: KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA. NOMOR 78a/A/2016 TENTANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download ": KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA. NOMOR 78a/A/2016 TENTANG"

Transkripsi

1 KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 78a/A/2016 SALINAN TENTANG PENYELENGGARAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 DAN PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANANYA KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, Menimbang Mengingat Menetapkan KESATU : a. bahwa dalam rangka mengkoordinasikan perencanaan dan pelaksanaan kegiatan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) tahun 2016, perlu menyelenggarakan Rapat b. bahwa untuk kelancaran penyelenggaraan Rapat Kerja sebagaimana dimaksud dalam huruf a, baik dalam persiapan, pelaksanaan, perumusan dan pelaporannya, serta pemantauan pelaksanaannya, perlu membentuk Panitia Rapat c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Kepala LIPI tentang Penyelenggaraan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 dan Pembentukan Panitianya; : 1. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi, dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 145 Tahun 2015; 2. Keputusan Presiden Nomor 110 Tahun 2001 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013; 3. Keputusan Presiden Nomor Keputusan Presiden Nomor 162/M Tahun 2016 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan dari dan dalam Jabatan Struktural Eselon I di Lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; 4. Peraturan Kepala LIPI Nomor 1 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja LIPI; M E M U T U S K A N : : KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TENTANG PENYELENGGARAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 DAN PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANANYA. : Menyelenggarakan Rapat Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Tahun 2016, yang selanjutnya dalam Keputusan ini disebut Rapat Kerja LIPI Tahun 2016, pada tanggal 2 sampai dengan 4 Maret 2016, bertempat di Auditorium LIPI, Jalan Gatot Subroto Kaveling 10, Jakarta

2 KEDUA KETIGA KEEMPAT KELIMA KEENAM KETUJUH : Membentuk Panitia Pelaksana Rapat Kerja LIPI Tahun 2016, yang selanjutnya dalam Keputusan ini disebut Panitia, dengan susunan personil sebagaimana tercantum dalam Lampiran I Keputusan ini. : Uraian tugas Panitia adalah sebagaimana tercantum dalam Lampiran II Keputusan ini. : Komisi dan Tim Perumus bertanggung jawab dan melaporkan hasil pelaksanaan tugasnya secara tertulis kepada Ketua Panitia Pengarah. : Panitia Pelaksana bertanggung jawab dan melaporkan hasil pelaksanaan tugasnya secara tertulis kepada Kepala LIPI. : Biaya untuk melaksanakan Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Belanja LIPI yang berkenaan dan dana lain yang sah. : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 21 Februari 2016 KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ISKANDAR ZULKARNAIN SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada Yth. : 1. Para Pejabat Eselon I di lingkungan LIPI; 2. Para Kepala Satuan Kerja di lingkungan LIPI; 3. Kepala Kantor Pelayanan dan Perbendaharaan Negara, di Jakarta; 4. Masing-masing yang bersangkutan. Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum dan Humas, Nur Tri Aries Suestiningtyas

