SEMNAS RISTEK 2017 ISSN :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SEMNAS RISTEK 2017 ISSN :"

Transkripsi

1 PERBANDINGAN METODE ON PAGE SEARCH ENGINE OPTIMIZATION (SEO) OPTIMASI KEYWORD DAN OPTIMASI IMAGE TERHADAP PERINGKAT PADA MESIN PENCARI Candra Adi Winawan 1, Rusydi Umar 2, Anton Yudhana 3 Magister Teknik Informatika Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, Indonesia 1 chandra.adiw@gmail.com ABSTRAK Semakin meningkatnya jumlah akan membuat persaingan antar semakin ketat. Website dengan tema yang sama saling berebut mendapatkan posisi pencarian terbaik pada mesin pencari yang berpengaruh terhadap jumlah pengunjung tersebut. Terdapat berbagai mesin pencari, salah satu yang sangat populer adalah Google, sehingga dalam penelitian ini akan mengarah ke mesin pencari Google. Tujuan penelitian ini adalah membandingkan metode Search Engine Optimization(SEO) On Page optimasi kata kunci dan gambar terhadap kecepatan pengindekan dan peringkingan posisi di mesin pencari Google. Penelitian ini akan menggunakan 2 yang berbeda yang akan diterapkan teknik SEO On Page optimasi kata kunci dan gambar. Optimasi kata kunci akan dimulai dengan menentukan terlebih dahulu kata kunci yang ditargetkan dengan melakukan riset untuk mengetahui tingkat persaingan, kemudian akan diterapkan teknik SEO On Page dan Off Page untuk mendukung kinerja SEO. Optimasi gambar akan dilakukan dengan menerapkan teknik-teknik yang menjadikan sebuah gambar search engine friendly, diantaranya penggunaan tipe file, dimensi gambar, ukuran gambar, tag alt pada gambar, peletakan gambar pada direktori, dan penamaan file gambar. Setelah diterapkan metode tersebut, akan dilihat posisi dalam SERP. Hasil yang diharapkan adalah dapat mengetahui metode SEO dengan optimasi apakah yang cepat dalam peningkatan dan penempatan posisi yang baik dalam SERP. Kata kunci: Search Engine Optimization, SEO, Optimasi Kata Kunci, Optimasi I. PENDAHULUAN Search Engine (Google) saat ini menjadi acuan oleh banyak orang ketika ingin mencari suatu informasi di internet. Keefisien dan ketangkasan search engine dalam memfilter sesuai dengan keinginan kita yang mendorong banyak orang untuk merujuk pertama kali ketika ingin mencari informasi di dunia maya. Seiring dengan perkembangan internet yang semakin pesat maka dibarengi dengan jumlah penguna internet yang melonjak secara signifikan. Jumlah yang telah diindex oleh Google saat ini jumlah nya sudah sangat banyak. Hal ini tentu menjadikan persaingan yang memiliki tema yang sama dan kata kunci yang mirip untuk berebut di posisi atas pencarian Google menjadi sangat ketat. Banyak kasus dimana yang secara interface memiliki tampilan dan kecepatan loading yang cepat kalah bersaing di rangking google, memiliki index sedikit dan bahkan sulit untuk ditemukan pengunjung. Hal itu akan sangat berdampak pada trafik pengunjung. Menurut Santosa (2010), salah satu dari sekian banyak indikasi kesuksesan dari sebuah adalah trafik pengunjung. Trafik ini bisa didapat dari banyak sumber salah satunya adalah dari Search Engine. Lebih dari 80% pemakai internet mengandalkan Search Engine sebagai alat pencari informasi (berdasarkan research dari Georgia Tech's GVU Center). Agar yang dibuat lebih mudah ditemukan melalui Search Engine seperti Google perlu diterapkan teknik SEO (Search Engine Optimization). Terdapat banyak metode SEO On Page untuk suatu yang dapat digunakan, diantaranya adalah metode optimasi keyword/kata kunci dan metode optimasi image/gambar. Dari metode tersebut akan menghasilkan hasil yang berbeda pada peringkat mesin pencari. Dalam penelitian ini akan dibandingkan penggunaan metode optimasi kata kunci dan optimasi gambar. Dari metode yang digunakan tersebut akan diterapkan dan dianalisa kecepatan index Google baik optimasi kata kunci dan optimasi gambar. Dan akan dianalisa serta dievaluasi sejauh mana SEO kata kunci dan SEO gambar dalam memberikan peringkat/posisi pada pencarian mesin pencari Google. II. LANDASAN TEORI A. Kajian Peneliti Terdahulu Hasil penelitian terdahulu yang berkaitan dengan SEO diantaranya adalah : Penelitian Himawan (2015) dalam seminar nasional sistem informasi Indonesia yang berjudul Analisa Pengaruh Penggunaan Search Engine Optimization (SEO) pada Website E-Commerce. Penelitian ini mengkaji masalah masalah teknik penggunaan SEO berupa kata kunci, metadata dan backlink.

