LAMPIRAN-LAMPIRAN. 1. Permendiknas Nomor 13 tahun 2007 tentang Karakteristik wakil Kepala

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAMPIRAN-LAMPIRAN. 1. Permendiknas Nomor 13 tahun 2007 tentang Karakteristik wakil Kepala"

Transkripsi

1 LAMPIRAN-LAMPIRAN 1. Permendiknas Nomor 13 tahun 2007 tentang Karakteristik wakil Kepala Sekolah Aspek Komponen b. Kepribadian dan Sosial c. Kepemimpina n Kriteria 1. Berakhlak mulia, mengembangkan budaya dan tradisi akhlak mulia, dan menjadi teladan akhlak mulia bagi komunitas di sekolah/madrasah. 2. Berakhlak mulia, mengembangkan budaya dan tradisi akhlak mulia, dan menjadi teladan akhlak mulia bagi komunitas di sekolah/madrasah. 3. Bersikap terbuka dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi sebagai Wakil Kepala Sekolah/Madrasah. 4. Bersikap terbuka dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi sebagai Wakil Kepala Sekolah/Madrasah. 5. Berpartisipasi dalam kegiatan kemasyarakatan. 6. Tanggap dan peduli terhadap kepentingan orang atau kelompok lain. 7. Mengembangkan dan mengelola hubungan sekolah/madrasah dengan pihak lain di luar sekolah dalam rangka mendapat kan dukungan ide, sumber belaj ar, dan pembiayaan sekolah/madrasah. 1. Bertindak sesuai dengan visi dan misi sekolah/madrasah. 2. Merumuskan tujuan yang menantang diri sendiri dan orang lain untuk mencapai standar yang tinggi. 3. Mengembangkan sekolah/madrasah menuju organisasi pembelajaran (learning organization). 4. Menciptakan budaya dan iklim sekolah/madrasah yang kondusif dan inovatif bagi pembelajaran. 5. Memegang teguh tujuan sekolah dengan menjadi contoh dan bertindak sebagai pemimpin pembelajaran. 6. Melaksanakan kepemimpinan yang inspiratif. 7. Membangun rasa saling percaya dan memfasilitasi kerjasama dalam rangka untuk menciptakan kolaborasi yang kuat diantara warga sekolah/madrasah 8. Bekerja keras untuk mencapai keberhasilan 1

2 Aspek Komponen d. Pengembanga n sekolah/madra -sah Kewirausahaa n Kriteria sekolah/madrasah sebagai organisasi pembelajar yang efektif. 9. Mengembangkan kurikulum dan kegiatan pembelajaran sesuai dengan visi, misi, dan tujuan sekolah. 10. Mengelola peserta didik dalam rangka pengembangan kapasitasnya secara optimal. 1. Menyusun rencana pengembangan sekolah/madrasah jangka panjang, menengah, dan pendek dalam rangka mencapai visi, misi, dan tujuan sekolah/madrasah. 2. Mengembangkan struktur organisasi sekolah/ madrasah yang efektif dan efisien sesuai dengan kebutuhan. 3. Melaksanakan pengembangan sekolah/ madrasah sesuai dengan rencana jangka panjang, menengah, dan jangka pendek sekolah menuju tercapainya visi, misi, dan tujuan sekolah. 4. Mewujudkan peningkatan kinerja sekolah yang signifikan sesuai dengan visi, misi, tujuan sekolah dan standar nasional pendidikan. 5. Melakukan monitoring, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan program kegiatan sekolah/madrasah dengan prosedur yang tepat. 6. Merencanakan dan menindaklanjuti hasil monitoring, evaluasi, dan pelaporan. 7. Melaksanakan penelitian tindakan sekolah dalam rangka meningkatkan kinerja sekolah/madrasah. 1. Menciptakan inovasi yang bermanfaat bagi pengembangan sekolah/ madrasah. 2. memiliki motivasi yang kuat untuk sukses dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai pemimpin pembelajaran. 3. Pantang menyerah dan selalu mencari solusi terbaik dalam dihadapi sekolah/madrasah. 4. Menerapkan nilai dan prinsip prinsip kewirausahaan dalam mengembangkan sekolah/madrasah. 2

