Visual Basic 6.0 For Beginners

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Visual Basic 6.0 For Beginners"

Transkripsi

1 Visual Basic 6.0 For Beginners Febryan Hari Purwanto Chapter 4 Tipe Data, Variabel, dan Konstanta 1. Tipe data Data memiliki tipe yang berbeda beda dan biasanya data dikelompokkan pada kelompok yang sejenis agar tidak terjadi operasi matematika diantara data yang berbeda jenis tersebut, contohnya kita tidak bisa menjumlahkan nilai suatu jarak (Km) dengan Massa (Kg) karena keduanya memiliki tipe data yang berbeda. Begitu juga dalam suatu program, setiap nilai harus dikelompokkan pada jenis jenis tertentu yang disebut dengan tipe data. Tipe tipe data yang terdapat dalam visual basic antara lain : a. Integer, long : tipe data untuk angka bulat b. Single, double : tipe data untuk angka pecahan/desimal c. Currency : tipe data untuk angka mata uang d. String : tipe data untuk teks e. Boolean : tipe data logika ( True/False) f. Date : tipe data waktu/tangggal g. Object : tipe data untuk sebuah objek misalnya gambar h. Variant : tipe data variant 2. Variabel Setiap data yang disimpan dalam komputer memerlukan variabel sebagai sesuatu tempat untuk menyimpan nilai dari data tersebut, dan nilainya suatu variable dapat berubah ubah selama proses program.misalnya kita bisa menyimpan nilai ujian mid di variable A dan nilai ujian akhir di variable B, dan setiap mahasiswa nilainya pasti berbeda. Dalam penamaan sebuah variable tidak boleh ada 2 atau lebih variabel yang memiliki nama yang sama, pemberian nama variabel harus unik. Hal ini bertujuan agar tidak terjadi kesalahan pada program.

2 Dalam visual basic dikenal adanya istilah variabel lokal dan variabel global : a. Variabel lokal yaitu variabel yang hanya dikenal pada satu bagian program saja, nilai data yang terdapat di dalamnya hanya hidup ketika bagian program tersebut dijalankan. b. Variabel global yaitu variabel yang dikenal pada seluruh bagian program dan waktu hidupnya selama program dijalankan. Selain itu masih ada aturan aturan dalam penamaan sebuah variable yaitu sebagai berikut : a. Tidak boleh lebih dari 255 karakter b. Nama harus unik tidak boleh menggunakan kata yang sudah digunakan dalam visual basic, seperti dim, procedure, dll. c. Tidak boleh menggunakan spasi atau tanda titik/dot (.) diantara kata jika nama variabel lebih dari satu kata d. Harus dimulai dari huruf, bukan angka atau karakter lainnya Bentuk umum untuk mendeklarasikan sebuah variabel : Dim/Public/Private/Static NamaVariabel As TipeData Misalnya : Dim sngangka As Single Dim strtext As String Dim dblbilangan As Double Untuk sebuah variabel agar bisa digunakan di seluruh bagian program, harus dideklarasikan secara publik contohnya sebagai berikut : Public strnama As String Untuk memanggil variabel public perlu disertai nama form tempat variabel di deklarasikan. Misalnya kita mendeklarasikan variabel public di form1 maka untuk memanggilnya dari form2 caranya adalah sebagai berikut : nama = form1.strnama 3. Konstanta Konstanta adalah variabel yang memiliki nilai tetap, sekali variabel konstanta diberi nilai maka selama proses program berjalan nilai konstanta tidak akan berubah. Konstanta biasanya digunakan untuk menyimpan nilai nilai tertentu yang bersifat tetap sepert nilai grafitasi bumi, Fi, dan tetapan tetapan dalam rumus fisika atau matematika lainnya. Cara pendeklarasian sebuah konstanta sama halnya dengan variabel, pendeklarasian konstanta data dilakukan secara private maupun public.