2 Kesimpulan dari penelitian tersebut adalah penelitian tersebut bertujuan untuk mempelajari bagaimana cara kerja mesin pencari dalam mengenali dan mengindex sebuah. Penelitian tentang SEO juga pernah dilakukan oleh Joko Trias Santoso (2010) dalam penelitiannya yang berjudul Analisis dan Penerapan Metode SEO (Search Engine Optimization) Image untuk Meningkatkan SERP (Search Engine Result Page). Dibahas tentang penerapan SEO dengan metode optimasi pada gambar diantaranya dengan penggunaan tipe file atau format file, penggunaan dimensi gambar, penggunaan size gambar, penggunaan variabel tag alt pada gambar, peletakan gambar pada direktori, dan penamaan gambar. Kesimpulan yang didapat dari penelitian tersebut adalah optimasi terhadap gambar dapat meningkatkan SERP di mesin pencari Google. Kedua penelitian di atas dengan metode yang berbeda sangat berkontribusi terhadap peringkat di Search Engine Google. Penelitian SEO dengan metode lain pernah dilakukan oleh Sudarmaji (2014) dalam Prosiding Seminar Nasional yang berjudul Search Engine Optimization Menggunakan Particle Swarm Optimization. Hasil dari penelitian tersebut membuktikan bahwa parameter Particle Swarm Optimization (PSO) lebih mudah dalam melakukan search engine di web. Dalam percobaan terhadap data web, data lebih mudah untuk di clustering dengan menggunakan PSO, dengan cara menyederhanakan skala query data yang ada di internet. Penelitian lainnya adalah dilakukan oleh Nova Tri Cahyo (2013) dalam Jurnal Teknologi Technoscientia yang berjudul Penerapan Teknik SEO (Search Engine Optimization) pada Blog (Studi Kasus:Nova13.com). Metode SEO yang digunakan dalam penelitian tersebut adalah metode SEO On Page dan SEO Off Page. Hasil yang didapatkan dalam penelitian tersebut adalah blog menunjukkkan perkembangan yang positif dan dibuktikan bahwa posisi blog pada Google SERP naik peringkat dari percobaan sebelumnya. B. Dasar Teori Google adalah mesin pencari (search engine) paling popular dan paling canggih saat ini. Google mampu menghadirkan hasil pencarian yang lebih baik, lebih cepat, dan lebih cerdas dibanding pencari lainnya. SEO merupakan serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik dari mesin pencari menuju alamat situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja alami algoritma mesin pencari tersebut. Dalam optimalisasi webada dua aspek yang harus diterapkan yaitu (optimasi secara internal/on-page), (optimasi secara eksternal/off-page). Suatu kata kunci merupakan sebuah kata atau konsep dengan keistimewaan, yang berarti kata apapun yang digunakan sebagai kunci dan kode atau digunakan untuk menghubungkan ke kata lain atau informasi lain. SEO kata kunci merupakan serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis terhadap kata kunci baik short tail maupun long tail keyword yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik dari mesin pencari menuju alamat situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja alami algoritma mesin pencari. Image atau gambar yang lebih dikenal dengan citra dalam hal ilmu pengetahuannya merupakan gambar dua dimensi yang dihasilkan dari gambar analog dua dimensi yang continuemenjadi gambar diskrit melalui proses sampling. Alasan untuk menggunakan gambar dalam presentasi atau publikasi multimedia adalah karena lebih menarik perhatikan dan