dengan penuh hormat. rumah. mata.
|
|
- Iwan Tedja
- 4 tahun lalu
- Tontonan:
Transkripsi
1
2 Kegiatan Norma-norma di Masyarakat Perhatikan cerita berikut baik-baik. Alin dan Keluarganya Alin sekarang duduk di kelas III. Ia tinggal bersama kedua orangtuanya. Keluarga Alin hidup dengan disiplin. Semua anggota keluarga menaati norma-norma. Alin selalu menjalankan norma yang berlaku di keluarganya. Setiap bangun tidur, ia berdoa. Tak lupa ia merapikan tempat tidurnya. Sebelum matahari terbit, ia sudah menyapu rumah dan halaman. Setelah menyapu, ia membantu ibu memasak di dapur. Setelah itu, ia beranjak menuju kamar mandi. Setelah mandi, Alin merapikan diri. Ia memakai seragam sekolahnya. Tas yang berisi buku pelajaran hari ini telah disiapkan sejak semalam. Sekarang ia tinggal berangkat ke sekolah. Sebelum berangkat, Alin selalu sarapan. Ia sarapan bersama dengan semua anggota keluarganya. Selesai sarapan, ia berpamitan kepada ayah dan ibunya. Ia mencium tangan kedua orangtuanya. Sambil menaiki sepeda, ia mengucapkan salam. Ayah dan ibunya menjawabnya dengan senyum mengembang. Setengah hari Alin belajar di sekolah. Ia pulang ke rumah tepat pada tengah hari. Sesampainya di depan pintu, Alin mengetuk pintu seraya mengucapkan salam. Ibunya membukakan pintu. Ia bersalaman dengan ibunya. Diciumnya tangan ibunya dengan penuh hormat. Di kamar, Alin ganti baju. Tas dan baju seragamnya diletakkan di gantungan dengan rapi. Alin keluar kamar untuk makan siang. Di meja makan, ia telah ditunggu oleh ibu dan adiknya yang masih kecil. Sebelum makan, ia berdoa. Begitu juga setelah makan. Ia mencuci peralatan makannya sendiri. Ia sudah mengerti tugasnya di rumah. Siang hari ia lalui dengan menjaga adiknya. Ia juga turut mengasuh adiknya. Menjelang sore, ia bermain bersama teman-teman sebayanya. Sebelum matahari tenggelam, ia sudah mandi dan rapi. Setiap malam, Alin selalu belajar. Ia mengulang pelajaran di sekolah hari ini. Ia juga mempersiapkan pelajaran esok pagi. Semua ia kerjakan dengan suka hati. Setelah belajar Alin beranjak ke tempat tidur. Ia berdoa sebelum memejamkan mata. Itulah keseharian Alin dan keluarganya. Alin dan keluarganya hidup disiplin. Mereka menaati norma yang berlaku di keluarga tersebut.
3 Pendidikan Kewarganegaraan Kelas III Lingkungan rumah mereka bersih. Di halaman mereka tumbuh berbagai bunga. Di belakang rumah terdapat beberapa pohon yang dapat berbuah. Karena banyak tumbuhan, udara di rumah Alin sejuk. Alin dan keluarganya hidup bahagia. Nah, itu tadi cerita kedisiplinan Alin dan keluarganya. Kalian ingin seperti Alin, bukan? Sekarang, ceritakan keseharian kalian di rumah. Dimulai dari bangun tidur sampai tidur lagi. Ceritakan norma apa saja yang kalian lakukan. Kalian harus jujur dalam bercerita. Ceritakan diri kalian apa adanya. Setelah itu, teman kalian akan memberi tanggapan terhadap cerita kalian. Mudah, bukan? Bagi kalian yang belum mendapatkan kesempatan bercerita, tulis cerita kalian. Tulis juga norma apa saja yang kalian taati di rumah. Serahkan tulisan cerita kalian kepada guru. Guru kalian akan memberi nilai. Selamat bercerita dan memberi tanggapan. 2. Di Lingkungan Sekolah Seperti di rumah, di sekolah juga terdapat norma. Norma tersebut juga harus ditaati oleh semua warga sekolah. Norma di sekolah banyak sekali. Misalnya, siswa yang piket harus membersihkan kelas. Setiap siswa harus memerhatikan penjelasan guru di kelas. Siswa tidak boleh mengganggu teman. Siswa tidak boleh bertengkar. Masih banyak lagi contoh yang lain. Kegiatan Dalam pelajaran Bahasa Indonesia, kalian pasti mengenal kegiatan menga- rang. Nah, sekarang kalian akan diajak mengarang. Kalian boleh membuatnya dalam bentuk paragraf atau puisi. Pilihlah tema-tema di bawah ini. - Taat Norma, Belajar Tenang - Sekolahku Indah, Sekolahku Tenteram - Aku dan Teman-teman di Sekolah - Murid Disiplin Disayang Guru dan Teman Serahkan karangan kalian kepada guru. Karangan paragraf dan puisi terbaik akan dibacakan di depan kelas. Selamat mengarang.
