4. Calon peserta diklat dapat masuk asrama PPSDK pada tanggal 14 Mei 2017 mulai jam WIB.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "4. Calon peserta diklat dapat masuk asrama PPSDK pada tanggal 14 Mei 2017 mulai jam WIB."

Transkripsi

1 Bandung, 21 April 2017 Lampiran : 1 (satu) berkas Hal : Surat Pemanggilan Peserta Diklat Teknis Peneraan Pompa Ukur BBM Angkatan I dan Peneraan Timbangan Bukan Otomatis Angkatan I Tahun 2017 Yth. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten, Kota atau yang Membawahi Unit Metrologi (sebagaimana terlampir) di TEMPAT Sehubungan akan diselenggarakannya Diklat Peneraan Pompa Ukur BBM Angkatan I dan Diklat Peneraan Timbangan Bukan Otomatis Angkatan I Tahun 2017 pada bulan Mei 2017, bersama ini kami informasikan hal-hal sebagai berikut: 1. Diklat Peneraan Pompa Ukur BBM Angkatan I dan Diklat Peneraan Timbangan Bukan Otomatis Angkatan I akan diselenggarakan pada: Tanggal : Mei 2017 Tempat : Pusat Pengembangan Sumber Daya Kemetrologian (PPSDK) Jl. Daeng Muhammad Ardiwinata km 3,4 Cihanjuang Parongpong 2. Calon peserta sebagaimana tercantum pada Lampiran 2 dan 3 diharapkan memberikan konfirmasi kehadiran dengan mengirimkan Pernyataan Kesediaan Hadir (Lampiran 6) selambat-lambatnya pada tanggal 9 Mei 2017 ke Pusat Pengembangan Sumber Daya Kemetrologian (PPSDK) melalui No. Fax atau melalui di ppsdk.sdmk@gmail.com; 3. Calon peserta wajib membawa persyaratan untuk pendaftaran ulang sebagai berikut: a. Surat Penugasan (SPT) dari unit masing-masing; b. Pas photo ukuran 4x6 cm dan 3x4 cm masing-masing sebanyak 2 (dua) lembar dengan memakai kemeja warna putih dan latar belakang merah; 4. Calon peserta diklat dapat masuk asrama PPSDK pada tanggal 14 Mei 2017 mulai jam WIB. 5. Bagi peserta yang berhalangan hadir dan mengundurkan diri harus memberikan informasi kepada panitia penyelenggara diklat melalui surat resmi selambat-lambatnya pada tanggal 9 Mei 2017;

2 Mei Apabila peserta yang berhalangan hadir/mengundurkan diri akan digantikan oleh peserta pengganti dari unit kerja yang bersangkutan, maka terlebih dahulu harus membuat surat usulan yang telah ditandatangani pimpinan yang berisi daftar nama calon peserta pengganti. Surat tersebut diterima oleh panitia paling lambat pada tanggal 9 Mei 2017, pemanggilan peserta pengganti menjadi hak sepenuhnya panitia dan apabila kuota masih memungkinkan; 7. Peserta diwajibkan mematuhi seluruh peraturan dan tata tertib sebagai berikut: a. Mengikuti seluruh program pembelajaran baik teori dan simulasi/praktikum/ kunjungan lapangan serta studi kasus sebagaimana yang tercantum dalam jadwal; b. Mengikuti acara pembukaan dan penutupan diklat sebagaimana yang tercantum dalam jadwal dan tidak diperbolehkan untuk ijin tidak mengikuti acara dimaksud; c. Berpakaian rapi kemeja warna putih, celana warna gelap dan dasi (wanita menyesuaikan) pada acara pembukaan dan penutupan, sedangkan untuk hari selasa s.d kamis menggunakan kemeja bebas rapi, celana warna gelap bukan jeans dan dasi (wanita menyesuaikan), serta memakai kartu tanda pengenal siswa; d. Ketentuan tata tertib selengkapnya akan disampaikan lebih lanjut oleh pihak panitia penyelenggara sebagaimana yang tercantum pada buku pedoman diklat. 8. Selama mengikuti diklat peserta mendapatkan fasilitas akomodasi, konsumsi, dan uang saku. Sedangkan transportasi perjalanan dinas pergi dan pulang ditanggung oleh Satuan Kerja masing-masing peserta. 9. Peserta diklat diharapkan membawa perlengkapan mandi sendiri (handuk, sabun, dll); 10. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi admin penyelenggara diklat di nomor HP Berkenaan dengan hal tersebut di atas, diharapkan Saudara menugaskan nama pegawai di bawah pembinaan Saudara sebagaimana yang tercantum dalam lampiran surat ini. Demikian, atas perhatiannya kami sampaikan terimakasih. Kepala, Cecep Mufti Cahyana Tembusan: 1. Sekretaris Jenderal Kemendag (sebagai laporan); 2. Direktur Metrologi; 3. Pertinggal.

