WACANA BAHASA JAWA PAMBIWARA DALAM UPACARA PERNIKAHAN ADAT JAWA DI SURAKARTA (KAJIAN PRONOMINA DAN REPETISI)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WACANA BAHASA JAWA PAMBIWARA DALAM UPACARA PERNIKAHAN ADAT JAWA DI SURAKARTA (KAJIAN PRONOMINA DAN REPETISI)"

Transkripsi

1 WACANA BAHASA JAWA PAMBIWARA DALAM UPACARA PERNIKAHAN ADAT JAWA DI SURAKARTA (KAJIAN PRONOMINA DAN REPETISI) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan guna Melengkapi Gelar Sarjana Sastra Jurusan Sastra Daerah Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Disusun oleh NUR YUDIYANTI C FAKULTAS SASTRA DAN SENI RUPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

2 WACANA BAH ii

3 iii

4 PERNYATAAN Nama : Nur Yudiyanti NIM : C Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi berjudul Wacana Bahasa Jawa Pambiwara Upacara Pernikahan Adat Jawa (Kajian Pronomina dan Repetisi) adalah betul-betul karya sendiri, bukan plagiat, dan tidak dibuatkan oleh orang lain. Hal-hal yang bukan karya saya, dalam skripsi ini diberi tanda citasi (kutipan) dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan skripsi dan gelar yang diperoleh dari skripsi tersebut. Surakarta, Oktober 2013 Yang membuat pernyataan, Nur Yudiyanti iv

5 MOTTO Hal luar biasa bukan hanya dilihat dari hasilnya, tetapi juga prosesnya (Penulis) Pada saat masalah menghampirimu, jangan berkecil hati itu adalah takdir Tuhan yang dipersiapkan untukmu itu adalah gurumu itu adalah pelengkap hidupmu cintailah dia lapangkanlah dadamu, sehingga luas tempat untuk ilmu yang berguna penilaian Tuhan dimulai saat kau memperbaikinya (Ariel) v

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan kepada : 1. Ayah dan Ibu yang begitu luar biasa 2. Kakak tercinta 3. KSR PMI Unit UNS 4. Calon pendamping hidupku 5. Almamater yang senantiasa saya banggakan 6. Pembaca yang budiman vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas segala nikmat dan rahmatnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul Wacana Bahasa Jawa Pambiwara Pernikahan Adat Jawa di Surakarta (Kajian Pronomina dan Repetisi) ini. Skripsi ini diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna melengkapi gelar sarjana sastra, jurusan Sastra Daerah Fakultas Sastra Dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret. Segala kesulitan dan hambatan dalam penyusunan skripsi ini, dapat teratasi berkat bantuan dan doa dari banyak pihak, maka dari itu dengan segala kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Drs. Riyadi Santosa, M.Ed, Ph.D., selaku Dekan Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Drs. Supardjo, M.Hum., selaku Ketua Jurusan Sastra Daerah Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penyusunan skripsi ini. 3. Drs. Yohanes Suwanto, M.Hum., selaku Pembimbing I sekaligus Pembimbing Akademik atas bimbingan dan nasihatnya, sehingga terselesaikannya skripsi ini. 4. Drs. Sujono, M.Hum., selaku Pembimbing II yang telah mengarahkan dan mempermudah proses penyusunan skripsi ini. 5. Drs. Sri Supiyarno, M.A., selaku koordinator bidang Linguistik yang memberikan pengarahan dan motivasinya hingga terselesaikannya skripsi ini. vii

