SKRIPSI PEMETAAN JARINGAN INTRANET KAMPUS II UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA (PERPUSTAKAAN, GEDUNG G, GEDUNG J, GEDUNG PASCASARJANA)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI PEMETAAN JARINGAN INTRANET KAMPUS II UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA (PERPUSTAKAAN, GEDUNG G, GEDUNG J, GEDUNG PASCASARJANA)"

Transkripsi

1 SKRIPSI PEMETAAN JARINGAN INTRANET KAMPUS II UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA (PERPUSTAKAAN, GEDUNG G, GEDUNG J, GEDUNG PASCASARJANA) SKRIPSI Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Jenjang Strata I Pada Jurusan Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh : MUHAMMAD ROSYID SIDIQ L PROGRAM STUDI S1 TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013

2 LEMBAR PERSETUJUAN Skripsi dengan judul PEMETAAN JARINGAN INTRANET KAMPUS II UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA (PERPUSTAKAAN, GEDUNG G, GEDUNG J, GEDUNG PASCASARJANA) ini telah diperiksa dan disetujui pada : Pembimbing I Pembimbing II Dr. Heru Supriyono, M.Sc. NIK : 970 Mochammad Muslich, S.T., M.Eng. NIK : 971 ii

3

4 DAFTAR KONTRIBUSI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Berikut saya sampaikan daftar kontribusi dalam penyusunan skripsi: 1. Saya merancang serta menganalisa pemetaan dan perancangan jaringan komputer di Kampus II Universitas Muhammadiyah Surakarta dengan metode tinjau lokasi. 2. Packet Tracer dan Microsoft Visio merupakan aplikasi yang digunakan untuk pengujian simulasi dan pembuatan rancangan desain gambar. 3. Pemetaan jaringan yang dibuat berdasarkan letak ruangan yang tersedia. Demikian pernyataan dan daftar kontribusi ini saya buat dengan sejujurnya. Saya bertanggungjawab atas isi dan kebenaran daftar di atas. Surakarta, 08 Juni 2013 Mengetahui: Muhammad Rosyid Sidiq Pembimbing I Pembimbing II Dr. Heru Supriyono, M.Sc. NIK : 970 iv Mochamad Muslich, S.T., M.Eng. NIK : 971

5 MOTTO Sesungguhnya manusia tidak akan memperoleh apa-apa selain yang mereka usahakan. (Q.S An-Najm : 39) Bukan kurangnya pengetahuan yang menghalangi keberhasilan,tetapi tidak cukupnya tindakan Bukan kurang cerdasnya pemikiran yang melambatkan perubahan hidup ini, tetapi kurangnya penggunaan pikiran dan kecerdasan. (Mario teguh) Tiga sifat manusia yang merusak adalah, kikir yang dituruti, hawa nafsu yang diikuti serta sifat mengagumi diri sendiri yang berlebihan (Nabi Muhammad SAW) Hati yang penuh syukur saja bukan merupakan kebajikan yang besar, melainkan merupakan pula induk kebajikan yang lain (cicero) Tidak ada satu obatpun yang dapat menyembuhkan sakit hati kecuali keikhlasan (Pepatah Arab) Majulah dengan keberanian tetap raihlah harapanmu walaupun itu sulit untuk mencapainya karena jalan pasti akan terbuka lebar (Rosyid d silver) v

6 HALAMAN PERSEMBAHAN 1. Ibunda tercinta yang selalu membimbing, mendoakan dan memberikan motifasi. yang selalu berharap semoga kelak aku bisa menjadi insan yang berbakti kepada agama, orang tua, bangsa dan negara. 2. Bapak tercinta yang selalu memberikan dorongannya, memberikan wejangannya, dan memberikan doanya. 3. Kedua kakak ku tercinta dan tersayang, yang telah ikut membiayai ku, jadi lah insane yang tegar, dan semoga sukses selalu. 4. Temen-temen Informatika, khususnya angkatan 2008 yang tidak dapat disebutkan satu-persatu, terimakasih telah bersedia berbagi ilmu, berbagi pengalaman kepada ku. 5. Terima kasih kepada bapak/ibu dosen yang telah membantu saya dalam menyelesaikan tugas akhir ini, semoga allah SWT membalas semua kebaikan-kebaikan kalian. 6. Semua pihak yang telah membantu ku yang tidak dapat aku sebutkan satupersatu. vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kenikmatan, hidayah serta taufiqnya sehingga sampai saat ini masih diberikan kesempatan untuk beribadah dan meyembah padanya dan telah menjadikanku manusia yang berakal dan berguna dalam dunia ini. Sholawat serta salam untuk junjunganku, Nabiku Muhammad S.A.W yang telah aku nantikan nantikan syafa atnya. Pemetaan jaringan intranet kampus II Universitas Muhammadiyah Surakarta, diharapakan bisa bermanfaat sekaligus mempermudah untuk kinerja pengembangan jaringan intranet dalam kampus II selanjutnya dan dapat menjadi pedoman sebagai pengembangannya. Pembuatan tugas akhir skripsi ini masih tergolong sederhana dan penulis masih merasa banyak kekurangan di dalamnya. Namun demikian, dalam pengerjaan tugas akhir ini sudah semaksimal mungkin, dengan harapan dapat memberikan sumbangsih dalam menambah khazanah keilmuan dan semoga dapat berguna bagi penulis secara pribadi maupun para pembaca. Oleh karena itu, kritik dan saran yang konstruktif sangat penulis harapkan. Penyelesaian tugas akhir skripsi ini tentunya tidak lupa atas bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu, dengan tulus ikhlas dan kerendahan hati penulis mengucapkan rasa terima kasih sebesar besarnya kepada : vii

