BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Pengadaan proyek

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Pengadaan proyek"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Pengadaan proyek Pendidikan nasional berfungsi untuk mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, yang bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Untuk mewujudkan fungsi itu departemen pendidikan sebagai pemegang otoritas di dunia pendidikan Indonesia melakukan upaya, seperti meningkatkan mutu sekolah di seluruh Indonesia. Departemen pendidikan nasional mengklarifikasi sekolah di seluruh Indonesia menjadi tiga tingkat yaitu sekolah "potensial", setelah melalui proses pembinaan sekolah ini diharapkan menjadi sekolah "mandiri,, dan setelah melalui pembinaan lebih lanjut diharapkan menjadi sekolah "kemandirian". Atau dengan rumusan lain, sekolah "potensial" meniadi calon SSN (Sekolah Standar Nasional) dan RSSN (Rintisan Sekolah Standar Nasional), kemudian dilakukan pembinaan maka statusnya naik menjadi sekolah mandiri, berarti sekolah yang bersangkutan telah menjadi SSN dan lalu 1

2 menjadi calon atau Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI). Pembinaan terus dilakukan sampai RSBI ini menjadi sekolah SBI. (Sukirman, Guru di SMP Negeri 267, Jakarta) Pelaksanaan otonomi pendidikan menuntut perubahan dalam sistem supervisi yang bukan saja mengemban fungsi pengawasan tetapi juga fungsi pembinaan terhadap penyelenggaraan pendidikan. Undang-undang nomor 32 Tahun 2004 tentang pemerintah daerah dan peraturan pemeritah nomor 25 tentang kewenangan pusat dan daerah, telah mendorong perubahan besar pada sistem pengelolaan pendidikan di Indonesia. Pendidikan diserahkan pengelolaannya kepada pemerintah daerah, sementara pemerintah pusat sebatas menyusun acuan dan standar yang bersifat nasional. Terkait dengan standar yang bersifat nasional, undang-undang nomor 20 Tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional pasal 35 ayat (l) menyebutkan bahwa standar nasional pendidikan digunakan sebagai acuan dalam pengembangan pendidikan yang meliputi kurikulum, proses, tenaga kependidikan, sarana dan prasarana, pengelolaan dan pembiayaan pendidikan. Dilanjutkan pada ayat (2) menyebutkan standar nasional pendidikan terdiri atas standar isi, proses, kompetensi lulusan, tenaga kependidikan, sarana-prasarana, pengelolaan, pembiayaan dan penilaian pendidikan. Dengan diberlakukannya peraturan pemerintah nomor l9 Tahun 2005 tentang standar nasional pendidikan (SNP), dan adanya pemetaan 2

3 sekolah menjadi sekolah kategori standar nasional dan sekolah kategori mandiri, maka setiap sekolah masih tergolong kategori standar diharuskan untuk memenuhi ke delapan aspek standar nasional yang telah ditentukan dalam SNP tersebut untuk menjadi sekolah standar nasional (SSN). Untuk memudahkan bagi sekolah maupun masyarakat pada umumnya dalam memahami bagaimana wujud sekolah yang telah memenuhi SNP diperlukan contoh nyata berupa keberadaan sekolah standar nasional. Dalam kerangka itu, direktorat pembinaan sekolah dasar melakukan pengembangan sekolah dasar menjadi sekolah standar nasional dan disebut sekolah dasar standar nasional (SD-SN). Dengan adanya SD-SN, diharapkan dapat menjadi wujud nyata SD yang dimaksudkan dalam SNP dan menjadi acuan atau rujukan bagi sekolah dasar lain dalam pengembangan sekolah sesuai standar nasional. Target dengan dibangunnya sekolah dasar standar nasional dapat membentuk siswa yang berkepribadian yang taat kepada agama, menguasai pengetahuan umum dan tehnologi (IPTEK), cerdas, trampil, kreatif, inovatif, sehat jasmani & rohani, memiliki ahlak mulia, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab, mampu bergaul, bersosialisasi, berkomunikasi, berbagi, dan empati terhadap sesama umat manusia dan lingkungannya, siswa mampu bersaing dengan jujur dan adil, cinta dan bangga terhadap bangsa, negara dan tanah air Indonesia. 3