dapat mengurangi kebosanan dibandingkan dengan teks. dapat meringkas dan menyajikan data kompleks dengan cara yang baru dan lebih berguna. Sering dikatakan bahwa sebuah gambar mampu menyampaikan seribu kata. Tapi, itu hanya berlaku ketika kita bisa menampilkan gambar yang diinginkan saat kita memerlukannya. Grafis seringkali muncul sebagai background(latar belakang) suatu teks untuk menghadirkan kerangka yang mempermanis teks. SEO Image merupakan serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis terhadap media gambar atau image yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik dari mesin pencari menuju alamat situs tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja alami algoritma mesin pencari. Image dapat menjadi komponen langsung sebuah tapi penggunaannya dapat dioptimalkan. Setiap image sebaiknya memiliki nama yang berbeda dan atribut alt, dua hal tersebut yang harus di manfaatkan. Atribut alt dapat digunakan untuk menentukan teks alternatif untuk sebuah image, hal ini bermanfaat jika image tersebut tidak dapat ditampilkan untuk alasan tertentu. III. METODE PENELITIAN A. Subyek Penelitian Penelitian dilakukan terhadap 2 yang berbeda. Website tersebut adalah : 1. Bisnisbayat.com (Metode SEO optimasi keyword) Bisnisbayat.com merupakan dengan tema informasi, di dalam tersebut dikenalkan berbagai macam informasi tentang bisnis yang ada di kecamatan Bayat, Klaten, Jawa Tengah. Dipilihnya bisnisbbayat.com sebagai subyek penelitian untuk metode SEO On Page optimasi keyword karena yang bersifat informasi, kontennya akan didominasi oleh artikel sehingga mendukung untuk optimas keyword.

3 2. Tokobukularis.com (Metode SEO optimasi gambar/image) Tolobukularis.com bertemakan toko online yang khusus menjual berbagai macam buku. Website didominasi oleh gambar produk, sehingga mendukung untuk optimasi image. B. Alat dan Bahan Penelitian Alat- alat yang dipakai pada penelitian ini terdiri dari perangkat keras, perangkat lunak serta alat penguji, yaitu : 1) Perangkat Keras Perangkat keras yang digunakan berupa komputer laptop dengan spesifikasi sebagai berikut : a. Processor Intel Core i 3 b. Memory RAM 4GB c. Hard disk 500GB d. LCD 14 HD dengan resolusi 1366 x 768 pixel 2) Perangkat Lunak Perangkat lunak yang digunakan untuk penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Sistem operasi Windows 7 b. Xampp Win 32 sebagai Web Server c. Macromedia Dreamweaver sebagai software editor pengembangan d. Adobe Photoshop CS3 dan CorelDRAW X5 sebagai software pengolah gambar e. Google Crome sebagai browser yang digunakan 3) Alat Pengujian Alat untuk menguji yang digunakan untuk penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Search Engine (Google) b. Google Page Rank SERP Checker c. Image SEO Tool d. Google Keyword Planner e. Semrush C. Metode Pengembangan Sistem Metode pengembangan sistem yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah metode waterfall, tahadapan metode ini adalah sebagai berikut : 1) Analisa Pada tahap ini dilakukan kegiatan berupa menganalisa cara kerja metode SEO On Page untuk optimasi keyword dan optimasi image. Selain itu dilakukan pencarian literatur yang dapat mendukung teknik optimasi pada mesin pencari. 