8 6. Dra. Dyah Padmaningsih, M.Hum., selaku Sekretaris jurusan Sastra Daerah atas segala bantuan, nasihat dan arahan yang diberikan demi kelancaran penyusunan skripsi ini. 7. Bapak dan Ibu Dosen beserta Staff Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat dan menyediakan sarana prasarana yang mendukung dalam proses penyelesaian skripsi ini. 8. Semua karyawan Perpustakaan UNS dan FSSR yang telah membantu dalam penyediaan referensi-referensi yang dibutuhkan penulis. 9. Bapak Drs. Med. Purwidodo, A.Md., Sn. dan KRRA. Bowodiningrat selaku narasumber yang telah memberikan informasi dan ilmunya yang begitu bermanfaat. 10. Orang tua saya (Ayah dan Ibu tercinta) atas pendidikan, kasih sayang dan kebanggaan yang sangat luar biasa, semoga Allah SWT memuliakan kita sekeluarga. Amin. 11. Kakak saya satu-satunya, kita kuat karena kita bersama. Semoga Allah SWT mengabulkan mimpi-mimpi kita. Amin. 12. Galuh Khoirunisa tersayang, kau segalanya nak! (lekas besar, semoga sholihah). 13. Teman-teman Sastra Daerah angkatan 2009, atas keceriaan, kebersamaan, kekeluargaan dan segala bentuk dukungan yang telah diberikan. 14. Sahabat-sahabat tercinta, kalian bukan teman biasa, semoga kesuksesan menjadi milik kita bersama. Amin. viii

9 15. Keluarga besar KSR PMI Unit UNS, Markas KSR UNS terindah, bersama kalian di sini saya berproses menjadi manusia yang lebih dari biasanya. Pembelajaran yang luar biasa tentang kehidupan, kemanusiaan dan cinta. 16. Keluarga besar HMJ Pandawa FSSR UNS, yang telah memberikan banyak pengalaman kepada saya tentang organisasi, birokrasi dan kekeluargaan di dalamnya. 17. Calon suami, atas pendampingannya, semangatnya, dan segala hal yang telah diberikan. 18. Keluarga baru saya, yang telah menghadirkan nuansa kekeluargaan yang tulus, terimakasih atas segalanya. 19. Tumpy Fotocopy, atas bantuannya dalam proses pencetakan dan penjilidan skripsi ini. 20. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu, yang telah berperan dalam segala hal selama proses menyelesaikan skripsi ini, semoga Allah SWT senantiasa memberi keberuntungan kepada kita. Amin. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skipsi ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis mengharap saran dan kritik yang membangun. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita. Surakarta, Oktober 2013 Penulis ix

10 DAFTAR ISI JUDUL... i PERSETUJUAN... ii PENGESAHAN... iii PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... x DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG...xiv DAFTAR BAGAN... xv ABSTRAK... xvi SARI PATHI....xviii ABSTRACT...xx BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah...1 B. Pembatasan Masalah...8 C. Rumusan Masalah...9 D. Tujuan Penelitian...9 E. Manfaat Penelitian...10 F. Sistematika Penulisan...11 BAB II LANDASAN TEORI A. Pengertian Wacana...12 B. Pengertian Wacana Bahasa Jawa...13 x

11 C. Jenis-jenis Wacana...14 D. Sarana Keutuhan Wacana Kohesi a. Kohesi Gramatikal...17 b. Kohesi Leksikal Koherensi...20 E. Pengertian Pronomina Pengertian Pronomina Persona Pengertian Pronomina Demonstratif Pengertian Pronomina Komparatif...23 F. Pengertian Repetisi...23 G. Pengertian Pambiwara...25 H. Kerangka Pikir...27 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian...28 B. Lokasi Penelitian...28 C. Data dan Sumber Data...29 D. Populasi...29 E. Sampel...30 F. Alat Penelitian...30 G. Metode dan Teknik Pengumpulan Data...30 H. Metode Analisis Data...32 I. Metode Penyajian Analisis Data...34 xi

12 BAB IV ANALISIS DATA A. Bentuk Pronomina dan Repetisi Pronomina a. Pronomina Persona 1) Pronomina Persona Orang Pertama ) Pronomina Persona Orang kedua ) Pronomina Persona Orang Ketiga...51 b. Pronomina Demonstratif 1) Pronomina Demonstratif Tempat )Pronomina Demonstratif Waktu Repetisi a. Repetisi Anafora...85 b. Repetisi Epistrofa...86 c. Repetisi Simploke...86 d. Repetisi Epizeuksis...88 e. Repetisi Anadiplosis...91 f. Repetisi Mesodiplosis...92 B. Makna Penggunaan Pronomina dan Repetisi 1. Makna Penggunaan Pronomina...96 a. Pronomina Persona 1) Pronomina Persona Orang Pertama ) Pronomina Persona Orang Kedua ) Pronomina Persona Orang Ketiga xii