3 SALINAN LAMPIRAN I KEPUTUSAN KEPALA LIPI NOMOR 78a/A/2016 TENTANG PENYELENGGARAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 DAN PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANANYA SUSUNAN KEPANITIAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 A. PANITIA PENGARAH RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 Penasehat Ketua Sekretaris Anggota : Kepala LIPI : Wakil Kepala LIPI : Sekretaris Utama LIPI : 1. Deputi Bidang IPK LIPI 2. Deputi Bidang IPT LIPI 3. Deputi Bidang IPH LIPI 4. Deputi Bidang IPSK LIPI 5. Deputi Bidang Jasil LIPI B. KOMISI RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 Komisi 1 Rencana Pengembangan Sumber Daya Manusia Ketua : Dr. Ir. Akmadi Abbas, M.Eng.Sc. (Wakil Kepala LIPI) Wakil Ketua : Prof. Dr. Enny Sudarmonowati (Deputi Bidang IPH) Anggota : 1. Nur Tri Aries Suestiningtyas, S.IP., M.A. (Kepala BKHH) 2. Prof. Dr. Ir. Husein Avicenna Akil, M.Sc. (Kepala Pusbindiklat Peneliti) 3. Dr. Ir. Bogie Soedjatmiko Eko Tjahjono, M.Sc. (Kepala Puslit Informatika) 4. Dr. Ir. Bambang Sunarko (Kepala Puslit Bioteknologi) 5. Dr. Dirhamsyah, M.A. (Kepala Puslit Oseanografi) 6. Dra. Haning Romdiati, M.A. (Kepala Puslit Kependudukan) 7. Ir. Sri Hartinah, M.Si. (Kepala PDII) Sekretaris : 1. Nining Setyowati Dwi Andayani, S.E., M.M. (BOSDM) 2. Dr. Masteria Yunovilsa Putra (Puslit Oseanografi) Komisi 2 Pengelolaan Aset dan Pengadaan Barang Ketua : Dr. Siti Nuramaliati Prijono (Sekretaris Utama LIPI) Wakil Ketua : Dr. Laksana Tri Handoko, M.Sc. (Deputi Bidang IPT LIPI) Anggota : 1. Amas, S.E., M.M. (Kepala Biro Umum) 2. Dr. Tri Widiyanto, M.Si. (Kepala Puslit Limnologi) 3. Raden Arthur Ario Lelono, Ph.D. (Puslit Kimia) 4. Dr. Ir. Witjaksono, M.Sc. (Kepala Puslit Biologi) 5. Tri Lestari, S.E., M.M. (Puslit Politik) 6. Dr. Ir. R. Harry Arjadi, M.Sc. (Kepala Puslit SMTP) Sekretaris : 1. Muhammad Zulhamdani, M.T. (Pappiptek) 2. Kemis Al Sutikna, S.E. (Puslit Oseanografi) Komisi 3 Perencanaan dan Pengelolaan Anggaran Ketua : Prof. Dr. Ir. Bambang Subiyanto, M.Agr. (Deputi Bidang Jasa Ilmiah LIPI) Wakil Ketua : Dr. Ir. Zainal Arifin, M.Sc. (Deputi Bidang IPK LIPI) Anggota : 1. Rd. Kurleni Ukar, M.Sc. (Kepala BPK) 2. Dr. Pontas Sinaga, M.M. (Kepala Inspektorat) 3. Dr. Rike Yudianti (Puslit Fisika)

4 4. Prof. Dr. Sulaeman Yusuf, M.Agr. (Kepala Puslit Biomaterial) 5. Dr. Ir. Haryadi Permana (Kepala Puslit Geoteknologi) 6. Drs. Dundin Zaenudin, M.A. (Kepala PSDR) 7. Dr. Mego Pinandito, M.Eng. ( Puslit Metrologi) Sekretaris : 1. Opan Supandi, S.Kom., M.T.I. (BPK) 2. Deny Sutisna, S.Sos., M.Fin. (Puslit Oseanografi) Komisi 4 Penilaian Prestasi Kerja dan Capaian Kinerja Pegawai Ketua : Dr. Tri Nuke Pudjiastuti, M.A. (Deputi Bidang IPSK) Wakil Ketua : Dr. Heru Santoso, M. App. Sc. (Kepala BOSDM) Anggota : 1. Dr. Trina Fizzanty (Kepala Pappiptek) 2. Rr. Widhya Yusi Samirahayu, S.E., M.T. (Puslit Telimek) 3. Dr. Didik Widyatmoko, M.Sc. (Kepala PKT Kebun Raya) 4. Dr-Ing Andika Widya Pramono, M.Sc. (Kepala Puslit Metalurgi dan Material) 5. Dr. Agus Eko Nugroho, S.E.M.Appl.Econ. (Kepala Puslit Ekonomi) 6. Dr. Nurul Taufiqu Rochman, M.Eng. (Kepala Pusinov) Sekretaris : 1. Prakoso Bhairawa Putera, S.IP., M.A. (BPK) 2. Siti Kholiyah, SAB., MAP. (Puslit Oseanografi) C. TIM PERUMUS RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 Koordinator Rd. Kurleni Ukar, M.Sc. (Kepala BPK) Sekretaris : Prakoso Bhairawa Putera, S.IP., M.A. (BPK) Anggota : 1. Dr. Ignasius Dwi Atmana Sutapa (Ketua PME Kedeputian IPK) 2. Prof. Dr. Ir. Ibnu Maryanto, M.Si. (Ketua PME Kedeputian IPH) 3. Dr. Rike Yudianti (Ketua PME Kedeputian IPT) 4. Cahyo Pamungkas, S.E., M.Si. (Ketua PME Kedeputian IPSK) 5. Dr. Sasa Sofyan Munawar, S.Hut., M.P. (Ketua PME Kedeputian Jasil) 6. Dr. Dirhamsyah, M.A. (Kepala Puslit Oseanografi) 7. Muhammad Zulhamdani, M.T. (Pappiptek) D. PANITIA PELAKSANA RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 Penanggung : Sekretaris Utama LIPI Jawab Ketua : Dr. Dirhamsyah, M.A. (Kepala Puslit Oseanografi) Wakil Ketua : Rd. Kurleni Ukar, M. Sc. (Kepala BPK) Sekretaris I : Siti Kholiyah, SAB., MAP. (Puslit Oseanografi) Sekretaris II : Prakoso Bhairawa Putera, S.IP., M.A. (BPK) Bendahara : Opan Supandi, S.Kom., M.T.I. (BPK) Bidang-bidang a. Bidang Kesekretariatan: Koordinator : Djuwardi, S.IP. (BPK) Anggota : 1. Nur Hismi, S.E. (BPK) 2. Dr. Masteria Yunovilsa Putra (Puslit Oseanografi) 3. Maulin Kusuma Wardani, S.E. (BPK) 4. Agustine Hutapea, S.Sos (BPK) 5. Fakhri Zakaria, S.I.P. (BKHH) b. Bidang Persidangan dan Pelaporan: Koordinator : Drs. Muswerry Muchtar, M.Sc. (Puslit Oseanografi) Anggota : 1. Prof. Drs. Pramudji, M.Sc. (Puslit Oseanografi) 2. Deny Sutisna, S.Sos., M.Fin. (Puslit Oseanografi) 3. Evandri, M.Eng.Sc. (UPT BIT) 4. Indra Bayu Vimono, S.Si. M.App.Sc. (Puslit Oseanografi) 5. Sofia Yuniar Sani, S.Sos. (Puslit Oseanografi) c. Bidang Akomodasi, Konsumsi, dan Perlengkapan: Koordinator : Melinda Sinaga, S.Sos. (BU) Anggota : 1. Tri Hariyanti, A.Md. (BU)