3 2. Lampiran Permendiknas Nomor 39 Tahun 2008 Tentang materi pembinaan kesiswaan PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2008 TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL, Menimbang : a. bahwa untuk mengembangkan potensi siswa sesuai dengan fungsi dan tujuan pendidikan nasional, yaitu siswa yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warganegara yang demokratis serta bertanggungjawab, diperlukan pembinaan kesiswaan secara sistematis dan berkelanjutan; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional tentang Pembinaan Kesiswaan; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78 Tahun 2003, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437); 3

4 3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4496); 4. Peraturan Presiden Nomor 9 Tahun 2005 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi, dan Tata Kerja Kementerian Negara Republik Indonesia sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 20 Tahun 2008; 5. Keputusan Presiden Nomor 187/M Tahun 2004 mengenai pembentukan Kabinet Indonesia Bersatu sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 77/P Tahun 2008; 6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 14 tahun 2005 tentang Organisasi dan Tata Kerja Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah; 7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah; 8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah; 9. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 24 Tahun 2006 tentang Pedoman Pelaksanaan Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah yang telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 6 Tahun 2007; 4

5 10. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 34 Tahun 2006 tentang Pembinaan Prestasi Peserta Didik; 11. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah; MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN. BAB I TUJUAN, SASARAN DAN RUANG LINGKUP Pasal 1 Tujuan pembinaan kesiswaan : a. Mengembangkan potensi siswa secara optimal dan terpadu yang meliputi bakat, minat, dan kreativitas; b. Memantapkan kepribadian siswa untuk mewujudkan ketahanan sekolah sebagai lingkungan pendidikan sehingga terhindar dari usaha dan pengaruh negatif dan bertentangan dengan tujuan pendidikan; c. Mengaktualisasikan potensi siswa dalam pencapaian prestasi unggulan sesuai bakat dan minat; d. Menyiapkan siswa agar menjadi warga masyarakat yang berakhlak mulia, demokratis, menghormati hak-hak asasi manusia dalam rangka mewujudkan masyarakat madani (civil society). Pasal 2 Sasaran pembinaan kesiswaan meliputi siswa taman kanak-kanak (TK), taman kanak-kanak luar biasa (TKLB), sekolah dasar (SD), sekolah dasar luar biasa (SDLB), sekolah menengah pertama (SMP), sekolah menengah pertama luar biasa (SMPLB), sekolah menengah atas (SMA), sekolah menengah atas luar biasa (SMALB), dan sekolah menengah kejuruan (SMK). Pasal 3 g. Pembinaan kesiswaan dilaksanakan melalui kegiatan ekstrakurikuler dan kokurikuler; 5

6 h. Materi pembinaan kesiswaan meliputi : a. Keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa; b. Budi pekerti luhur atau akhlak mulia; c. Kepribadian unggul, wawasan kebangsaan, dan bela negara; d. Prestasi akademik, seni, dan/atau olahraga sesuai bakat dan minat; e. Demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik, lingkungan hidup, kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks masyarakat plural; f. Kreativitas, keterampilan, dan kewirausahaan; g. Kualitas jasmani, kesehatan, dan gizi berbasis sumber gizi yang terdiversifikasi ; h. Sastra dan budaya; i. Teknologi informasi dan komunikasi; j. Komunikasi dalam bahasa Inggris; i. Materi pembinaan kesiswaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dijabarkan lebih lanjut dalam jenis-jenis kegiatan sebagaimana tercantum dalam Lampiran Peraturan ini. j. Jenis kegiatan sebagaimana dimaksud pada ayat (3) dapat dikembangkan oleh sekolah. BAB III ORGANISASI Pasal 4 (1) Organisasi kesiswaan di sekolah berbentuk organisasi siswa intra sekolah. (2) Organisasi kesiswaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) merupak an organisasi resmi di sekolah dan tidak ada hubungan organisatoris dengan organisasi kesiswaan di sekolah lain. (3) Organisasi siswa intra sekolah pada SMP, SMPLB, SMA, SMALB dan SMK adalah OSIS. (4) Organisasi siswa intra sekolah pada TK, TKLB, SD, dan SDLB adalah organisasi kelas. 6

