BAB II KAJIAN KEPUSTAKAAN. Istiyaningtiyas Jurusan Tarbiyah Jurusan PAI dengan Judul Tradisi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II KAJIAN KEPUSTAKAAN. Istiyaningtiyas Jurusan Tarbiyah Jurusan PAI dengan Judul Tradisi"

Transkripsi

1 BAB II KAJIAN KEPUSTAKAAN A. Penelitian Terdahulu Pada penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Ika Istiyaningtiyas Jurusan Tarbiyah Jurusan PAI dengan Judul Tradisi Tingkepan Di Masyarakat Sumbersuko (studi terhadap dimensi pendidikan Islam dalam budaya lokal), hanya membahas tentang tradisi dari segi dimensi pendidikannya. Terkait dengan judul yang peneliti angkat dalam skripsi ini, memang sangat jarang disentuh oleh mahasiswa khusunya mahasiswa Jurusan Ushuluddin dan Dakwah. Padahal itu sangat menarik untuk diteliti, apakah sebuah tradisi itu sudah sesuai dengan dengan tujuan dakwah yang selama ini kita pegang teguh sebagai calon penyebar dakwah masa depan. Sangat jelas berbeda penelitian sebelumnya dengan penelitian yang dilakukan dilakukan oleh peneliti yang sekarang. Memang ada kesamaan terkait penelitian yang dilakukan oleh Ika Istiyaningtiyas dengan penelitian saat ini, kesamaannya ialah sama-sama meneliti tentang tradisi dan bagaimana proses pelaksanaannya. Namun perbedannya ialah peneliti terdahulu lebih fokus pada dimensi pendidikannya, sedangkan penelitian yang sekarang lebih fokus pada relevansinya terhadap tujuan dakwah. (Ika Istiyaningtiyas, Skripsi STAIN-Jember, 2008:) 12

2 13 Selain skripsi yang disebutkan diatas, ada juga skripsi yang membahas tentang tradisi, yakni skripsinya Abdul Gafurur Rohim seorang mahasiswa Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. Judul dari skripsi tersebut adalah Tradisi Petik Laut Dan Pengaruhnya Terhadap Kehidupan Keberagamaan Masyarakat Nelayan Desa Puger Kulon Kecamatan Puger Kabupaten Jember. Dalam skripsi tersebut sama membahas masalah tentang tradisi, namun pada titik fokus masalahnya saja berbeda. Skripsi Abdul Gafurur Rohim ini lebih fokus kepada pengaruhnya sebuah tradisi yang dilestarikan oleh masyarakat Puger Kulon terhadap kehidupan keberagamaannya. Sangat berbeda dengan skripsi yang masih akan penulis teliti ini, dalam skripsi yang akan penulis paparkan ialah lebih fokus terhadap masalah relevansi atau kesesuaiannya dengan tujuan dakwah. Apakah selama ini tradisi Tedak Siti yang ada di Dusun Krajan Desa Sidomukti ini sudah relevan dengan tujuan dakwah? Atau mungkin masih ada makna simbol-simbol yang sampai saat ini menyimpang dari tujuan dakwah itu sendiri. Oleh karena itu penulis tertarik untuk meneliti tentang pelaksanaan upacara Tedak Siti ntuk memastikan sudah relevankah dengan tujuan dakwah yang kita yakini saat ini. (Abdul Gafurur Rohim, Skripsi, UIN Sunan Kali jaga Yogyakarta, 2009) Selain daripada dua skripsi di atas ada skripsi lain yang membahas terkait seni budaya yakni skripsi dari saudari Tahyatul Ummah