5 2. Sulistyo Widoyo, S.E. (BU) 3. Miskiyah, A.Md. (BU) d. Bidang Keuangan: Koordinator : Ismed Dharmawan, S.IP. (BPK) Anggota : 1. Tiurma Melissa Rakhel, S.IP. (BPK) 2. Suradi, S.Sos., MAP. (BPK) 3. Beben Hidayat (Puslit Oseanografi) e. Bidang Protokoler dan Keamanan: Koordinator : Sarman Ray, S.Sos., MAP. (BU) Anggota : 1. Tjetjep Kurnia, S.E. (BU) 2. Sunaryo, S.IP. (BU) f. Pemandu Acara/ : Muhammad Yunus Z., S.S., M.A. (BU) MC KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ISKANDAR ZULKARNAIN Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum dan Humas, Nur Tri Aries Suestiningtyas

6 SALINAN LAMPIRAN II KEPUTUSAN KEPALA LIPI NOMOR 78a/A/2016 TENTANG PENYELENGGARAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 DAN PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANANYA URAIAN TUGAS KEPANITIAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2016 A. TUGAS PANITIA PENGARAH RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN Mengarahkan Rapat Kerja Lembaga Ilmu Pengatahuan Indonesia (LIPI) Tahun 2016 mulai dari tahap persiapan, penyelenggaraan sampai penyelesaian hasil-hasilnya; 2. Melakukan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan hasil-hasil Rapat Kerja LIPI Tahun B. TUGAS KOMISI RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN Tugas Komisi 1, Rencana Pengembangan Sumber Daya Manusia : a. Mengevaluasi kesesuaian antara usulan formasi dengan rencana kegiatan 1) Kebutuhan peneliti dan nonpeneliti (IT, humas, hukum, dan pustakawan); 2) Kebijakan hanya menerima S1. b. Merumuskan Human Capital Development Plan 1) Aturan rekruitmen aparatur sipil negara (peneliti dan non peneliti); 2) Aturan sumber daya manusia di UPT eselon III dan eselon IV. c. Merumuskan aturan kebijakan terkait perubahan grading; d. Merumuskan aturan kebijakan terkait pegawai tugas dan izin belajar; e. Mengindentifikasi Training Need Analysis (TNA). 2. Tugas Komisi 2, Pengelolaan Aset dan Pengadaan Barang : a. Menyusun mekanisme dan kebijakan pemakaian aset secara bersama (common facilities); Membuat SOP, membangun aplikasi berdasarkan website dan membuat kebijakan aset milik LIPI bukan milik laboratorium/kelompok penelitian/satuan kerja; b. Menyusun rencana pengadaan laboratorium/alat dan kriteria penetapan prioritasnya; Puslit Oseanografi mengusulkan pembangunan stasiun lapangan di Aceh, Kapal Penelitian, dan Gedung Laboratorium; c. Merumuskan rencana pemanfaatan aset yang masih idle/tidak optimal pemakaiannya (misalnya Gedung Kusnoto, Herbarium, dan APCE); d. Menyusun tata kelola Unit Layanan Pengadaan (ULP) agar berkinerja dengan lebih cepat dan berkualitas 1) Membuat e-catalog dan desentralisasi ULP perkewilayahan; 2) Masalah angka kredit dari fungsional pengadaan yang ada di satuan kerja.

