Linux Fundamental. Perkenalan dasar System Operasi Linux CLOUND CARBELIUS. Twitter

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Linux Fundamental. Perkenalan dasar System Operasi Linux CLOUND CARBELIUS. Twitter"

Transkripsi

1 Linux Fundamental Perkenalan dasar System Operasi Linux CLOUND CARBELIUS carbelius@outlook.com Twitter

2 Kenapa Memilih Linux?? Perkembangan teknologi informasi semangkin membutuhkan biaya yg tinggi,hal ini menjadikan kita harus lebih bijaksana dalam memilih. Saat ini banyak sikap ingin cari mudahnya saja tampa memperhatikan masalah legalitas. Karena tidak mampu membeli software asli maka dicari jalan pintas dengan mengunakan software bajakan/crack. Untuk itu solusinya adalah menggunakan software yang legal tetapi memiliki biaya yang lebih rendah, yaitu GNU/LINUX Linux ini lebih murah dan dapat diperbanyak serta didistribusikan kembali tanpa harus membayar fee atau royalty kepada seseorang. Tetepi ada hal lain yang lebih utama selain pertimbangan harga yaitu mengenai Source Code. Source Code Linux tersedia langsung bagi semua orang sehingga setiap orang dapat terlibat langsung dalam pengembangan nya. Kebebasan ini telah memungkinkan para vendor perangkat keras untuk membuat driver tertentu tanpa harus mendapatkan license source code yang mahal atau menandatangani Non Disclosure Agreement(NDA). Dan itu juga yang telah menyediakan kemungkinan bagi setiap orang untuk melihat ke dalam suatu system operasi yang nyata dan berkualitas komersial Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 1

3 Sejarah Linux Linux pada awal nya dibuat oleh seorang mahasiswa Finlandia yg bernama Linux Torvalds. Dulunya linux merupakan proyek hobi yg diinspirasikan dari Minix,yaitu system Unix kecil,yang dikembangkan oleh Andrew Tanenbaum. Linux versi pertama dikerjakan sekitar bulan Agustus 1991,Kemudian pada tanggal 5 Oktober 1991 Linux Torvalds mengumumkan versi resmi linux 0.02 yg hanya dapat menjalankan shell bash dan gcc. Awal Trend GNU/Linux System Gerakan yg dimulai oleh GNU dengan OpenSource membuat pengguna Linux semangkin membanyak Dipertengan tahun 1998,mulai muncul suatu trend baru dalam dunia Industri Komputer.Trend ini dikenal dengan nama OpenSource Trend ini dilontarkan di UNIFORUM 1998,dan bnyak didukung perusahaan besar sperti Nestcape,Dan juga mendapat sambutan baik dari kalangan Akademik Di tahun 1998 pula bnyak perusahaan besar secara jujur mengakui dukungan kepada Linux,seperti : Oracle,Informix,Sun,dan juga IBM Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 2

4 Kelebihan Linux dari Operating System Lainnya : 1.Tidak perlu melakukan defragment Disk Linux memakai system file ext2fs ( Second Extended File) yg mempunyai keunggulan fragmentasi otomatis 2.Dukungan Akses 33 macam file system yg berbeda : contoh : FAT32,FAT16(DOS),VFAT(Win),HPFS(OS/2),Minix,UFS(Solaris),Xenix,SCO,Novell,dsb 3.Sebagian besar aplikasi Linux, mempunyai License GPL (GNU Public License),Sehingga source code juga disertakan dalam setiap distro tersebut.dengan adanya hak akses penuh kepada source coed,linux dapat dikembangkat dan dimodifikasi secara bebas oleh pengguna nya 4.Manajemen Log yg baik Setiap proses yg melibatkan kernel dan aplikasi-aplikasi daemon/service biasanya akan tercatat dalam file log,dengan sendiri nya.sehingga memudahkan pelacakan kesalahan atau pelacakan aktivitas users. 5.Pemangakain Virtual Memory (SWAP) Linux memanfaatkan sebagian partisi harddisk untuk dipergunakan segabai Swap Space,Sehingga membantu system operasi untuk menjalankan Aplikasi-Aplikasi yg membutuhkan RAM/Memory yg besar. 6.Linux dapat dipasang berdampingan dengan system operasi lain nya 7. Kamu yang menentukan,seperti apa desktop yang kamu inginkan Dan masih banyak lagi.. Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 3

5 Berbagai Aplikasi Linux Banyak yg merasa aplikasi yg tersedia di linux sangat terbatas..keraguan ini dapat dijawab dengan perkembangan aplikasi yg semangkin bnyak,cepat,stabil,dan matan * Aplikasi Networking - Apache = 55% webserver dunia menggunakan aplikasi ini - Qmail,sendmail,postfix, = Aplikasi Mail Agent(MTA) atau Mail Server - Samba = adalah program yang menyediakan layanan File sharing dan printer sharing samba, - NFS = Aplikasi File Sharing ( lebih transparan dan lebih cepat dalam proses copy ) - Proftp,Wuftpd = Aplikasi Server File Transfer Protokol (FTP) * Aplikasi Database - Mysql = adalah perangkat lunak sistem manajemen basis data SQL (database management system) atau DBMS - Postgresql = databases yg memiliki feature selengkap database komersil - Oracle,Informix,Sysbase,Interbase,DB2 * Development - C/C++ - Kylix - Gambas - BlueFish * Aplikasi Perkantoran - Gnome Office - Star Office - Open Office - King Office * Aplikasi Multimedia - Mpyaler - Xine - VLC.. Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 4