4 Sekolah lain yang sejenis, yang berada pada daerah yang sama, diharapkan dapat terpacu untuk memperbaiki dan mengembangkan diri dalam menciptakan iklim psikososial sekolah untuk menjamin terselenggaranya proses pendidikan yang bermakna, menyenangkan sekaligus berprestasi dalam berbagai bidang sesuai dengan potensi yang dimiliki. ( - SD-SN Sekolah Dasar Standar Nasional, Tue Mar 24, :07 pm) I.2 Latar Belakang Permasalahan Pendidikan dasar adalah tahap pertama wajib belajar. Peningkatan mutu pendidikan dari mulai tingkat sekolah dasar (SD) sampai sekolah menengah umum (SMU) telah menjadi kebijakan pemerintah yang harus diwujudkan sebaik- baiknya. Salah satu upaya untuk peningkatan mutu pendidikan sebagaimana disebutkan dalam UU No. 20 tahun 2003 tersurat bahwa setiap satuan pendidikan jalur sekolah baik yang diselenggarakan oleh pemerintah maupun masyarakat harus menyediakan sumber belajar. Salah satu sumber belajar yang sangat penting adalah sekolah dasar dari mulai tenaga kependidikan, peserta didik maupun staf penyelenggara sekolah memperoleh kesempatan seluas-luasnya untuk memperdalam pengetahuannnya. Sebagaimana kita ketahui bahwa sekolah dasar tidak hanya sebagai sumber belajar yang sangat penting, sekolah dasar juga berfungsi sebagai pusat atau awal belajar mengajar, pusat informasi dan pusat penelitian 4

5 sederhana. Sekolah dasar mempunyai tugas yang sangat besar dalam mendidik murid-muridnya. Namun sangat kita sadari bahwa peran penting sekolah dasar ini belum merupakan prioritas utama baik dari pihak sekolah maupun pemerintah karena sekolah dasar yang ada sekarang belum dapat dikatakan memadai dari sarana maupun prasarana termasuk gedung atau ruang sekolah dasar dan perlengkapannnya. Suatu sekolah dasar bukan hanya menyediakan ruang kelas, guru, staf, murid kemudian terjadi proses belajar mengajar, tetapi letak sekolah dasar, bentuk ruang, penataan perabot dan perlengkapan, alur petugas dan pengguna, penerangan dan lain-lain perlu diperhatikan oleh penyelenggara sekolah agar tercapai sekolah dasar standar nasional yang interaktif, berkarakter dan berprestasi. Standar nasional pendidikan terdiri atas standar isi, proses, kompetensi lulusan, tenaga pendidik dan tenaga kependidikan, sarana dan prasarana, pengelolaan, pembiayaan dan penilaian pendidikan yang harus ditingkatkan secara berencana dan berkala. Standar nasional pendidikan digunakan sebagai acuan pengembangan kurikulum, tenaga pendidik dan tenaga kependidikan, sarana dan prasarana, pengelolaan, dan pembiayaan. Pengembangan standar nasional pendidikan serta pemantauan dan pelaporan pencapaiannya secara nasional dilaksanakan oleh suatu badan standarisasi, penjaminan dan pengendalian mutu pendidikan. 5

6 Salah satu contoh sekolah standar nasional adalah Sekolah Dasar Babarsari, Sekolah Dasar Muhammadiyah Condongcatur Yogyakarta, Sekolah Dasar Muhammadiyah Condongcatur di Kadisoka. Gambar 1 : Tampak Depan dan Samping Bangunan SD Muhammadiyah Condong Catur Gambar 2 : Laboraturium Komputer dan Ruang UKS Gambar 3 : Suasana Kegiatan Belajar Mengajar dan Suasana Wisuda Tahun

7 Gambar 4: Photo Udara SD Muhammadiyah Condongcatur Menjadikan generasi penerus bangsa yang cerdas dan berkualitas, adalah tanggung jawab kita semua. Kita sadari bahwa untuk mencapainya, tidak semudah membalikkan telapak tangan, namun memerlukan usaha yang diiringi keseriusan dan kegigihan. Peran dunia pendidikan yang berkualitas harus didukung oleh semua pihak dan lapisan masyarakat. Pendidikan dasar dan pengajaran yang mengedepankan sikap moral dan kecerdasan dalam berkehidupan, serta mempunyai wawasan luas terhadap kemajuan suatu bangsa, merupakan salah satu modal dasar yang handal dalam mengantarkan kehidupan bangsa yang cerdas, maju dan berwibawa dan menjunjung nilai-nilai kebangsaan. Berikut tabel-tabel yang menunjukkan keadaan sekolah dasar menurut status sekolah dan lain sebagainya. 7