4
5 Pendidikan Kewarganegaraan Kelas III D. Melaksanakan Norma-norma dalam Kehidupan Sehari-hari Teman-teman, manusia selalu membutuhkan manusia yang lain. Manusia tidak dapat hidup tanpa orang lain. Oleh karena itu, manusia selalu membutuhkan masyarakat. Di tengah masyarakat itulah manusia dapat hidup. Agar kita bisa diterima di masyarakat, kita harus menyesuaikan diri dengan lingkungan masyarakat. Bagaimana cara menyesuaikan diri dengan masyarakat? Caranya adalah dengan mematuhi norma atau aturan yang berlaku di masyarakat. Bila tidak, kita tidak akan diterima oleh masyarakat. Bisa kalian bayangkan, misalnya di tengah malam ada orang berteriak-teriak. Tentu sangat mengganggu, bukan? Orang-orang kampung pasti tidak bisa tidur nyenyak. Orang tersebut pasti dibenci masyarakat. Bayangkan pula, saat kalian belajar ada teman kelas lain yang ribut dan gaduh. Tentu sangat mengganggu, bukan? Kalian tidak bisa belajar tenang. Kalian tidak bisa mendengarkan penjelasan guru. Nah, itulah pentingnya norma. Norma ada agar hidup kita tenteram dan nyaman. Gambar 2.5 Belajar dengan tenang berarti taat tata tertib.
6 Norma-norma di Masyarakat Kalian sudah mengetahui bahwa norma ada empat macam. Yakni norma agama, norma kesopanan, norma kesusilaan, dan norma hukum. Sebagai anak yang baik, kalian harus mengamalkannya. Caranya dengan mematuhi norma-norma yang berlaku di sekitar kalian, baik di rumah, di sekolah, ataupun di masyarakat. Di sekolah, kalian harus menaati tata tertib sekolah. Misalnya, datang tidak terlambat, tidak gaduh saat belajar, menghormati guru, atau tidak menyontek teman saat ulangan. Di rumah, kalian pun harus menaati aturan rumah. Misalnya, belajar di malam hari, menghormati ayah dan ibu, dan menyayangi adik dan kakak. Di masyarakat, kalian pun harus menaati peraturan. Misalnya, menjaga kebersihan lingkungan, tidak mencoret-coret dinding, tidak gaduh di tempat ibadah, dan tidak membuang sampah sembarangan. Selain itu, dalam masyarakat juga terdapat tata tertib seperti berikut. 1. Tamu yang akan menginap lebih dari 1 24 jam diwajibkan lapor pada ketua RT (Rukun Tetangga) setempat. 2. Jam belajar masyarakat yaitu pukul Penduduk baru harus melapor ketua RT setempat. 4. Setiap warga diwajibkan menyerahkan salinan KTP (Kartu Tanda Penduduk) dan kartu keluarga. 5. Petugas ronda harus melaksanakan tugasnya. Sebagai panduan kalian, berikut adalah macam-macam sikap taat terhadap norma yang dapat kalian lakukan. Norma agama: 1) melaksanakan ibadah dengan tertib 2) menghormati dan menyayangi penganut agama lain 3) tidak menggangu ibadah orang lain 4) tidak membuat gaduh di tempat ibadah 5) menghormati perayaan hari besar agama lain. Norma kesopanan: 1) berpakaian rapi dan sopan 2) meminta permisi bila lewat di depan orang tua 3) tidak makan sambil berjalan atau berlari 4) tidak meludah di depan orang lain 5) duduk di kelas dengan rapi.
7
ketertiban biasakanlah mematuhi tata tertib tata tertib melatih sikap disiplin sejak kecil kita disiplin sudah besar jadi orang berguna
tema 5 ketertiban gambar 5.1 masuk kelas dengan tertib biasakanlah mematuhi tata tertib tata tertib melatih sikap disiplin sejak kecil kita disiplin sudah besar jadi orang berguna kamu harus mampu setelah
Memelihara kebersihan lingkungan merupakan salah satu contoh aturan yang ada di masyarakat.
Memelihara kebersihan lingkungan merupakan salah satu contoh aturan yang ada di masyarakat. Bagaimana jika kelasmu kotor? Sampah berserakan di manamana? Tentu kalian tidak senang! Dalam menerima pelajaran
Kebersihan, Kesehatan, Keamanan (K3)
Tema 3 Kebersihan, Kesehatan, Keamanan (K3) Memelihara kebersihan lingkungan merupakan salah satu contoh aturan yang ada di masyarakat. Kamu Harus Mampu Setelah mempelajari tema ini, kamu akan mampu: 1.
Kejadian Sehari-hari
Tema 5 Kejadian Sehari-hari Menghormati dan menaati orang tua merupakan salah satu perwujudan perilaku yang mencerminkan harga diri. Berperilaku baik, berarti kita juga mempunyai harga diri yang baik pula
Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Warsito Adnan MODEL Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 1 untuk Kelas I SD dan MI Berdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi dan Permendiknas
KELAS 2 TEMA 3 TUGASKU SEHARI-HARI SUB TEMA 1 1. Tuliskan tugas siswa di bawah berdasarkan gambar! 4. Tuliskan waktu yang ditunjukkan jam. berikut!