3 14 mahasiswa STAIN Jember Jurusan Ushuludin dan Dakwah Prodi KPI, dengan judul skripsi Seni Shalawat Sebagai Media Dakwah (Studi Kritis Perspektif Kuntowijoyo), yang mana dalam skripsi ini lebih fokus pada kajian seni shalawat ternyata juga dapat menjadi media dakwah dalam perspektif Kuntowijoyo. Oleh karena masih ada kesamaan dalam penelitian yang dilakukan oleh peneliti sebelumnya yaitu sama meneliti tentang budaya namun sangatlah berbeda dalam fokus penelitiannya. (Tahyatul Ummah, Skripsi, STAIN Jember, 2013) Dari tiga skripsi yang sudah diteliti sebelumnya, dapat kami simpulkan bahwa ada kesamaan yang terjadi pada skripsi-skripsi sebelumnya dengan skripsi peneliti saat ini yakni sama-sama mengandung seni budaya atau tradisi. Perbedaan penelitian yang saat ini dilakukan dengan penelitian yang sudah dilakukan terletak pada fokus penelitiannya, yakni pada skripsi pertama lebih fokus pada tradisi tingkeban ditinjau dari segi pendidikan yang kedua tradisi petik laut lebih fokus pada pengaruhnya terhadap masyarakat setempat, dan yang ketiga fokus terhadap seni hadrah sebagai media dakwah, sedangkan yang dilakukan oleh peneliti saat ini adalah upacara Tedak Siti (turun tanah) yang difokuskan pada relevansinya dengan tujuan dakwah. Jadi sangat jelas perbedaannya dari beberapa penelitian terdahulu dengan yang dilakukan peneliti saat ini.

4 15 Dari hasil observasi peneliti yang sekarang belum pernah ada diperpustakaan yang membahas tentang seni budaya atau tradisi dan relevansinya dengan tujuan dakwah. B. Kajian Teori 1. Kajian Teori Tentang Upacara Tedak Siti Tedak Siti, inilah salah satu tradisi masyarakat Jawa yang mulai digerus zaman. Upacara Tedak Siti sendiri berasal dari tiga kata yaitu upacara, tedak, dan siti yang mana semua sudah dijelaskan pada bab sebelumnya. Jadi upacara Tedak Siti ini serangkaian ritual yang dilaksanakan pada seorang bayi yang baru berusia kurang lebih tujuh bulan, yang mana si anak mulai menapakkan kaki pertama kali di tanah untuk belajar duduk dan berjalan. ( Http;// April 2013) Upacara ini digelar sebagai bentuk harapan agar anak kelak bisa mennjadi orang yang berguna serta selamat dunia dan diakhirat. Sebelum acara digelar, sang bayi dimandikan dulu, sedangkan tamu-tamu yang diundang dalam upacara ini tokoh kemudian membacakan Shalawat Nabi serta serangkaian do a-do a. Orangtua yang telah merayakan upacara Tedak Siti, sang bayi sudah diperbolehkan menyentuh tanah serta bermain. Dan diakhir acara biasanya si bayi diberi sentuhan sapu lidi dengan harapan anak kelak tidak menjadi anak yang nakal dan selalu menjadi anak yang patuh terhadap

5 16 orang tua, agama, dan Negara. (Http;//www. Indosiar. com/ragam/ 65704/ Mei 2013) Peringatan Tedak Siten atau 245 hari sedikit istimewa, karena untuk pertama kali kaki si bayi diinjakkan ke atas tanah. Untuk itu diperlukan kurungan ayam yang dihiasi sesuai dengan selera. Namun ada juga yang tidak menggukan kurungan ayam. Jika bayinya laki-laki, maka di dalam kurungan juga diberi mainan anak-anak dan alat tulis serta lainlainnya. Jika si bayi ambil pensil maka ia akan menjadi pengarang/ penulis, jika ia ambil buku berarti suka membaca, jika ambil kalung emas maka ia akan kaya raya, dan sebagainya. Tangga dari batang pohon tebu untuk dinaiki si bayi tapi dengan pertolongan orang tuanya. Kemudian setelah itu si ibu melakukan sawuran duit menebar uang receh yang diperebutkan para tamu dan anak-anak yang hadir agar memperoleh berkah dari upacara Tedak Siten. (M. Hariwijaya, 2006:71-72) 2. Kajian Teori Tentang Tujuan Dakwah Sebenarnya tujuan dakwah itu tidak lepas dari pembicaraan tentang Islam sebagai agama dakwah. Islam berintikan pengembalian fitrah manusia pada esensi semula sebagai hamba Allah SWT dan sekaligus Khalifatullah. Manusia adalah puncak ciptaan Allah yang tertinggi dimuka bumi ini. Dan fitrah manusia yang paling hakiki yang diajarkan Islam adalah monoteisme (tauhid). Pada titik kulminasi kebenaran dan kesucian terakhir yang menjadi tujuan hidup manusia adalah kebenaran mutlak yaitu Allah SWT. Sebagaimana firman Allah SWT.