8 TABEL 1 GAMBARAN UMUM KEADAAN SEKOLAH DASAR MENURUT STATUS SEKOLAH TAHUN 2007/2008 No Variabel Negeri % Swasta % J u m l a h 1 Jumlah Sekolah , , Jumlah Siswa Baru Tk.l , , Jumlah Siswa Menurut Jenis Kelamin Laki-laki Perempuan Menurut umur 6 tahun 7-12 tahun 13 tahun , 65 91,61 91,68 89,38 91,92 92, ,35 8,39 8,32 10,62 8,08 7, Jumlah mengulang , , Jumlah lulusan , , Jumlah kep. Sekolah dan guru Menurut jenis kelamin Laki-laki Perempuan Menurut jabatan Kepala sekolah Guru kelas Guru agama Guru penjas Guru bahasa inggris Guru mulok Menurut status kepegawaian Pegawai negeri Bukan pegawai negeri ,07 91,61 90,70 92,23 91,34 89,99 92,22 87,15 87,67 98,34 74, ,93 8,39 9,30 7,77 8,66 10,01 7,78 12,85 12,33 1,66 25, Jumlah pegawai Menurut jenis pekerjaan Pegawai administrasi Penjaga sekolah Petugas perpustakaan ,24 69,15 92,36 74, ,76 30,85 7,64 25, Jumlah kelas , , Jumlah ruang kelas Menurut status kepemilikan Ruang kelas milik Menurut kondisi Baik Rusak ringan Rusak berat Ruang kelas bkn milik ,04 91,13 88,88 93,27 93,89 87, ,96 8,87 11,12 6,73 6,11 12,

9 TABEL 2 GAMBARAN UMUM KEADAAN SEKOLAH DASAR TIAP PROPINSI STATUS SEKOLAH : NEGERI & SWASTA TAHUN 2007/2008 No Propinsi Sekolah Pendaftar SB Tk. I Siswa Mengulang Lulusan Pegawai 1 DKI Jakarta , , Jawa Barat Banten Jawa Tengah DIY Jawa Timur NAD Sum Utara Sum Barat Riau Kep. Riau Jambi , Sum Selatan Ba. Belitung Bengkulu Lampung Kal. Barat Kal. Tengah Kal. Selatan Kal. Timur Sul. Utara Gorontalo Sul. Tengah Sul. Selatan Sul. Barat Sul. Tenggara Maluku Maluku Utara Bali NTB NTT Papua Papua Barat INDONESIA

10 TABEL 3 PERKEMBANGAN JUMLAH KELAS MENURUT STATUS SEKOLAH TIAP PROPINSI SEKOLAH DASAR TAHUN 2005/ /2008 No Propinsi 2005/ / /2008 Negeri Swasta Jumlah Negeri Swasta Jumlah Negeri Swasta Jumlah 1 DKI Jakarta Jawa Barat Banten Jawa Tengah 5 DIY Jawa Timur NAD Sum Utara Sum Barat Riau Kep. Riau , Jambi Sum Selatan 14 Ba. Belitung Bengkulu Lampung Kal. Barat Kal. Tengah Kal. Selatan Kal. Timur Sul. Utara Gorontalo Sul. Tengah Sul. Selatan Sul. Barat Sul. Tenggara Maluku Maluku Utara 29 Bali NTB NTT Papua Papua Barat INDONESIA

11 TABEL 4 PERKEMBANGAN JUMLAH SEKOLAH MENURUT STATUS TIAP PROPINSI SEKOLAH DASAR TAHUN 2005/ /2008 No Propinsi 2005/ / /2008 Negeri Swasta Jumlah Negeri Swasta Jumlah Negeri Swasta Jumlah 1 DKI Jakarta Jawa Barat Banten Jawa Tengah DIY Jawa Timur NAD Sum Utara Sum Barat Riau Kep. Riau Jambi Sum Selatan Ba. Belitung Bengkulu Lampung Kal. Barat Kal. Tengah Kal. Selatan Kal. Timur Sul. Utara Gorontalo Sul. Tengah Sul. Selatan Sul. Barat Sul. Tenggara Maluku Maluku Utara Bali NTB NTT Papua Papua Barat INDONESIA