2) Desain Dalam tahap ini dilakukan pembuatan dengan menggunakan Content Management System (CMS) berupa wordpress. Selain itu juga dilakukan optimasi Search Engine Optimization (SEO), teknik SEO yang digunakan adalah teknik On Page berfokus pada optimasi keyword dan optimasi image. Untuk teknik SEO Off Page tetap dilakukan untuk mendukung kinerja SEO. 3) Implementasi Pada tahap ini dilakukan pengembangan yang telah ditempatkan di server publik agar dapat diakses melalui internet. Dilakukan juga pengembangan teknik SEO Onpage maupun Off Page untuk mendukung kinerja SEO yang telah dibangun sebelumnya. IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Search Engine Optimization (SEO) adalah sebuah proses yang menggunakan prinsip-prinsip dasar pencarian dari sebuah mesin pencari untuk mendapatkan dan juga meningkatkan nilai indeks peringkat yang lebih tinggi untuk sebuah halaman atau juga dapat digunakan untuk meningkatkan jumlah akses kunjungan (Rehman, 2013). Teknik SEO terbagi menjadi 2 bagian yaitu SEO On Site dan SEO Off Site (Rehman, 2013). On Site Optimazation berkaitan dengan praktek-praktek yang dilakukan/digunakan selama pengembangan, On Site SEO dalam penelitian ini diantaranya adalah optimasi keyword/kata kunci dan optimasi image/gambar yang akan dibandingkan keduannya. Off Site Optimization berkaitan dengan praktek-praktek melalui dan isi konten yang disebarkan melalui Internet untuk meningkatkan lalu lintas yang pada gilirannya membantu meningkatkan peringkat Google dari situs web, Off Site SEO dalam penelitian ini diantarannya adalah Back Link, Sosial Media, dan Forum. A. Penggunaan Teknik On Site Page SEO Optimazation berkaitan dengan praktek-praktek yang dilakukan/digunakan selama pengembangan, On Site SEO diantaranya adalah optimasi judul, gambar header, kata kunci, dan teks murni. Dalam penelitian ini yang dibahas adalah optimasi kata kunci dan optimasi gambar. 1. Optimasi Keyword/Kata Kunci Pemilihan kata kunci adalah bagian yang paling penting dari sebuah teknik SEO pada sebuah. Pemilihan kata kunci yang tepat dan menempatkan kata kunci yang tepat agar dapat ditelusuri mesin

4 pencari dengan baik. Setiap halaman dapat dioptimalkan dengan memilih dan menempatkan 5-6 kata kunci. Namun untuk kata kunci yang kompetitif, jumlah kata kunci yang digunakan biasanya lebnih kecil antara 1-2 agar informasi yang ditemukan lebih rinci (Prokopova, 2015). 2. Optimasi Image/ merupakan salah satu komponan penting yang berpengaruh terdapat teknik SEO On Site Page. Teknik optimasi gambar diantaranya adalah penggunaan tipe file, dimensi gambar, ukuran gambar, tag alt pada gambar, peletakan gambar pada direktori, dan penamaan file gambar (Santoso, 2010). B. Penggunaan Teknik Off Site Page SEO Off Site Page SEO penting untuk berada pada halaman pertama. Off Site Page mengacu pada kegiatankegiatan diluar halaman misalnya media sosial (Facebook, Twitter), sosial bookmark dan lain sebagainya (Provokopa, 2015). Penerapan metode teknik SEO yang akan dilakukan pada semua akan dilakukan secara terstruktur untuk hasil yang lebih optimal. Tabel 1 ditunjukkan tahapan perencanaan penerapan teknik SEO. Tabel 1. Tahapan Perencanaan Penelitian No Tahapan Kegiatan Hasil Ukuran 1 Pembuatan Website - Penentuan tema, nama, dan kata kunci - Mulai pembuatan - Pengaturan SEO dasar 2 Penerapan SEO On Page Optimasi Kata Kunci - Optimasi Kata Kunci - Optimasi Struktur Website - Optimasi Isi Konten - Optimasi Sitemap - Optimasi Link - Optimasi File robot.txt - Optimasi Google Webmaster - Optimasi Google Analytics - Harus sesuai dengan kata kunci yang diincar - telah siap untuk digunakan - pengaturan awal sudah sesuai dengan panduan SEO - Melalui riset ditentukan kata kunci yang sering dicari di google - Struktur disesuaikan dengan panduan SEO - Konten dioptimasi dengan kata kunci target - Indeks artikel cepat - Penggunaan tag rel pada link - Perintah disallow dan allow - Kinerja SEO pada optimal - Menganalisa pengunjung pada 3 Penerapan SEO On Page Optimasi - Penggunaan Format - Penggunaan Dimensi - Penggunaan Ukuran - Penggunaan tag alt pada - Penggunaan tag title pada - Peletakan pada Direktori - Penamaan File - Menggunakan format gambar yang dikenali oleh google - Dimensi gambar minimal kurang lebih 400px kali 300px - Minimalkan ukuran gambar - Kata kunci terletak di alt gambar - Masukkan kata kunci target ke title gambar - diletakkan dalam satu direktori - Penamaan file gambar pendek tapi deskriptif 4 Penerapan Metode SEO Off Page - Link Building - Social Bookmarking - Komentar - Membangun dummy - Diskusi di Forum - Submit di Sosial Media - Dari situs populer - Mendapatkan backlink dari komentar - Membuat blog dummy yang ditautkan ke - Mendapatkan backlink dari forum - Madapkan backlink dari sosial media

5 V. SIMPULAN DAN SARAN Saat ini penelitian sedang berjalan, hasil yang diharapkan pada penelitian ini adalah dapat mengetahui metode SEO dengan teknik mana yang dalam pengindexan dan perengkingan dalam mesin pencari Google adalah yang lebih cepat atau lebih baik. DAFTAR PUSTAKA Cahyoni, N.T., Triyono, J., & Raharjo, S. (2013). Penerapan Teknik SEO (Search Engine Optimization) pada Blog ( Studi Kasus:nova13.com). Jurnal Teknologi Technoscientia, Vol. 6 No.1 Agustus Fajar, M., Firdaus, Y., & Shauflah. (2009). Analisis dan Implementasi Teknik Search Engine Optimization (SEO) dalam Meningkatkan Trafik Kunjungan Suatu Website. Bandung : Universitas Telkom. Himawan., Arisantoso., & Saefullah, A. (2015). Analisa Pengaruh Penggunaan Search Engine Optimization (SEO) pada Website E-Commerce. Jurnal Sistem Informasi Indonesia. Prokopova, Z., Silhavy, R., Silhavy, P., (2015), The Analysis, Design and Implementation of Optimized Web Structures, WSEAS TRANSACTIONS on COMPUTERS, Vol.14. Rehman, K.U & Khan, M.N.A, (2013), The Foremost Guidelines for Achiving Higher Ranking in Search Results through Search Engine Optimization. International Journal of Advanced Science and Technology, Vol. 52, March, 2013 Santoso, J.T. (2010). Analisis dan Penerapan Metode SEO (Search Engine Optimization) Image untuk Meningkatkan Serp (Search Engine Result Page). Yogyakarta: STMIK Amikom. Sudarmaji., Sumpeno, S., Hariadi, M. (2014). Search Engine Optimization Menggunakan Particle Swarm Optimization. Prosiding Seminar Nasional Sains dan Pendidikan Sains IX, Vol. 5 No. 1, ISSN :

IMPLEMENTASI SEARCH ENGINE OPTIMIZATION (SEO) UNTUK MENINGKATKAN PERINGKAT DI SERP PADA GOOGLE HUMMINGBIRD

IMPLEMENTASI SEARCH ENGINE OPTIMIZATION (SEO) UNTUK MENINGKATKAN PERINGKAT DI SERP PADA GOOGLE HUMMINGBIRD IMPLEMENTASI SEARCH ENGINE OPTIMIZATION (SEO) UNTUK MENINGKATKAN PERINGKAT DI SERP PADA GOOGLE HUMMINGBIRD Rasyid Panji Ishwara Universitas Dian Nuswantoro Jl. Nakula I No. 5-11 Semarang 50131 E-mail :
