BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. sehingga mendapatkan pengetahuan (Dedy, 1994). information is transmitted and opinions and attitudes are formed).

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. sehingga mendapatkan pengetahuan (Dedy, 1994). information is transmitted and opinions and attitudes are formed)."

Transkripsi

1 10 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Komunikasi Pengertian Komunikasi Komunikasi adalah proses pertukaran informasi atau proses yang menimbulkan dan meneruskan makna atau arti, berarti dalam komunikasi terjadi penambahan pengertian antara pemberi informasi dengan penerima informasi sehingga mendapatkan pengetahuan (Dedy, 1994). Carl I. Hovland, seorang sarjana psikologi yang menaruh perhatian pada perubahan sikap. Menurutnya, ilmu komunikasi adalah suatu usaha yang sistematis untuk merumuskan secara tegas azas-azas dan atas dasar azas-azas tersebut disampaikan informasi serta proses pembentuk pendapat dan sikap seseorang (a systematic attempt to formulate in rigorous fashion the principles by which information is transmitted and opinions and attitudes are formed). Adapun mengenai komunikasinya sendiri, Hovland merumuskan sebagai proses dimana seseorang (komunikator) menyampaikan perangsang-perangsang (biasanya lambang-lambang dalam bentuk kata-kata) untuk merubah tingkah laku orang lain (Hovland, 1953). Ilmu komunikasi sendiri mempelajari dan meneliti adanya perubahan sikap dan pendapat yang diakibatkan oleh informasi yang disampaikan oleh seseorang kepada orang lain (Purba, 2006). 10

2 Tujuan Komunikasi Guru besar Komunikasi Universitas UNPAD, Onong Effendy mengatakan bahwa berdasarkan tujuannya, maka tujuan dari komunikasi terbagi empat yaitu: 1) Untuk mengubah sikap (to change the attitude) 2) Untuk mengubah opini/pendapat/pandangan (to change the opinion) 3) Untuk mengubah prilaku (to change the behavior) 4) Untuk mengubah masyarakat (to change the society) Jenis-jenis Komunikasi Menurut Tatik, dkk (2003), ada dua jenis komunikasi, yaitu komunikasi verbal dan nonverbal. a) Komunikasi verbal adalah komunikasi yang menggunakan bahasa sebagai alat sehingga komunikasi verbal ini sama artinya dengan komunikasi kebahasaan dan berbicara langsung dengan komunikan. b) Komunikasi nonverbal adalah komunikasi yang tidak meggunakan bahasa lisan maupun tulisan, tetapi menggunakan bahasa tubuh, gesture, bahasa gambar, dan bahasa sikap. 2.2 Komunikasi Persuasif Pengertian Komunikasi Persuasif Menurut Olson dalam (Severin, 2008) menyatakan bahwa komunikasi persuasif didefenisikan sebagai perubahan sikap akibat paparan informasi dari orang lain.

3 12 Komunikasi persuasif adalah suatu proses komunikasi dimana terdapat usaha untuk meyakinkan orang lain agar publiknya berbuat dan bertingkah laku seperti yang diharapkan komunikator dengan cara membujuk tanpa melakukan pemaksaan (Dedy dan Yasal, 1994). Sikap pada dasarnya adalah tendensikita terhadap sesuatu. Sikap adalah rasa suka/ tidak suka kita atas sesuatu. Konsep lain yang terkait dengan sikap adalah keyakinan, atau pernyataan-pernyataan yang dianggap benar oleh seseorang. Sikapsering dianggap memiliki tiga komponen yaitu komponen afektif, kesukaan atau perasaan terhadap sebuah objek, komponen kognitif adalah keyakinan terhadap sebuah objek, dan komponen prilaku berupa tindakan terhadap objek Prinsip Komunikasi Persuasif Menurut Dedy, 1994 komunikasi persuasif adalah suatu proses komunikasi dimana terdapat usaha untuk meyakinkan orang lain agar publiknya berbuat dan bertingkah laku seperti yang diharapkan komunikator dengan cara membujuk tanpa memaksanya. Prinsip-prinsip komunikasi persuasif ada 5 (lima) prinsip, diantaranya: 1) Membujuk demi konsistensi Khalayak lebih memungkinkan untuk mengubah perilaku mereka apabila perubahan yang dianjurkan sejalan dengan kepercayaan, sikap, dan nilai sat ini. Sikap didefenisikan sebagai predisposisi mengenai suka atau tidak suka. Nilai sebagai pernyataan terakhir yang lebih abadi dari eksistensi atau mode yang luas dari perilaku.

