PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE PROVINSI ACEH QANUN KABUPATEN PIDIE NOMOR: 4 TAHUN 2015 TENTANG PEMBENTUKAN MUKIM DI KECAMATAN KOTA SIGLI KABUPATEN PIDIE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE PROVINSI ACEH QANUN KABUPATEN PIDIE NOMOR: 4 TAHUN 2015 TENTANG PEMBENTUKAN MUKIM DI KECAMATAN KOTA SIGLI KABUPATEN PIDIE"

Transkripsi

1 1 SALINAN PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE PROVINSI ACEH QANUN KABUPATEN PIDIE NOMOR: 4 TAHUN 2015 TENTANG PEMBENTUKAN MUKIM DI KECAMATAN KOTA SIGLI KABUPATEN PIDIE BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM ATAS RAHMAT ALLAH YANG MAHA KUASA BUPATI PIDIE, Menimbang : a. bahwa seluruh gampong di kecamatan kota sigli yang dibentuk akibat penghapusan kelurahan menjadi gampong berdasarkan Qanun Kabupaten Pidie Nomor 7 Tahun 2008 tentang Penghapusan Kelurahan di Kecamatan Kota Sigli, Kecamatan Mutiara dan Mutiara Timur, belum terbentuk pemerintahan mukim yang menaungi gampong-gampong tersebut; Mengingat b. bahwa untuk meningkatkan efektifitas penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembinaan masyarakat, pelaksanaan keistimewaan Aceh, pengawasan fungsi ekologi dan sumber daya alam pada gampong-gampong dimaksud, dipandang perlu adanya pemerintahan mukim di Kecamatan Kota Sigli; c. bahwa berdasarkan ketentuan dalam Pasal 114 ayat (1) Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh, disebutkan dalam wilayah Kabupaten/ Kota dibentuk mukim yang terdiri atas beberapa gampong; d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, huruf b dan huruf c, perlu membentuk Qanun Kabupaten Pidie tentang Pembentukan Mukim di kecamatan Kota Sigli Kabupaten Pidie; : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945; 2. Undang-Undang Nomor 7 (drt) Tahun 1956 tentang Pembentukan Daerah Otonom Kabupaten-Kabupaten dalam lingkungan Daerah Propinsi Sumatera Utara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1956 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1092); 3. Undang-Undang..

2 2 3. Undang Undang Nomor 44 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Keistimewaan Provinsi Daerah Istimewa Aceh (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 172, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3893); 4. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 62, Tambahan Lebaran Negara Republik Indonesia Nomor 4633); 5. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); 6. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); 7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); 8. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 292, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5601); 9. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2008 tentang Kecamatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4826); 10. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran Republik Indonesia Negara Nomor 5539) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 47 tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 157, Tambahan Lembaran Republik Indonesia Negara Nomor 5717); 11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; 12. Qanun Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Nomor 10 Tahun 2002 tentang Peradilan Syari at Islam (Lembaran Daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Tahun 2002 Nomor 2 Seri E Nomor 2, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Nomor 5); 13. Qanun

3 3 14. Qanun Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Nomor 11 Tahun 2002 tentang Pelaksanaan Syari at Islam Bidang Aqidah, Ibadah dan Syiar Islam (Lembaran Daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Tahun 2002 Nomor 54 Seri E Nomor 15, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Nomor 5); 15. Qanun Aceh Nomor 9 Tahun 2008 Tentang Pembinaan Kehidupan Adat dan Adat Istiadat Lembaran Daerah Nanggroe Aceh Darussalam Tahun 2008 Nomor 09, Tambahan Lembaran Daerah Nanggroe Aceh Darussalam Nomor 19); 16. Qanun Aceh Nomor 3 Tahun 2009 tetang Tata Cara Pemilihan Pemberhentian Imum Mukim (Lembaran Daerah Aceh Tahun 2009 Nomor 03); 17. Qanun Aceh Nomor 5 Tahun 2011 tentang Tata Cara Pembentukan Qanun (Lembaran Aceh Tahun 2011 Nomor 10, Tambahan Lembaran Aceh Nomor 38); 18. Qanun Aceh Nomor 6 Tahun 2014 tentang Hukum Jinayat (Lembaran Aceh Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Aceh Nomor 67); 19. Qanun Kabupaten Pidie Nomor 7 Tahun 2008 tentang Penghapusan Kelurahan dan Pembentukan Gampong di Kecamatan Kota Sigli, Kecamatan Mutiara dan Kecamatan Mutiara Timur Kabupaten Pidie (Lembaran Daerah Kabupaten Pidie Tahun 2008 Nomor 07); 20. Qanun Kabupaten Pidie Nomor 7 Tahun 2011 tentang Pemerintahan Mukim (Lembaran Daerah Kabupaten Pidie Tahun 2011 Nomor 07); 21. Qanun Kabupaten Pidie Nomor 8 Tahun 2011 tentang Pemerintahan Gampong (Lembaran Daerah Kabupaten Pidie Tahun 2011 Nomor 08); Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT KABUPATEN PIDIE dan BUPATI PIDIE MEMUTUSKAN : Menetapkan : QANUN KABUPATEN PIDIE TENTANG PEMBENTUKAN KEMUKIMAN DI KECAMATAN KOTA SIGLI KABUPATEN PIDIE BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Qanun ini yang dimaksud : 1. Daerah adalah Kabupaten Pidie. 2. Pemerintah Kabupaten adalah Pemerintah Kabupaten Pidie. 3. Bupati..

