun fakta dari suatu objek penelitian. 11 Atas pengertian di atas, maka narasumber atau informan yang dipilih untuk membantu peneliti dalam mengumpulkan data serta informasi berkaitan dengan iklim komunikasi organisasi Departemen Media Endee Communication adalah mereka yang berkompeten di bidangnya masing-masing dan dianggap mampu serta memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan oleh peneliti. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan teknik pengumpulan data melalui in depth interview dengan narasumber terpilih sebagai berikut: 1. Bapak Dodi Soufiyandi sebagai Media Director, yang mengepalai Departemen Media Endee Communication. Bapak Dodi Soufiadi bertanggung jawab dan mengontrol seluruh aktivitas Departemen Media, mulai dari pembagian tugas, sumber informasi, pembuat keputusan dan halhal lain yang berhubungan erat dengan aktivitas Departemen Media, sehingga sangat menentukan kondusif atau tidaknya iklim komunikasi di Departemen Media. Posisi Media Director berada paling puncak dalam struktur organisasi di Departemen Media sehingga seluruh tanggung jawab dan kontrol bersumber darinya. 11 Burhan Bungin. Metode Kualitatif. Jakarta: PT. Prenada Media Group Hal. 108

10 53 2. Ibu Fitri Endriani sebagai Public Relations Manager yang bertanggung jawab atas bagian kehumasan Endee Communication. Ibu Fitri Endriani mengepalai sub-departemen Public Relations, dan bertanggung jawab terhadap komunikasi eksternal maupun internal organisasi. Posisinya sebagai kepala sub-departemen membuatnya berada pada posisi menengah dalam struktur organisasi di Departemen Media, sehingga dalam posisinya tersebut Ibu Fitri Endriani bertindak sebagai atasan yang bertanggung jawab dalam subdepartemen public relations sekaligus bawahan yang bertanggung jawab terhadap Media Director. 3. Saudara Ardiansyah sebagai Digital Officer, yang mengelola tugas-tugas menyangkut digital officer Endee Communication. Dalam posisinya sebagai digital officer Saudara Ardiansyah berada paling bawah dalam struktur organisasi di Departemen Media, sehingga beliau hanya bertindak sebagai bawahan yang bertanggung jawab terhadap Media Director. 3.5 Teknik Pengumpulan Data Menurut Sugiyono yang dimaksud dengan teknik pengumpulan data adalah langkah-langkah paling strategis dalam penelitian karena tujuan penelitian adalah mendapatkan data. Tanpa mengetahui teknik pengumpulan data, maka peneliti tidak akan mendapatkan data yang memenuhi standar data yang ditetapkan Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: CV Alfabeta Hal 208

11 54 Selain itu juga menurut Sugiyono, bahwa bila dilihat dari sumber datanya, maka pengumpulan data dapat menggunakan sumber primer dan sumber sekunder Data Primer Data primer adalah informasi yang konkret yang diperoleh langsung oleh peneliti. Data ini diperoleh dengan cara melakukan tanya jawab dengan narasumber. Dalam penelitian ini peneliti melakukan wawancara mendalam (in depth interview). Wawancara mendalam adalah suatu cara mengumpulkan data atau informasi dengan cara langsung bertatap muka dengan informan agar mendapatkan data lengkap dan mendalam. Selanjutnya dibedakan antara responden dengan informan. Karena itu disebut juga wawancara intensif (intensive interview). Biasanya menjadi alat utama pada riset kualitatif yang dikombinasikan dengan observasi partisipan. 13 Pada wawancara mendalam ini, pewawancara relatif tidak mempunyai kontrol atas respons informan, artinya informan bebas memberikan jawaban. Karena itu periset mempunyai tugas berat agar informan bersedia memberikan jawaban-jawaban lengkap, mendalam, bila perlu tidak ada yang disembunyikan. Caranya dengan mengusahakan wawancara berlangsung informal seperti orang yang sedang mengobrol Kriyantono, op.cit., hal Ibid.