4 13 2) Membujuk demi perubahan-perubahan kecil Khalayak lebih memungkinkan untuk mengubah perilaku mereka apabila perubahan yang dianjurkan khalayak merupakan perubahan kecil dan bukan perubahan besar perilaku mereka. 3) Membujuk demi keuntungan Khalayak lebih mungkin mengubah perilakunya apabila perubahan yang disarankan akan menguntungkan mereka lebih dari biaya yang akan mereka keluarkan. 4) Membujuk demi pemenuhan kebutuhan Khalayak lebih mungkin untuk mengubah perilaku mereka apabila perubahan yang disarankan berhubungan dengan kebutuhan-kebutuhan mereka. 5) Membujuk berdasarkan pendekatan-pendekatan gradual Bergantung pada penerimaan khalayak terhadap perubahan yang disarankan pembicara dalam kehidupan mereka. Pendekatan gradual menganjurkan yang lebih memungkinkan untuk bekerja dibandingkan pendekatan yang meminta khalayak untuk segera berubah perilakunya Bentuk Komunikasi Persuasif Menurut Tatik (2003) dalam buku Komunikasi Kebidanan mengatakan bahwa ada dua bentuk komunikasi yaitu: a) Interpersonal Communication. Komunikasi interpersonal merupakan bentuk komunikasi yang paling efektif karena komunikator dapat langsung bertatap

5 14 muka, sehingga stimulus pesan atau informasi yang disampaikan komunikan, langsung dapat direspon atau ditanggapi pada saat itu juga. b) Intrapersonal communication Komunikasi intrapribadi adalah komunikasi yang terjadi dalam diri individu. Komunikasi tersebut akan membantu seseorang atau individu agar tetap sadar akan kejadian di sekitarnya. Serta penyampaian pesan seseorang kepada dirinya sendiri Proses Komunikasi Persuasif Proses komunikasi persuasif dapat dilakukan dengan teori ADIDA yaitu teori yang relevan yang digunakan dalam penelitian. Teori AIDDA adalah teori yang disebut A-A Procedure atau Attention ro action Procedure.Teori AIDDA merupakan akronim dari kata Attention (Perhatian), Interest (Minat), Desire (Keinginan), Decision (Keputusan), dan Action (Tindakan). (Effendy, 1986). Proses komunikasi persuasif tersebut melalui beberapa tahapan yang mengandung pengertian bahwa proses komunikasi antar pribadi dalam pembentukan sikap ibu dalam pemberian MP-ASI dimulai dengan membangkitkan perhatian, dimana dalam hal ini, seorang bidan harus mengetahui cara yang tepat untuk menarik perhatian ibu agar mereka memiliki minat melalui pesan yang berisi informasi yang disampaikan bidan sehingga akan timbul keinginan dan akhirnya diambil keputusan untuk bertindak terhadap pesan tersebut. Teori AIDDA dalam komunikasi persuasif merupakan suatu poses psikologi pada diri komunikan. Berdasarkan formula AIDDA ini, komunikasi persuasif didahului dengan upaya membangkitkan perhatian. Upaya ini tidak hanya dilakukan

6 15 dalam gaya bicara dengan kata-kata yang merangsang tetapi juga dengan penampilan (appearance) ketika menghadapai komunikan. Apabila ditinjau dari komponen perubahan sikap yang terjadi pada diri manusia akibat terpaan pesan (Rakhmat, 1986) yaitu: a) Cognitive: Pesan yang disampaikan ditujukan pada pikiran komunikan. Hal ini dilakukan agar komunikan tahu dan paham akan pesan yang disampaikan. Hal ini sama dengan Attention dalam Teori AIDDA. b) Afektif: Pada tahap ini tujuan komunikator tidak hanya supaya komunikan tergerak hatinya hingga timbul perasaan tertentu seperti minat yang muncul akibat adanya perhatian. c) Behavioral: Dampak yang timbul adalah berupa tindakan atau kegiatan. Hal ini sudah bisa mulai dilihat pada proses pengambilan keputusan. 2.3 Pengetahuan Pengertian Pengetahuan Pengetahuan adalah segala sesuatu yang ada dikepala kita.kita dapat mengetahui sesuatu berdasarkan pengalaman yang kita miliki.selain pengalaman, kita juga menjadi tahu karena kita diberitahu oleh orang lain. Pengetahuan juga didapatkan dari tradisi (Prasetyo, 2007). Pengetahuan merupakan hasil Tahu dan ini terjadi setelah orang melakukan pengindraan terhadap suatu objek tertentu. Pengindraan terjadi melalui pancaindra manusia yakni: penglihatan, pendengaran, penciuman, rasa dan raba. Sebagian besar