6 Struktur direktori Linux Direktori /bin /boot /dev /etc /home /lib /mnt /proc /root /sbin /tmp /usr /var Kegunaan berisi file-file binary. **dapat diakses seluruh user berisi file-file digunakaan untuk booting,termaksud kernel berisi file system khusus refkejsi device hardware,yg dikenali dan dugunakan system berisi file konfigurasi system. **hanya dapat diubah oleh superuser berisi direktori" untuk user biasa berisi file library yg digunakan untuk mendukung kerja Kernel Linux direktori khusus yg disediakan untuk mounting(mengaitkan/menghubungkan) Device disk stroge ke system dalam bentuk directory berisi file system khusus yg menunjukan data" kernel setiap saat Directory home untuk user Root (dengan hak akses hampir tak terbatas) sama seperti direktori bin,tapi hanya superuser yg sebaik na menggunakan binary tersebut.karna terdapat binary maintenance sistem berisi file-file sementara yg dibutuhkan sebuah aplikasi yg sedang berjalan berisi library,binary,dokumentasi dan file lainnya.dari hasil instalasi user berisi file-file log,mailbox,dan data-data Aplikasi Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 5

7 Syntax Umum Perintah Linux Seluruh perintah dalam linux adalah Case Sensitive, Artinya antara huruf besar dan huruf kecil memiliki arti yang berlainan,missal ls akan dianggap berbeda dengan LS. Secara umum,perintah-perintah linux memiliki syntax sebagai berikut : File Command ls ls al cd [nama dir] pwd mkdir [nama] rm [file] rm r [dir name] rm f cp file1 file2 mv file1 file2 cat [file] head [file] tail [file] Perintah ini digunakan untuk menampilkan isi suatu direktori Sama seperti diatas,options ini menampilkan hidden file Perintah ini digunakan untuk berpindah direktori Penampilakan current direktori Membuat direktori Meremove/menghapus sebuah file Meremove/menghapus direktori Force remove Copy file Digunakan untuk memindahkan/merename nama file Membaca suatu file sama seperti cat.head hanya membaca 10 baris awas awal file Tail hanya membaca 10 akhir dari file tersebut Process Management ps top kill [pid] bg Perintah ini menampilkan informasi suatu proses pada system Sama dengan ps,tapi menampilkan lebih banyak/detail Untuk menghentikan suatu proses bedasarkan pid nya list stop background jobs System info date cal uptime w whoami finger [user] uname a cat /proc/cpuinfo cat /proc/meminfo man [command] df du Menampilkan atau merubah tanggal dan waktu pada komputer Menampilkan callender bulan saat ini Menampilkan informasi seberapa lama system berjalan Untuk mengetahui siapa saja yang mengakses system(online) Mengecek login user anda Menampilkan informasi tentang user Menampilkan informasi tentang kernel CPU information Memory information Menampilkan panduan/help syntax.misalkan "man mkdir" Menampilkan disk usage Menampilkan dir space usage Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 6

8 File Permissions chmod - chmod 777 chmod 755 chown - chown -R apache2 /var/www Menganti permissions file read,write,execute for all rwx for owner, rx for group and world change owner,kepemilikan user dir /var/www dimiliki oleh apache2 Installation./configure make make install dpkg -i nama.deb rpm -Uvh nama.rpm install dari source file (pastikan anda berada pada dir nya) Install dari file paket debian Install dari file paket rpm Compression File tar xf file.tar tar czf file.tar.gz files tar xzf file.tar.gz tar cjf file.tar.bz2 files tar xjf file.tar.bz2 gzip file gzip -d file.gz Extract file.tar MengCompres file dengan Gzip Extract compression dengan Gzip MengCompres file dengan Bzip2 Extract compression dengan Bzip2 Membuat compression to file.gz Extract file.gz Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 7

9 Menghafal command atau Syntax Linux adalah hal wajid untuk memperdalam memperlajari System Operasi Linux. # END # Coming Soon Module Selanjut nya Linux System Administrator Special untuk kalian yang ingin mempelajari Linux - Linux itu susah gak sih? - Cara pakai Linux gimana ya? - Keunggulan Linux dibanding yang lain apa? - Kenapa Pakai Linux? Semoga buku ini dapat menjawab,pertanyaan-pertanyaan diatas Untuk kalian yang udah ingin coba Linux,langsung aja cari jodoh distro linux kalian Coba cari distro kalian disini Ok.terima kasih buat kalian yang sudah mendownload & dan membaca buku ini,semoga berguna dan bermanfaat. Amin.. Buku ini boleh disebar luas kan,semoga dapat berguna untuk Nusa dan Bangsa Maju Terus Indonesia ku. Clound Carbelius Linux Fundamental / Perkenalan Dasar Linux 8

MODUL 11 PENGENALAN LINUX

MODUL 11 PENGENALAN LINUX MODUL 11 PENGENALAN LINUX 11.1 Pengertian Linux Linux adalah salah satu system software yang OPEN SOURCE, yang berarti kode sumber (source) nya terbuka untuk semua orang. Sehingga Linux dapat di modifikasi