KELAS 2 TEMA 3 TUGASKU SEHARI-HARI SUB TEMA 1 1. Tuliskan tugas siswa di bawah berdasarkan gambar! 4. Tuliskan waktu yang ditunjukkan jam berikut! 2. Sebutkan kegunaan dokumen keluarga berikut! a. Kartu
Di Unduh dari : Bukupaket.com
bab 5 kejujuran gambar 5.1 tesa sedang berkumpul dengan teman temannya lihatlah gambar di atas tesa sedang berkumpul dengan teman temannya tentu kalian juga sering melakukannya setiap hari kita bergaul
tempat umum gambar 1
tema 4 di biasanya berlaku aturan aturan juga berlaku di rumah dan di sekolah bagaimana menerapkan aturan di masyarakat berikut kalian pelajari tata tertib dan aturannya coba kalian lihat gambar 1 anak
lingkungan gambar 3.1 dani bermain di sekolah
tema 3 lingkungan gambar 3.1 dani bermain di sekolah kita harus hidup rukun rukun dengan saudara rukun dengan teman teman kita harus saling membantu tidak boleh saling mengganggu kamu harus mampu setelah
kegiatan sehari hari pelajaran 2
pelajaran 2 kegiatan sehari hari semua anak senang bermain anak anak bermain setiap hari bermain membuat hati senang bermain boleh saja asal jangan lupa belajar kegiatan sehari hari 17 mengenal tanda baca
kompetensi dasar Peta Konsep bagian tempat atau bangunan Kata Kunci
Lingkungan Alam dan Buatan Bab kompetensi dasar Membuat denah dan peta linkungan rumah dan sekolah 3 Denah Peta Konsep Denah bagian tempat atau bangunan dan Peta Peta Penampakan bumi atau wilayah rumah
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK
UPT PENDIDIKAN KECAMATAN GEBOG DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN KUDUS PROVINSI JAWA TENGAH 2012 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar Tema : Kesehatan
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Anis Kusumawardani Sunarso PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Untuk SD dan MI Kelas I Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi oleh Undang-undang Pendidikan Kewarganegaraan Untuk SD dan MI Kelas
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK
UPT PENDIDIKAN KECAMATAN GEBOG DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN KUDUS PROVINSI JAWA TENGAH 2012 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar Tema : Tempat Umum
Allah Swt. menciptakan langit dan bumi beserta isinya.
Pelajaran 3 Allah Mahapencipta Allah Swt. menciptakan langit dan bumi beserta isinya. Kegiatanku Amatilah gambar berikut ini! Gambar 3.1 Gambar 3.2 Gambar 3.4 Gambar 3.3 1. Buatlah pertanyaan dari hasil
Dinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran Hukum 1. Berbagai Kasus Pelanggaran Hukum Pelanggaran hukum disebut juga perbuatan melawan hukum, yaitu tindakan seseorang yang tidak sesuai atau bertentangan dengan aturanaturan yang
Petunjuk Kerja ini disusun sebagai panduan tata tertib peserta didik dan sanksi pelanggaran di SMPN 1 Mojokerto
1. Tujuan Petunjuk Kerja ini disusun sebagai panduan tata tertib peserta didik dan sanksi pelanggaran di SMPN 1 Mojokerto 2. Petunjuk Kerja 2.1. Hal Masuk Sekolah 1) Semua peserta didik harus hadir di
57 Lampiran - Lampiran
Lampiran - Lampiran 57 58 59 60 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pra Siklus Sekolah : SD Negeri Dukuh 03 Satuan Pendidikan Tema Mata Pelajaran Kelas / Semester Alokasi Waktu : Sekolah Dasar : Lingkungan
BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN
BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN 7.1. Kesimpulan Setelah dilakukan penelitian tentang perilaku warga di rumah tinggal di kawasan pantai Purus kota Padang, maka telah di dapatkan jawaban tentang bagaimana orang
PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN Oleh DANIEL ARNOP HUTAPEA, S.Pd Materi Ke-3 Menampilkan sikap yang sesuai dengan hukum
PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN Oleh DANIEL ARNOP HUTAPEA, S.Pd Materi Ke-3 Menampilkan sikap yang sesuai dengan hukum Menampilkan sikap yang sesuai dengan hukum Pelanggaran hukum merupakan bentuk
Tema 1. Keluarga yang Rukun
Tema 1 Keluarga yang Rukun Manusia tidak bisa hidup sendiri. Manusia memerlukan bantuan orang lain. Manusia disebut makhluk sosial. Manusia saling bekerja sama. Mereka hidup bersama. Kalian mempunyai keluarga?