7 16 pengetahuan manusia diperoleh melalui mata dan telinga (Notoatmodjo, 2003). Pengetahuan (Knowledge) adalah suatu proses dengan menggunakan pancaindra yang dilakukan seseorang terhadap objek tertentu dapat menghasilkan pengetahuan dan keterampilan (Hidayat, 2007) Tingkatan Pengetahuan Pengetahuan seseorang terhadap suatu objek mempunyai intensitas atau tingkatan yang berbeda-beda. Secara garis besarnya dibagi dalam 6 tingkat pengetahuan, yaitu : 1. Tahu (know) Tahu diartikan sebagai mengingat suatu materi yang telah dipelajari sebelumnya.termasuk ke dalam pengetahuan tingkat ini adalah mengingat kembali (recall) sesuatu yang spesifik dari seluruh bahan yang dipelajari atau rangsangan yang telah diterima.oleh sebab itu, tahu merupakan tingkat pengetahuan yang paling rendah. 2. Memahami (comprehension) Memahami diartikan sebagai suatu kemampuan untuk menjelaskan secara benar tentang objek yang diketahui, dan dapat menginterpretasikan materi.tersebut secara benar. Orang yang paham terhadap objek atau materi yang harus dapat menjelaskan, menyebutkan contoh, menyimpulkan, meramalkan, dan sebagainya terhadap objek yang dipelajari. 3. Aplikasi (application) Aplikasi diartikan sebagai kemampuan untuk menggunakan materi yang telah di

8 17 pelajari pada situasi atau kondisi real (sebenarnya). Aplikasi dini dapat diartikan sebagai penggunaan hukum-hukum, rumus, metode, prinsip dan sebagainya dalam konteks atau situasi yang lain. 4. Analisis (analysis) Analisis ialah kemampuan seseorang untuk menjabarkan suatu materi atau suatu objek ke dalam komponen-komponen, tetapi masih di dalam suatu struktur organisasi, dan masih ada kaitannya satu sama lain. 5. Sintesis (synthesis) Sintesis menunjukkan pada kemampuan seseorang untuk meletakkan atau menghubungkan bagian-bagian di dalam suatu bentuk keseluruhan yang baru. Dengan kata lain sitesis adalah suatu kemampuan untuk menyusun suatu formulasi baru dari formulasi-formulasi yang ada. 6. Evaluasi (evaluation) Evaluasi berkaitan dengan kemampuan seseorang untuk melakukan justifikasi atau penilaian terhadap suatu materi atau objek.penilaian-penilaian itu berdasarkan criteria yang ditentukan sendiri atau menngunakan criteria-kriteria yang telah ada. Unsur yang mengisi akal dan alam jiwa seseorang manusia yang sadar, secara nyata terkandung dalam otaknya.dalam lingkungannya ada bermacam-macam hal yang dialami individu itu melalui penerimaan panca indranya, serta alat penerimaan atau reseptor. Hal-hal yang dialaminya tersebut masuk ke dalam sel-sel otaknya sehingga terjadi bermacam-macam proses fisik, fisiologi, dan psikolog, kemudian

9 18 dipancarkan dan diproyeksikan individu tersebut menjadi suatu penggambaran tentang lingkungan (Notoadmodjo, 2003) Cara Mendapatkan Pengetahuan Dari berbagai macam-macam cara yang telah digunakan untuk dapat memperoleh kebenaran pengetahuan sepanjang sejarah, dapat dikelompokkan menjadi dua, yakni: a. Cara Tradisional Untuk Memperoleh Pengetahuan Cara-cara penemuan pengetahuan pada periode ini dilakukan sebelum ditemukan metode ilmiah, yang meliputi: 1. Cara Coba Salah (Trial DanError) Cara coba-coba ini dilakukan dengan menggunakan kemungkinan tersebut tidak berhasil, dicoba kemungkinan yang lain. Apabila tidak berhasil, maka akan dicoba kemungkinan yang lain lagi sampai didapatkan hasil mencapai kebenaran. 2. Cara Kekuasaan atau Otoritas Di mana pengetahuan diperoleh berdasarkan pada otoritas atau kekuasaan baik tradisi, otoritas pemerintahan, otoritas pemimpin agama, maupun ahli ilmu pengetahuan. 3. Berdasarkan PengalamanPribadi Hal ini dilakukan dengan cara mengulang kembali pengalaman yang diperoleh dalam memecahkan permasalahan yang dihadapi pada masa yang lalu. Apabila dengan cara yang digunakan tersebut orang dapat memecahkan masalah yang sama, orang dapat pula menggunakan cara tersebut.

