~ ARSITEK FRANK LLOYD WRIGHT ~

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "~ ARSITEK FRANK LLOYD WRIGHT ~"

Transkripsi

1 STUDI PRESEDEN ARSITEKTUR ~ ARSITEK FRANK LLOYD WRIGHT ~ Frank Lloyd Wright adalah arsitek yang sangat menguasai pendekatan kontekstual terhadap alam. Beliau lahir pada tanggal 8 Juni 1867 di Richland Centre dan wafat pada tanggal Dalam perencanaan bangunannya, Wright selalu mencoba memanipulasi skala bangunan dan perletakan bangunan agar memperkuat hubungannya dengan lingkungannya. Bagi Wright, arsitektur organik harus selalu berhubungan dengan tapaknya (site), program ruang sesuai kebutuhan klien, iklim di mana bangunan berada, penggunaan material alam yang logis dan struktural atau estetik. Cita rasa arsitektur Frank Lloyd Wright dimulai dengan menyusun balok yaitu Frorbel Bloks merupakan permainan dari permainan dan metode pendidikan untuk anak-anak. Permainan ini kelak akhirnya memberikan inspirasi pada intuisi spasial Frank Lloyd Wright untuk karya-karyanya. Permainan ini mengajak anak-anak untuk memahami ruang dalam skala kecil dengan menyusun balok-balok dalam berbagai bentuk, dan dalam hal ini mengasah kepekaan mereka atas konsekuensi ruang akibat penyusunan dan penataan balok. o Konsep Desain Bangunan Frank Lloyd Wright Baik pada eksterior maupun interior design-nya, Frank L.Wright banyak bermain dengan unsur bidang dan garis dengan jenis arsitektur Hangat terlihat dari desain yang menyeluruh dari bentuk rumah, interior hingga perabot yang paling kecil seperti meja kursi, bentuk lampu dan sebagainya. Kekuatan utama arsitektur Frank L.Wright adalah Craftmanship atau Pertukangan yang jenius, serta detail hingga ke bagian terkecil (perabot). Pada desain denah bangunan, Frank L.Wright menggunakan prinsip Arsitektur Organis dengan bagian-bagian yang tumbuh dan menjalar dari sebuah rumah, dimana setiap bagian diibaratkan seperti organ tubuh yang saling membutuhkan satu sama lain. Fungsi harus dibarengi dengan Estetika, dimana estetika ini menjadi jiwa dari sebuah ruang arsitektur.

2 Mengutamakan prinsip Keselarasan sehingga membuat bangunan Frank L.Wright terlihat konsisten dari bentuk terbesar hingga ke bentuk terkecilnya. Seperti Penggunaan bentuk geometri yang selaras membuahkan bangunan dengan detail ornamentasi yang selaras dengan konsep keseluruhannya. Dibawah ini merupakan karya-karya dari Arsitek Frank Lloyd Wright : 1. Falling Water (Denah Falling Water) Bentuk-bentuk Geometri (Perspektif Falling Water) Salah satu karya Frank Lloyd Wright adalah The Falling Water yang menunjukkan harmoni antara bangunan dengan alam. Bentuk rumah ini tidak seperti rumah pada umumnya yang cenderung terikat oleh ruang dan menghasilkan bentuk yang biasa-biasa saja. Falling Water membuktikan bahwa keterikatan fungsi bangunan tidak menjadikanbentuk bangunan menjadi kaku, namun dapat menghasilkan bentuk yang luwes dan ekspresif.

3 Bangunan menyatu dengan alam (Perspektif Falling Water) Merujuk pada konsep arsitektur organik yang terinspirasi atau dekat dengan alam, bangunan ini didirikan langsung di atas air terjun yang curam pada sebuah pedesaan. Frank Lloyd Wright menggunakan air dinamis dalam bentuk air terjun yang membuat bangunan tersebut seolah melayang dengan dominasi material alam. Material batu alam yang di aplikasikan pada dinding bangunan (Interior Falling Water) Batuan alam digunakan pada interior bangunan seperti lantai dan dinding, sedangkan kayu digunakan untuk perabot seperti kursi dan meja. Falling Water mengikuti bagaimana kondisi alam, dimana struktur bangunan dirancang disesuaikan dengan keadaan tapak. Bukaan-bukaan besar seperti jendela pada ruangannya dirancang untuk merasakan keindahan alam dan juga dapat dijadikan sebagai masuknya penghawaan dan pencahayaan alami. 2. Johnson Wax Headquarters

4 Dibangun T0ahun Lokasi : Racine, wosconsin (Perspektif Johnson Wax Headquartesrs) Johnson Wax Headquarters adalah markas dunia dan administrasi pembangunan SC Johnson & Son di Racine, Wisconsin. Arsitek Frank Lloyd Wright merancang bangunan ini untuk presiden perusahaan, Herbert F. "Hib" Johnson, gedung itu dibangun dari tahun 1936 sampai Juga dikenal sebagai Gedung Administrasi Johnson Wax, dan dekat dengan Wax Menara penelitian (dibangun ) yang ditunjuk sebagai National Historic Landmark pada tahun 1976 sebagai Gedung Administrasi dan Menara penelitian, SC Johnson and Son. Material konstruksi pada bangunan ini yaitu batu bata untuk interior dan eksterior. antara batu bata yang meraup terdapat pula gaya tradisional untuk menonjolkan horizontalitas bangunan yang hangat. Rona kemerahan dari batu bata yang digunakan dalam slab lantai beton juga dipoles, batu putih dan putih berjenis pohon kolom menciptakan kontras belum mencolok halus. Semua perabotan, diproduksi oleh Steelcase, dirancang untuk bangunan oleh Wright dan cermin banyak fitur desain yang unik bangunan.