13 b. Pronomina Demonstratif 1) Pronomina Demonstratif Tempat )Pronomina Demonstratif Waktu Makna Penggunaan Repetisi a. Bermakna Menciptakan Kekhasan Gaya Tuturan Masing- Masing Penutur b.bermakna Memberi Penekanan Pada Kata-Kata Yang Dianggap Penting Dalam Suatu Tuturan C. Faktor-Faktor yang Memengaruhi 1. Faktor Kebahasaan Faktor Tindak Tutur (Penutur dan Mitra Tutur) Faktor Kondisi Geografis Masyarakat Tutur (Faktor di Luar Bahasa) BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN A. Lampiran Data B. Lampiran Teks C. Surat Ijin Penelitian D. Data Diri Informan E. Daftar Pertanyaan Wawancara F. Hasil Wawancara xiii

14 DAFTAR TANDA, SINGKATAN DAN LAMBANG DAFTAR TANDA : Untuk mengapit judul : Untuk mengapit terjemahan DAFTAR SINGKATAN BM KBBI KSR PMI O1 O2 O3 PD PP PUP R SBLC SLC SWT TI TII TIII :Baca Markah : Kamus Besar Bahasa Indonesia : Korps Sukarela Palang Merah Indonesia : Orang pertama : Orang kedua : Orang ketiga : Pronomina Demonstratif : Pronomina Persona : Pilah Unsur Penentu : Repetisi : Simak Bebas Libat Cakap : Simak Libat Cakap : Subhanallahu Wa Ta ala : Teks 1 (lampiran) : Teks 2 (lampiran) : Teks 3 (lampiran) xiv

15 DAFTAR BAGAN Bagan 1. Kerangka Pikir Penelitian Bagan 2. Klasifikasi Pronomina Bagan 3. Klasifikasi Repetisi xv

16 ABSTRAK Nur Yudiyanti. C Wacana Pambiwara dalam Upacara Pernikahan Adat Jawa di Surakarta (Kajian Pronomina dan Repetisi). Skripsi: Jurusan Sastra Daerah Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta. Permasalahan yang dibahas dalam penelitian: (1) Bagaimanakah bentuk pronomina dan repetisi wacana bahasa Jawa pambiwara dalam pernikahan adat Jawa di Surakarta? (2) Bagaimanakah makna pronomina dan repetisi wacana bahasa Jawa pambiwara dalam pernikahan adat Jawa di Surakarta? (3) Faktorfaktor apa sajakah yang mempengaruhi pemakaian pronomina dan repetisi bahasa Jawa dalam pernikahan adat Jawa di Surakarta? Tujuan penelitian: (1) Mendeskripsikan bentuk pronomina dan repetisi wacana bahasa Jawa pambiwara dalam pernikahan adat Jawa di Surakarta, (2) Mendeskripsikan tentang makna pronomina dan repetisi wacana bahasa Jawa Pambiwara dalam pernikahan adat Jawa di Surakarta, (3) Mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi penggunaan pronomina dan repetisi bahasa Jawa pambiwara dalam pernikahan adat Jawa di Surakarta. Jenis penelitian adalah deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini berupa data lisan, yaitu tuturan bahasa Jawa pambiwara dalam upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta yang yang mengandung pronomina dan repetisi yang terdapat pada sumber data. Sumber data dalam penelitian ini adalah wacana pambiwara upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta. Populasi dalam penelitian ini adalah semua pemakaian bahasa Jawa pambiwara upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah tuturan bahasa Jawa pambiwara dalam upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta yang mengandung pronomina dan repetisi yang mewakili populasi. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik dasar yang digunakan adalah teknik sadap, ditindaklanjuti dengan teknik simak bebas libat cakap (SBLC), teknik simak libat cakap (SLC), teknik rekam, teknik wawancara dan teknik catat. Metode yang digunakan untuk menganalisis data adalah metode distribusional dan metode padan. Metode distribusional digunakan adalah metode Baca Markah (BM) untuk menganalisis bentuk pronomina dan repetisi dalam wacana upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta, sedangkan metode padan yaitu menggunakan metode padan referensial untuk mengetahui isi dan makna tuturan bahasa Jawa dalam wacana upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta. Penyajian hasil analisis data menggunakan metode formal dan metode informal. Hasil analisis data adalah sebagai berikut: (1) Bentuk pronomina yang terdapat dalam wacana tututran bahasa Jawa pambiwara upacara pernikahan adat Jawa di Surakarta adalah pronomina persona yang terdiri dari, pronomina persona pertama, kedua dan ketiga (O1,O2 dan O3) bentuk tunggal dan jamak, pronomina demonstratif waktu (temporal) serta tempat (lokasional). Sedangkan bentuk repetisi yang ditemukan adalah: anafora, epistrofa, simploke, epizeuksis, anadiplosis dan mesodiplosis. (2) Makna penggunaan pronomina dalam wacana ini adalah menyatakan kerendahan hati penutur, penghormatan terhadap mitra tutur,dan menciptakan ciri khas gaya bahasa masing-masing penutur. Penggunaan repetisi, bermakna menciptakan kekhasan commit to gaya user tuturan masing-masing penutur, xvi