3 Lampiran 1 Surat Kepala PPSDK 1. Kepala Disperindag Kota Medan; 2. Kepala Diskop, UMKM, Perindag Kota Tebing Tinggi; 3. Kepala Diskop, Perindag Kab. Tapanuli Selatan; 4. Kepala Disperindagkop Kab. Dairi; 5. Kepala Disperindag Kab. Deli Serdang; 6. Kepala Dinas Perindag Kota Pekanbaru; 7. Kepala Disperindag Kota Batam; 8. Kepala Disperindagkop dan UKM Kab. Kep. Meranti; 9. Kepala Diskop, Usaha Mikro, Perindag Kab. Bintan; 10. Kepala Disdagperin Kota Tanjung Pinang; 11. Kepala Disperindagkop dan UKM Kab. Bangka Barat; 12. Kepala Dinas Penanaman Modal, PPTSP, Perindag Kab. Bangka Selatan; 13. Kepala Disperindag Kota Pangkal Pinang; 14. Kepala Disperindag Kota Jambi; 15. Kepala Diskop, UKM, Perdagangan dan Perindustrian Kab. Merangin; 16. Kepala Dinas Perdagangan Kab. Tulang Bawang; 17. Kepala Disperindag dan ESDM Kab. Pandeglang; 18. Kepala Disperindag Kota Tangerang Selatan; 19. Kepala Disdagkop, UKM Kab. Sukabumi; 20. Kepala Disperindag Kab. Bogor; 21. Kepala Disperindag Kota Depok; 22. Kepala Disperindagkop Kota Bekasi; 23. Kepala Disperindagtamben Kab. Karawang; 24. Kepala Diskop, UKM dan Perindag Kab. Bandung; 25. Kepala Disdagkop dan UKM Kab. Cilacap; 26. Kepala Dinas Perdagangan Kota Semarang; 27. Kepala Disdagkop dan UKM Kab. Pekalongan; 28. Kepala Disperindag Kota Surakarta; 29. Kepala Dinas Perdagangan Kab. Kulon Progo; 30. Kepala Dinas Perindag Kab. Lumajang; 31. Kepala Disperindag Kota Surabaya; 32. Kepala Disperindag Kab. Sidoarjo; 33. Kepala Disperindag Kab. Mojokerto; 34. Kepala Disperindag Kota Pasuruan; 35. Kepala Diskop dan Usaha Mikro dan Perdagangan Kab. Trenggalek; 36. Kepala Dinas Perdagangan Kota Madiun; 37. Kepala Disdagperin Kab. Buleleng; 38. Kepala Diskopperindag Kota Mataram; 39. Kepala Disperindag Kab. Lombok Tengah; 40. Kepala Disperindag Kab. Lombok Timur; 41. Kepala Disdagkop UKM Kab. Sikka; 42. Kepala Disperindag Kab. Kubu Raya; 43. Kepala Disperindag Kota Banjarmasin; 44. Kepala Diskop, UMKM, Perindag Kota Palopo; 45. Kepala Dinas Perdagangan Kab. Buru Selatan; 46. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kab. Maluku Tengah; 47. Kepala Dinas Perdagangan dan Tenaga Kerja Kab. Seram Bagian Barat.