12 TABEL 5 PERKEMBANGAN JUMLAH SISWA MENURUT STATUS SEKOLAH TIAP PROPINSI SEKOLAH DASAR TAHUN 2005/ /2008 No Propinsi 2005/ / /2008 Negeri Swasta Jumlah Negeri Swasta Jumlah Negeri Swasta Jumlah 1 DKI Jakarta Jawa Barat Banten Jawa Tengah 5 DIY Jawa Timur NAD Sum Utara Sum Barat Riau Kep. Riau Jambi Sum Sel Ba. Blitung Bengkulu Lampung Kal. Barat Kal. Tengah Kal. Selatan Kal. Timur Sul. Utara Gorontalo Sul. Tengah Sul. Selatan Sul. Barat Sul. Tengg Maluku Maluku Utara 29 Bali NTB NTT Papua Papua Barat INDONESIA

13 1.3 Rumusan Permasalahan Bagaimana mewujudkan bangunan sekolah dasar yang memenuhi standar nasional (SN) yang diterapkan melalui tata ruang luar dan tata ruang dalam yang didesain dengan pendekatan ruang interaktif sebagai wadah pendidikan karakter dan semangat berprestasi. 1.4 Tujuan dan Sasaran Tujuan Tujuan Umum Mewujudkan sebuah bangunan sekolah dasar yang dapat : Meningkatkan kualitas pendidikan nasional. Memberi peluang pada sekolah yang berpotensi untuk mencapai kualitas bertaraf internasional. Memberi layanan kepada siswa yang berpotensi untuk mencapai kualitas bertaraf internasional. Menyiapkan lulusan SD-SN yang mampu berperan aktif dalam masyarakat. Tujuan Khusus Menyiapkan lulusan SD yang memiliki kompetensi seperti yang tercantum di dalam standar kompetensi lulusan : Individu yang agamis Individu yang nasionalis Pemikir yang kritis, kreatif dan produktif 13

14 Pemecah masalah yang efektif dan inovatif Komunikator yang efektif Individu yang mampu bekerja sama Pembelajar yang mandiri Sasaran Mewujudkan dan memaksimalkan fungsi tatanan ruang dan perlengkapan sekolah dasar dengan baik. Suatu sekolah dasar bukan hanya menyediakan kelas, guru, staf, murid kemudian terjadi proses belajar mengajar, tetapi letak sekolah dasar, bentuk ruang, penataan perabot dan perlengkapan, alur petugas dan pengguna, penerangan dan lain-lain perlu diperhatikan oleh penyelenggara sekolah agar tercapai sekolah dasar standar nasional yang interaktif, berkarakter dan berprestasi. I.5 Lingkup Studi Materi Studi Lingkup spatial - Lokasi tapak berada di Jln. Babarsari, Jln. Kledokan Raya, Jln. Kledokan 3 dan Jln. Garuni 3 yang merupakan area persawahan, ruko dan sedikit pemukiman penduduk. (lihat gambar 5) 14

15 - Batas-batas: Utara : Kompleks pertokoan Babarsari dan ruko Selatan : Pemukiman penduduk Kledokan Timur : Area Persawahan Barat : Jl. Kledokan Raya, Ruko dan Persawahan Penulis memilih lokasi ini dengan pertimbangan, lokasi merupakan lokasi yang dekat dengan area pendidikan. Lokasi merupakan area persawahan, ruko dan sedikit pemukiman penduduk dan di sebelah Utara lokasi merupakan sekolah dasar standar nasional tapi masih butuh penyempurnaan dalam hal bentuk bangunan dan fasilitas pendukungnya. Jadi penulis memilih lokasi ini dengan tujuan memindahkan sekolah dasar tersebut ke lokasi baru. Selain itu, lokasi memiliki kontur relatif sama, pembangunan ruang publik atau semi publik di Yogyakarta ke arah Timur kota Yogyakarta. Pencapaian ke site mudah. Dekat dengan jalan utama yaitu Jln. Laksda Adi Sucipto. 15