10 19 4. Melalui JalanPikiran Dari sini manusia telah mampu menggunakan penalarannya dalam memperoleh pengetahuannya. Dengan kata lain, dalam memperoleh kebenaran pengetahuan, manusia telah menggunakan jalan fikiran. b. Cara Modern dalam Memperoleh Pengetahuan Cara baru atau modern dalam memperoleh pengetahuan pada dewasa ini lebihsistematis, logis, dan ilmiah. Cara ini disebut metode penelitian ilmiah(notoatmodjo, 2005) Faktor-faktor yang Memengaruhi Pengetahuan 1. Umur Umur adalah usia individu yang terhitung mulai saat dilahirkan sampai saat beberapa tahun. Semakin cukup umur tingkat kematangan dan kekuatan seseorang akan lebih matang dalam berfikir dan bekerja dari segi kepercayaan masyarakat yang lebih dewasa akan lebih percaya dari pada orang belum cukup tinggi kedewasaannya. Hal ini sebagai akibat dari pengalaman jiwa (Nursalam, 2001). Singgih dalam Gunarso (1990) mengemukakan bahwa makin tua umur seseorang maka proses proses perkembangan mentalnya bertambah baik, akan tetapi pada umur tertentu bertambahnya proses perkembangan ini tidak secepat ketika berusia belasan tahun. Ahmadi (1997) juga mengemukakan bahwa memori atau daya ingat seseorang itu salah satunya dipengaruhi oleh umur. Dari uraian ini dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya umur seseorang dapat berpengaruh pada bertambahnya

11 20 pengetahuan yang diperoleh, tetapi pada umur umur tertentu atau menjelang usia lanjut kemampuan penerimaan atau pengingatan suatu pengetahuan akan berkurang. 2. Pendidikan Tingkat pendidikan berarti bimbingan yang diberikan oleh seseorang terhadap perkembangan orang lain menuju ke arah suatu cita-cita tertentu. (Sarwono, 1992, yang dikutip Nursalam, 2001). Pendidikan adalah salah satu usaha untuk mengembangkan kepribadian dan kemampuan di dalam dan di luar sekolah dan berlangsung seumur hidup. (Notoatmodjo, 1993). Pendidikan mempengaruhi proses belajar, menurut IB Marta (1997), makin tinggi pendidikan seseorang makin mudah orang tersebut untuk menerima informasi. Pendidikan diklasifikasikan menjadi : a) Pendidikan tinggi : Akademi/ Perguruan Tinggi b) Pendidikan menengah : SLTP/SLTA c) Pendidikan dasar : SD Dengan pendidikan yang tinggi maka seseorang akan cenderung untuk mendapatkan informasi baik dari orang lain maupun dari media masa, sebaliknya tingkat pendidikan yang kurang akan menghambat perkembangan dan sikap seseorang terhadap nilai-nilai yang baru diperkenalkan (Koentjaraningrat, 1997, dikutip Nursalam, 2001). Ketidaktahuan dapat disebabkan karena pendidikan yang rendah, seseorang dengan tingkat pendidikan yang terlalu rendah akan sulit menerima pesan, mencerna

12 21 pesan, dan informasi yang disampaikan (Effendi, 1998). 3. Pengalaman Pengalaman merupakan guru yang terbaik (experient is the best teacher), pepatah tersebut bisa diartikan bahwa pemngalaman merupakan sumber pengetahuan, atau pengalaman itu merupakan suatu cara untuk memperoleh suatu kebenaran pengetahuan. Oleh sebab itu pengalaman pribadi pun dapat dijadikan sebagai upaya untuk memperoleh pengetahuan. Pengalaman akan menghasilkan pemahaman yang berbedabagi setiap individu,maka pengalaman mempunyai kaitan dengan pengetahuan. Seseorang yang mempunyai pengalaman banyak akan dapat menambah pengetahuan (Cherin, 2009). 2.4 Sikap Pengertian Sikap Menurut Notoadmodjo (2003) Sikap adalah reaksi atau respon tertutup dari seseorang terhadap stimulus atau objek tertentu, yang sudah melibatkan faktor pendapat dan emosi yang bersangkutan (senang-tidak senang, setuju-tidak setuju, baik-tidak baik, dan sebagainya). Newcomb, salah seorang ahli psikologi sosial menyatakan bahwa sikap merupakan kesiapan atau kesediaan untuk bertindak, dan bukan merupakan pelaksanaan motif tertentu. Dengan kata lain, fungsi sikap merupakan (reaksi terbuka) atau aktivitas, akan tetapi merupakan predisposisi perilaku (tindakan) atau reaksi tertutup.