7 3. Tugas Komisi 3, Perencanaan dan Pengelolaan Anggaran a. Merekomendasikan strategi dan kesepakatan terkait perencanaan anggaran dan pengalokasian anggaran sesuai pagu yang diterima (alokasi belanja pemeliharaan, belanja peningkatan kompetensi pegawai, kegiatan diseminasi, belanja modal dan kegiatan); b. Menyusun pedoman teknis terkait pengelolaan anggaran (termasuk pemberian honorarium, uang narasumber, perjalanan dinas, detasering, dan lain-lain); c. Merekomendasikan usulan kebijakan sistem reward dan punishment dalam pengelolaan anggaran terhadap satuan kerja; d. Evaluasi tentang kemungkinan membangun e-budgeting oleh Biro Perencanaan dan Keuangan LIPI untuk real time monitoring dan evaluasi; e. Mengevaluasi pengelolaan dan pemanfaatan PNBP/PHLN; 4. Tugas Komisi 4, Penilaian Prestasi Kerja dan Capaian Kinerja Pegawai a. Menyamakan persepsi Penilaian Capaian Kinerja Pegawai (SKP) khususnya SKP Pejabat Fungsional (AK); b. Merekomendasikan/menyepakati cara Penilaian Capaian Kinerja Pegawai/ Pengukuran Kinerja Pegawai termasuk bukti dukungnya (SKP); c. Merekomendasikan/menyepakati cara perhitungan pembayaran tunjangan kinerja sesuai Peraturan Kepala LIPI Nomor 13 Tahun 2015; d. Mengevaluasi/membuat Petunjuk Teknis/Penjelasan Peraturan Kepala LIPI Nomor 13 Tahun 2015; e. Mengusulkan sistem yang perlu dikembangkan (keterkaitan kinerja lembaga dengan SKP individu). C. TUGAS TIM PERUMUS RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN Melakukan pemantauan jalannya seluruh persidangan selama berlangsungnya Rapat 2. Merumuskan hasil-hasil Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 berdasarkan catatan persidangan baik dari sidang pleno maupun sidang komisi. D. TUGAS PANITIA PELAKSANA RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN Penanggung Jawab: a. Bertanggung jawab akan kelancaran jalannya pelaksanaan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016; b. Mengkoordinasikan pelaksanaan Rapat Kerja LIPI Tahun Ketua/Wakil Ketua: a. Bertanggung jawab dalam persiapan, penyelenggaraan, dan pelaporan Rapat b. Mengkoordinasikan dan memonitor kelancaran persiapan dan pelaporan Rapat c. Memimpin seluruh kegiatan pelaksanaan Rapat d. Membantu Penanggung Jawab dalam mengkoordinasikan pelaksanaan Rapat e. Mengkoordinasikan pelaksanaan tugas-tugas kesekretariatan; f. Mewakili Penanggung Jawab dalam pelaksanaan tugasnya, bila Penanggung Jawab berhalangan. 3. Sekretaris: a. Menyiapkan bahan-bahan pelaksanaan Rapat b. Menghimpun hasil-hasil persidangan;

