BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISIS HASIL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISIS HASIL"

Transkripsi

1 BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISIS HASIL 4.1 Implementasi Berdasarkan rancangan interaksi pada bab iii selanjutnya diimplimentasika pada aplikasi HAR. Implimentasi interaksi tersebut sebagai berikut. 1. Viewpoint control Posisi kamera sangat mempengaruhi interaksi yang terjadi pada aplikasi HAR, sehingga penentuan posisi kamera tergantung dari penelusuran dan kemapuan focus kamera. Apabila posisi sudah tepat maka akan menghasilkan output yang baik. Gambar IV-1 Viewpoint control pada aplikasi HAR 2. Selection dan release Interaksi selection dan release diterapkan pada tahapan penggunaan HAR yaitu merangkai geometri molekul. Pada tahap ini user memilih atom C dengan marker 41

2 paddle lalu melepaskan pada posisi acak diluar obyek 3D yang ada. Demikian juga dengan atom H, user memilih dan melepaskan atom tersebut pada posisi kosong diatas magicbook. Setelah memindahkan atom C dan H sesuai dengan yang diinginkan sistem akan mengoptimasi ikatan sesuai dengan ukuran dan bentuk geometri berdasarkan UPAC. Gambar. IV-2 Selection and Release. 3. Event Generation Interaksi event generation yang diterapkan pada aplikasi HAR terdiri dari buka tutup marker, menggeser marker dan mengambil objek. Tahapan penggunaan HAR dengan interaksi event generation adalah sebagai berikut. a. Interaksi buka-tutup marker, pada tahapan penggunaan HAR diterapkan interaksi buka-tutup marker adalah pada interaksi defenisi hidrokarbon, rumus struktur, geometri molekul dan tatanama dari alkana, alkena, alkuna. 42

3 Gambar IV-3 (a) definisi hidrokarbon, (b) tatanama hidrokarbon, (c) rumus struktur dan geometri molekul hidrokarbon. b. Interaksi menggeser marker, interaksi ini diterapkan pada tahapan penggunaan aplikasi HAR game. Dimana user menebak nama dari struktur lalu meletakkan kartu sesuai dengan nama yang ditebak. Apabila nama yang ditebak tepat maka sistem akan menampilan model 3D dari nama tersebut. Gambar IV-4 Interaksi saat tebak nama 43

4 c. Interaksi mengambil objek, pada interaksi ini user mengambil atom C dan H dengan paddle untuk membentuk ikatan (merangkai geometri molekul). Gamber IV-5 Merangkai struktur bangun molekul dari atom-atom penyusunnya 4.2 Pengujian Desain Pengujian Untuk mengetaui usability aplikasi yang dibuat,maka aplikasi HAR ini diujicobakan pada guru kimia SMA. Guru dipilih sebagai responden dalam penelitian ini karena guru dianggap memiliki pengetahuan dan pengalaman yang memadai untuk menilai usability suatu media pembelajaran. Jadi, dalam hal ini, pengujian dilakukan dengan metode expert judgement. Ujicoba dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut. a. Guru diberikan penjelasan mengenai cara menggunakan aplikasi, yang meliputi cara buka tutup marker, cara menampilkan objek. Juga diberikan penjelasan mengenai materi yang disajikan dalam aplikasi. b. Guru ditunjukkan cara menjalankan aplikasi. c. Guru diberi kesempatan menjalankan aplikasi yang memuat materi hidrokarbon. 44

5 d. Guru dimintai respon mengenai penggunaan aplikasi HAR dalam pembelajaran hidrokarbon. Data respon guru diperoleh dari hasil isian angket yang telah disusun. e. Data respon guru dianalisis untuk mengetahui tingkat respon guru terhadap pembelajaran menggunakan aplikasi HAR Teknik Analisis Data Angket dalam penelitian ini digunakan sebagai instrumen untuk memperoleh informasi tentang sikap atau respon guru terhadap penggunaan HAR untuk membantu guru dalam proses pembelajaran dan meningkatkan motivasi belajar siswa pada pembelajaran materi hidrokarbon. Angket yang digunakan bersifat tertutup dan terbatas, artinya peneliti membatasi alternatif jawaban yang dipilih oleh responden sesuai dengan isi item angket serta pengujian dilakukan terhadap 10 orang guru kimia SMA kelas X. Angket dalam penelitian ini disusun menurut skala Likert. Untuk keperluan pengolahan data secara statistik, tiap pilihan jawaban diberi bobot dengan ketentuan sebagai berikut. Untuk pernyataan positif: SS = 3, S = 2, TS = 1, STS = 0. Untuk pernyataan negatif: SS = 0, S = 1, TS = 2, STS = 3. Jumlah penyataan yang harus ditanggapi siswa dalam angket penelitian ini sebanyak 11 pernyataan. Rumus yang digunakan untuk menentukan kriteria respon guru terhadap proses pembelajaran menggunakan HAR adalah: skor skortotal skormaksimum x100% Setelah dilakukan penyebaran angket, maka hasil penyebaran angket tersebut dianalisis dengan penyajian data dalam bentuk tabel data ordinal. Pada tabel berikut akan disajikan 45

6 korelasi skor yang diperoleh dari penyebaran angket dengan tabel kriteria respon guru terhadap proses pembelajaran menggunakan HAR. Tabel IV-1 Kriteria respon guru Rentang skor Kategori skor 70 Tinggi 30 skor < 70 Sedang skor 30 rendah Analisis Data Hasil analisis data disajikan pada tabel berikut. Tabel IV-2 Hasil pengolahan data respon guru Responden Pernyataan Skor Skor total Skor maks % Kategori tinggi tinggi sedang tinggi tinggi tinggi Tinggi tinggi tinggi tinggi tinggi tinggi 46

7 Hasil analisis data seperti tertera dalam tabel di atas menunjukkan bahwa secara umum respon guru terhadap penggunaan HAR pada pembelajaran hidrokarbon adalah 76,97%. Angka ini berada rentang skor 70 dan berdasarkan tabel kriteria respon guru terdapat pada kategori tinggi. Dengan kata lain, guru merespon positif penggunaan HAR pada pembelajaran materi hidrokarbon. 47

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Kebutuhan 3.1.1 Deskripsi Sistem Aplikasi Hydrocarbon Augmented Reality (HAR) dimaksudkan sebagai media pembelajaran hidrokarbon untuk memudahkan guru menyampaikan