13 22 Menurut Ahmadi (2004) sikap dibedakan menjadi : a) sikap positif yaitu : sikap yang menunjukkan atau memperlihatkan menerima, meyetujui terhadap normanorma yang berlaku dimana individu itu beda. b) sikap negatif yaitu: menunjukkan penolakan atau tidak menyetujui terhadap norma-norma yang berlaku dimana individu berbeda Tingkatan Sikap Sepertinya halnya pengetahuan, sikap terdiri dari beberapa tingkatan yaitu. : 1. Menerima (receiving) Menerima diartikan bahwa seseorang atau subjek mau dan memperhatikan stimulus yang diberikan (objek). 2. Menanggapi (responding) Menanggapi diartikan memberikan jawaban atau tanggapan terhadap pertanyaan atau objek yang dihadapi. 3. Menghargai (valuing) Menghargai diartikan subjek atau seseorang memberikan nilai yang positif terhadap objek atau stimulus. Dalam arti membahasnya dengan orang lain dan bahkan mangajak atau mempengaruhi orang lain merespons. 4. Bertanggung jawab (responsible) Sikap paling tinggi tindakannya adalah bertanggung jawab terhadap apa yang telah diyakininya. Pengalaman sikap dapat dilakukan secara langsung atau tidak langsung. Secara langsung dapat ditanyakan bagaimana pendapat atau pernyataan responden

14 23 terhadap suatu objek yang bersangkutan. Pertanyaan secara langsung juga dapat dilakukan dengan cara memberikan pendapat dengan menggunakan kata setuju atau tidak setuju tehadap pernyataan-pernyataan terhadap objek tertentu. 2.5 Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) Pengertian Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) Depkes RI (2007) mengatakan bahwa makanan tambahan atau makanan pendamping ASI (MP- ASI) adalah makanan yang diberikan kepada bayi disamping ASI untuk memenuhi kebutuhan gizinya. MP-ASI diberikan mulai umur 6-24 bulan, dan merupakan makanan peralihan dari ASI ke makanan keluarga, pengenalan dan pemberian MP-ASI harus dilakukan secara bertahap baik bentuk maupun jumlah. Hal ini dimaksudkan untuk menyesuaikan kemampuan alat cerna bayi dalam menerima makanan. Pemberian MP-ASI kepada bayi setelah umur 6 bulan (Narendra dkk, 2008) adalah dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan zat makanan yang adekuat untuk keperluan hidup, memelihara kesehatan dan untuk aktivitas sehari-hari, menunjang tercapainya pertumbuhan yang optimal, mendidik anak supaya memiliki kebiasaan makan yang sehat, memilih dan menyukai makanan sesuai dengan keperluan anak. Bayi yang siap menerima makanan padat selain ASI akan menunjukkan tanda-tanda bahwa bayi akan lebih rewel dari biasanya, jangka waktu menyusui menjadi lebih sering, bayi terlihat antusias ketika melihat orang lain sedang makan,

15 24 sudah mulai memasukkan tangan ke mulut, bayi bisa didudukkan dan mampu menegakkan kepala serta kemampuan refleks menelan sudak baik (Anggraini, 2010). Lembaga UNICEF dan WHO merekomendasikan pemberianasi Eksklusif sampaibayi berumur enam bulan.setelah itu anak harus diberi makanan padat dan semi padat sebagai makanan tambahan selain ASI.ASI Eksklusif dianjurkanpada beberapabulan pertama kehidupan karena ASI tidak terkontaminasi dan mengandung banyakgizi yang diperlukan anak pada umur tersebut. Pengenalan dini makanan yang rendah energi dan gizi atau yang disiapkan dalam kondisi tidak higienis dapat menyebabkan anak mengalami kurang gizi dan terinfeksi organisme asing, sehingga mempunyai daya tahan tubuh yang rendah terhadap penyakit di antara anak-anak (Depkes, 2002). MP-ASIdiberikan ketika bayi setelah berumur 6 bulan. Bayi setelah berumur 6 bulan akan membutuhkan lebih banyak zat besi dan seng. Pada masa inilah bayi memerlukan tambahan gizi yang tidak bisa dipenuhi oleh ASI sehingga pemberian MP-ASI tepat diberikan untuk memenuhi kebutuhan pertumbuhan bayi yang baik. MP-ASI juga dapat diberikan saat bayi harus dipisahkan dari ibu, misalnya ketika ibusakit keras atau menderita penyakit menular (Prasetyono, 2009) Jenis Makanan Pendamping ASI WHO merekomendasikan pengenalan makanan padat pada bayi dilakukan pada saat anak berumur 6 bulan karenapada umur tersebut ASI saja tidak mencukupi bagi pertumbuhan anak yang optimal.selama masa peralihan dari menyusui menuju makanan pendamping, prevalensi kurang gizi diantara anak meningkat beberapa