7 BAB IV TANGGUNG JAWAB PEMBINAAN KESISWAAN Pasal 5 (1) Pembinaan kesiswaan di sekolah menjadi tanggung jawab kepala sekolah. (2) Pembinaan kesiswaan di kecamatan menjadi tanggung jawab unit kerja yang menangani pendidikan di kecamatan. (3) Pembinaan kesiswaan di kabupaten/kota menjadi tanggung jawab unit kerja yang menangani pendidikan di kabupaten/kota. (4) Pembinaan kesiswaan di propinsi menjadi tanggung jawab unit kerja yang menangani pendidikan di propinsi. (5) Pembinaan kesiswaan secara nasional menjadi tanggung jawab Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah, Departemen Pendidikan Nasional. BAB V PENDANAAN Pasal 6 (1) Pendanaan pembinaan kesiswaan di sekolah dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah (APBS). (2) Pendanaan pembinaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD), dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan sumber lain yang tidak mengikat. BAB VI PENUTUP Pasal 7 Dengan berlakunya Peraturan Menteri ini, Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0461/U/1984 tentang Pembinaan Kesiswaan dan semua peraturan pelaksanaannya dinyatakan tidak berlaku. 7

8 Pasal 8 Peraturan Menteri ini berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 22 Juli 2008 MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL, TTD. BAMBANG SUDIBDYO Salinan sesuai dengan aslinya, Biro Hukum dan Organisasi Departemen Pendidikan Nasional. Kepala Bagian Penyusunan Rancangan Peraturan Perundang-undangan dan Bantuan Hukum I, TTD. Muslikh, S.H NIP

9 LAMPIRAN PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 39 TAHUN 2008 TANGGAL 22 JULI 2008 MATERI PEMBINAAN KESISWAAN NO. JENIS KEGIATAN PEMBINAAN KESISWAAN 1. Pembinaan keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa, antara lain : a. Melaksanakan peribadatan sesuai dengan ketentuan agama masingmasing; b. Memperingati hari-hari besar keagamaan; c. Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai dengan norma agama; d. Membina toleransi kehidupan antar umat beragama; e. Mengadakan kegiatan lomba yang bernuansa keagamaan; f. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di sekolah. 2. Pembinaan budi pekerti luhur atau akhlak mulia, antara lain : a. Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah; b. Melaksanakan gotong royong dan kerja bakti (bakti sosial); c. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tatakrama pergaulan; d. Menumbuhkembangkan kesadaran untuk rela berkorban terhadap sesama; e. Menumbuhkembangkan sikap hormat dan menghargai warga sekolah; f. Melaksanakan kegiatan 7K (Keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan, kedamaian dan kerindangan). NO. JENIS KEGIATAN PEMBINAAN KESISWAAN 9

10 . Pembinaan kepribadian unggul, wawasan kebangsaan, dan bela negara, antara lain : a. Melaksanakan upacara bendera pada hari senin dan /atau hari sabtu, serta hari-hari besar nasional; b. Menyanyikan lagu-lagu nasional (Mars dan Hymne); c. Melaksanakan kegiatan kepramukaan; d. Mengunjungi dan mempelajari tempat-tempat bernilai sejarah; e. Mempelajari dan meneruskan nilai-nilai luhur, kepeloporan, dan semangat perjuangan para pahlawan; f. Melaksanakan kegiatan bela negara; g. Menjaga dan menghormati simbol-simbol dan lambanglambang negara; h. Melakukan pertukaran siswa antar daerah dan antar negara. 4. Pembinaan prestasi akademik, seni, dan/atau olahraga sesuai bakat dan minat, antar lain : a. Mengadakan lomba mata pelajaran/program keahlian; b. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah; c. Mengikuti kegiatan workshop, seminar, diskusi panel yang bernuansa ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek); d. Mengadakan studi banding dan kunjungan (studi wisata) ke temp attempat sumber belajar; e. Mendesain dan memproduksi media pembelajaran; f. Mengadakan pameran karya inovatif dan hasil penelitian; g. Mengoptimalkan pemanfaatan perpustakaan sekolah; h. Membentuk klub sains, seni dan olahraga; i. Menyelenggarakan festival dan lomba seni; j. Menyelenggarakan lomba dan pertandingan olahraga. NO. JENIS KEGIATAN PEMBINAAN KESISWAAN 5. Pembinaan demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik, lingkungan hidup, kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks masyarakat plural, antara lain : a. Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam OSIS sesuai dengan tugasnya masing-masing; b. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa; c. Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran, transparan, dan profesional; d. Melaksanakan kewajiban dan hak diri dan orang lain dalam pergaulan masyarakat; e. Melaksanakan kegiatan kelompok belajar, diskusi, debat dan pidato; f. Melaksanakan kegiatan orientasi siswa baru yang bersifat akademik dan pengenalan lingkungan tanpa kekerasan; g. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah. 10

