Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Paling Ampuh

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Paling Ampuh"

Transkripsi

1 Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Paling Ampuh

2 Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Paling Ampuh Tanaman herbal obat diabetes alami paling ampuh adalah yang paling dicari oleh para pengidap diabetes. Atau biasa disebut penyakit kencing manis. Hal ini bukan tanpa alasan. kencing manis ( Diabetes Mellitus) memang penyakit yang tidak boleh dianggap remeh. Sebutan sebagai Ibu dari Segala Penyakit atau The Silent Killer yang disematkan pada diabetes memang dirasa pantas. Sebuah ibu dari penyakit berbahaya lainnya. Karena efek lanjutan dari penyakit ini bisa menjalar menjadi penyakit berbahaya yang lain, seperti jantung, stoke dan lain lain. Apabila komplikasi terjadi pada darah, besar kemungkinan akan mengakibatkan penderita menjadi mudah terkena infeksi. Terutama infeksi saluran kemih dan atau kulit. Dan ketika kulit mulai terinfeksi, maka akan sulit diobati secara alami oleh tubuh. Hal ini terjadi karena berkurangnya aliran darah ke kulit. Apabila kondisi ini tidak segera diatasi, maka bisa terjadi pembusukan di jaringan yang mengalami luka atau infeksi. Belum lagi bila sampai terjadi kerusakan di pembuluh

3 darah kecil pada retina.akan sangat rentan terjadi masalah pada mata. Pada awalnya, pandangan mata menjadi kabur. Namun kemudian apabila kondisi ini dibiarkan berkelanjutan, dapat mengakibatkan kebutaan. Resiko tersebut di atas dapat cegah dengan mengatur gaya hidup diabetasi. gaya hidup sehat ini melalui beberapa aspek. Mulai dari pola makan dan asupan nutrisi, olahraga, cukup tidur dan istirahat, serta menghindari stress. Anda bukan dilarang untuk memakan makanan favorit anda. Namun tetap menjaga jumlah asupan karbohidrat adalah sangat penting Kalangan medis di dunia menyepakati bahwa hingga saat ini, belum ada obat kencing manis yang mampu menyembuhkan 100%. Yang ditawarkan oleh kalangan medis lebih tepat dikatakan sebagai obat gula darah. Mengapa demikian? Karena obat kimia yang digunakan lebih fokus pada menurunkan gula darah. Atau dengan kata lain hanya meredakan indikasi dari penyakit diabetes itu sendiri. Bukan menyembuhkan penyakitnya secara langsung. Mirip seperti Memompa Ban Bocor. Bagaimana anda berharap ban dapat mengembang secara sempurna ketika masih ada lubang angin di ban tersebut? Tutup dulu dengan kuat lubang bocor di ban, baru pompa ban tersebut. Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Tahukah anda bahwa ternyata terdapat banyak tanaman obat herbal diabetes alami yang tersedia di alam? Beberapa tanaman obat herbal diabetes alami tersebut dapat dengan mudah ditemukan atau didapatkan. Namun Banyak juga yang sulit didapatkan, sehingga kita harus mencari tempat yang secara khusus jual tanaman untuk diabetes tersebut. Cara yang lebih praktis pun sebenarnya ada. Beberapa mencari produsen obat diabetes ataupun tempat herbal yang jual obat herbal diabetes. Yang perlu diperhatikan adalah menentukan jenis tanaman herbal alami yang akan anda konsumsi untuk menghadapi diabetes mellitus.

