kuning sebagai penerang.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "kuning sebagai penerang."

Transkripsi

1 kuning sebagai penerang. Keterangan yang diuraikan tersebut di atas berdasarkan pandangan yang bersifat metafisis atau mistis tentang dunia, akan tetapi ucapan m e t a f i s i s b u k a n s a j a d a p a t bermakna. Namun akan benar biarpun baru, serta menjadi ilmiah kalau sudah diuji dan dites, demikian menurut pendirian Popper (dalam Bartens, 1983 : 75). Hal tersebut telah menjadi kepercayaan b a g i m a s y a r a k a t J a w a p a d a umumnya. 2. Tinjauan Semiotik pada Batik Kawung Semiotik dapat diartikan sebagai Ilmu Tanda atau Bahasa Tanda, sem ua gejala apa saja akan memberikan tanda (Sujiman Zoest, 1992 : 60). Bahkan menurut Jaspers, tanda atau simbol (chipers) yang disajikan oleh kesenian dan mitodologi dapat dimanfaatkan untuk mendekati "transendesi" (Bartens, 1983: 135). Tanda terdiri dari hubungan segitiga, yaitu : Objek - Media - Interpretasi. Pada Objek terdapat aspekaspek icon, index dan symbol, pada Media terdapat aspek-aspek quali sign, sinn sign dan legi sign, serta pada Interpretasi terdapat aspek-aspek rhema, disent dan argument. Sebagaimana dijelaskan bahwa batik klasik dapat menunjukan tanda-tanda bagi seseorang tentang statusnya. Pada batik kawung tanda tersebut berupa gambaran motif dan warna yang mengandung arti filosofis. Oleh karena itu untuk mengetahui peranan semiotik pada batik kawung perlu kiranya mengkaji berdasarkan aspekaspek yang t e r d a p a t p a d a k e t i g a hubungannya, yaitu objek, media dan interpretasi. Objek, pada batik kawung terdapat aspek symbol, yaitu sistem tanda yang mengarah kepada suatu pengertian yang terkait dalam konvensi tertentu pada waktu 7 Wacana Seni Rupa Jurnal Seni Rupa & Desain Vol.2 No.1 Maret 2001

2 itu. Symbol pada batik kawung dapat diartikan sebagai suatu wujud dari b e n t u k y a n g m e m p u n y a i m a k s u d t e r t e n t u d a l a m menyatakan hal-hal yang tidak nampak. Maksud dan tujuan dari penciptaan motif pada b a t i k k a w u n g a d a l a h d i d a s a r k a n a d a n ya " r a s a nembah" (bersujud), mendidik berbuat sabar, hatihati, teliti, tekun dan berbuat baik. M e d i a, p a d a b a t i k k a w u n g terdapat aspek quali-sign, yaitu penampilan kualitas fisik dari bentuk motif kawung dan warnanya serta bahan yang digunakan. Pengertian motif pada batik kawung didasari oleh pohon aren yang buahnya disebut "kolang-kaling", dan bunga teratai yang mempunyai b u a h b e n t u k n ya b u l a t a n lonjong sebanyak empat buah d i t a m b a h s a t u t i t i k ditengahnya sebagai pusat. Warnanya terdiri dari tiga warna, yaitu putih yang berarti kejujuran, coklat berarti sabar d a n b i r u w e d e l b e r a r t i keluhuran. Bahannya terbuat dari mori halus sebagai kain sinjangan yang dalam bahawa Jawa disebut jarit. Interpretasi, pada batik kawung terdapat aspek disent yang memberikan tanda sebagai arti kepada sesuatu yang boleh dan tidak boleh. Hal ini b e r h u b u n g a n d e n g a n pemakaian batik kawung, yaitu yang berhak mengenakannya a d a l a h p a r a a b d i d a l e m keraton yang kinasih, artinya abdi yang dekat dengan raja atau keluarga raja. Mulai abdi r e n d a h a n ( e m b a n d a n p u n a k a w a n ) s a m p a i y a n g berkedudukan tumenggung, dan dipakai dalam kegiatan tertentu 8 Wacana Seni Rupa Jurnal Seni Rupa & Desain Vol.2 No.1 Maret 2001