11 6. Pembinaan kreativitas, keterampilan dan kewirausahaan, antara lain : a. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan dalam menciptakan suatu barang menjadi lebih berguna; b. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan di bidang barang dan jasa; c. Meningkatkan usaha koperasi siswa dan unit produkdsi; d. Melaksanakan praktek kerja nyata (PKN)/pengalaman kerja lapangan (PKL)/praktek kerja industri (Prakerim); e. Meningkatkan kemampuan keterampilan siswa melalui sertifikasi kompetensi siswa berkebutuhan khusus; 7. Pembinaan kualitas jasmani, kesehatan dan gizi berbasis sumber gizi yang terdiversifikasi antara lain : a. Melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat; b. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS); c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV AIDS; d. Meningkatkan kesehatan reproduksi remaja; e. Melaksanakan hidup aktif; f. Melakukan diversifikasi pangan; g. Melaksanakan pengamanan jajan anak sekolah. NO. JENIS KEGIATAN PEMBINAAN KESISWAAN 8. Pembinaan sastra dan budaya, antara lain : a. Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra; b. Menyelenggarakan festival/lomba, sastra dan budaya; c. Meningkatkan daya cipta sastra; d. Meningkatkan apresiasi budaya. 9. Pembinaan teknologi informasi dan komunikasi (TIK), antara lain : a. Memanfaatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan pembelajaran; b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi; c. Memanfaatkan TIK untuk meningkatkan integritas kebangsaan. 10. Pembinaan komunikasi dalam bahasa Inggris, antara lain : a. Melaksanakan lomba debat dan pidato; b. Melaksanakan lomba menulis dan korespodensi; c. Melaksanakan kegiatan English Day; d. Melaksanakan kegiatan bercerita dalam bahasa Inggris (Story Telling); e. Melaksanakan lomba puzzies words/scrabble. 11

12 PEDOMAN OBSERVASI 1. Pelaksanaan kegiatan Program WKS Kesiswaan (Pengelolaan bakat dan minat) Hasil Observasi : Pengelolaan bakat dan minat di kelola oleh pembina OSIS dan pembina ekstra kurikuler dengan pelaksanaan kegiatan yang sudah terjadwal dengan rapi, Maing-masing pembina ektra bertanggung jawab dengan jenis kegiatan ekstra yang di ampunya. 2. Pelaksanaan kegiatan pengelolaan layanan-layanan khusus sekolah yang mendukung kegiatan pembelajaran Hasil Observasi ; Banyak sekali kegiatan/layanan khusus sekolah yang mendukung kegiatan pembelajaran. Diantaranya adalah Englid club, matemathic club dan komputer 3. Pelasanaan kegiatan bimbingan kesiswaan Hasil observasi : Selain WKS Kesiswaan sebagai penanggung jawab terhadap kegiatan bimbingan kesiswaan, juga bekerjasama dengan wali kelas juga dengan BK 4. Pelaksanaan kegiatan pengarahan disiplin dan tata tertib siswa Hasil observasi ; Dilaksankan setiap hari, di awali dengan masuk jam pertama ke sekolah dengan tidak terlambat, berseragam yang tertib dan rapi sesuai dengan ketentuan sekolah 12

13 5. Pelaksanaan kegiatan OSIS Hasil Obsevasi : Kegiatan dilaksankan sepenuhnya oleh seluruh pengurus OSIS, pembina OSIS hanya memberi pengarahan 6. Pelaksanaan Kegiatan Pramuka Hasil Obsevasi: Kegiatan pramuka ditangani penuh oleh pembina dan pelatih pramuka tiap hari jum at, pukul 13.30, sedangkan untuk klas X, merupakan ektra wajib 13