8 1. Allah S.W.T, atas ridho dan karunianya sehingga penulis bisa menyelesaikan Tugas Akhir Skripsi ini. 2. Kedua orang tuaku tercinta serta kakak, kakakku dan seluruh keluarga besar terima kasih atas semua kasih sayang, do a, yang tiada hentinya dan tidak pernah surut sehingga penulis bisa menjadi Tukang Insinyur. 3. Bapak Husni Thamrin S.T.,MT.,Ph.D. selaku Dekan Fakultas Teknik Informatika Universitas Muhammadiayah Surakarta. 4. Bapak Dr. Heru Supriyono, M.Sc. selaku Ketua Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiayah Surakarta 5. Bapak Dr. Heru Supriyono,.M.Sc selaku Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir skripi ini. 6. Bapak Mochammad Muslich, ST.,M.Eng selaku Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir skripsi ini. 7. Bapak/Ibu Penguji selaku Dewan Penguji dalam Tugas Akhir ini. 8. Terima kasih kepada seluruh dosen Fakultas Teknik Informatika atas sedianya membimbing dan memberikan waktunya kepada penulis hingga bisa jadi sekarang ini. viii

9 9. Terima kasih penulis ucapkan kepada yang selalu mensuport dan memberikan semangat tiada hentinya kepada penulis hingga bisa tersusunnya Tugas Akhir ini. ( Makasih ya Teman setia ku). 10.Terima kasih juga penulis ucapkan kepada Ardiansyah, Hengki, Azis, Gueridno, Yasinta, sebagai teman setia dan teman-teman angkatan 2008 khususnya kelas C. semua yang tidak bisa penulis sebutkan satu-satu, terima kasih atas semua dukungannya ( ayo Bro Semangat terus). 11. Komputerku yang membuat tugas akhir skripsi ini selesai dan juga Canon IP 1980 yang membuat laporan 12. Rekan-rekan mahasiswa Teknik Informatika UMS semua angkatan serta semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu. Akhir kata, penulis menyadari bahwa Tugas Akhir Skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Semoga karya ini dapat bermanfaat untuk rekan-rekan mahasiswa dan pihak-pihak yang berkepentingan. Surakarta, 02 januari 2013 Penulis ix

10 DAFTAR ISI Halaman Judul...i Lembar Persetujuan...ii Lembar Pengesahan...iii Daftar Kontribusi.....iv Motto...v Halaman Persembahan...vi Kata Pengantar...vii Daftar Isi...x Daftar Tabel xiv Daftar Gambar...xv Abstraksi...xvi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan...4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Telaah Penelitian Sebulumnya...7 x

11 2.2 Landasan Teori Pengetian jaringan komputer Pemetaan jaringan komputer Tipe-tipe jaringan Jaringan Workgroup (Peer-to-peer) Jaringan LAN Jaringan Intranet Jaringan Internet Wifi Kegunaan Wireless Wireless Acesspoint Wireless Router CiscoPacket Tracer Switch/hub.. 12 BAB III METODE PENELITIAN Waktu dan Tempat Penelitian Peralatan Utama dan Pendukung Komputer Software Cisco Packet Tracer Software Microsoft Visio Alur Pengerjaan Tugas Akhir Pemetaan jaringan komputer yang sudah ada Software Microsoft Visio...14 xi

12 3.3.3 Software Packet Tracer Flowchart pembuatan sistem Cisco Packet Tracer Instalasi Cisco Packet Tracer Komponen-komponen yang ada pada Cisco Packet Tracer...16 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Penelitian Skema peta jaringan Simulasi jaringan Laporan Pemetaan Pembahasan Kantor IT Perpustakaan Gedung J Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Ekonomi Gedung I (Fakultas Psikologi dan Pasca Sarjana) Pemberian IP IP Perpustakaan IP DHCP Analisa koneksi 52 xii