4 Lampiran 2 Surat Kepala PPSDK DAFTAR NAMA PESERTA DIKLAT PENERAAN POMPA UKUR BBM ANGKATAN I TAHUN 2017 No N A M A NIP UNIT KERJA 1 Elfy Nisdawati Lubis, ST Dinas Koperindag Kab. Tapanuli Selatan 2 Lamhot Oloan Silaban, A.Md Dinas Perindagkop Kab. Dairi 3 Khairul Akmal, S.T Diskop, UMKM dan Perindag Kota Tebing Tinggi 4 David Vikaris, ST Disperindag Kota Medan 5 Handiko, ST Disperindag Kota Pekanbaru 6 Binsar Partogi, S.T Diskop, Usaha Mikro, Perindag Kab. Bintan 7 Amrizal, ST Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Tanjungpinang 8 Dian Nilam Sari Disperindag Kota Pangkal Pinang 9 Ramdani, ST Disperindagkop dan UKM Kab. Bangka Barat 10 Raju Maulana Bastian, S.T Disperindag Kota Jambi 11 Ardi Arisyanto, ST Dinas Perdagangan Kab. Tulang Bawang 12 Encu Abadi, S.Kom Dinas Perindag Kota Tangerang Selatan 13 Megah Laksana, ST Disperindag dan ESDM Kab. Pandeglang 14 Verry Fernando Sidjabat, ST Disperindagkop Kota Bekasi 15 Dinni Dwi Arvini, S.T Disperindag Kab. Bogor 16 Ramdhani Lukman, S.Si Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM Kab. Sukabumi 17 Dian Kusumawardani, ST Disperindag Kota Depok 18 Kasih Ismoyo Adhi, ST Disperindagkop UKM Kab. Pekalongan 19 Muchammad Misbachul Munir, ST Disdagkop dan UKM Kab. Cilacap 20 Diana Fitriani, S.Si Disdagkop dan UKM Kab. Cilacap 21 Agus Ruwiyanto, S.T Dinas Perdagangan Kab. Kulon Progo 22 R. Mardiansyah Eka Hardianto, A.Md Disperindag Kab. Mojokerto 23 Mochamad Rifai, ST Disperindag Kota Surabaya 24 Subhan Widi Prasetyo, ST Disperindag Kota Pasuruan 25 Riska Wahyu Ariwibowo, ST Dinas Koperasi dan Usaha Mikro dan Perdagangan Kab. Trenggalek 26 Anang Wibowo, S.T Dinas Perdagangan Kota Madiun 27 Mahesti Khotimalasari, ST Diskopperindag Kota Mataram 28 Lalu Irhan Stiadi, S.T Disperindag Kab. Lombok Tengah 29 Simplisius H. Ray, S.Si Disdagkop UKM Kab. Sikka 30 Rusmiyati, S.T Disdagkop UKM Kab. Sikka 31 Edo Fionda Darwis Disperindag Kab. Kubu Raya 32 Rahmat Ariyanto, S.Si Disperindag Kota Banjarmasin 33 Iramayanti Kaharuddin Diskop, UMKM, Perindag Kota Palopo 34 Richard Abrahams, ST Dinas Perdagangan Kab. Buru Selatan 35 Hendrik Sarmudy, ST Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kab. Maluku Tengah