TATA TERTIB PENGHUNI ASRAMA SADEWA SMK PERTANIAN PEMBANGUNAN NEGERI SEMBAWA TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018
TATA TERTIB PENGHUNI ASRAMA SADEWA SMK PERTANIAN PEMBANGUNAN NEGERI SEMBAWA TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018 VISI DAN MISI SMK PERTANIAN PEMBANGUNAN NEGERI SEMBAWA Visi Terwujudnya lulusan yang berakhlak mulia,
Menghormati Orang Lain
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Desain Sikap Toleran Pada Buku Teks Tematik Kelas 1 SD Desain sikap toleran pada buku teks tematik kelas 1 SD meliputi: sikap menghormati orang lain, bekerjasama,
Pendidikan Kewarganegaraan 1
Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-undang Pendidikan Kewarganegaraan 1 Untuk Kelas 1 SD/MI Penyusun : Karsono Sutimin Desain Sampul : Agus Sudiyanto Layout / Setting : Atit
beda bukan persoalan i
beda bukan persoalan i pendidikan kewarganegaraan kelas I Hak Cipta pada Departeman Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-Undang Hak Cipta Buku ini dibeli oleh Departemen Pendidikan Nasional dari Penerbit
Buatlah pertanyaan tentang Kartu Keluarga di rumah! Sampaikan kepada gurumu dan teman-temanmu!
Buatlah pertanyaan tentang Kartu Keluarga di rumah! Sampaikan kepada gurumu dan teman-temanmu! Pertanyaan: Tuliskan tugas yang dilakukan Siti dalam membantu orang tua seperti gambar di atas dengan percaya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SEKOLAH : MIN KUMAI HILIR MATA PELAJARAN : PKn KELAS/SEMESTER : I /I ALOKASI WAKTU : STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR : : Membiasakan tertib di rumah
INDONESIAN EXAM SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU AL-HIKMAH BENCE. Apek penilaian mendengar dan berbicara. Apek penilaian membaca dan menulis
INDONESIAN EXAM SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU AL-HIKMAH BENCE Hari, tanggal : Nomor Urut : Nama Siswa : Kelas : Apek penilaian mendengar dan berbicara NILAI KRITERIA NILAI ULANGAN 0 64 65 89 90 100 Tidak
keluarga gambar 2.1 ini keluarga dani
tema 2 keluarga gambar 2.1 ini keluarga dani kamu harus dengan saudara kamu harus dengan teman membuat kita saling menolong membuat hidup menjadi damai kamu harus mampu setelah mengikuti pembelajaran tema
Arif Rahman
INT. DESA SANGIA - PAGI HARI Dengan penuh makna hidup, setiap pagi dan bangun lebih cepat. Mereka harus mempersiapkan diri untuk ke sawah demi tetap merawat tanaman mereka agar selalu sehat. Di saat yang
PAGI itu Tahir dengan terburu-buru menuju
1 PAGI itu Tahir dengan terburu-buru menuju halaman rumahnya dan sibuk untuk mengendarai sepeda bututnya itu. Gawat aku telat lagi, itu yang ada di dalam pikirannya. Dia tergesa-gesa hingga hampir menabrak
gejala alam dan peristiwa
tema 6 gejala alam dan peristiwa gambar 6.1 peristiwa anak sedang bermain setiap anak mempunyai hak hak untuk bermain hak untuk berpendapat hak untuk belajar dengan gembira hak anak harus dihormati kamu
BABI. PENDAillJLUAN. Ketika anak mulai menginjak masa awal kanak-kanak (2-6 tahun), anak
BABI PENDAillJLUAN 1.1. Latar Belakang Ketika anak mulai menginjak masa awal kanak-kanak (2-6 tahun), anak memerlukan perhatian dan pengawasan dari orangtua atau orang dewasa disekitarnya. Hal ini penting
BAB 1 BERKEMAH. Petualangan Ke Dunia Es Krim 9
BAB 1 BERKEMAH Alya, ayo bangun...sudah siang lhoo, kata mama. Hoaammm.. Aku pun membuka mataku dan bangkit dari tidurku, aku langsung menuju kamar mandi dan tidak lupa aku mengambil handuk terlebih dahulu.