16 25 negara. Fenomena ini merupakan indikasi utama terhadap peningkatan infeksi dan pemberian makanan yang kurang bergizi. Pemberian nutrisi yang tepat termasuk variasi jenis makananan anak perlu diyakini mengandung gizi yang cukup. Pada peralihan ke makanan yang sehat, anak umur enam bulan atau lebih harus mendapat makanan padat dan semi padat setiap hari. MP-ASI yang baik adalah terbuat dari bahan makanan segar, seperti: tempe, kacang-kacangan,telur ayam, hati ayam, ikan, sayur mayur dan buah buahan. Jenisjenis MP-ASI yang dapat diberikan adalah (Depkes RI, 2007) : 1) Buah- buahan Buah- buahan dapat diberikan setelah bayi berumur 6 bulan dengan frekuensi 1-2 kali/ hari. 2) Makanan Lunak Makanan lunak adalah makanan yang berbentuk halus/ setengah cair seperti bubur nasi, bubur ayam, nasi tim, kentang puri yang diberikan pada bayi usia 6 bulan dengan frekuensi 2 kali/hari dan untuk 9-12 bulan 1 kali/hari. 3) Makanan Lembek Makanan lembek adalah makanan yang dihancurkan atau disaring tampak kurang merata dan bentuknya lebih kasar dari makanan lunak seperti bubur susu, bubur sumsum, pisang saring/dikerok, pepaya saring, tomat saring, nasi tim saring, bubur saring yang diberikan pada bayi usia diatas 6-9 bulan dengan frekuensi 1 kali/hari dan untuk 6-9 bulan 2 kali/hari. 4) Makanan Padat Makanan padat adalah makanan pendamping berbentuk padat yang tidak dianjurkan terlalu cepat diberikan pada bayi mengingat usus bayi

17 26 belum dapat menerima dengan baik sehingga dapat mengganggu fungsi usus, misalnya biskuit, telur, dan buah Manfaat Pemberian Makanan Pendamping ASI Manfaat MP-ASI adalah untuk menambah energi dan zat gizi yang diperlukan bayi karena ASI tidak dapat mencukupi kebutuhan bayi secara terus-menerus. Pertumbuhan dan perkembangan anak yang normal dapat diketahui dengan cara melihat kondisi pertambahan berat badan seorang anak, jika anak tidak mengalami peningkatan maka menunjukkan bahwa kebutuhan energi bayi tidak terpenuhi (Diah, 2000). Tujuan pemberian makanan tambahan adalah untuk mencapai pertumbuhan dan perkembangan yang optimal, menghindari terjadinya kekurangan gizi, mencegah risiko malnutrisi, defisiensi mikronutrien. Anak mendapat makanan ekstra yang dibutuhkan untuk mengisi kesenjangan energi dengan nutrien, memelihara kesehatan, mencegah penyakit, memulihkan bila sakit, membantu perkembangan jasmani, rohani, psikomotor, mendidik kebiasaan yang baik tentang makanan dan memperkenalkan bermacam-macam bahan makanan yang sesuai dengan keadaan fisiologis bayi ( Husaini, 2001) Kandungan Gizi Makanan Pendamping ASI Persyaratan makanan tambahan untuk bayi antara lain: mengandung nilai energi dan protein yang tinggi, memiliki suplementasi yang baik, yaitu mengandung vitamin dan mineral dalam jumlah yang cukup, dapat diterima dengan baik oleh masyarakat, harganya relatif murah, sebaiknya dapat diproduksi dari bahan-bahan

18 27 yang tersedia secara lokal, dan jenis MP-ASI disesuaikan dengan jenis sasaran (Depkes RI, 2006). Makanan tambahan bagi bayi dapat menghasilkan energi setinggi mungkin, sekurang-kurangnya mengandung 360 kkal per 100 gram bahan. Syarat makanan tambahan bagi bayi yaitu bersifat padat gizi dan mengandung serat kasar serta bahan lain yang sukar dicerna diberikan seminimal mungkin, sebab serat kasar yang terlalu banyak jumlahnya akan mengganggu pencernaan. Selain itu beberapa zat gizi yang yang terkait erat dengan tumbuh kembang anak yang perlu diperhatikan antara lain (Depkes,2006): 1) Kepadatan energi/densitas Tidak kurang dari 0,8 Kal per gram. 2) Protein Tidak kurang dari 2 gr per seratus Kalori dan tidak lebih dari 5.5 gr per seratus K a l dengan mutu protein tidak kurang dari 70% Kasein standar. Nilai Protein Energi % mempunyai range antara 10 18c. Lemak Kandungan Lemak mempunyai jarak antara 1,5 gr 4,5 gr per 100 Kal Prosedur Pemberian MP-ASI Menurut WHO (2010), resiko yang mungkin muncul dengan pemberian MP- ASI pada bayi sebelum umur 6 bulan tersebut akan dapat menimbulkan resiko sebagai berikut: a) Seorang anak belum memerlukan makanan tambahan saat ini, makanan tersebut dapat menggantikan ASI, jika makanan diberikan maka anak akan minum ASI lebih sedikit dan produksi ASI ibu akan lebih sedikit sehingga akan lebih sulit untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak.