14 PEDOMAN WAWANCARA (DENGAN KEPALA SEKOLAH, WKS KESISWAAN) Indikator Responden No Pertanyaan Jawaban Manajemen kesiswaan Kepala Sekolah (Drs. Asy hari, MM) 1 Bagaiamana penerapan/pelaksanaan Manajemen kesiswaan di SMKN3 Jepara? 2. Dalam melaksanakan tugas wks Kesiswaan apa dasar hukumnya? 3. Apa kriteria/tolok ukur wks kesiswaan yang baik? 4. Apa saja yang wajib dilakukan oleh wks kesiswaan? 5. Apa yang di anjurkan untuk dilakukan oleh WKS kesiswaan? 6. Bagaimana cara mengevaluasi kegiatan Saya memberikan tugas dan tanggung jawab pelaksaan manajemen kesiswaan kepada bp. Iswanto, B.W, S.Pd, selaku WKS Kesiswaan Dasar hukumnya adalah Permendiknas no. 39 th Sesuai dengan permendiknas no. 13 th Melaksankan tugas dan tanggung jawab terhadap kegiatankegiatan kesiswaan Bekerja seoptimal mungkin sehingga hasilnya bisa maksimal Setiap 2-3 bulan sekali 14

15 Program WKS Kesiswaan WKS Kesiswaan (Iswanto, B.W., S.Pd) manajemen kesiswaan? 7. Dari mana sumber dana dan bagaiamana cara mengelola? 8. Hambatan kegiatan dan solusinyabagaimana? 6. Apa saja program kegiatan kesiswaan selama satu tahun? 9. Dalam melaksakan tugas wks Kesiswaaan apa dasar hukum pelaksanaan tugas tsb? 10. Langkah apa yang di ambil utk pembinaan bakat dan minat? 11. Langkah apa yang di tempuh dalam mengelola layanan2 khusus sekolah dalam mendukung kegiatan pembelajaran? 12. Langkah apa yang di tempuh dalam melaksnakan bimbingan kegiatan kesiswaan? 13. Langkah apa yang ditempuh dalam menegakkan disiplin dan tata tertib siswa? 14. Sumber dana dari mana, bagaimana cara mengelola? 15. Bagaimana cara mengevaluasi semua kegiatan kesiswaan? 16. Apa kendala yang muncul? semua wks di panggil utl laporan dan evaluasi Dari siswa untuk siswa Ada beberapa hambatan dan bisa di atasi Terlampir dalam program kerja Permendiknas no. 39 th Melalui kegiatan ekskul Melalui englis club, matemathic club. komputer Bekerjasama dengan wali kelas, BK dan walimurid Pelaksanaan disiplin menaati tatib sekolah dg baik Dari siswa untuk siswa Setelah pelaksanaan kegiatan di evaluasi Ada beberapa tapi masih bisa di atasi 15

16 RIWAYAT HIDUP Siti Budayah dilahirkan pada 13 Januari Di Jepara. Ia mengawali Pendidikan Formalnya di SD Negeri Krasak 1, kemudian melanjutkan ke SMP Negeri 1 Pecangaan, yang berlokasi di Krasak Pecangaan Jepara. Sekolah Menengah Atas di tempuhnya di Madrasah Aliyah Darul Ulum Purwogondo. Dan melanjutkan Strata satu (S1) di IAIN Walisongo Semarang, yang diselesaikan dalam waktu 4 tahun. Lulus dari IAIN WalisongoSemarang pada tahun Kemudian di angkat menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada tahun Dan sampai saat ini masih bekerja di SMK Negeri 1 Kalinyamatan, yang berlokasi di desa Sendang Kalinyamatan Jepara. Pada tahun 2013 bulan Maret mendaftar sebagai Mahasiswa Pascasarjana di UNISNU (Universitas Islam Nahdlatul Ulama) Jepara. 16

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2008 TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2008 TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA SALINAN PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2008 TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL, Menimbang : a. bahwa untuk
