MUHAMMADIYAH MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SMK MUHAMMADIYAH 1 WATES

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MUHAMMADIYAH MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SMK MUHAMMADIYAH 1 WATES"

Transkripsi

1 MUHAMMADIYAH MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SMK MUHAMMADIYAH 1 WATES Standar Kompetensi : Mengelola Data dan Infromasi di Tempat Kerja Petunjuk : 1. Berdoalah terlebih dahulu. 2. Bacalah soal dengan teliti. 3. Kerjakan setiap soal secara urut. 4. Tulis jawaban dengan rapi. 5. Dikumpulkan minggu depan. ~~~SELAMAT MENGERJAKAN~~~ Tugas : 1. Carilah pengertian data menurut para ahli! a. Arikunto Menurutnya data ialah semua fakta dan angka-angka yang dapat dijadikan bahan untuk menyusun sebuah informasi. b. Kristanto Data merupakan suatu fakta mengenai objek yang dapat mengurangi derajat ketidakpastian tentang suatu keadaan atau kejadian. c. Wahyu Supriyanto & Ahmad Muhsin Data merupakan bahan baku dari informasi atau simbol yang mewakili kuantitas, fakta, tindakan, benda dan lain sebagainya. d. Lia Kuswayatno Menjelaskan data sebagai suatu kejadian yang benar-benar terjadi dalam kehidupan nyata. e. Selamet Riyadi Menjelaskan bahwa data ialah kumpulan informasi yang diperoleh dari pengamatan dimana data bisa berupa angka-angka atau lambang. f. Zulkifli A.M Data ialah keterangan, bukti atau fakta tentang suatu kenyataan yang masih mentah (original) dan belum diolah. g. Haer Thalib Data merupakan sekumpulan fakta yang tak lain adalah sebuah kejadian atau kenyataan. h. Wikipedia

2 Data adalah catatan atas kumpulan fakta. Data merupakan bentuk jamak dari datum, berasal dari bahasa Latin yang berarti "sesuatu yang diberikan". Dalam penggunaan sehari-hari data berarti suatu pernyataan yang diterima secara apa adanya. Pernyataan ini adalah hasil pengukuran atau pengamatan suatu variabel yang bentuknya dapat berupa angka, kata-kata, atau citra. i. The Liang Gie Data Merupakan Hal, peristiwa atau kenyataan lainnya apapun yang mengandung sesuatu pengetahuan untuk dijadikan dasar guna penyusunan keterangan, pembuatan kesimpulan/penerapan keputusan. Data ialah ibarat bahan mentah yang melalui pengolahan tertentu lalu menjadi keterangan (informasi). j. Gordon B. Davis Data merupakan bahan mentah bagi informasi, yang dirumuskan sebagai kelompok lambang-lambang tidak acak yang menunjukkan jumlah-jumlah, tindakan-tindakan, hal-hal, dan sebagainya. Data-data dibentuk dari lambang grafis, yakni seperti *, $, & ~. Data- data disusun untuk mengolah tujuan-tujuan menjadi susunan data, susunan kearsipan, & pusat data/landasan data. 2. Dalam metode pengumpulan data terdapat observasi, wawancara, dan angket. Sebutkan kelebihan dan kelemahan dari masing-masing metode tersebut! a. Kelebihan observasi Pertama. Dengan cara pengamatan langsung, terdapat kemungkinan untuk mencatat hal-hal, perilaku, pertumbuhan, dan sebagainya, sewaktu kejadian tersebut berlaku, atau sewaktu perilaku tersebut terjadi. Dengan cara pengamatan, data yang langsung mengenai perilaku yang tipikal dari objek dapat dicatat segera, dantidak menggantungkan data dari ingatan seseorang Kedua. Pengamatan langsung dapat memperoleh data dari subjek baik tidak dapat berkomunikasi secara verbal atau yang tak mau berkomunikasi secara verbal. Adakalanya subjek tidak mau berkomunikasi, secara verbal dengan enumerator atau peneliti, baik karena takut, karena tidak ada waktu atau karena enggan. Dengan pengamatan langsung, hal di atas dapat ditanggulangi. b. Kekurangan observasi Membutuhkan waktu dan tenaga yang lebih untuk melakukannya c. Kelebihan wawancara muka Bisa membangun hubungan dan memotivasi responden Bisa mengklarifikasi pertanyaan, menjernihkan keraguan, menambah pertanyaan baru Bisa membaca isyarat non verbal