5 Lampiran 3 Surat Kepala PPSDK DAFTAR NAMA PESERTA DIKLAT PENERAAN TIMBANGAN BUKAN OTOMATIS ANGKATAN I TAHUN 2017 No N A M A NIP UNIT KERJA 1 Susi Susilawati, ST., M. Kom Diskop, Perindag Kab. Tapanuli Selatan 2 Elvi Sepridayati Siagian, ST Disperindag Kota Medan 3 Roswita Piliang, S.P Disperindag Kab. Deli Serdang 4 Harfiansyah, A.Md Disperindagkop dan UKM Kab. Kep. Meranti 5 Resdiyanto, S.T Disperindag Kota Batam 6 Adek Purnama, ST Disperindag Kota Pekanbaru 7 Darwin Ritonga, ST Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Tanjungpinang 8 Ria Samodra Disperindag Kota Pangkal Pinang 9 Welli Ariana, A.Md Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu, Perindag Kab. Bangka Selatan 10 Suparno, S.Pd Diskop UKM, Perdaganagan dan Perindustrian Kab.Merangin 11 Sri Lenny Anzola, S.T Disperindag Kota Jambi 12 Sutriono, ST Dinas Perindag Kota Tangerang Selatan 13 Ana Suryana, ST Dinas Perindag Kota Tangerang Selatan 14 Lely Heryana Salawati, ST Disperindagkop Kota Bekasi 15 Ainie Zuhriyah, S.T Disperindag Kab. Bogor 16 Donny Achmad, S.T Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM Kab. Sukabumi 17 Hendro Prastoro A.Md Disperindag Kota Depok 18 Resa Makasuci, ST Disperindagtamben Kab. Karawang 19 Mustafa Idi Nugroho, S.T Dinas Perdagangan Kota Semarang 20 Yudi Widyanto, S.E Disperindag Kota Surakarta 21 Mochamad Agus Hermawan, A.Md Disperindag Kota Surakarta 22 Suro Dewati, ST Disperindag Kota Surabaya 23 Tedjo Herwijanto P., S.T Disperindag Kab. Lumajang 24 Ernawati Dwi Rahayu, A.Md Disperindag Kab. Sidoarjo 25 I Ketut Arjana Dinas Perdagagan dan Perindustrian Kab. Buleleng 26 Ir. Farhan Ermanuddin Disperindag Kab. Lombok Tengah 27 M. Ikhlashy Rusyda, SP Disperindag Kab. Lombok Timur 28 Hari juniawan, SP Disperindag Kab. Lombok Timur 29 Jumhur Hakim, SH Disperindag Kab. Lombok Timur 30 Ahmad Fadhil, S.Si Disperindag Kota Banjarmasin 31 Andre Louhenapessy, A.Md Dinas Perdagangan dan Tenaga Kerja Kab. Seram Bagian Barat

6 Lampiran 4 Surat Kepala PPSDK JADWAL PELAKSANAAN DIKLAT PENERAAN POMPA UKUR BBM ANGKATAN I TAHUN 2017 (TENTATIVE) Hari, Tanggal Pengajar / Uraian Kegiatan Waktu Penanggung Jawab Senin, 15 Mei Registrasi PANITIA Pengarahan Program PANITIA Pembukaan PANITIA Evaluasi (Pre Test) PANITIA ISHOMA Teori Dasar PU BBM PPSDK Coffee Break Etika Profesi dalam Peneraan Pompa Ukur BBM WILB Selasa, 16 Mei Syarat Teknis Pompa Ukur BBM DITMET Syarat Teknis Pompa Ukur BBM (lanjutan) DITMET ISHOMA Metode Pengujian Pompa Ukur BBM PPSDK Coffee Break Metode Pengujian Pompa Ukur BBM (lanjutan) PPSDK Rabu, 17 Mei Metode Pengujian Pompa Ukur BBM PPSDK Coffee Break Metode Pengujian Pompa Ukur BBM (lanjutan) PPSDK ISHOMA Praktikum Pengujian Pompa Ukur BBM Tim WI PPSDK Coffee Break Praktikum Pengujian Pompa Ukur BBM (lanjutan) Tim WI PPSDK Kamis, 18 Mei Praktikum Pengujian Pompa Ukur BBM Tim WI PPSDK Praktikum Pengujian Pompa Ukur BBM (lanjutan) Tim WI PPSDK ISHOMA Praktikum Pengujian Pompa Ukur BBM Tim WI PPSDK Coffee Break Praktikum Pengujian Pompa Ukur BBM (lanjutan) Tim WI PPSDK Jum at, 20 Mei Studi Kasus DITMET Studi Kasus (lanjutan) DITMET ISHOMA Evaluasi (Post Test) PANITIA Coffee Break selesai Penutupan dan Penyerahan Sertifikat PANITIA