PANDUAN PENILAIAN AKHLAK MULIA DAN KEPRIBADIAN SMA NEGERI 78 JAKARTA
PANDUAN PENILAIAN AKHLAK MULIA DAN KEPRIBADIAN SMA NEGERI 78 JAKARTA Ketentuan Umum 1. Penilaian pendidikan adalah proses pengumpulan dan pengolahan (menganalisis dan menafsirkan) data tentang proses dan
Lampiran 1. Izin Penelitian Skripsi
63 64 Lampiran 1. Izin Penelitian Skripsi Lampiran 2. Surat Keterangan Dari Sekolah Lampiran 3. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP ) Siklus 1 dan Siklus 2 65 66 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP
Kegiatan Sehari-hari
Bab 1 Kegiatan Sehari-hari Kegiatan Sehari-hari 1 Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari bab ini kamu diharapkan mampu: 1) membuat daftar kegiatan sehari-hari berdasarkan penjelasan guru; 2) menceritakan
Pendidikan Kewarganegaraan Untuk SD/MI Kelas II
semester 1 pelajaran 1 gotong royong tujuan pembelajaran tujuan yang ingin dicapai setelah mempelajari pelajaran ini siswa diharapkan akan dapat melaksanakan hidup rukun dalam keluarga di sekolah dan di
manfaat matahari pelajaran 7
pelajaran 7 manfaat matahari manfaat matahari bagi kehidupan matahari sumber energi cahaya dan panas bumi menjadi terang dengan cahaya matahari pakaian basah menjadi kering dengan panas matahari manfaat
Pendidikan Kewarganegaraan Jilid 1 untuk SD dan MI Kelas I
Sri Sadiman Mahfud Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi oleh Undang-undang Pendidikan Kewarganegaraan Jilid 1 untuk SD dan MI Kelas I Penyusun : Sri Sadiman Sutrisno Mahfud Editor :
KUESIONER PERILAKU SEHAT PADA KELAS ATAS DI SEKOLAH DASAR NEGERI GUGUS GARUDA KECAMATAN TEMPURAN
LAMPIRAN KUESIONER PERILAKU SEHAT PADA KELAS ATAS DI SEKOLAH DASAR NEGERI GUGUS GARUDA KECAMATAN TEMPURAN Nama saya :... Kelas :... Jenis Kelamin :... Nama Sekolah :... Jawablah dengan jujur sesuai kebiasaan
DENAH LINGKUNGAN RUMAH DAN SEKOLAH
DENAH LINGKUNGAN RUMAH DAN SEKOLAH Bab 2 Peta Konsep Denah Lingkungan Rumah Denah Lingkungan Sekolah Mempelajari tentang Cara Membuat Denah dan Peta Lingkungan Rumah Cara Membuat Denah dan Peta Lingkungan
AZAN PERTAMA DENDY. (Penulis : IDM)
AZAN PERTAMA DENDY (Penulis : IDM) Jam menunjukkan pukul 10.30, suasana ruang kelas dua SD Negeri Watambo menjadi ramai. Setiap anak saling mendahului untuk keluar dari kelas. Ibu guru wali kelas dua hanya
Bayangan Merah di Laut dan Tempat Untuk Kembali:
Noand Hegask Bayangan Merah di Laut dan Tempat Untuk Kembali: Kisah-kisah pendek dan sajak rumpang Diterbitkan melalui: Nulisbuku.com Darah Biasanya keluar rumah Saat tengah malam Sambil menangis Hanya
CINTA 2 HATI. Haii...! Tiara terkejut, dan menatap pada pria itu. Pada saat itu, ternyata pria itu juga menatap kearah Tiara. Mereka saling menatap.
CINTA 2 HATI Udara sore berhembus semilir lembut,terasa sejuk membelai kulit.kira kira menunjukan pukul 16.45 WIB. Seorang gadis yang manis dan lugu sedang berjalan didepan rumahnya itu. Tiba tiba seorang
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Penerapan Toilet Training 1. Pengertian Toilet Training Toilet training atau latihan berkemih dan defekasi adalah salah satu tugas perkembangan anak usia toddler (1-3 tahun).
BUKU PENGHUBUNG SDN GIRIWINAYA
BUKU PENGHUBUNG ORANG TUA / WALI SISWA DENGAN KEPALA SEKOLAH / GURU / WALI KELAS SEKOLAH DASAR NEGERI GIRIWINAYA PUSAT PEMBINAAN PENDIDIKAN TK/SD KEC. WARUNGKONDANG CIANJUR BUKU PENGHUBUNG SDN GIRIWINAYA
BAB IV ANALISIS IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER ANAK DALAM KITAB AKHLAK LIL BANIN JUZ I DI PONDOK
BAB IV ANALISIS IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER ANAK DALAM KITAB AKHLAK LIL BANIN JUZ I DI PONDOK PESANTREN AL-MASYHAD MANBA UL FALAH SAMPANGAN PEKALONGAN A. Analisis Nilai-Nilai Pendidikan
Pendidikan Kewarganegaraan
Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-undang Pendidikan Kewarganegaraan Bangga Menjadi Insan Pancasila 1 Untuk Kelas I SD dan MI Oleh: Sarjan Agung Nugroho Editor: Maryanto Setting
SKALA SIKAP PERILAKU BERMAIN GAME ONLINE DAN DISIPLIN BELAJAR
SKALA SIKAP PERILAKU BERMAIN GAME ONLINE DAN DISIPLIN BELAJAR skala ini disusun sebagai alat pengumpul data tentang perilaku bermain game online dan disiplin belajar pada siswa SMA Kristen 1 Salatiga.
Belajar Memahami Drama
8 Belajar Memahami Drama Menonton drama adalah kegiatan yang menyenangkan. Selain mendapat hiburan, kamu akan mendapat banyak pelajaran yang berharga. Untuk memahami sebuah drama, kamu dapat memulainya
Di unduh dari : Bukupaket.com
Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-undang Hak Cipta Buku ini dibeli oleh Departemen Pendidikan Nasional dari Penerbit CV. Mitra Media Pustaka PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 1 Untuk
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) SD/MI : Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Tema : Keluargaku dan Sekolahku Kelas/Semester : 2 (dua)/1 (satu) Standar Kompetensi : Membiasakan hidup bergotong
pendidikan kewarganegaraan
edi hernawan endang hendayani pendidikan kewarganegaraan untuk sd dan mi kelas 1 Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-Undang Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI Kelas
1. a. Seberapa sering kamu dan seluruh keluargamu menghabiskan waktu bersamasama? b. Apa saja yang kamu lakukan bersama dengan keluargamu?