12 55 Wawancara mendalam dilakukan dengan frekuensi tinggi (berulangulang) secara intensif. Wawancara mendalam mempunyai karakteristik yang unik: 1. Digunakan untuk subjek yang sedikit atau bahkan satu orang saja. Mengenai banyaknya sebjek, tidak ada ukuran pasti. Pada wawancara mendalam, peneliti berhenti mewawancarai hingga ia bertindak dan berpikir sebagai anggota-anggota kelompok yang sedang diteliti atau jika peneliti merasa data yang terkumpul sudah jenuh atau tidak ada sesuatu yang baru, ia bisa mengakhiri wawancara. 2. Menyediakan latar belakang secara perinci (detailed background) mengenai alasan informan memberikan jawaban tertentu. Dari wawancara ini terelaborasi beberapa elemen dalam jawaban, yaitu opini, nilai-nilai (values), motivasi, pengalaman-pengalaman, maupun perasaan informan. 3. Peneliti tidak hanya memperhatikan jawaban verbal informan, tetapi juga respons-respons nonverbal. 4. Dilakukan dalam waktu yang lama dan berkali-kali. Tidak seeperti wawancara yang biasa digunakan dalam metode penelitian yang mungkin hanya beberapa menit. Sebuah wawancara mendalam bisa menghabiskan waktu berjam-jam. Bahkan, bila perlu pewawancara sampai harus melibatkan diri secara dekat dengan hidup bersama informan guna mengetahui pola keseharian informan.

13 56 5. Memungkinkan memberikan pertanyaan yang berbeda atas informan yang satu dengan yang lain. Susunan kata dan urutannya disesuaikan dengan ciri-ciri setiap informan. Jadi, pertanyaannya bergantung pada informasi apa yang ingin diperoleh dan berdasarkan jawaban informan yang dikembangkan oleh peneliti. 6. Sangat dipengaruhi oleh iklim wawancara. Semakin kondusif iklim wawancara (keakraban) antara peneliti (pewawancara) dan informan, wawancara dapat berlangsung terus Data Sekunder Menurut Gay bahwa kajian pustaka adalah meliputi pengidentifikasian secara sistematis, penemuan, dan analisis dokumendokumen yang memuat informasi yang relevan dengan masalah penelitian. 15 Adapun fungsi studi kepustakaan itu sendiri adalah: 1. Menyediakan kerangka konsep atau kerangka teori untuk penelitian yang direncanakan 2. Menyediakan informasi penelitian sebelumnya yang relevan dengan penelitian yang akan dilakukan 3. Memberikan rasa percaya diri pada diri peneliti karena melalui kajian pustaka semua konstruksi dan konsep yang berhubungan dengan penelitian yang telah tersedia 4. Memberikan informasi tentang metodologi penelitian. 15 Suharsimi Arikunto. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakata: PT. Rineka Cipta Hal. 158

14 57 5. Menyediakan temuan-temuan dan kesimpulan-kesimpulan penelitian yang dapat dihubungkan dengan kesimpulan kita. Data sekunder diperoleh dengan cara mempelajari, mendalami dan mengutip teori-teori atau konsep-konsep dari sejumlah literatur baik buku, jurnal, majalah dan lainnya yang relevan dengan topik, fokus atau variabel penelitian. Data yang diperoleh peneliti berasal dari company profile, struktur organisasi dan kepustakaan yang berkaitan dan menginformasikan tentang organisasi atau perusahaan, sehingga jika suatu saat diperlukan dalam penelitian data dokumentasi inilah yang dapat menjadi sebuah bukti. 3.6 Teknik Analisis Data Analisis data yang digunakan adalah analisis data kualitatif, digunakan apabila data-data yang terkumpul dalam riset adalah data kualitatif. Data kualitatif dapat berupa kata-kata, kalimat-kalimat atau narasi-narasi, baik yang diperoleh dari wawancara mendalam maupun observasi. Tahap analisis data memegang peran penting dalam riset kualiatif, yaitu sebagai faktor utama penilaian kualitas setidaknya riset. Artinya, kemampuan periset memberi makna kepada data merupakan kunci apakah data yang diperolehnya memenuhi unsur reliabilitas dan validitas atau tidak. Reliabilitas dan validitas data kualitatif terletak pada diri periset sebagai instrumen riset. Riset kualitatif adalah riset yang menggunakan cara berpikir induktif, yaitu cara berpikir yang berangkat dari hal-hal yang khusus (fakta empiris) menuju hal-hal yang umum (tataran konsep). Analisis data kualitatif dimulai dari analisis berbagai data yang berhasil dikumpulkan periset di lapangan. Data