3 seperti upacara ritual resepsi perkawinan. dan melalui penglihatan atau pancaindera. Berdasarkan pembahasan diatas, maka dapat disimpulkan bahwa pada batik kawung terdapat simbol-simbol atau tanda yang menunjukan kepada sesuatu yang b e r s i f a t t r a n s e n d e n. S i m b o l tersebut tidak bisa difahami s e c a r a h a r a f i a h, t e t a p i d i d a l a m n y a t e r k a n d u n g perlambangan asp ek ke tu h an an, f a l s a f a h h i d u p d a n k o n s e p keselarasan hidup. Hal tersebut merupakan keselarasan hidup yang lebih baik antara kehidupan d u n i a w i d e n g a n k e h i d u p a n dikemudian hari (akhirat). Penutup B a t i k k a wu n g m e m p u n ya i d u a keindahan, yaitu keindahan secara visual dan keindahan secara jiwa (filosofis). Keindahan visual, yaitu rasa indah yang diperoleh karena harmoni dari susunan bentuk dan warna K e i n d a h a n j i w a a t a u r a s a keindahan filosofis, yaitu rasa indah yang diperoleh karena susunan arti lambang ornamenornamen yang membuat gambaran sesuai dengan faham yang dapat dimengerti. Berdasarkan fakta sejarah dan perkembangannya yang ditinjau dan m o t i f, w a r n a, f u n g s i m a u p u n bahannya menunjukan bahwa batik kawung adalah merupakan bagian dari kebudayaan ash Indonesia (Susanto, 1973). Motif batik klasi k seperti yang t e r d a p a t p a d a b a t i k k a w u n g mengandung makna simbolik atau perlambangan yang sangat tinggi dan m e n d a l a m ( a d i l u h u n g ). H a l i n i didasarkan kepada perlambangan yang ditampilkan memberikan ajaran, bahwa segala mahluk yang ada dijagat raya ini ada yang mengaturnya atau ada yang Berkuasa. Seperti halnya 9 Wacana Seni Rupa Jurnal Seni Rupa & Desain Vol.2 No.1 Maret 2001

4 konsep kekuasaan yang terdapat pada manusia sebagai pemimpin (lchalifah) di dunia, dan juga konsep kekusaan Tuhan Yang Maha Esa. Oleh karena itu dalam kepercayaan ini manusia menemukan kemungkinan yang agung s e r t a s a d a r a k a n m a k n a kehi d up annya. (Tapanuli). Masingmasing mempunyai ciri khas dan keindahan sendiri-sendiri, sehingga dapat dijadikan sebagai sumber kajian untuk pengembangannya. Berbagai hasil karya seni tekstil atau batik ya n g b ersif at k la s ik dan tradisionalindonesia dapat mencerminkan nilai-nilai budaya lokal, dan mempunyai makna filosofis. Dengan demikian keberadaannya masih merupakan salah satu benda budaya yang perlu dipertahankan dan dilestarikan. Sumber cipta tersebut dapat terwujud pada gaya, pola dan motif tekstil adat yang tersebar di daerah di Indonesia. Seperti misalnya kain s as aringan dari Kalimantan Selatan yang dibuat dengan teknik celup ikat, atau kain ulos yang dibuat dengan teknik tenun oleh masyarakat Sumatera Utara Daftar Pustaka 10 Wacana Seni Rupa Jurnal Seni Rupa & Desain Vol.2 No.1 Maret 2001

5 Daftar Pustaka. Bertens, K & A.A. Nugroho, 1983, Filsafat Barat Abad XX InggrisJerman, Gamedia, Jakarta. Djayasudarma, Fatimah T, 1983, Semantik, Pengantar ke arah Ilmu Makna, Eresco, Bandung. H a m z u r i, B a t i k K l a s i k, , Djambatan, Jakarta. J ohnston, Meda Parke r & Gle n Kauman, 1967, Design On F a b r i c s, V a n N o s t r a n d Reinhold Company, New York. Susanto, Sewan, S.K, 1973, Seni Kerajinan Batik Indonesia, BPBK, Lembaga Penelitian dan Pendidikan Industri, Depertemen Perindustrian, Yogyakarta. Sujiman, Panuti & Zoest Aart Van, 1992, Serba-serbi Semiotik, Gramedia, Jakarta. Van der Wiej, P.A. (Diterjemahkan oleh K. Bertens dan A.A. Nugroho), 1988, Filsuf-filsuf Besar Tentang Manusia, Gramedia, Jakarta. 11 Wacana Seni Rupa Jurnal Seni Rupa & Desain Vol.2 No.1 Maret 2001

TINJAUAN FILOSOFIS DAN SEMIOTIK BATIK KAWUNG (Suatu Pendekatan Awal)

TINJAUAN FILOSOFIS DAN SEMIOTIK BATIK KAWUNG (Suatu Pendekatan Awal) TINJAUAN FILOSOFIS DAN SEMIOTIK BATIK KAWUNG (Suatu Pendekatan Awal) Nanang Rizali dipublikasikan pada Jurnal Seni Rupa & Desain Vol.2 No.1 Maret 2001 Abstrak Sejak dahulu nenek moyang kita telah mengerjakan