17 memberi penekanan pada kata-kata yang dianggap penting dalam suatu tuturan. (3) Faktor penyebab penggunaan pronomina dan repetisi dalam wacana ini secara dominan, yaitu faktor kebahasaan, faktor tindak tutur dan faktor kondisi geografis suatu masyarakat tutur. xvii

18 SARI PATHI Nur Yudiyanti. C Wacana Pambiwara dalam Upacara Pernikahan Adat Jawa di Surakarta (Kajian Pronomina dan Repetisi). Skripsi: Jurusan Sastra Daerah Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta. Bab ingkang dados undheraning prêkawis wontên ing panalitèn mênika: (1) Kados pundi wujudipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta? (2) Kados pundi maknanipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta? (3) Kados pundi prakawis ingkang anjalari panganggenipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta? Ancasipun panalitèn mênika inggih mênika: (1) Ngandharakên wujudipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta (2) Ngandharakên maknanipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta (3) Ngandharakên prakawis ingkang anjalari panganggenipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta. Panalitèn punika ngginakakên metode panalitèn deskriptif kualitatif. Data wontên ing panalitèn mênika awujud data lesan inggih mênika pangandikanipun pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta ingkang ngandhut pronomina lan repetisi lan jumbuh kalihan sumber data. Sumber data panalitèn inggih mênika wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta. Populasi panalitèn inggih mênika sêdaya basa Jawi ingkang wontên ing pangandikanipun pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta. Sampel ing panalitèn mênika, inggih pangandikanipun pambiwara ingkang ngandhut pronomina lan repetisi ingkang sagêd makili populasi. Metode lan teknik pangêmpalan data migunakakên metode simak kanthi teknik dasar awujud teknik sadap kalajêngakên teknik lanjutan inggih mênika teknik simak bebas libat cakap (SBLC), teknik simak libat cakap (SLC), teknik rekam, teknik wawancara lan teknik catat. Metode lan teknik analisis data ingkang dipunginakakên inggih mênika metode distribusional lan metode padan. Metode distribusional dipun-ginakakên inggih kagêm nganalisis wujudipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta, lajêng metode padan kagêm mangêrtosi kados pundi makna pangandikanipun pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta. Metode penyajian hasil analisis data ingkang dipun-ginakakên inggih mênika metode formal lan informal. Asiling analisis data wontên ing panalitèn inggih mênika: (1) Wujudipun pronomina lan repetisi ing salêbêting wacana tuturan basa Jawi pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta. Wujudipun pronomina inggih pronomina persona priyantun kaping sêtunggal, priyantun kaping kalih ugi priyantun kaping tiga (O1, O2 lan O3) wujud tunggal mênapa dene jamak, pronomina demonstratif waktu (temporal) lan pronomina demonstratif tempat (lokasional). Wujudipun repetisi commit inggih to mênika: user anafora, epistrofa, simploke, xviii