15 58 tersebut terkumpul baik melalui observasi, wawancara mendalam, focus group discussion maupun dokumen-dokumen. Kemudian data tersebut diklasifikasikan ke dalam kategori-kategori tertentu. Pengklasifikasian atau pengkategorian ini harus mempertimbangkan kesahihan (kevalidan), dengan memperhatikan kompetensi subjek penelitian, tingkat autentisitasnya dan melakukan triangulasi berbagai sumber data. Data tersebut masih bersifat bertebaran. Karena itu periset harus mengklasifikasikan ke dalam kategori tertentu. Periset benar-benar harus memilah-milah mana data yang kurang valid karena kompetensi subjek dalam memberikan jawaban diragukan, mendialogkan data yang satu dengan yang lain. Setelah diklasifikasikan, periset melakukan pemaknaan terhadap data. Dalam melakukan pemaknaan atau interpretasi tersebut, periset dituntut berteori untuk menjelaskan dan beragumentasi. Berteori ini penting untuk membantu periset mempertahankan argumentasinya (blocking interpretation) Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data Dalam penelitian ini penulis menggunakan teknik triangulasi. Teknik triangulasi adalah teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain di luar data itu untuk keperluan pengecekan atau sebagai pembanding terhadap data itu. Teknik triangulasi yang paling banyak digunakan ialah pemeriksaan melalui sumber lainnya Kriyantono, op.cit., hal Moleong, op.cit., hal. 330

16 59 Menurut Patton, triangulasi dengan sumber berarti membandingkan dan mengecek balik derajat kepercayaan suatu informasi yang diperoleh melalui waktu dengan alat yang bereda dalam penelitian kualitatif. Hal itu dapat dicapai dengan jalan yaitu membandingkan data hasil pengamatan dengan data hasil wawancara. Dalam hal ini jangan sampai banyak mengharapkan bahwa hasil perbandingan tersebut merupakan kesamaan pandangan, pendapat, atau pemikiran. Yang penting di sini ialah bisa mengetahui adanya alasan-alasan terjadinya perbedaan-perbedaan tersebut. Dalam hal ini, jika analisis telah menguraikan pola, hubungan, dan menyertakan penjelasan yang muncul dari analisis, maka penting sekali untuk mencari tema atau penjelasan pembanding atau penyaring. Hal itu dapat dilakukan dengan menyertakan usaha pencarian cara lainnya untuk mengorganisasikan data yang barangkali mengarahkan pada upaya penemuan penelitian lainnya. Secara logika dilakukan dengan jalan memikirkan kemungkinan logis lainnya dan kemudian melihat apakah kemungkinan-kemungkinan itu dapat ditunjang oleh data. Untuk itu maka peneliti dapat melakukannya dengan jalan: 1. Mengajukan berbagai macam variasi pertanyaan 2. Mengecek dengan berbagai sumber data 3. Memanfaatkan berbagai metode agar pengecekan kepercayaan data dapat dilakukan