Lampiran 1 Kerangka Wawancara Anamnesa Dimensi Cohesion Separateness/Togetherness 1. a. Seberapa sering kamu dan seluruh keluargamu menghabiskan waktu bersamasama? b. Apa saja yang kamu lakukan bersama
"BOLA DAN CINTA" TRI ISTANTO S1TI-07
"BOLA DAN CINTA" TRI ISTANTO 09.11.3028 09-S1TI-07 email : triistanto@yahoo.co.id Copyright tristanreds 2011 All Right Reserved RESENSI Bola dan Cinta adalah sebuah cerita tentang seorang anak laki-laki
Pengukuran Waktu. Tema: Kegiatan Sehari-hari
Pengukuran Waktu Tema: Kegiatan Sehari-hari Setiap hari Ami bangun pagi. Saat Ami bangun, ibu sedang menyiapkan sarapan pagi. Ayah sedang membersihkan halaman. Setelah mandi, Ami segera sarapan. Sebelum
Matahari dan Kehidupan Kita
Bab 5 Matahari dan Kehidupan Kita Tema Peristiwa dan Kesehatan Pernahkah kalian berjalan di siang hari yang terik? Misalnya, saat sepulang sekolah. Apa yang kalian rasakan? Kalian tentu merasa kepanasan.
Winarno Usodo PUSAT PERBUKUAN. Pendidikan Kewarganegaraan 1 SD & MI. Winarno - Usodo. Departemen Pendidikan Nasional
Winarno Usodo Winarno - Usodo Pendidikan Kewarganegaraan 1 SD & MI PUSAT PERBUKUAN Departemen Pendidikan Nasional Winarno Usodo Pendidikan Kewarganegaraan 1 Untuk SD dan MI Kelas I Hak Cipta pada Departemen
BAB V PENUTUP. teoritis dengan hasil penelitian di lapangan dan juga mengacu pada rumusan
BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Berpijak pada uraian di atas yang merupakan perpaduan antara hasil kajian teoritis dengan hasil penelitian di lapangan dan juga mengacu pada rumusan masalah skripsi ini, maka
Denah Lingkungan Rumah dan Sekolah
Bab 2 Denah Lingkungan Rumah dan Sekolah Peta Konsep Denah Lingkungan Rumah dan Sekolah Denah Lingkungan Rumah Cara Membuat Denah dan Peta Lingkungan Rumah Mempelajari tentang Denah Lingkungan Sekolah
PESAN UNTUK SANG ANAK AGUS BUDI SANTOSO
PESAN UNTUK SANG ANAK By AGUS BUDI SANTOSO STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Budi_91@rocketmail.com DI SEBUAH DESA KECIL Di sebuah desa kecil ada sebuah keluarga kecil sederhana yang memiliki seorang anak yang bernama
Kring...kring...kring...pukul menunjukkan waktu 05:45 WIB.
Kring...kring...kring...pukul menunjukkan waktu 05:45 WIB. Huwaaah...rasanya masih ngantuk banget, hampir lupa hari ini akan diadakan UTS ( Ulangan Tengah Semester) di Sekolah. Aku tergesa-gesa segera
TATA TERTIB SANTRI PESANTREN AL-MA TUQ
TATA TERTIB SANTRI PESANTREN AL-MA TUQ I. TATA TERTIB UMUM 1. Semua santri wajib memiliki : a. Satu buah lemari dengan kuncinya. b. Gayung dan alat mandi sendiri c. Perlengkapan tidur d. Perlengkapan ibadah
BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Keluarga sangat berperan penting dalam pembentukan karakter dan
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Keluarga sangat berperan penting dalam pembentukan karakter dan pribadi anak, namun yang terlihat saat ini ialah banyak orang tua yang kurang memahami pola asuh
Rina meminta pada ayah ibunya untuk merayakan ulangtahunnya yang ke 12 di restoran mewah bersama teman-teman sekelas, karena sebentar lagi akan lulus
1 Rina meminta pada ayah ibunya untuk merayakan ulangtahunnya yang ke 12 di restoran mewah bersama teman-teman sekelas, karena sebentar lagi akan lulus SD dan berpisah. Ayah dan ibu menyarankan untuk merayakan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) SD/MI : Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Kelas/Semester : 3 (tiga)/1 (satu) Tema : Keragaman Alokasi Waktu : 6 pertemuan / 35 menit (12 jam pelajaran)
Lampiran 1 Kriteria Pengukuran Instrumen Sikap Sosial
LAMPIRAN 51 Lampiran 1 Kriteria Pengukuran Instrumen Sikap Sosial Kompetensi Inti KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga,
hijau tuanya, jam tangannya dan topinya. Ia sempat melihat Widya masih sedang membuat sarapan di dapur dekat kamar mandi. Dan pada saat kembali ke
Di kamar Widya, Ricky dan Widya sedang menonton suatu anime. Pada saat anime itu memasukki adegan mesra, Widya langsung memegang tangan Ricky. Lalu Widya berkata bahwa Widya mencintai Ricky, begitu juga
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan :... Kelas / Semester : I (Satu) / 1 Tema / Topik : Kegiatanku Petemuan ke : 2 Sub Tema : Kegiatanku Pagi Hari Alokasi Waktu : 1 Hari A. KOMPETENSI
bab 2 satuan pengukuran waktu tema makanan dan kesehatan
bab tema makanan dan kesehatan satuan pengukuran waktu setiap pagi bayu selalu sarapan pagi ini ia menikmati sarapan dengan lahap ia makan nasi sayur dan lauk tidak lupa ia minum segelas susu jam menunjukkan
B. Allah Swt. itu Esa. Sikapku. Ayo Kerjakan. Lihat diri sendiri. Lihat gambar ini. Tanyakan pada temanmu, nama dan manfaat setiap anggota tubuh.