13 Bab V PENUTUP Kesimpulan Saran...62 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 IP Perpustakaan Tabel 4.2 IP DHCP Fakultas xiv

15 DAFTAR GAMBAR Hal Gambar 3.1 Diagaram alir penelitian (flowchart)...15 Gambar 3.2 Software Cisco Packet Tracer Gambar 3.3 Memasuki Instalasi Gambar 3.4 Licensi Agreement..17 Gambar 3.5 Tempat untuk menyimpan Instalasi...18 Gambar 3.6 Siap Instalasi..18 Gambar 3.7 Proses Instalasi...18 Gambar 3.8 Instalasi Berhasil...19 Gambar 3.9 Cisco Packet Tracer Gambar 4.1 Pengiriman data berhasil...22 Gambar 4.2 Pengiriman data gagal...22 Gambar 4.3 Kantor IT Gambar 4.4 Packet Tracer Kantor IT Gambar 4.5 Perpustakaan basemant dan Lantai Gambar 4.6 Perpustakaan lantai 2 dan Lantai Gambar 4.7 Packet Tracer Perpustakaan Gambar 4.8 FKI lantai 1 dan lantai 2 gedung J 29 Gambar 4.9 FKI lantai 3 gedung J...31 Gambar 4.10 Packet Tracer Fakultas Komunikasi dan Informatika Gambar 4.11 Teknik Sipil lantai 1 dan 3 gedung J Gambar 4.12 Packet Tracer Teknik Sipil...36 xv

16 Gambar 4.13 Arsitektur lantai 2 dan 3 gedung J Gambar 4.14 Packet Tracer Arsitektur Gambar 4.15 Fakultas Ekonomi...40 Gambar 4.16 Packet Tracer Ekonomi Gambar 4.17 Fakultas Psikologi Gambar 4.18 Packet Tracer Psikologi Gambar 4.19 Denah Pascasarjana lantai Gambar 4.20 Denah Pascasarjana lantai Gambar 4.21 Packet Tracer Pascasarjana Gambar 4.22 Hasil pinging Perpustakaan...52 Gambar 4.23 Hasil pinging Perpustakaan...52 Gambar 4.24 Hasil pinging Fakultas Komunikasi dan Informatika...53 Gambar 4.25 Hasil pinging Fakultas Komunikasi dan Informatika...54 Gambar 4.26 Hasil pinging Progdi Teknik Sipil...54 Gambar 4.27 Hasil pinging Progdi Teknik Sipil...55 Gambar 4.28 Hasil pinging Progdi Arsitektur..56 Gambar 4.29 Hasil pinging Progdi Arsitektur..56 Gambar 4.30 Hasil pinging Fakultas Ekonomi.57 Gambar 4.31 Hasil pinging Fakultas Ekonomi.57 Gambar 4.32 Hasil pinging Fakultas Psikologi...58 Gambar 4.32 Hasil pinging Fakultas Psikologi...59 Gambar 4.32 Hasil pinging Gedung Pascasarjana lantai Gambar 4.32 Hasil pinging Gedung Pascasarjana lantai xvi

17 ABSTRAKSI Pemetaan jaringan komputer merupakan tugas dari administrator jaringan komputer dalam pengelolaan jaringan komputer. Dari peta jaringan komputer, administrator dapat melakukan pengelolaan jaringan dan pengembangan jaringan komputer. Pada tugas akhir ini dilakukan pemetaan jaringan komputer yang berada di Kampus II Universitas Muhammadiyah Surakarta yang meliputi perpustakaan, fakultas ekonomi, fakultas komunikasi dan informatika, progdi teknik sipil, progdi arsitektur, gedung pascasarjana, dan fakultas psikologi. Tugas akhir ini mempunyai tujuan untuk mempermudah administrator dalam mengembangkan pemetaan jaringan komputer. Sumber yang digunakan, dimulai dengan melengkapi data-data mengenai jaringaan komputer yang ada di kampus II UMS, diperoleh melalui wawancara, dan pengamatan langsung. Kemudian gambar peta jaringan disusun berdasarkan hasil wawancara dan pengamatan. Peta yang sudah tersusun disimulasikan dan dianalisa. Dari hasil simulasi, dapat diketahui bahwa pemetaan jaringan komputer yang sudah ada, berhasil dipetakan dan disimulasikan, sehingga menghasilkan gambaran yang sesuai dengan yang ada. KATA KUNCI : Skema Jaringan, Pemetaan, Aplikasi Packet tracer xvi

TUGAS AKHIR KOMPRESI IMAGE MENGGUNAKAN VECTOR QUANTIZATION

TUGAS AKHIR KOMPRESI IMAGE MENGGUNAKAN VECTOR QUANTIZATION TUGAS AKHIR KOMPRESI IMAGE MENGGUNAKAN VECTOR QUANTIZATION Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Teknik pada Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah
