BAB 4 IMPLEMENTASI. Untuk menjalankan program ini, diperlukan perangkat keras dan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 IMPLEMENTASI. Untuk menjalankan program ini, diperlukan perangkat keras dan"

Transkripsi

1 54 BAB 4 IMPLEMENTASI 4.1 Spesifikasi Kebutuhan Sarana Untuk menjalankan program ini, diperlukan perangkat keras dan perangkat lunak dengan spesifikasi seperti yang akan dijabarkan di bawah ini Spesifikasi Perangkat Keras Spesifikasi perangkat keras yang diperlukan agar program dapat berjalan adalah sebagai berikut: Prosesor Pentium III 450 MHz atau lebih baik Memori 128 MB atau lebih Hard disk Tempat kosong 100 MB atau lebih VGA VGA display adapter Sarana input Keyboard, mouse Monitor CRT Spesifikasi Perangkat Lunak Spesifikasi perangkat lunak yang diperlukan agar program dapat berjalan adalah sebagai berikut: Sistem operasi Microsoft Windows 95 ke atas Kompiler Kompiler Visual Basic 6.0 ke atas

2 Pengoperasian Program Program ini akan tersedia pada komputer-komputer yang terdapat pada Cambridge Child Development Centre yang terdiri empat komputer yang terhubung dalam Local Area Network (LAN) sehingga akan dapat dipanggil dari komputer yang mana saja dengan program dan semua data tersimpan dalam komputer server yang terdapat pada meja Administrator (Admin). Pemanggilan dilakukan seperti memanggil program berbasis Microsoft Windows biasa yaitu dengan: 1. Melakukan klik ganda pada icon program yang terdapat pada desktop Microsoft Windows. 2. Menelusuri program melalui Start Menu yaitu Start All Programs Cambridge Cambridge pada Microsoft Windows XP. 3. Melakukan pin-up program pada Start Menu sehingga pemanggilan dapat dipersingkat menjadi Start Cambridge.

3 Gambar 4.1 Menu Start Microsoft Windows XP 56

4 57 Setelah program dipanggil, maka pengguna akan dihadapkan pada layer pembuka (splash screen). Gambar 4.2 Splash Screen (Layar Pembuka) Setelah itu pengguna akan dibawa ke menu pertama yaitu menu Login untuk menentukan user mana yang akan menggunakan program ini. Perbedaan pengguna akan membatasi hak akses pengguna tersebut.

5 58 Gambar 4.3 Menu Login Admin akan memiliki hak akses penuh terhadap semua informasi di basis data dan Admin Master memiliki hak untuk menambah jumlah Admin. Untuk melakukan login sebagai Admin, pilih nama dari drop box yang tersedia.

6 59 Gambar 4.4 Contoh List Admin Tampilan layar akan tampak seperti di bawah ini: Gambar 4.5 Contoh Login Admin

7 60 Jika ingin login sebagai Teacher atau Parents of maka cara yang digunakan adalah sama yaitu memilih nama terlebih dahulu dari drop box yang ada. Gambar 4.6 Contoh Login Teacher Setelah memilih jabatan dan nama, kita dapat melakukan klik pada tombol Login dan akan diminta memasukkan kata kunci.

8 61 Gambar 4.7 Layar Password Maka kita akan dibawa ke menu utama dari program ini. Gambar 4.8 Menu Utama

9 62 Jika kita ingin menambah Admin lain, pilih Master dari daftar Admin dan klik pada tombol Modify Admin List dan masukkan kata kunci. Setelah itu akan muncul daftar nama Admin dan pilihan untuk menambah, menghapus, atau mengubah daftar yang ada. Gambar 4.9 Mengubah Daftar Admin Kita dapat menambah jumlah Admin dengan melakukan klik pada tombol Add. Setelah itu kita akan diminta memasukkan nama Admin baru.

10 63 Gambar 4.10 Nama Admin Baru Setelah itu akan muncul pemberitahuan dan peringatan tentang kata kunci Admin baru tersebut.