6 17 Artinya: Bagaimanakah kamu (sampai) menjadi kafir, padahal ayat-ayat Allah dibacakan kepada kamu, dan rasul-nya pun berada di tengah-tengah kamu? barangsiapa yang berpegang teguh kepada (agama) Allah, Maka Sesungguhnya ia telah diberi petunjuk kepada jalan yang lurus.(qs. Ali Imron: 101 ) Dalam hal ini kita tidak bisa menutup mata bahwa ada kecendrungan bagi manusia untuk berbuat sesuatu yang kurang baik, tetapi hal ini bukanlah menjadi dasar, tetapi karena dorongan dari luar. Oleh karena itu, kalau dalam satu ketika manusia jauh dari kebenaran, maka harus diberikan petunjuk agar segera kembali kepada kodratnya, sebagai makhluk mulia dan cenderung kepada kebenaran. Untuk mencapai kesejateraan dan kebahagiaan hidup dan kehidupan manusia di dunia dan akhirat, maka tindakan duniawinya harus melihat diri, aspek tugas kejadian manusia sebagai khalifah allah dibuka bumi dan menempati amanat tujuan kejadian manusia yang mengabdi kepada allah dariaspek ukhrawi. Secara implisit, M. Qurish Syihab (1990: 20) telah mengemukakan tentang tujuan dakwah dalam melihat peran intelektual muslim sebagai unsur kontrol sosial (amar ma ruf nahi munkar) sebagai berikut: a. Mempertebal dan memperkokoh Iman kaum muslimin, sehingga tidak tergoyahkan oleh pengaruh-pengaruh negatif dari kemajuan ilmu pengetahuan dan tekhnologi, atau paham-paham yang membahayakan negara, bangsa dan agama,juga berusaha agar umat Islam terpanggil

7 18 untuk meningkatkan pemahaman, penghayatan dan pengalaman mereka atas ajaran Islam. b. Meningkatkan tata kehidupan umat Islam dalam arti yang luas dengan mengubah dan mendorong mereka untuk menyadari bahwa agama mewajibkan mereka untuk berusaha menjadikan hari esok lebih cerah dari hari ini. Hal ini tidak dapat tercapai kecuali dengan kerja keras dan kesadaran akan keseimbangan hidup dunia dan akhirat. c. Meningkatkan pembinaan akhlak umat Islam, sehingga memiliki sikap dan perilaku yang baik dalam kehidupan beragama, bermasyarkat dan bernegara. Dengan ini dapat terwujud etos kerja dan ukhuwah Islamiyah dalam mewujudkan kerukunan dalam beragama. Sedangkan Amrullah Achmad (1998: 76) lebih menekankan tujuan dakwah sebagai cara untuk mempengaruhi manusia dalam mewujudkan ajaran Islam dalam berfikir, bersikap dan bertindak pada dataran kenyataan individual dan sosio-kultural. Sehingga dari beberapa pendapat yang diuraikan diatas dapat disimpulkan tujuan dakwah antar lain: a) Pada tataran teologis, tujuan dakwah adalah untuk mengembalikan fitrah manusia pada esensi yang paling hakiki yaitu tauhid. Tauhid adalah awal dan akhir dari seruan Islam. Doktrin tauhid bagi mannusia menjadi sumber kehiduupan jiwa dan pendidikan kemanusiaan untuk mengikhlaskan hidup dan kehidupannya kepada Allah SWT dan tujuanakhir untuk mencari keridlaan allah.