3 Untuk mengimplementasikan tipe data, variabel dan konstanta dalam sebuah program, buatlah user interface pada form sebagi berikut : Aturlah pada properties window sebagai berikut : Object Property Value Form1 frmtestvariabel Test Variabel Label1 Label2 Text1 Text2 Command1 Command2 Var Lokal Var Global txtvarlokal txtvarglobal cmdtestvarglobal Test Variabel Global cmdtestvarlokal Test Variabel Lokal

4 Kemudian tulislah kode program sebagai berikut : Option Explicit Public strnama As String Private Sub cmdtestvarglobal_click() Private Sub cmdtestvarlokal_click() Dim stralamat As String Penjelasan Kode Program Public strnama As String Mendeklarasikan variabel dengan nama strnama dan tipe datanya string dengan lingkup global Private Sub cmdtestvarlokal_click() Dim stralamat As String

5 Kode diatas mendeklarasikan suatu variabel dengan nama stralamat, bertipe data string dan bersifat lokal, kemudian menginisialisasikan variabel strnama dengan nilai Harry dan variabel stralamat dengan nilai Yogyakarta kemudian menampilkan nilai variabel tersebut ke dalam textbox txtvarglobal dan txtvarlokal Private Sub cmdtestvarglobal_click() Kode diatas menginisialisasikan variabel yang sudah dideklarasikan sebelumnya baik variabel lokal dan global, kemudian menampilkan nilai variabel tersebut ke dalam textbox txtvarglobal dan txtvarlokal Kemudian jalankan program dan test variabel yang sudah dideklarasikan baik variabel lokal maupun global. Pertama test variabel lokal dengan klik tombol Test Variabel Lokal sehingga diperoleh hasil sebagai berikut : Pada gambar diatas ternyata selain variabel stralamat = Yogyakarta ( variabel lokal ), variabel strnama = Harry ( variabel global ) juga dikenal dan terbaca pada Private Sub cmdtestvarlokal_click(). hal ini disebabkan karena sebuah variabel yang dideklarasikan secara global dapat dikenal di seluruh bagian program selama program dijalankan. Sekarang coba test variabel global dengan cara klik tombol Test Variabel Global, apa yang terjadi dan variabel apa saja yang bisa terbaca. Hasilnya adalah error :

6 Gambar diatas menyatakan error bahwa variabel stralamat tidak terdefenisi, kenapa ini bisa terjadi, karena variabel stralamat merupakan variabel lokal yang hanya bisa dikenal pada tempat dimana variabel tersebut dideklarasikan yaitu pada Private Sub cmdtestvarlokal_click(). Sekarang coba ubah sedikit kode pada Private Sub cmdtestvarlokal_click() menjadi : Private Sub cmdtestvarglobal_click() ' 'Bagian yang diubah dengan menambahkan tanda petik tunggal ( ) di awalnya ' 'Bagian yang diubah dengan menambahkan tanda petik tunggal ( ) di awalnya Catatan! ini sekalian untuk mengetahui bagaimana membuat komentar pada visual basic. Untuk membuat komentar cukup dengan menulis komentar dengan diawali tanda petik tunggal di awal komentar, sehingga biasanya tulisan pada code editor berubah warna menjadi hijau yang menunjukkan bahwa itu adalah komentar. komentar merupakan penjelasan yang ditulis sebagai penjelas bagi kode program sehingga nantinya mudah dipahami oleh orang lain yang membaca kode program. komentar diabaikan dan tidak berpengaruh terhadap jalannya program. Setelah mengubah kode program, coba jalankan kembali program tadi maka tidak ada pesan error lagi dan Hasilnya sebagai berikut : Jadi kesimpulannya variabel lokal hanya bisa digunakan pada bagian program dimana variabel tersebut dideklarasikan, sebaliknya variabel global bisa digunakan di seluruh bagian program.

PENGGUNAAN DATA DAN VARIABEL

PENGGUNAAN DATA DAN VARIABEL PENGGUNAAN DATA DAN VARIABEL Mengenal Data dan Variabel Ketika seorang user (pengguna) menggunakan sebuah program komputer, seringkali komputer memintanya untuk memberikan informasi. Informasi ini kemudian