B. Allah Swt. itu Esa 1. Lihat diri sendiri. Lihat gambar ini. Tanyakan pada temanmu, nama dan manfaat setiap anggota tubuh. Allah Swt. yang menciptakan itu semua. Ayo Kerjakan.. Sikapku Aku bersyukur
Bab 1. Awal Perjuangan
Bab 1 Awal Perjuangan Ivan adalah nama dari seorang anak yang memiliki cita-cita sekolah karena keterbatasan biaya Ivan harus membantu kedua orang tuanya ayah yang bekerja sebagai pemulung sampah dan ibu
Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Warsito Adnan MODEL Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 2 untuk Kelas II SD dan MI Berdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi dan Permendiknas
I. PENDAHULUAN. dilaksanakan secara tertib dan terencana yang bertujuan untuk
1 I. PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Masalah Sekolah merupakan tempat penyelenggara proses kegiatan pendidikan yang dilaksanakan secara tertib dan terencana yang bertujuan untuk mendidik, mengembangkan,
Hidup Sehat. Peta Konsep. Halaman 1 dari 8
5 Hidup Sehat Pola hidup akan menentukan kualitas kesehatan seseorang. Pola hidup yang baik akan membawa seseorang pada kesehatan jasmani. Sebaliknya, pola hidup yang buruk dapat menimbulkan berbagai masalah.
RPP Tematik Kelas 1 SDN 1 Pagerpelah Halaman: 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK Nama Sekolah : SD Negeri 1 Pagerpelah Kelas/Semester : I/I Tema : Kebersihan, Kesehatan, Keamanan Alokasi Waktu : 3 Minggu Pelaksanaan : Minggu Ke 1-3 A. KOMPETENSI
3. Tata tertib ini wajib ditaati oleh semua siswa selama mereka masih berlajar di SMK. BONAVITA TANGERANG.
TATA TERTIB SISWA SMK BONAVITA I. PENDAHULUAN 1. Tata tertib ini disusun untuk menciptakan disiplin peserta didik sebagai syarat utama terlaksananya proses belajar mengajar yang efektif. 2. Tata tertib
TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG SEKOLAH UNGGUL Tahun Pelajaran 2016/2017
TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG SEKOLAH UNGGUL Tahun Pelajaran 2016/2017 Nama Siswa :... Sekolah Asal :... A. Kegiatan Pembelajaran 1. Peserta didik sudah harus hadir di sekolah sebelum
PERATURAN DAN TATA TERTIB RUSUNAWA MAHASISWA UNIVERSITAS SRIWIJAYA
PERATURAN DAN TATA TERTIB RUSUNAWA MAHASISWA UNIVERSITAS SRIWIJAYA Tata Tertib Rusunawa Mahasiswa Universitas Sriwijaya 1 BAGIAN I PENDAHULUAN 1. Rusunawa adalah kawasan yang terdiri dari kamar - kamar
Orang Tuamu T. nakmu, Tet. Ajaran dan Nasihat Tuhan.
Hai nak-anak Anak, Taatilah Orang Tuamu T di Dalam Tuhan, Karen arena Haruslah Demikian. Hormatilah Ayahmu dan Ibumu ini Adalah Suatu Perintah yang Penting, Seperti yang Nyata dari Janji ini: Supaya Kamu
ANGKET SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS
ANGKET 1. Bila orangtua mendahulukan kepentingan kakak/ adik saya, saya akan marah. 2. Jika saya tidak setuju dengan pendapat orangtua, saya akan mengatakan tidak setuju. 3. Menceritakan kebodohan kakak/adik
BAB V PENUTUP. Peranan guru PAI dalam pembinaan akhlak peserta didik di SD Negeri 2
156 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Berdasarkan pemaparan pada bab-bab sebelumnya, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: Peranan guru PAI dalam pembinaan akhlak peserta didik di SD Negeri 2 Kalirejo Kabupaten
TATA TERTIB PESERTA DIDIK SEKOLAH UNGGUL SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG
TATA TERTIB PESERTA DIDIK SEKOLAH UNGGUL SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG Nama Siswa :... Sekolah Asal :... A. Kegiatan Pembelajaran 1. Peserta didik sudah harus hadir di sekolah pukul 07.15. 2. Tanda masuk berbunyi,
Keterampilan 27. Bab 3. Keterampilan
Keterampilan 27 Bab 3 Keterampilan Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari bab ini kamu diharapkan mampu: 1) membuat origami berdasarkan petunjuk guru; 2) menjelaskan urutan membuat gantungan tas dengan
HUBUNGAN KEDISIPLINAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V DI SD NEGERI 10 BANDA ACEH. Monawati, Rosma Elly, Desi Wahyuni.