4 4 3. Bupati adalah Bupati Pidie. 4. Sekretaris Daerah adalah Sekretaris Daerah Kabupaten Pidie. 5. Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten yang selanjutnya disebut DPRK adalah DPRK Pidie. 6. Camat adalah Camat Kota Sigli Kabupaten Pidie. 7. Mukim adalah kesatuan masyarakat hukum di bawah Kecamatan yang terdiri atas gabungan beberapa Gampong yang mempunyai batas wilayah tertentu yang dipimpin oleh Imum Mukim dan berkedudukan langsung di bawah Camat. 8. Imum Mukim adalah Kepala Pemerintahan Mukim. 9. Keuangan Mukim adalah semua hak dan kewajiban Mukim yang dapat dinilai dengan uang, serta segala sesuatu baik berupa uang maupun berupa barang yang dapat dijadikan milik mukim berhubung dengan pelaksanaan hak dan kewajiban tersebut. 10. Gampong adalah kesatuan masyarakat hukum yang berada di bawah mukim dan dipimpin oleh keuchik yang berhak menyelenggarakan urusan rumah tangga sendiri. BAB II PEMBENTUKAN, BATAS WILAYAH, IBU KOTA DAN MASJID KEMUKIMAN Bagian Kesatu Pembentukan Pasal 2 Dengan Qanun ini dibentuk Mukim Kuta Budee, Mukim Kuta Asan dan Mukim Kuta Sigli dalam wilayah Kecamatan Kota Sigli Kabupaten Pidie Provinsi Aceh. Pasal 3 Mukim Kuta Budee sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 memiliki cakupan wilayah seluas 2,473 Km 2 yang terdiri dari Gampong: a. Pasi Peukan Baro seluas 0,724 Km 2 ; b. Pasi Rawa seluas 1,124 Km 2 ; c. Blok Bengkel seluas 0,116 Km 2 ; d. Kuala Pidie seluas 0,106 Km 2 ; dan e. Kramat Luar seluas 0,403 Km 2. Pasal 4 Mukim Kuta Asan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 memiliki cakupan wilayah seluas 1,728 Km 2 yang terdiri dari Gampong: a. Tanjong Krueng seluas 0,225 Km 2 ; b. Meunasah Peukan seluas 0,194 Km 2 ; c. Blang Asan seluas 0,421 Km 2 ; d. Kampong

5 5 d. Kampong Asan seluas 0,295 Km 2 ; dan e. Lampoh Krueng seluas 0,593 Km 2. Pasal 5 Mukim Kuta Sigli sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2, memiliki cakupan wilayah seluas 2,358 Km 2, yang terdiri dari Gampong: a. Blang Paseh seluas 1,356 Km 2 ; b. Pante Teungoh seluas 0,269 Km 2 ; c. Benteng seluas 0,210 Km 2 ; d. Blok Sawah seluas 0,433 Km 2 ; dan e. Kramat Dalam seluas 0,090 Km 2. Bagian Kedua Batas Wilayah Mukim Pasal 6 (1) Mukim Kuta Budee sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 mempunyai batas-batas wilayah: a. Sebelah Utara berbatasan dengan Selat Malaka; b. Sebelah Selatan berbatasan dengan Gampong Keramat Dalam, Gampong Lampoh Krueng dan Kecamatan Pidie; c. Sebelah Timur berbatasan dengan Gampong Benteng dan gampong Pante Teungoh; dan d. Sebelah Barat berbatasan dengan Muara dan kecamatan Pidie. (2) Mukim Kuta Asan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 mempunyai batas-batas wilayah: a. Sebelah Utara berbatasan dengan Gampong Kramat Luar; b. Sebelah Selatan berbatasan dengan Krueng Tukah dan Kecamatan Pidie; c. Sebelah Timur berbatasan dengan Gampong Blok Sawah; dan d. Sebelah Barat berbatasan dengan Sungai Krueng Baro. (3) Mukim Kuta Sigli sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 mempunyai batas-batas wilayah: a. Sebelah Utara berbatasan dengan Selat Malaka; b. Sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Pidie; c. Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Simpang Tiga; dan d. Sebelah Barat berbatasan dengan Gampong Sungai Krueng Baro. (4) Batas wilayah sebagaimana dimaksud pada ayat (1), ayat (2) dan ayat (3) digambarkan dalam Peta Wilayah yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Qanun ini. Bagian Ketiga...