8 19 b) Tataran sosiologis, untuk memasyarakatkan ajaran Islam kepada umat manusia agar mampu meningkatkan tata kehidupan bermasyarakat, beragama yang dilandasi akhlakul karimah. Pemasyarakatan ini harus diarahkan untuk mengembangkan iman,sehingga melahirkan amal saleh dan ilmu yang bermanfaat. Prinsip ini mengindikasikan bahwa perhatian dakwah itu bukan saja kuantitas tetapi kualitas. ( Sofyan Hadi, 2011: 15-20) Menurut Samsul Munir Amin mengutip dari Amsuni Syukir (1983: 49) mengemukakan tujuan dakwah secara umum adalah terwujudnya kebahagiaan dan kesejahteraan hidup manusia di dunia dan di akhirat yang diridlai oleh Allah Swt. Sebagaimana firman- Nya dalam surat al-anbiya ayat 107 yang berbunyi: Artinya: Dan tiadalah kami mengutus kamu, melainkan untuk (menjadi) rahmat bagi semesta alam. (QS. Al- Anbiya : 107) Secara husus tujuan dakwah ada beberapa bagian di antaranya ialah: 1. Mengajak umat manusia yang telah memeluk agama Islam untuk selalu meningkatkan taqwanya kepada Allah SWT, sebagaimana firman-nya:

9 20 Artinya: Dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran. dan bertakwalah kamu kepada Allah, Sesungguhnya Allah amat berat siksa- Nya.(QS. Al-Maidah: 2) 2. Membina mental agama (Islam) bagi kaum yang masih muallaf. Muallaf ialah orang yang baru masuk Islam atau yang masih lemah keislaman dan keimanannya. 3. Mengajak manusia agar beriman kepada allah swt (memeluk agama Islam). 4. Mendidik dan mengajar anak-anak agar tidak menyimpang dari fitrahnya. (Samsul Munir Amin, 2009: 59-64) Adapun tujuan tertinggi dari usaha dakwah hanya semata-mata menharap ridla allah swt. Secara materiil usaha dakwah itu diarahkan kepada tujuan antara lain: 1. Menyadarkan manusia akan arti hidup yang sebenarnya. Karena hidup itu bukanlah semata untuk makan dan minum saja. Allah berfirman: Artinya: Hai orang-orang yang beriman, penuhilah seruan Allah dan seruan Rasul apabila Rasul menyeru kamu kepada suatu yang memberi kehidupan kepada kamu. (QS. Al- Anfaal: 24)

10 21 2. Mengeluarkan manusia dari kegelapan/ kesesatan menuju ke alam yang terang menderang di bawah sinar petunjuk Ilahi. Allah berfirman dalam al-qur an: Artinya: Allah Yang Maha Mengetahui akan maksudnya. (Ini adalah) Kitab yang kami turunkan kepadamu supaya kamu mengeluarkan manusia dari gelap gulita kepada cahaya terang benderang dengan izin Tuhan mereka, (yaitu) menuju jalan Tuhan yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji. (QS. Ibrahim: 1). (H.M. Hafi Anshari,1993: )

BAB I PENDAHULUAN. sejarah umat manusia, agama dan kebudayaan memiliki peran sentral yang tak

BAB I PENDAHULUAN. sejarah umat manusia, agama dan kebudayaan memiliki peran sentral yang tak BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Agama dan kebudayaan adalah dua hal yang selalu menarik untuk dicermati. Hal ini disebabkan karena bagi hidup manusia, keduanya selalu menjadi hal yang tak terelakkan.