19 28 b) Anak mendapat faktor perlindungan dari ASI lebih sedikit sehingga resiko infeksi meningkat. c) Resiko diare meningkat karena makanan tambahan tidak sebersih ASI. d) Makanan yang diberikan sebagai pengganti ASI sering encer, bubur nya berkuah dan sup karena mudah dimakan bayi, makanan ini memang membuat lambung penuh tetapi memberikan nutrient sedikit. Masalah obesitas juga sering dihubungkan dengan pemeberian MP-ASI yang terlalu dini. MP-ASI yang diberikan pada bayi kebanyakan mengandung protein dan lemak tinggi sehingga pada akhirnya akan berdampak pada konsumsi kalori yang tinggi (Albar, 2007). MP-ASI dini dan makanan pralaktal akan berisiko diare dan ISPA pada bayi. Dengan terjadinya infeksi tubuh akan mengalami demam sehingga kebutuhan zat gizi dan energi semakin meningkat sedangkan asupan makanan akan menurun yang berdampak pada penurunan daya tahan tubuh. Pada suatu penelitian di Brazil Selatan bayi-bayi yang diberi MP-ASI dini mempunyai kemungkinan meninggal karena mencret 14,2 kali lebih banyak daripada bayi ASI eksklusif (Utami, 2005). Selain itu dapat menyebabkan ganguan pencernaan karena lambung dan usus belum berfungi secara sempurna sehingga bayi menderita diare, yang apabila terus berlanjut dapat berakibat buruk berupa status gizi yang kurang atau buruk bahkan tidak jarang menyebabkan kematian.

20 Faktor yang Memengaruhi Pemberian MP-ASI Pemberian Makanan Tambahan ASI (MP-ASI) akan berkontribusi pada perkembangan optimal seorang anak bila dilakukan secara tepat. Sebagai panduan pemberian MPASI Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mensyaratkan empat hal berikut ini: 1) Saat yang tepat pemberian makanan pada bayi merupakan upaya pengenalan bertahap, mulai dari makanan murni cair (ASI), makanan lunak (bubur susu), kemudian makanan lembek (tim saring), agak kasar, hingga makanan padat (makanan orang dewasa) pada usia di atas 12 bulan. Pemberian yang terlalu dini akan mengganggu penyerapan zat gizi. Sebaliknya, pengenalan yang terlambat akan meningkatkan risiko kesulitan makan pada anak di fase berikutnya. Informasi mengenai waktu pengenalan makanan yang dianjurkan bisa diperoleh tidak hanya dari tenaga kesehatan, tapi juga dari internet, majalah dan buku mengenai pemberian makan pada anak, serta informasi yang tercantum pada KMS. 2) Adekuat (mencukupi). Makanan yang diberikan sebaiknya mengandung kalori, protein, dan mikronutrien (zat besi, vitamin A, dan lain-lain) yang cukup karena dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangan anak secara optimal. Secara sederhana, ini berarti memberikan makanan yang tidak hanya sekedar mengenyangkan anak, tetapi secara seimbang juga memberikan kecukupan zat gizi lain untuk pertumbuhan dan perkembangannya. Misalnya pemberian nasi dan kerupuk saja, walaupun secara kalori tidak berkekurangan dan tidak akan

21 30 membuat, namun nilai gizinya perlu dipertanyakan karena asupan protein dan mikronutrien terabaikan. 3) Bersih dan Aman. Pemilihan bahan makanan maupun cara pengolahannya penting untuk menjamin nutrisi yang baik bagi anak. 4) Suasana psikososial yang menyenangkan. Pemberian makan pada anak bukan hanya untuk memberikan asupan nutrisi, tetapi juga merupakan bentuk kasih sayang. Di samping itu pengenalan beragam jenis makanan baik bentuk, tekstur, bau, dan rasa adalah bagian dari upaya memberikan stimulasi/rangsangan pada anak. Lebih jauh lagi, kemampuan makan adalah bagian dari tahapan perkembangan seorang anak, sehingga dapat dikatakan bahwa pengenalan dan pola pemberian makan adalah suatu proses pembelajaran, anak belajar mengunyah serta mengulum, juga mengenal aroma dan rasa. Fungsi makan tidak sesederhana memberikan asupan nutrisi saja, dan kegagalan pemberian makanan bisa berdampak buruk di kemudian hari, maka suasana psikososial yang menyenangkan mutlak diperlukan oleh seorang anak pada waktu makan Prinsip Pemberian MP-ASI pada Bayi Tahun pertama khususnya enam bulan pertama, adalah masa yang sangat kritis dalam kehidupan bayi. Bukan hanya pertumbuhan fisik yang berlangsung dengan cepat, tetapi juga pembentukan psikomotor dan akulturasi terjadi dengan cepat. ASI harus merupakan makanan utama pada masa ini. Biasanya makanan tambahan ASI diperlukan pada trimerter ke dua yaitu pada anak setelah berumur