5 (Interior Johnson Wax Headquartesrs) Pada bagian interior bangunan ini memiliki ruang yaitu Ruang kerja, untuk konstruksi kolom yang digunakian adalah kolom berjenis pohon yang 9 inci (23 cm) di diameter di bagian bawah dan 18 kaki (550 cm) dengan diameter di atas, pada platform bulat lebar yang Wright disebut, "pad lily." "kelopak," bagian dari kolom yang memenuhi pad lily, retak (menabrak 60 ton bahan ke tanah, dan penuh air utama 30 kaki di bawah tanah). Setelah demonstrasi ini, Wright diberi izin bangunan nya. 3. Robbie House (Denah Robbie House) The Robie House, merupakan ekspresi Wright terbaik dari struktur batu Prairie, menjadi landmark nasional. Rumah ini selesai dirancang pada tahun 1910, disebut "rumah abad ini" oleh majalah Rumah dan Home pada tahun 1958, sekarang dimiliki oleh University of Chicago. (Perspektif Robbie House) (Interior Robbie House) Balok baja yang mendukung atap kantilever depan atas teras yang terlihat di langitlangit dilipat dan turun sepanjang tepi kamar utama di dalamnya. Tidak ada dinding yang nyata di ruang tamu, posting hanya plester-dihadapi antara jendela dan pintu yang terus menerus di sekitar seluruh ruangan. Papan kayu langsing yang membungkuk untuk

6 mengikuti garis langit-langit saat mereka menyeberangi ruangan spasi untuk menyelaraskan dengan tiang pintu. 4. Museum Gunggenheim (Denah Gunggenheim) The Solomon R. Guggenheim Museum yang berlokasi di Upper East Side Manhattan, New York, adalah rumah bagi sejumlah besar koleksi karya seni impresionis, post-impresionis, dan kontemporer. Museum tersebut didirikan oleh Yayasan Solomon R. Guggenheim pada Nama 'Guggenheim' sendiri diadopsi pasca meninggalnya sang pendiri pada (Perspektif Gunggenheim) Desain bangunan Museum Guggenheim yang tidak konvensional, berbentuk silindris dengan bagian puncak lebih lebar daripada dasarnya, memberinya tabal sebagai

7 "temple of spirit". Interior gedung sendiri memberi ruang pamer unik bagi benda-benda koleksi museum berupa galeri yang berbentuk jalur spiral, berputar menurun, memanjang dari atap gedung hingga mencapai lantai dasar. (Interior Gunggenheim) 5. Hanna House ( Denah Hanna House) Bangunan ini terletak di Stanford University kampus di Stanford, California, Amerika Serikat. Arsitek Frank Lloyd Wright 's kerja pertama di wilayah San Francisco dan bekerja pertamanya dengan non struktur -rectangular.

8 ( Fasad Hanna House) Hanna House merupakan karya pertama Frank L.wright yang terbaik dari desain heksagonal yang inovatif. Berpola setelah sarang lebah dari lebah, rumah menggabungkan angka enam sisi dengan sudut 120 derajat seperti pada gambar denah diatas, dalam banyak teras nya ubin, dan bahkan dalam perabotan. Menurut Wright sistem modul Polygonal dapat memberikan keterbukaan dengan kebebasan bergerak. DAFTAR PUSTAKA Jurnal Perspektif Arsitektur, Pendekatan Kontekstual dalam Arsitektur Frank Lloyd Wright.pdf (diakses pada Tgl 7 Maret 2017) (diakses pada Tgl 7 Maret 2017) (diakses pada Tgl 7 Maret 2017) (diakses pada Tgl 7 Maret 2017)

9 KESIMPULAN Berdasarkan hasil analisis Studi Preseden Arsitektur diatas, dapat ditarik kesimpulan bahwa Arsitek Frank Lloyd Wright merupakan Arsitek yang sangat menguasai pendekatan terhadap alam. Dengan mencoba memanipulasi skala bangunan dan perletakan bangunan sehingga dapat memperkuat hubungannya dengan lingkungannya. Ilmu pertukangan yang jenius atau Craftmanship juga merupakan kekuatan utama dari Seorang Arsitek Organik seperti Frank Lloyd Wright. Karna bagi seorang Arsitek Organik seperti beliau merancang adalah hal yang akan selalu berhubungan dengan tapak (site), program ruang yang sesuai dengan kebutuhan klien, iklim dimana bangunan berada, penggunaan material alam yang logis serta struktural atau estetik.

10 ~STUDI PRESEDEN ARSITEKTUR~ ANALISA KARYA ARSITEK FRANK LLOYD WRIGHT Disusun oleh : Nurhayati Kamaruddin F Fakultas Teknik Jurusan Arsitektur UNIVERSITAS TADULAKO

BAB V KAJIAN TEORI. Tema desain menjadi sebuah konsep untuk merancang dan membuat

BAB V KAJIAN TEORI. Tema desain menjadi sebuah konsep untuk merancang dan membuat BAB V KAJIAN TEORI 5.1 KAJIAN TEORI PENEKANAN / TEMA DESAIN 5.1.1 Tema Desain Tema desain menjadi sebuah konsep untuk merancang dan membuat desain sebuah karya arsitektural. Pada proyek resort di komplek