19 epizeuksis, anadiplosis ugi mesodiplosis. (2) Makna panganggenipun pronomina wontên ing pangandikanipun pambiwara upacara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta, inggih nggantosakên kalênggahanipun priyantun ingkang dipunsêbatakên, wujud tunggal mênapa dene jamak. Makna panganggenipun repetisi inggih nerangakên pangandikan ingkang wigati. (3) Prakawis ingkang anjalari panganggenipun pronomina lan repetisi wontên ing pangandikanipun pambiwara panggihing pêngantèn adat Jawi ing Surakarta inggih mênika ngaturakên kurmat dhumatêng para tamu ingkang rawuh wontên ing upacara panggihing pêngantèn, kanthi migunakakên basa ingkang endah, ugi dipunambali kaping kathah, supados cêtha mênapa ingkang dados pikajêngipun pambiwara. xix

20 ABSTRACT Nur Yudiyanti. C Javanese discourse Pambiwara in Javanese Traditional Wedding in Surakarta (A Study in pronouns and repetition). Thesis: Javanese Literature Department Faculty of Literature and Fine Arts Sebelas Maret University Surakarta. The problems discussed in the study are: (1) What are the forms of pronouns and repetitions exist in Javanese discourse pambiwara performed in traditional Javanese wedding in Surakarta? (2) What is the meaning of pronouns and repetitions in Javanese discourse pambiwara performed in traditional Javanese wedding in Surakarta? (3) What factors are affecting the use of Javanese pronouns and repetitions in traditional Javanese wedding in Surakarta? Research objectives: (1) to describe the form of pronouns and repetitions in Javanese pambiwara discourse performed in traditional Javanese wedding in Surakarta, (2) to describe the meaning of pronouns and repetitions of Javanese discourse pambiwara in traditional Javanese wedding in Surakarta, (3) to describe the factors affecting the use of pronouns and repetitions of Javanese pambiwara in traditional Javanese wedding in Surakarta. The type of the study is descriptive qualitative research. The data used in this research are in the form of oral data, i.e. the Javanese discourse pambiwara performed in traditional Javanese wedding ceremony in Surakarta in which the objects of the studies, the pronouns and repetitions of Javanese, are reviewed. The population of this research is all the use of Javanese in the rites of Surakarta traditional wedding ceremony. The sample in this study is the Javanese utterances of Surakarta traditional marriage discourse which contains pronouns and repetitions. Data collection methods used is observing technique with the basic technique of tapping, followed by Simak Bebas Libat Cakap (SBLC) technique, and Simak Libat Cakap (SLC), recording techniques, interview techniques and noting technique. The method used to analyze the data is distributional method and unified method. Distributional methods are used to analyze the form of the Javanese utterances of traditional Javanese wedding ceremony discourse in Surakarta which contains pronouns and repetitions, while the unified method used to determine the content and meaning of the Javanese utterances of traditional Javanese wedding ceremony discourse in Surakarta. The presentation of data analysis results uses formal methods and informal methods. The results of the data analysis are as follows: (1) pronouns form contained in traditional Javanese wedding ceremony discourse of pambiwara in Surakarta is persona pronouns, consists of first persona pronouns, second and third (O1, O2 and O3) singular and plural, time demonstrative pronouns (temporal) as well as place demonstrative pronouns (locational). While the forms of repetitions are: anaphora, epistrofa, simploke, epizeuksis, anadiplosis and mesodiplosis. (2) The meaning of pronouns use in this discourse is to replace the position of persona as the reference, both singular and plural, in the utterance. The use of repetition is clarifying meaningful words to emphasize its importance in each utterance. (3) Factors which dominantly causing the use of pronouns and repetitions in this discourse is a pretension to honor the guests who attended the wedding ceremony xx

21 with beautiful language, even some words are repeated in order to clarify the intent of the utterances. xxi

HOMONIMI DALAM BAHASA JAWA. (Suatu Kajian Semantik)

HOMONIMI DALAM BAHASA JAWA. (Suatu Kajian Semantik) HOMONIMI DALAM BAHASA JAWA (Suatu Kajian Semantik) Disusun oleh : HUSAIN NAJIBUDIN C0110032 PROGRAM STUDI SASTRA DAERAH FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015 i HOMONIMI DALAM BAHASA