17 60 Menurut Kriyantono, penilaian kesahihan riset kualitatif biasanya terjadi sewaktu proses pengumpulan data dan analisis-interpretasi data. Kriyantono membagi validitas riset kualitatif ke dalam 5 jenis: 1. Kompetensi Subjek Riset Artinya subjek riset harus kredibel, caranya dengan menguji jawabanjawaban pertanyaan berkait dengan pengalaman subjek. Bagi yang tidak mempunyai pengalaman dan pengetahuan mengenai masalah riset, data dari subjek tersebut tidak kredibel. 2. Trustworthiness Yaitu menguji kebenaran dan kejujuran subjek dalam mengungkap realitas menurut apa yang dialami, dirasakan atau dibayangkan. Trustworthiness ini mencakup dua hal: a. Authenticity, yaitu memperluas konstruksi personal yang dia ungkapkan. Periset memberi kesempatan dan memfasilitasi pengungkapan konstruksi personal yang lebih detail, sehingga memengaruhi mudahnya pemahaman yang lebih mendalam. b. Analisis triangulasi, yaitu menganalisis jawaban subjek dengan meneliti kebenarannya dengan data empris (sumber data lainnya) yang tersedia. Di sini jawaban subjek di-cross-check dengan dokumen yang ada. Menurut Dwidjowinoto ada beberapa macam triangulasi, yaitu: i. Triangulasi Sumber, yaitu membandingkan atau mengecek ulang derajat kepercayaan suatu informasi yang diperoleh dari sumber yang berbeda.

18 61 ii. Triangulasi Waktu, yaitu berkaitan dengan perubahan suatu proses dan perilaku manusia, Karena perilaku manusia dapat berubah setiap waktu. Karena itu periset perlu mengadakan observasi tidak hanya satu kali. iii. Triangulasi Teori, yaitu memanfaatkan dua tau lebih teori untuk diadu atau dipadu. Untuk itu diperlukan rancangan riset, pengumpulan data, dan analisis data yang lengkap supaya hasilnya komprehensif. iv. Triangulasi Periset, yaitu mengunakan lebih dari satu periset dalam mengadakan observasi atau wawancara. Karena masing-masing periset mempunyai gaya, sikap, dan persepsi yang berbeda dalam mengamati fenomena maka hasil pengamatannya bisa berbda meski fenomenanya sama. v. Triangulasi Metode, yaitu usaha mengecek keabsahan data atau mengecek keabsahan temuan riset. Triangulasi metode dapat dilakukan dengan menggunakan lebih dari satu teknik pengumpulan data untuk mendapatkan yang sama. 3. Intersubjectivity Agreement Semua pandangan, pendapat atau data dari suatu subjek didialogkan dengan pendapat, pandangan atau data dari subjek lainnya. Tujuannya untuk menghasilkan titik temu antar data (intersubjectivity agreement). 4. Conscientization Adalah kegiatan berteori, ukurannya: dapat melakukan blocking interpretation, mempunyai basis teoretis yang mendalam dan kritik harus tajam. Kegiatan berteori ini harus bisa memaparkan dua hal, yaitu:

19 62 a. Historical Situatedness (Ideographic): sesuaikan analisis dengan konteks sosial dan budaya serta konteks waktu dan historis yang spesifik sesuai kondisi di mana riset terjadi. b. Unity Theory & Praxis: memadukan teori dengan contoh praktis. 18 Melihat definisi dan penjelasan mengenai triangulasi di atas maka dapat diambil sebuah kesimpulan di mana triangulasi digunakan untuk melihat sebuah kasus atau permasalahan dari segala sisi, tidak hanya dilihat melalui hasil interview tetapi juga daapt dilihat melalui hasil observasi, melihat langsung keadaan di lapangan, sehingga hasil yang didapatkan pun bisa menjadi lebih akurat dan supaya data yang dibutuhkan dalam sebuah penelitian dapat dipenuhi. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan teknik pemeriksaan keabsahan data dengan cara triangulasi sumber, yakni mengecek ulang derajat kepercayaan informasi dari narasumber dengan membandingkan hasil wawancara terhadap key informan dengan informan yang lain. 18 Kriyantono, op.cit., hal

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian pada hakikatnya merupakan suatu upaya untuk menemukan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian pada hakikatnya merupakan suatu upaya untuk menemukan BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Paradigma Penelitian Penelitian pada hakikatnya merupakan suatu upaya untuk menemukan kebenaran atau untuk lebih membenarkan kebenaran. Usaha untuk mengejar kebenaran