6 6 Bagian Ketiga Ibu kota Pemerintahan Mukim Pasal 7 (1) Ibu kota Pemerintahan Mukim Kuta Budee berkedudukan di Gampong Pasi Rawa; (2) Ibu kota Pemerintahan Mukim Kuta Asan berkedudukan di Gampong Lampoh Krueng;dan (3) Ibu kota Pemerintahan Mukim Kuta Sigli berkedudukan di Gampong Blang Paseh. Bagian Keempat Masjid Kemukiman Pasal 8 Untuk menjalankan fungsi Mukim dalam Peningkatan kualitas pelaksanaan Syari at Islam, kehidupan beragama, kerukunan hidup beragama dan antar umat beragama ditetapkan Masjid Kemukiman, yaitu: a. Masjid Babuttaqwa yang terletak di Gampong Pasi Rawa ditetapkan sebagai Masjid Kemukiman Kuta Budee; b. Masjid Istiqamah yang terletak di Gampong Lampoh Krueng ditetapkan sebagai Masjid Kemukiman Kuta Asan;dan c. Masjid Istiqamah yang terletak di Gampong Blang Paseh ditetapkan sebagai Masjid Kemukiman Kuta Sigli. BAB III PEMERINTAHAN MUKIM Bagian Kesatu Peresmian Mukim dan Penjabat Imum Mukim Pasal 9 Peresmian Mukim Kuta Budee, Mukim Kuta Asan dan Mukim Kuta Sigli dalam wilayah Kecamatan Kota Sigli dan pelantikan Penjabat Imum Mukimnya dilakukan oleh Bupati paling lama 6 (enam) bulan setelah Qanun ini diundangkan. Bagian Kedua Pemerintahan Mukim Pasal 10 (1) Untuk memimpin penyelenggaraan pemerintahan Mukim, dipilih dan disahkan seorang Imum Mukim sesuai dengan peraturan perundang-undangan paling lambat 2 (dua) tahun sejak terbentuknya Mukim sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2. (2) Sebelum

7 7 (2) Sebelum Imum Mukim definitif sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terpilih, untuk pertama kalinya penjabat Imum Mukim sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 diangkat dari salah satu masyarakat atau tokoh masyarakat dalam wilayah kemukimannya dengan masa jabatan paling lama 1 (satu) tahun dan dilantik oleh Bupati atas usul Camat Kecamatan Kota Sigli. (3) Masyarakat atau tokoh masyarakat sebagaimana dimaksud pada ayat (2) adalah masyarakat atau tokoh masyarakat yang memiliki kemampuan dan pengalaman dalam bidang Pemerintahan Mukim atau Pemerintahan Gampong memenuhi persyaratan untuk menduduki jabatan itu sesuai dengan peraturan perundang-undangan. (4) Apabila dalam waktu 1 (satu) tahun sebagaimana dimaksud pada ayat (2) belum terpilih dan belum dilantik Imum Mukim definitif, Bupati dapat mengangkat kembali penjabat Imum Mukim untuk 1 (satu) kali masa jabatan berikutnya paling lama 1 (satu) tahun atau menggantinya dengan penjabat lain sesuai dengan peraturan perundang-undangan. (5) Bupati melakukan pembinaan, pengawasan, evaluasi, dan fasilitasi terhadap kinerja penjabat Imum Mukim dalam melaksanakan tugas pemerintahan dan pemilihan Imum Mukim. Bagian Ketiga Kewenangan Mukim Pasal 11 Kewenangan Mukim meliputi: a. kewenangan yang sudah ada berdasarkan hak asal usul Mukim dan ketentuan adat serta adat istiadat; b. kewenangan yang diberikan berdasarkan peraturan perundangundangan; c. kewenangan yang berdasarkan peraturan perundang-undangan belum menjadi/belum dilaksanakan oleh Pemerintah Aceh, Pemerintah Kabupaten dan Pemerintah Kecamatan; d. kewenangan Pelaksanaan tugas pembantuan dari Pemerintah Pusat, Pemerintah Aceh, Pemerintah Kabupaten, dan Pemerintah Kecamatan; dan e. kewenangan pengawasan fungsi ekologi dan pengelolaan sumber daya alam (SDA) di kemukiman; BAB IV KETENTUAN LAIN-LAIN Pasal 12 (1) Dengan dibentuknya Mukim Kuta Budee, Mukim Kuta Asan dan Mukim Kuta Sigli dalam wilayah Kecamatan Kota Sigli, maka jumlah Mukim dalam Kabupaten Pidie menjadi 97 (sembilan puluh tujuh) Mukim. (2) Harta.