11 64 Gambar 4.11 Peringatan untuk Admin Baru Untuk menghapus Admin, kita dapat menekan tombol Delete. Admin Master tidak dapat dihapus. Gambar 4.12 Peringatan Penghapusan Admin

12 65 Untuk mengganti kata kunci dari pengguna, kita dapat melakukan klik pada tombol Change Password. Masukkan kata kunci lama pada Current Password dan masukkan kata kunci baru yang diinginkan pada New Password dan Retype New Password untuk verifikasi. Gambar 4.13 Layar Penggantian Kata Kunci Menu utama program ini terdiri dari dua menu pull down. Yang pertama adalah menu File yang terdiri dari dua pilihan Log Out untuk keluar dari program dan login sebagai pengguna lain dan Exit yang berarti keluar dari program ini. Gambar 4.14 Menu Utama Program

13 66 Yang kedua adalah menu Database. Kita dapat memilih apakah akan mengakses basis data siswa (Student) atau guru (Teacher). Gambar 4.15 Menu tama Database Jika kita memilih menu Student maka kita akan dapat memasukkan, mengubah, atau mencari data siswa yang bersekolah di Cambridge.

14 Gambar 4.16 Layar Basis Data Siswa 67

15 68 Pada bagian Database Navigation, kita dapat menggunakan tombol << untuk menuju ke record pertama dan tombol >> untuk menuju record terakhir. Tombol < untuk menuju record sebelumnya dan tombol > untuk menuju record setelahnya. Tombol + adalah untuk menambah record baru dan tombol - adalah untuk menghapus record yang aktif. Search by ID akan menampilkan daftar ID murid yang ada dan kita dapat memilih record berdasarkan ID dan Search by Name menampilkan daftar nama murid yang ada dan kita dapat memilih record berdasarkan nama. Last Entried / Modified by menampilkan nama pengguna yang melakukan perubahan terakhir kali pada record yang ditampilkan. Dan jika kita memilih menu Teacher maka kita akan dapat memasukkan, mengubah, atau mencari data guru yang mengajar di Cambridge.

16 69 Gambar 4.17 Layar Basis Data Guru Pada bagian Database Navigation, kita dapat menggunakan tombol << untuk menuju ke record pertama dan tombol >> untuk menuju record terakhir. Tombol < untuk menuju record sebelumnya dan tombol > untuk menuju record setelahnya. Tombol + adalah untuk menambah record baru dan tombol - adalah untuk menghapus record yang aktif. Search by ID akan menampilkan daftar ID murid yang ada dan kita dapat memilih record berdasarkan ID dan

17 70 Search by Name menampilkan daftar nama murid yang ada dan kita dapat memilih record berdasarkan nama. Last Entried / Modified by menampilkan nama pengguna yang melakukan perubahan terakhir kali pada record yang ditampilkan Evaluasi Dari hasil implementasi program aplikasi ini di Cambridge Child Development Centre, dilakukan evaluasi. Hasil pelaksanaan evaluasi tersebut adalah sebagai berikut: 1. Program aplikasi ini dapat mempermudah proses pengarsipan dan pencarian data siswa dan guru di Cambridge Child Development Centre. 2. Program aplikasi ini dapat mempercepat proses pengarsipan dan pencarian data siswa dan guru di Cambridge Child Development Centre. 3. Algoritma pengamanan data cukup kuat untuk menjaga validitas dan integritas data. 4. Penggunaan program aplikasi cukup mudah dan dapat dengan mudah dipelajari dan dipergunakan pengguna. 5. Dapat dikembangkan lebih lanjut antara lain dengan mengintegrasikannya dengan jaringan internet atau dengan sistem pencatatan kehadiran siswa dan guru.

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN UJICOBA BAB IV HASIL DAN UJICOBA IV.1. Tampilan Hasil Hasil tampilan program aplikasi sistem informasi laporan pendapatan rawat jalan yang dirancang dapat dilihat pada gambar berikut ini: IV.1.1. Tampilan Input