7 Lampiran 5 Surat Kepala PPSDK JADWAL PELAKSANAAN DIKLAT PENERAAN TIMBANGAN BUKAN OTOMATIS ANGKATAN I TAHUN 2017 (TENTATIVE) Hari, Tanggal Pengajar / Uraian Kegiatan Waktu Penanggung Jawab Senin, 15 Mei Registrasi PANITIA Pengarahan Program PANITIA Pembukaan PANITIA Evaluasi (Pre Test) PANITIA ISHOMA Syarat Teknis Timbangan Bukan Otomatis PPSDK Coffee Break Etika Profesi dalam Peneraan Timbangan Bukan Otomatis WILB Selasa, 16 Mei Peneraan Neraca dan Dacin PPSDK Peneraan Neraca dan Dacin (lanjutan) PPSDK ISHOMA Peneraan Timbangan Meja, Timbangan Bobot Ingsut dan Timbangan Sentisimal PPSDK Coffee Break Rabu, 17 Mei 2017 Peneraan Timbangan Meja, Timbangan Bobot Ingsut dan Timbangan Sentisimal (lanjutan) PPSDK Peneraan Timbangan Pegas PPSDK Coffee Break Peneraan Timbangan Elektronik PPSDK ISHOMA Praktikum Tim WI PPSDK Coffee Break Praktikum (lanjutan) Tim WI PPSDK Kamis, 18 Mei Praktikum (lajutan) Tim WI PPSDK Praktikum (lanjutan) Tim WI PPSDK ISHOMA Praktikum (lanjutan) Tim WI PPSDK Coffee Break Praktikum (lanjutan) Tim WI PPSDK Jum at, 19 Mei Studi Kasus DITMET Studi Kasus (lanjutan) DITMET ISHOMA Evaluasi (Post Test) PANITIA Coffee Break selesai Penutupan dan Penyerahan Sertifikat PANITIA

8 Lampiran 6 Surat Kepala PPSDK PERNYATAAN KESEDIAAN HADIR Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama*) :... NIP :... Tempat/Tanggal Lahir :... Unit Kerja**) :... Pangkat/ Gol. Ruang :... Bersedia untuk mengikuti Diklat yang akan dilaksanakan pada tanggal 15 s.d. 19 Mei 2017 pada Pusat Pengembangan Sumber Daya Kemetrologian (PPSDK) dan mengikuti semua persyaratan dan peraturan yang ditetapkan oleh panitia...,. Mengetahui Calon Peserta Atasan Langsung (.) (.) Keterangan : *) Cantumkan gelar kesarjanaan **) Cantumkan nama Kabupaten/Kota Data peserta harus diisi dengan jelas dan lengkap untuk keperluan sertifikat

NOTA DINAS. Nomor : 353/SJ-DAG.10.2/ND/8/2016 DAG.9.2/ND/7/2

NOTA DINAS. Nomor : 353/SJ-DAG.10.2/ND/8/2016 DAG.9.2/ND/7/2 DAG.9.2/ND/7/2 NOTA DINAS /SJ- Kepada Yth Dari : Direktur Metrologi : Kepala Pusat Pengembangan Sumber Daya Kemetrologian Hal : Diklat Teknis Pengujian TUTSIT Angkatan II, Pengujian Automatic Level Gauge