HUBUNGAN KEDISIPLINAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V DI SD NEGERI 10 BANDA ACEH Monawati, Rosma Elly, Desi Wahyuni Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Unsyiah Banda Aceh
Penumbuhan Budi Pekerti
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Penumbuhan Budi Pekerti Anies R. Baswedan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Disampaikan pada rapat koordinasi dengan Kepala Dinas
PUSAT PERBUKUAN Kementerian Pendidikan Nasional. ISBN (no. jilid lengkap) ISBN (jil. 1c)
cm Y K ISBN 978-979-095-135-8 (no. jilid lengkap) ISBN 978-979-095-138-9 (jil. 1c) Buku teks pelajaran ini telah dinilai oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) dan telah ditetapkan sebagai buku
PERATURAN DAN TATA TERTIB RUMAH KOS
PERATURAN DAN TATA TERTIB RUMAH KOS A. PENDAFTARAN SEBAGAI PENYEWA KAMAR KOS 1. Penyewa kamar kos diminta secara menyeluruh mengetahui, memahami dan mentaati PERATURAN DAN TATA TERTIB RUMAH KOS; 2. Penyewa
Standar Kompetensi 1. Memahami bunyi bahasa, perintah, dan dongeng yang dilisankan.
pelajaran 8 kegiatan sehari hari Standar Kompetensi 1. Memahami bunyi bahasa, perintah, dan dongeng yang dilisankan. Kompetensi Dasar 1.1 Membedakan berbagai bunyi bahasa. 1.2. Melaksanakan sesuatu sesuai
Pendidikan 97. Bab 9. Pendidikan
Pendidikan 97 Bab 9 Pendidikan Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari bab ini kamu diharapkan mampu: 1) memberikan tanggapan tentang cerita pengalaman teman; 2) melakukan percakapan melalui telepon dengan
SERI BACAAN ORANG TUA
32 SERI BACAAN ORANG TUA Kesiapan Anak Bersekolah Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal Kementerian Pendidikan Nasional Milik
Ilmu Pengetahuan Sosial
Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi oleh Undang-undang Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SD/MI Kelas III Penulis Wida Widianti Ratih Hurriyati Tata Letak Prista Rini Desain Kover Andhika
BAB I PENDAHULUAN. yang sangat pesat. Pengalaman-pengalaman yang didapat anak pada masa ini
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Anak merupakan potensi sumber daya manusia (SDM) serta penerus citacita perjuangan bangsa. Untuk mampu melaksananakan tanggung jawab tersebut anak perlu mendapatkan
INGAT: DIISI DITANDATANGANI DIKEMBALIKAN KE SEKOLAH
ISI 1. Foto 3x4 dua lembar berwarna 2. Bukti Pendaftaran 3. Hasil printout formulir Online 4. F.C. SKHUS yang telah dilegalisir 1 lembar 5. Lembar pernyataan orang tua yang sudah diisi dan bermaterai 6000
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Pada bab terakhir ini, peneliti akan mengemukakan beberapa kesimpulan hasil dari penelitian tentang moralitas pergaulan mahasiswa pendatang yang tinggal di lingkungan
leo agung sutoyo sulasih sd/mi ips 1 untuk sd/mi kelas 1
leo agung sutoyo sulasih ips 1 untuk sd/mi kelas 1 leo agung sutoyo sulasih ips 1 untuk sd/mi kelas 1 sd/mi Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-undang Ilmu Pengetahuan Sosial
Bab I KETENTUAN UMUM. Pasal 1 Kewajiban Siswa
BUKU SAKU Bab I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Kewajiban Siswa Setiap siswa wajib : 1. Mempunyai dan membawa buku saku setiap mengikuti kegiatan di sekolah 2. Memahami, menghayati, dan melaksanakan semua ketentuan
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI KECAMATAN RANGSANG BARAT DESA BOKOR PERATURAN DESA NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG KEAMANAN DAN KETERTIBAN
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI KECAMATAN RANGSANG BARAT DESA BOKOR PERATURAN DESA NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG KEAMANAN DAN KETERTIBAN TAHUN 2015 PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI KECAMATAN
Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM)
Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM) Langkah-langkah penyusunan RPPM 1. Mengacu pada kompetensi dasar (Kompensi Dasar) yang memuat sikap, pengetahuan, dan keterampilan untuk mewujudkan