3 Bisa memperoleh data yang banyak d. Kekurangan wawancara tatap muka Membutuhkan waktu yang lama Biaya besar jika responden yang akan diwawancara berada di beberapa daerah terpisah Responden mungkin meragukan kerahasiaan informasi yang diberikan Pewawancara perlu dilatih Bisa menimbulkan bias pewawancara Responden bias menghentikan wawancara kapanpun e. Kelebihan wawancara via telepon Biaya lebih sedikit dan lebih cepat dari warancara tatap muka Bisa menjangkau daerah geografis yang luas Anomalitas lebih besar dibanding wawancara pribadi (tatap muka) f. Kekurangan wawancara via telepon Isyarat non verbal tidak bisa dibaca Wawancara harus diusahakan singkat Nomor telpon yang tidak terpakai bisa dihubungi, dan nomor yang tidak terdaftar pun dihilangkan dari sampel g. Kelebihan angket Memudahkan koresponden karena hanya tinggal mengisi angket (formatnya sudah ada) h. Kekurangan angket Terkadang pertanyaan yang diberikan didalam angket terlalu banyak Koresponden kadang tidak mengisi dengan benar (asal-asalan) 3. Jelaskan jenis observasi dilihat dari segi proses pelaksanaan pengumpulan data dan segi instrumen yang digunakan! a. Observasi dilihat dari segi proses pelaksanaan pengumpulan data 1) Participant observation Dalam observasi ini, peneliti terlibat dengan kegiatan sehari-hari orang yang sedang diamati, sambal melakukan pengamatan, peneliti ikut melakukan apa yang dikerjakan oleh sumber data, dan ikut merasakan suka dukanya. Dengan observasi ini maka data yang diperoleh akan lengkap, tajam, dan sampai mengetahui pada tingkat makna dari setiap perilaku yang Nampak. 2) Observation non partisipan Kalau observasi partisipan peneliti terlibat langsung dengan aktifitas orang yang diamati, maka dalam observasi nonpartisipan peneliti tidak terlibat dan hanya sebagai pengamat independen saja.

4 b. Observasi dilihat dari segi instrumen yang digunakan 1) Observasi terstrukutur Observasi yang telah di rancang secara sistematis, tentang apa yang diamati, kapan dan dimana tempatnya. Jadi observasi terstruktur dilakukan apabila peneliti telah teruji validitas dan realibilitasnya. 2) Obsevasi tidak terstrukur Observasi yang tidak dipersiapkan secara sistematis tentang apa yang diobservasi. Hal ini dilakukan karena peneliti tidak tahu secara pasti tentang apa yanga akan diamati. Dalam melakukan pengamatan peneliti tidak mengunakan instrument yang telah baku, tetapi hanya berupa rambu-rambu pengamatan. 4. Jelaskan prinsip penulisan angket! a. Isi dan tujuan pertanyaan artinya jika isi pertanyaan ditujukan untuk mengukur maka harus ada skala yang jelas dalam pilihan jawaban. b. Bahasa yang digunakan harus disesuaikan dengan kemampuan responden. Tidak mungkin menggunakan bahasa yang penuh istilah-istilah bahasa Inggris pada responden yang tidak mengerti bahasa Inggris, dsb. c. Tipe dan bentuk pertanyaan apakah terbuka atau terturup. Jika terbuka artinya jawaban yang diberikan adalah bebas, sedangkan jika pernyataan tertutup maka responden hanya diminta untuk memilih jawaban yang disediakan. 5. Wawancara terbagi menjadi berapa bentuk? Jelaskan! Wawancara terbagi menjadi 2 yaitu wawancara terstruktur dan tidak terstruktur. a. Wawancara terstruktur artinya peneliti telah mengetahui dengan pasti apa informasi yang ingin digali dari responden sehingga daftar pertanyaannya sudah dibuat secara sistematis. Peneliti juga dapat menggunakan alat bantu tape recorder, kamera photo, dan material lain yang dapat membantu kelancaran wawancara. b. Wawancara tidak terstruktur adalah wawancara bebas, yaitu peneliti tidak menggunakan pedoman wawancara yang berisi pertanyaan yang akan diajukan secara spesifik, dan hanya memuat poin-poin penting masalah yang ingin digali dari responden. Pendapat lain menyebutkan, wawncara terbagi menjadi: a. Wawancara bebas : wawancara tanpa persiapan daftar pertanyaan terlebih dahulu b. Wawancara individual : dilakukan oleh responden tunggal

5 c. Wawancara konferensi : seseorang dengan beberapa koresponden/ pewawancara d. Wawancara terbuka : pertanyaannya menghendaki jawaban ang luas dan bebas e. Wawancara tertutup : pertanyaannya membatasi ruang gerak penjawab

Adapun tiga teknik pengumpulan data yang biasa digunakan adalah angket, observasi dan wawancara.

Adapun tiga teknik pengumpulan data yang biasa digunakan adalah angket, observasi dan wawancara. Metode Pengumpulan Data Metode Pengumpulan Data by Hendryadi A. Sumber Data Sumber data terbagi menjadi dua yaitu data primer dan data sekunder. Data primer adalah data yang diperoleh peneliti secara langsung