22 31 enam bulan. ASI merupakan makanan terbaik untuk bayi, berikanlah ASI saja sampai bayi berumur 6 bulan (ASI Eksklusif). Kontak fisik dan hisapan bayi akan merangsang produksi ASI terutama 30 menit pertama setelah lahir. Pada periode ini ASI saja sudah dapat memenuhi kebutuhan gizi bayi (Depkes, 2000). Kolustrum harus segera diberikan kepada bayi,walaupun jumlahnya sedikit namun sudah memenuhi kebutuhan gizi bayi pada harihari pertama. Sebaiknya jangan memberikan makanan atau minuman seperti air kelapa, air tajin, air the, madu, pisang, dan lain-lain pada bayi sebelum diberikan ASI karena sangat membahayakan kesehatan bayi dan mengganggu keberhasilan menyusui. Pada umumnya bayi yang baru lahir mempunyai jadwal mengkonsumsi ASI yang tidak teratur, bayi bisa mengkonsumsi ASI sebanyak 6-12 kali atau lebih dalam 24 jam tanpa jadwal yang teratur. Menyusui bayi dapat dilakukan setiap 3 jam alasannya karena lambung bayi akan kosong dalam waktu 3 jam sehabis menyusui. Beberapa contoh menu sehat makanan untuk bayi sesuai dengan kebutuhan gizi seperti berikut: Tabel 2.1 Prinsip Pemberian MP ASI Komponen USIA 6-8 bulan 9-11 bulan bulan Jenis 1 jenis bahan dasar (6 3-4 jenis bahan dasar makanan keluarga bulan) 2 jenis bahan (sajikan secara dasar (7-8 bulan) terpisah atau dicampur)

23 32 Tabel 2.1 (Lanjutan) Komponen USIA 6-8 bulan 9-11 bulan bulan Tekstur semi cair Makanan yang Padat (dihaluskan), secara dicincang halus atau bertahap kurangi lunak (disaring campuran air kasar), ditingkatkan sehingga menjadi sampai semakin kasar semi padat sehingga bisa digenggam Frekuensi Makanan utama 2-3 kali sehari, camilan 1-2 kali sehari Makanan utama 3-4 kali sehari, camilan 1-2 kali sehari Makanan utama 3-4 kali sehari, camilan 1-2 kali sehari Porsi setiap makan Dimulai dengan 2 3 sendok makan dan ditingkatkan bertahap sampai ½ mangkok kecil atau setara dengan 125 ml ½ mangkok kecil atau setara dengan 125ml ¾ sampai 1 mangkok kecil atau setara dengan ml ASI Sesuka bayi Sesuka bayi Sesuka bayi Sumber : WHO, Kerangka Teori Merujuk pada Widjaja (1986), komunikasi sebagai bentuk penyampaian pesan maka perlu diketahui apakah pesan yang disampaikan telah efektif sampai kepada sasaran komunikasi. Umpan balik dari komunikator ke komunikan dapat bersifat langsung (Direct Feed-Back) maupun tidak langsung (Indirect Feed-Back), umpan balik yang diberikan komunikan kepada komunikator diarapkan dapat melakukan perubahan terhadap pengetahuan yang semakin baik sehingga sikap yang dapat menerima dari pengetahuan yang bertambah sehingga berakibat terpapar dari komunikasi persuasif yang dilakukan bidan terutama menyangkut pada pemberian MP-ASI pada bayi usia 6 bulan ke atas.

24 33 Umpan Balik Komunikan Komunikator Pesan Gambar 2.1 Kerangka Teori 2.7 Kerangka Konsep Kerangka konseptual adalah kerangka hubungan antarvariabel yang ingin diamati atau diukur melalui penelitian yang akan dilakukan (Notoatmodjo,2003).Kerangka konsep terdiri dari variabel independent dan variabel dependent. Variabel independent konseling komunikasi persuasif bidan dan variabel dependent pengetahuan dan sikap ibu tentang pemberian MP-ASI. Adapun kerangka konsep ini bisa dilihat pada gambar dibawah ini : Variabel Independent Variabel Dependent Pengetahuan ibu Komunikasi Persuasif Bidan - Frekuensi - Pesan Sikap Ibu Gambar 2.2 Kerangka Konsep Penelitian

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Makanan Pendamping ASI 1. Pengertian Makanan pendamping ASI adalah makanan yang diberikan kepada bayi selain ASI untuk memenuhi kebutuhan gizinya. MP-ASI diberikan mulai umur