8 8 (2) Harta kekayaan Mukim Kuta Budee, Mukim Kuta Asan dan Mukim Kuta Sigli adalah harta kekayaan yang telah ada, atau yang kemudian dikuasai khususnya yang berupa tanah, batang air, kuala, laut, paya, rawa-rawa menjadi ulayat Mukim dalam masing-masing wilayahnya sepanjang tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan. BAB V PENUTUP Pasal 14 Qanun ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Qanun ini dengan penempatannya dalam Lembaran Kabupaten Pidie. Diundangkan : di Sigli Pada tanggal : 21 Desember 2015 M 9 Rabiul Awal 1437 H SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN PIDIE, ttd AMIRUDDIN LEMBARAN KABUPATEN PIDIE TAHUN 2015 NOMOR 04 Ditetapkan di : Sigli Pada tanggal : 21 Desember 2015 M 9 Rabiul Awal 1437 H BUPATI PIDIE, ttd SARJANI ABDULLAH NOREG QANUN KABUPATEN PIDIE, PROVINSI ACEH, (4/2015)

9 9 PENJELASAN ATAS QANUN KABUPATEN PIDIE NOMOR : 4 TAHUN 2015 TENTANG PEMBENTUKAN KEMUKIMAN DI KECAMATAN KOTA SIGLI KABUPATEN PIDIE UMUM Mukim merupakan kesatuan masyarakat hukum yang telah mengakar secara turun temurun dalam sistem sosial budaya masyarakat Aceh dan telah mempunyai peranan yang sangat besar dalam perjuangan kemerdekaan Republik Indonesia khususnya di Aceh, sehingga keberadaan lembaga mukim perlu diperkuat eksistensinya dalam struktur Pemerintahan Aceh sesuai dengan kedududukan dan kewenangan mukim sebagai pemerintahan adat yang dibentuk dari beberapa gabungan gampong Qanun Kabupaten Pidie Nomor 7 Tahun 2008 tentang Penghapusan Kelurahan di Kecamatan Kota Sigli, Kecamatan Mutiara dan Mutiara Timur, belum terbentuk pemerintahan mukim yang menaungi gampong-gampong khususnya di Kecamatan Kota Sigli, dan untuk meningkatkan efektifitas penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembinaan masyarakat, pelaksanaan keistimewaan Aceh, pengawasan fungsi ekologi dan sumber daya alam pada gampong-gampong dimaksud, dipandang perlu adanya mukim di Kecamatan Kota Sigli. Sesuai dengan ketentuan Pasal 114 ayat (1) Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh, disebutkan dalam wilayah Kabupaten/ Kota dibentuk mukim yang terdiri atas beberapa gampong, oleh karena itu dalam Kecamatan Kota Sigli pembentukan Mukim ditetapkan dengan Qanun Kabupaten Pidie. II. PENJELASAN PASAL DEMI PASAL Pasal 1 Pasal 2 Pasal 3 Pasal 4. Pasal 5 Pasal 6 9 Pasal 7..

10 10 Pasal 7 Pasal 8 Pasal 9 Pasal 10 Pasal 11 Pasal 12 Pasal 13 Pasal 14 Pasal 15 TAMBAHAN LEMBARAN KABUPATEN PIDIE NOMOR 87

11 LAMPIRAN I : QANUN KABUPATEN PIDIE Nomor : 4 Tahun Tanggal : 21 Desember 2015 M 9 Rabiul Awal 1437 H

12 LAMPIRAN II : QANUN KABUPATEN PIDIE Nomor : 4 Tahun Tanggal : 21 Desember 2015 M 9 Rabiul Awal 1437 H

13 LAMPIRAN III : QANUN KABUPATEN PIDIE Nomor : 4 Tahun Tanggal : 21 Desember 2015 M 9 Rabiul Awal 1437 H

QANUN KABUPATEN ACEH TIMUR NOMOR 19 TAHUN 2008 TENTANG

QANUN KABUPATEN ACEH TIMUR NOMOR 19 TAHUN 2008 TENTANG QANUN KABUPATEN ACEH TIMUR NOMOR 19 TAHUN 2008 TENTANG PENGHAPUSAN KELURAHAN GAMPONG JAWA DAN PEMBENTUKAN GAMPONG JAWA DI KECAMATAN IDI RAYEUK KABUPATEN ACEH TIMUR BISMILLAHIRRAHMA NIRRAHHIM DENGAN RAHMAT