8 c. Menyiapkan rumusan hasil Rapat d. Menyelesaikan Laporan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 bersama Koordinator Persidangan dan Pelaporan. 4. Bendahara: a. Menyiapkan tersedianya dana untuk pelaksanaan Rapat b. Melakukan pembayaran atas pengeluaran yang timbul untuk pembiayaan pelaksanaan Rapat Kerja LIPI Tahun Bidang-Bidang: a. Bidang Sekretariat: 1) Menyiapkan, menggandakan, dan mendistribusikan bahan-bahan yang diperlukan untuk Rapat 2) Menyiapkan urusan kesekretariatan antara lain surat menyurat, SPPD, daftar peserta, dan tersedianya Alat Tulis Kantor; 3) Mempersiapkan spanduk dan dekorasi untuk Rapat 4) Melakukan pemeriksaan terhadap berfungsinya alat-alat yang akan digunakan selama Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 berlangsung; 5) Melakukan pendokumentasian seluruh kegiatan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016, baik kegiatan formal maupun informal dalam bentuk tulisan, foto, ataupun rekaman lainnya; 6) Menyampaikan dan mengkomunikasikan dokumentasi hasil kegiatan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 kepada Sekretaris; 7) Membantu MC dalam memandu acara; 8) Menerbitkan hasil kegiatan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 dalam bentuk tercetak maupun elektronik pada website LIPI sesuai dengan Pedoman Keterbukaan Informasi Publik (KIP) yang dianut LIPI; 9) Membantu tim persidangan dalam mengumpulkan dan menayangkan bahan rapat. b. Bidang Persidangan dan Pelaporan: 1) Koordinator Bidang Persidangan dan Pelaporan: a) Mengkoordinasikan seluruh pelaksanaan sidang pleno dan sidang komisi sehingga berjalan dengan baik; b) Memonitor kelengkapan persiapan, pelaksanaan, dan pasca sidang pleno dan sidang komisi; c) Menghimpun laporan hasil sidang pleno dan sidang komisi; d) Mendokumentasikan seluruh hasil persidangan selama Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 berlangsung; e) Membuat draft laporan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 dan menyerahkannya ke Sekretaris. 2) Tim Persidangan (Pleno dan Komisi): a) Tim Persidangan dengan dibantu oleh Sekretaris dan Notulis Komisi bertugas memfasilitasi jalannya persidangan; b) Setiap anggota Tim wajib memeriksa semua perlengkapan dan kesiapan peralatan dalam ruang sidang (laptop, LCD, alat-alat tulis); c) Mengumpulkan dan membagikan bahan-bahan persidangan; d) Bertanggung jawab dalam penayangan setiap bahan-bahan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016; e) Membuat catatan-catatan selama kegiatan berlangsung dengan alat perekam maupun manual; f) Membantu kelancaran jalannya persidangan; g) Memberikan laporan kepada Koordinator Persidangan dan Pelaporan. c. Bidang Akomodasi, Konsumsi, dan Perlengkapan: 1) Menyiapkan informasi yang memadai tentang sarana akomodasi peserta Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 dan melakukan pengaturan yang memadai; 2) Menyiapkan sarana akomodasi pelaksanaan Rapat

9 3) Menyiapkan rencana kebutuhan konsumsi menjelang dan selama Rapat Kerja LIPI Tahun 2016 berlangsung; 4) Memastikan ketersediaan konsumsi sesuai dengan jadwal persidangan yang telah ditetapkan dan jumlah peserta; 5) Menyiapkan tersedianya peralatan dan perlengkapan untuk keperluan Rapat 6) Menyiapkan ruang sidang dan kelengkapannya. d. Bidang Keuangan: 1) Membantu Bendahara dalam kegiatan pembiayaan kegiatan Rapat Kerja LIPI Tahun 2016; 2) Melakukan koordinasi dengan semua Panitia Pelaksana dalam hal yang mengakibatkan timbulnya pembiayaan yang berkaitan dengan kegiatan Rapat 3) Melaksanakan pertanggungjawaban keuangan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku secara taat asas. e. Bidang Protokoler dan Keamanan: 1) Menyusun agenda pimpinan dan program lain yang diperlukan; 2) Mendampingi pimpinan dan tamu-tamu VIP; 3) Mengkoordinir/menjaga keamanan selama acara rapat kerja berlangsung; f. Pemandu Acara/MC : Memandu acara rapat kerja; KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ISKANDAR ZULKARNAIN Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, Nur Tri Aries Suestiningtyas

KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA,

KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, SALINAN KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 227/A/2017 TENTANG PENYELENGGARAAN RAPAT KERJA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TAHUN 2017 DAN PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANANYA KEPALA