4 Carilah informasi sebanyak mungkin tentang beragam tanaman herbal untuk obat herbal diabetes alami anda. Kenali bentuk, kandungan, khasiat, cara konsumsi, pantangan, bahkan efek samping setiap tanaman tersebut. Pilih yang menurut anda paling pas dan sesuai dengan kondisi tubuh anda. Beberapa tanaman herbal berkhasiat untuk menurunkan kadar gula darah. Beberapa tanaman herbal berkhasiat untuk menjaga kadar gula darah. Sedangkan beberapa tanaman herbal memiliki khasiat memperbaiki kerusakan organ tubuh anda. Pilih dan gunakan sebagaimana seharusnya digunakan. Dosis yang terlalu sedikit memang mungkin kurang berkhasiat. Namun dosis yang terlalu banyak memungkinkan menimbulkan efek yang tidak diinginkan. Senada dengan khasiat, beberapa tanaman juga dapat menyumbangkan efek samping yang tidak anda ingini. Ada beberapa tanaman herbal khusus diabetes yang apabila digunakan dalam jangka waktu lama menimbulkan efek samping. Resiko herbal yang mengakibatkan kerusakan ginjal sebenarnya dapat ditanggulangi. Seperti konsumsi pahitan atau rondosemoyo, apabila dikonsumsi dalam jangka panjang dan dosis berlebih, beresiko merusak ginjal. Tentu kita tidak ingin hal tersebut terjadi pada diri atau keluarga kita. Maka, alangkah lebih baik bila konsumsi obat herbal diabetes alami tetap pada dosis yang tepat. Sehingga efek yang tidak diinginkan dapat dihindari. Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami paling Ampuh Beberapa tanaman herbal obat diabetes alami paling ampuh antara lain : Daun Yakon / Yacon (Smallanthus sonchifolius). Daun Paitan / Rondo Semoyo (Tithonia diversifolia). Daun Afrika (Vernonia Amygdalina). Kayu Manis (Cinnamomum verum, sin. C. zeylanicum) dan Talok / Kersen (Muntingia calabura L.). Selain itu juga ada beberapa tanaman yang sudah di bahas sebelumnya dalam artikel ini. Seperti diulas sebelumnya,

5 bahawa setiap herbal mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. Berikut akan kami ulas mengenai herbal-herbal tersebut secara lebih mendalam. Yakon sebagai Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami paling Ampuh Smallanthus sonchifolius merupakan nama ilmiah dari tanaman ini. Berasal dari pegunungan andes di peru, Tumbuh dengan baik pada ketinggian 1350 MDPL dengan kelembapan tinggi. Lebar daun yakon dapat mencapai 30 cm. Ketinggian perdu tumbuhan ini dapat mencapai hingga 2 meter. Kuncup daun yang berwarna merah keunguan menjadi indikator bahwa tumbuhan ini memiliki kualitas daun yang bagus. Tanaman yakon memiliki umbi, batang dan daun bagian bawah berbulu tipis, serta setiap kali tumbuh daun, selalu berpasangan berhadapan. Daun yakon memiliki aktivitas meningkatkan kadar insulin yang berada dalam plasma. Insulin adalah hormon yang dihasilkan oleh sel beta pankreas. Di mana hormon insulin membantu peredaran glukosa atau gula dari darah masuk ke sel-sel tubuh. Selain itu juga berkhasiat menurunkan kadar gula darah secara signifikan.

6 Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Paling Ampuh Daun yakon Senyawa memiliki senyawa sonchifolin, polimatin B, uvedalin dan enhidrin (Valentova dan Ulrichova, 2003). Senyawa tersebut dapat menurunkan kadar gula darah melalui mekanisme penghambatan proses glikogenolisis dan glukoneogenesis. Dengan penghambatan proses tersebut maka terjadi proses penghambatan pembentukan glukosa dalam tubuh. Beberapa penelitian medis menunjukkan efek positif daun yakon pada tikus diabetes. artikel terkait dengan yakon, cek juga di bawah ini : Efek Komplementer pada Kapsul Yaccon Plus untuk Diabetes Efek Sinergi Daun Yakon dan Herba Sambiloto (dalam Kapsul Yaccon Plus) Inilah Arti Kata PLUS Dalam Daun Insulin Plus Daun Yakon dan Diabetes Mellitus Paitan Tithonia diversifolia atau lebih dikenal dengan rondo semoyo atau rondo noleh atau paitan atau kipahit. Nama umum lainnya Mexican Sunflower (bunga matahari Meksiko), marigold, margaritona (Spanyol), bunga matahari Bolivia, atau kembang bulan di Indonesia. Diberi nama paitan atau ki pahit karena rasanya memang sangat pahit. Memiliki bunga yang berwarna kuning terang, mirip bunga matahari namun berukuran lebih kecil. Tanaman berkayu atau semak sekulen, berstolon yang dapat mencapai ketinggian 2-3 meter. Memiliki akar tunggang dengan banyak akar sekundernya. Setiap batang yang dewasa memungkinkan tumbuh bunga berwarna kuning diameternya sampai 12 cm.

7 Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami Paling Ampuh Tumbuhan tropis atau semak ini dibudidayakan di banyak Negara Afrika, Asia dan Amerika Selatan. Berfungsi sebagai pakan ternak yang kaya akan protein. Tumbuhan ini juga bisa digunakan sebagai tanaman hias, bahan bakar, kompos perbaikan tanah dan pengendalian erosi tanah. Tanaman ini berfungsi menurunkan kadar gula darah. Namun selain itu juga digunakan oleh para petani sebagai pestisida alami. Juga sebagai pakan ternak yang berkhasiat. Herbal tanaman ini terkadang memiliki beberapa efek samping terhadap ginjal. Jadi, untuk menanggulanginya, batasi konsumsi sesuai dengan takaran yang wajar. Beberapa orang keliru mengenali tanaman ini dengan tanaman yakon. untuk mengetahui perbedaan keduanya, dapat dilihat di artikel berikut : Perbedaan Daun Yakon dengan Daun Paitan. Daun Afrika Tanaman dengan mana latin Muntingia calabura L ini merupakan tanaman yang berasal dari afrika. Daun afrika berukuran kecil dengan permukaan agak kasar dan mengkilap. Batang pohon dapat tumbuh tinggi dengan daun yang lebat. Bagian pohon yang bisa dimanfaatkan dari pohon afrika adalah daun.

8 Menurut beberapa reverensi, daun afrika memiliki manfaat antara lain : diabetes, kolestrol, menurunkan asam urat, mencegah stroke dan menstabilkan tekanan darah tinggi. Terkadang beberapa orang akan mengalami pembengkakan, menggigil dan gatal-gatal. Beberapa referensi juga menyatakan bahwa daun ini tidak dianjurkan untuk wanita haml atau wanita yang menstruasi. Kayu manis Kayu manis biasa digunakan di dapur sebagai bumbu masakan atau sebagai bahan tambahan kue. Tinggi pohon kayu manis dapat mencapai 15 meter dengan diameter mencapai 30 cm. Batangnya berwarna merah kecoklatan dengan permukaan yang halus. Serat kayu lurus dan beraroma tajam. Daun berwarna hijau muda dengan pucuk yang berwarna merah muda.

9 Tahukah anda bahwa kayu manis yang dijual di pasaran ternyata memiliki banyak spesies. beberapa referensi menyatakan bahwa kayu manis mengobati radang sendi, diabetes serta asam urat. Fokus utamanya adalah untuk menurunkan kadar gula darah sehingga kontrol harus tetap rutin dilakukan. Kersen / talok Daun kersen dipercaya dapat digunakan untuk herbal diabetes, mencegah perkembangan tumor, anti hipertensi, menurunkan kolesterol. Tanaman ini begitu mudah didapatkan di sekitar anda, karena mudahnya tanaman ini untuk tumbuh. Selain tanaman yakon, ternyata tanaman kersen juga memiliki kandungan flavonoid. Senyawa ini merangsang sekresi hormon insulin yang sangat dibutuhkan tubuh untuk metabolisme gula.

10 Tanaman Herbal Obat Diabetes Alami paling Ampuh Itulah 5 tanaman herbal obat diabetes alami paling ampuh yang dapat kami himpun. Pilihan penggunaan herbal mana yang akan anda gunakan 100% berada di tangan anda. Beberapa orang lebih cocok menggunakan obat herbal yang satu daripadda yang lainnya. Hal ini juga berpengaruh dengan kondisi tubuh anda. Konsultasikan dengan dokter anda apabila anda memutuskan untuk menggunakan herbal diabetes alami. Penggunaan herbal dan obat kimia sebenarnya dapat dikombinasikan atau digunakan secara bersama sama. Nmun selalu jeda minimal selama dua jam untuk hasil yang maksimal. Penggunaan herbal sebagai obat diabetes, berbeda dengan obat kimia. Obat herbal alami memerlukan waktu untuk dapat terlihat reaksinya. Hal ini karena herbal memang tidak bekerja secara instan. Namun penggunaan herbal sebagai obat diabetes jauh lebih man daripada penggunaan kimia, karena struktur kandungannya yang sama dengan struktur tubuh manusia. Semoga dapat menjadi refernsi dalam mencari tanaman herbal obat diabetes alami paling ampuh yang sesuai untuk diabetes anda. Semoga bermanfaat.

11 Jual Herbal Obat Diabetes Alami (Yakon) Setelah dilakukan penelitian oleh seorang dosen UII bernama Hady Anshory, M. Sc., Apt pada tahun 2014, kami mencoba untuk memproduksi daun yakon menjadi produk herbal diabetes. Kami bekerjasama dengan beliau dalam membuat komposisi yang tepat untuk menghasilkan herbal diabetes alami yang berkhasiat maksimal. Herbal diabetes alami yang terbuat dari yakon mampu menurunkan kadar gula darah sampai ke batas normal. Yakon sebagai obat herbal diabetes alami yang menurunkan kadar gula darah tidak menyebabkan hipoglikemia. Fokus utama yakon sebagai obat herbal diabetes alami adalah memperbaiki pankreas hingga 90%. Di mana pankreas merupakan organ tubuh penting untuk mengatur kadar gula darah. Jadi tidak hanya menurunkan kadar gula darah saja. Daun yakon mampu menurunkan kadar gula darah dengan 3 mekanisme. Yang Pertama yaitu menghambat proses glikogenesis dan proses glukoneogenesis. Yang kedua, yakon menurunkan kadar gula darah dengan meningkatkan sekresi insulin dari pankreas. Dan yang terakhir, yakon menurunkan kadar gula darah dengan cara menghambat enzim alfa glukosidase. Dengan ketiga mekanisme tersebut, yakon bisa dikatakan sebagai obat herbal diabetes alami yang paling ampuh diantara obat herbal diabetes alami yang lain. Khasiat daun yakon sebagai obat herbal diabetes alami untuk memperbaiki pankreas dan menurunkan kadar gula darah telah diteliti oleh banyak peneliti internasional dari berbagai negara. Antara lain dari Argentina, Brazil dan Jepang. Penjelasan langsung dari peneliti tanaman tersebut oleh bapak Hady Anshory, M. Sc., Apt dapat dilihat di sini. Hasil penelitian yang telah disimposiumkan Kedokteran UGM dapat dilihat di sini. di Fakultas

12 Produksi herbal kami telah diliput dan disiarkan dalam acara Laptop Si Unyil. Silahkan cek di sini. Sudah banyak yang membuktikan sendiri khasiat Herbal yakon untuk diabetes dari Nayakon. Berikut beberapa testimoni pengguna Herbal yakon untuk diabetes dari Nayakon. testimoni yakon herbal diabetes alami

13 testimoni yakon herbal diabetes alami Untuk testimoni selengkapnya bisa cek di sini. Obat Herbal Diabetes Alami Ekstrak Yaccon Plus

14 Obat Herbal Diabetes Alami Harga : Rp Isi : 40 Komposisi : Daun Insulin (Smallanthus sonchifolius) Meniran (Phylantus niruri) Sambiloto (andrographis paniculata) Kapsul Ekstrak Yakon ini sudah memiliki Sertifikasi Produk UKOT (Usaha Kecil Obat Tradisional) POM TR No Selain itu juga telah tersertifikasi halal MUI dengan nomor : Obat Herbal Diabetes Alami Daun Insulin Plus

15 Obat Herbal Diabetes Alami Harga : Rp Netto : 60 gr Isi : 20 teabags Komposisi : Daun Insulin (Smallanthus sonchifolius) Meniran (Phylantus niruri) Jahe (Zingiber officinale) Daun Insulin Plus telah memiliki Sertifikasi Produksi Pangan Industri Rumah Tangga, dengan nomor P-IRT Selain itu juga telah tersertifikasi halal MUI dengan nomor : Untuk pemesanan Kedua dari Yakon ini, bisa anda pesan DI SINI. Untuk informasi lebih lanjut dapat hubungi CS kami di

16 Kunjungi channel youtube kami Daun Yakon Natura untuk informasi apa itu yakon, manfaat & khasiatnya, serta penjelasan ilmiahnya dengan meng klik tautan berikut: YOUTUBE Testimoni bisa di lihat di tautan instagram berikut: INSTAGRAM # Herbal DIABETES, NAYAKON Pastinya. Semoga bermanfaat

Daun Yakon dan Diabetes Mellitus

Daun Yakon dan Diabetes Mellitus Daun Yakon dan Diabetes Mellitus Daun Yakon dan Diabetes Mellitus Yakon (Smallantus sonchifolius) adalah bahan ramuan yang populer dalam beberapa tahun terakhir karena beberapa penelitian medis menunjukkan