16 Di Jl. Babarsari & Jl. Kledokan Gambar 5: Photo Udara Lokasi Site Lingkup substansial Lingkup pembahasan ditekankan sesuai dengan permasalahan yang dihadapi pada perencanaan dan perancangan sekolah dasar standar nasional, yaitu pengelolaan tata ruang luar dan tata ruang dalam Pendekatan Studi Pendekatan studi yang diambil adalah pendekatan ruang yang interaktif sebagai wadah pendidikan karakter dan semangat berprestasi yang dianggap sesuai dengan desain yang ingin menyimbolkan sesuatu dengan cara yang berbeda sesuai dengan maknanya. Pendekatan studi merupakan sudut pandang seseorang dalam mendekati suatu masalah desain guna mencapai pemecahan 16

17 masalah yang tepat. Dengan kata lain dapat diartikan sebagai metode atau cara untuk mendesain suatu proyek. Sesuai dengan yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa pada proyek sekolah dasar standar nasional ini, pendekatan yang digunakan adalah pendekatan ruang yang interaktif sebagai wadah pendidikan karakter dan semangat berprestasi, dimana hal ini sesuai dengan konsep yang dipilih sehingga unsur-unsur terkait dengan prestasi dapat diterapkan dalam bangunan baik secara langsung maupun tidak langsung. Pendekatan studi ini dengan beberapa preseden bangunan seperti pada gambar 6. Gambar 6: SD Muhammadiyah Condongcatur Kadisoka Pendekatan studi melalui pembinaan karakter (fungsi dan kegiatan, jumlah pengguna, sarana dan prasarana, skala dan dimensi, karakteristik fisik bangunan, citra visual, tata ruang dalam dan ruang luar, lingkungan serta aktivitas yang dilakukan pelaku kegiatan). 17

18 1.6 Metode Studi Metode Pengumpulan Data Wawancara dengan pihak terkait Wawancara dilakukan dengan staf pengelola sekolah dasar, pemakai sekolah dasar serta siswa itu sendiri. Pengumpulan Data Mengumpulkan data yang berkaitan dengan sekolah dasar. Studi literatur mengenai kegiatan, pelaku. Meliputi studi kasus tentang bangunan lain sebagai pembanding dan data pendukung Metode Analisis Observasi sekolah, meliputi survey ke sekolah (ditinjau dari segi fisik) pada sekolah dasar yang difokuskan pada tata ruang (dalam dan luar) serta lingkungan bangunan Metode Penarikan Kesimpulan Metode yang dipakai dalam penarikan kesimpulan adalah deduktif. Pengumpulan data diambil dari buku, internet, dan pengamatan, kemudian dianalisis untuk memperoleh kesimpulan sebagai pemecahan permasalahan desain. 18

19 1.7 Sistematika Penulisan BAB I : Pendahuluan Berisi latar belakang, rumusan permasalahan, tujuan dan sasaran, lingkup studi, metode studi dan sistematika penulisan. BAB II : Landasan Teori Tentang Sekolah dan Sekolah Dasar Berisi tentang dasar-dasar teori yang diambil dari literatur dan sumber-sumber yang ada untuk dijadikan landasan di dalam perencanaan dan perancangan. BAB III : Deskripsi Proyek dan Tinjauan Lokasi Berisi tentang penjelasan proyek dan tinjauan khusus mengenai letak site serta analisis tapak. Kondisi geografis dan potensi yang tersedia. BAB IV : Analisis Pendekatan Perencanaan dan Perancangan Sekolah Dasar di Yogyakarta Berisis analisis elemen-elemen sekolah untuk mendapatkan konsep perencanaan dan perancangan bangunan sekolah dasar. 19

20 BAB V : Konsep Perencanaan dan Perancangan Sekolah Dasar di Yogyakarta Berisi konsep perencanaan dan perancangan dari hasil analisis untuk diterapkan dalam bentuk desain fisik. 20

BAB I PENDAHULUAN. dengan pembukaan Undang Undang Dasar 1945 alinea ke-4 serta ingin

BAB I PENDAHULUAN. dengan pembukaan Undang Undang Dasar 1945 alinea ke-4 serta ingin BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pendidikan merupakan cara untuk mencerdaskan bangsa yang sesuai dengan pembukaan Undang Undang Dasar 1945 alinea ke-4 serta ingin mencapai tujuan pendidikan
